Anda di halaman 1dari 22

Definisi Tipografi?

Tipografi, seni cetak atau tata huruf


adalah suatu kesenian dan teknik memilih dan menata huruf dengan
pengaturan penyebarannya pada ruang yang tersedia, untuk
menciptakan kesan tertentu, guna kenyamanan membaca semaksimal
mungkin.

Dikenal pula seni rupa huruf (type design), yaitu karya atau desain yang
menggunakan pengaturan huruf sebagai elemen utama. Dalam seni
rupa huruf, pengertian huruf sebagai lambang bunyi bisa diabaikan.
Apakah Peran Tipografi dalam Desain Komunikasi
Visual ?
Tipografi merupakan representasi visual dari sebuah
bentuk komunikasi verbal dan merupakan properti visual
yang pokok dan efektif. Hadirnya tipografi dalam sebuah
media terapan visual merupakan faktor yang
membedakan antara desain grafis dan media ekspresi
visual lain seperti lukisan. Lewat kandungan nilai
fungsional dan nilai estetiknya, huruf memiliki potensi
untuk menterjemahkan atmosfir-atmosfir yang tersirat
dalam sebuah komunikasi verbal yang dituangkan melalui
abstraksi bentuk-bentuk visual.
Apakah Peran Tipografi dalam Desain Komunikasi
Visual ?
Pada dasarnya huruf memiliki energi yang dapat mengaktifkan gerak mata.
Energi ini dapat dimanfaatkan secara positif apabila dalam penggunaannya
senantiasa diperhatikan kaidah-kaidah estetika, kenyamanan keterbacaannya,
serta interaksi huruf terhadap ruang dan elemen-elemen visual di sekitarnya.
Sejarah perkembangan huruf dari Prasejarah hingga
Romawi

Sejarah perkembangan tipografi dimulai dari penggunaan piktogram.

Bentuk bahasa ini antara lain ;


dipergunakan oleh bangsa Viking Norwegia dan Indian Sioux.

Di Mesir berkembang jenis huruf Hieratia, yang terkenal dengan nama


Hieroglif pada sekitar abad 1300 SM. Bentuk tipografi ini merupakan
akar dari bentuk Demotia, yang mulai ditulis dengan menggunakan pena
khusus.

Bentuk tipografi tersebut akhirnya berkembang sampai di Kreta, lalu


menjalar ke Yunani dan akhirnya menyebar keseluruh Eropa.
Sejarah perkembangan huruf dari Prasejarah hingga
Romawi

Puncak perkembangan tipografi, terjadi kurang lebih pada abad 8


SM di Roma saat orang Romawi mulai membentuk kekuasaannya. Karena
bangsa Romawi tidak memiliki sistem tulisan sendiri, mereka mempelajari
sistem tulisan Etruria yang merupakan penduduk asli Italia serta
menyempurnakannya sehingga terbentuk huruf-huruf Romawi.

Saat ini tipografi mengalami perkembangan dari fase penciptaan dengan


tangan hingga mengalami komputerisasi. Fase komputerisasi membuat
penggunaan tipografi menjadi lebih mudah dan dalam waktu yang lebih
cepat dengan jenis pilihan huruf yang ratusan jumlahnya.
Sejarah perkembangan huruf dari Prasejarah hingga
Romawi

Dalam melakukan komunikasi dan menyampaikan pesan pada awalnya dikenal


dengan dua cara, yaitu yaitu dengan menuturkannya atau menuliskannya dalam
tulisannya.

Bahasa tulis merupakan salah satu indikator yang membedakan antara masa
awal sejarah dan prasejarah.

Perkembangan bahasa tulis bermula sejak sebelum Masehi, di mana awalnya


manusia menggunakan bahasa gambar untuk berkomunikasi. Bangsa Afrika dan
Eropa mengawali pada tahun 3500-4000 sebelum Masehi dengan membuat
lukisan di dinding gua.
Sejarah perkembangan huruf dari Prasejarah hingga
Romawi

Huruf atau biasa juga dikenal dengan istilah “Font” atau “Typeface” adalah
salah satu elemen terpenting dalam Desain Grafis karena huruf merupakan
sebuah bentuk yang universal untuk menghantarkan bentuk visual menjadi
sebuah bentuk bahasa. Huruf dan tulisan memiliki arti amat penting bagi
manusia. Bahkan, yang namanya peradaban atau masa sejarah ditandai dengan
peristiwa dikenalnya tulisan oleh manusia. Zaman sebelum ada tulisan sering
disebut zaman prasejarah.
Alat dan media masa Prasejarah

Adi Kusrianto (2006;2)

Latar belakang tipografi atau ilmu tentang huruf dimulai sejak manuia
berusaha menuangkan pesan-pesan yang ingin disampaikannya melalui
tulisan. Mengenal latar belakang itu diperlukan agar pembaca dapat
memahami perkembangan dari tahap ke tahap budaya manusia dalam
hal tulis menulis

Tipografi merupakan suatu ilmu dalam memilih dan menata huruf


dengan pengaturan penyebarannya pada ruang-ruang yang tersedia,
untuk menciptakan kesan tertentu, sehingga dapat menolong pembaca
untuk mendapatkan kenyamanan membaca semaksimal mungkin.
Penemuan kertas dan pengaruh dalam perkembangan
Tipografi
Penemu Kertas

Tercatat dalam sejarah adalah peradaban China yang menyumbangkan


kertas bagi Dunia. Adalah Tsai Lun yang menemukan kertas dari bahan
bambu yang mudah didapat di seantero China pada tahun 101 Masehi.
Penemuan ini akhirnya menyebar ke Jepang dan Korea seiring
menyebarnya bangsa-bangsa China ke timur dan berkembangnya
peradaban di kawasan itu meskipun pada awalnya cara pembuatan kertas
merupakan hal yang sangat rahasia.
Perkembangan Teknologi bagi Tipografi

Tipografi melacak asal-usulnya dengan pukulan pertama dan mati digunakan


untuk membuat segel dan mata uang pada zaman kuno. Jarak yang tidak seimbang
dari jejak pada perangko bata yang ditemukan di kota-kota Mesopotamia Uruk
dan Larsa, berasal dari milenium ke-2 SM, mungkin merupakan bukti tipe dimana
penggunaan kembali karakter yang sama diterapkan untuk membuat teks runcing.

Silinder silinder Babel digunakan untuk menciptakan kesan pada permukaan dengan
menggulung segel pada tanah liat basah. Tipografi juga diwujudkan dalam Phaistos
Disc, sebuah item cetak Minoan yang misterius dari Kreta, Yunani, yang antara tahun
1850 dan 1600 SM. Telah diusulkan bahwa prasasti pipa timah Romawi diciptakan
oleh jenis pencetakan bergerak, tetapi juru ketik Jerman Herbert Brekle baru-baru ini
menolak pandangan ini.

https://garudacyber.co.id/artikel/1179-perkembangan-huruf-tipografi
Bagian-bagian dari anatomi huruf

Semakin kita sering berkomunikasi, menjadi semakin dekat kita. Typography


mengilhami kita dengan mengingatkan dunia akan masa yang lebih sederhana tanpa
koneksi. Sebagai desainer dan seniman, kita dapat membawa daya tarik itu ke dalam
karya kita dengan mempelajari makeup dari huruf.

https://youtu.be/NrBF-ebM4uE
Bagian-bagian dari anatomi huruf
Bagian-bagian dari anatomi huruf
Bagian-bagian dari anatomi huruf
Bagian-bagian dari anatomi huruf
Bagian-bagian dari anatomi huruf
Bagian-bagian dari anatomi huruf
Bagian-bagian dari anatomi huruf
Bagian-bagian dari anatomi huruf
Bentuk geometri huruf

Apabila ditinjau dari sudut geometri, maka garis dasar yang mendominasi struktur
huruf dalam alfabet dapat dibagi menjadi 4 kelompok besar, yaitu:

1.kelompok garis tegak-datar; EFHIL

2.kelompok garis tegak-miring; AKMNVZXYW

3.kelompok garis tegak-lengkung; BDGJPRU

4.kelompok garis lengkung; COQS


Sistem pengukuran huruf
SISTEM

Apabila kita perhatikan susunan huruf-huruf pada sebuah naskah dalam


majalah, buku ataupun brosur, maka akan terlihat bahwa susunan dari
huruf-huruf tersebut memiliki suatu disiplin dalam pengukuran dan proporsi.
Hal tersebut biasanya mencakup pengukuran tinggi huruf, panjang baris
huruf, jarak antara huruf yang satu dengan yang lain, serta jarak antarbaris.
KEPUSTAKAAN
• Sihombing, Danton, TIPOGRAFI DALAM DESAIN GRAFIS, PT. Gramedia
Pustaka Utama, 2001
• Ruslan Surianto, HURUF FONT TIPOGRAFI, PT. Gramedia Pustaka Utama,
2001
• Jury, David, WHAT IS TYPOGRAPHY, Ivy Press, UK, 2017
• Danton Sihombing, Tipografi dalam Desain Grafis, Gramedia Jakarta
• Surianto Rustant, Huruf, Font dan Typografi, Gramedia Jakarta
• Adi Kusrianto, Tipografi Komputer untuk Desainer, Penerbit Andi, Yk:
2004
• Zapft, Herman, Manuale Typograpycum, The MIT Press, London, 1970
• Samara Thimoty, Making and Breaking the Grid, Rockphort Publisher inc,
China, 2002

Anda mungkin juga menyukai