Anda di halaman 1dari 10

Aksi Nyata

TOPIK : ASESMEN PAUD


Melakukan Asesmen Awal Pembelajaran

Mainila Sari, S.Pd.I


TK. AISYIYAH 4 PADANG
Pengertian Asesmen Tujuan Asesmen
Asesmen / penilaian merupakan bukti  Memantau / memonitoring kualitas
atau informasi untuk memahami pembelajaran.
proses pembelajaran yang akan,  Sebagai umpan balik perbaikan
sedang, dan telah berlangsung.
pembelajaran.
Fungsi dan Prinsip Asesmen

Fungsi Asesmen : Memetakan hasil belajar kemampuan murid.


Prinsip-prinsip Asesmen :
 Asesmen merupakan bagian yang tak terpisahkan dari proses pembelajaran.
 Asesmen dirancang dan dilakukan sesuai dengan fungsi dan umpan balik.
 Asesmen dirancang secara adil, proposional, valid, dan dapat dipercaya.
 Asesmen merupakan laporan kemajuan belajar dan pencapaian murid yang sifatnya sederhana dan
informatif.
 Hasil asesmen digunakan murid, guru, tenaga kependidikan, dan orang tua sebagai bahan refleksi
untuk meningkatkan mutu pembelajaran.
3 Pendekatan Asesmen
ASESMEN DIAGNOSTIK : Asesmen yang dilakukan diawal
pembelajaran untuk mengetahui kapasitas murid dikelas.

ASESMEN SUMATIF : Asesmen yang dilakukan untuk melihat lebih


dalam lagi kemajuan belajar murid, misal : penilaian diri, penilaian antar
teman,dan refleksi metakognitif.

ASESMEN FORMATIF : Asesmen yang dilakukan diakhir


pembelajaran untuk melakukan penguatan capaian hasil belajar.
3 Teknik Asesmen yang dapat
dilakukan
 Teknik observasi / pengamatan. Teknik ini bisa dilakukan
dalam tugas atau aktivitas rutin.
 Teknik asesmen performa dapat berupa praktik, produk, atau
portofolio.
 Teknik tes tulis atau lisan menguji pengetahuan murid
terhadap suatu hal.
Kesimpulan
Asesmen ini tidak terlepas dari data otentik (membuat keaslian data / apa
adanya) tanpa dibuat-buat. Oleh karena itu jangan abaikan proses
dokumentasi setiap perkembangan anak. Baik melalui hasil karya,
obsesrvasi, catatan anekdot, wawancara dengan keluarga, dan data lainnya
yang dapat menunjang proses asesmen.
Berikut Format Asesmen yang
digunakan dipaud

Penilaian CEKLIS
Catatan anekdot
Penlaian hasil karya
Dokumentasi

 Teknik observasi / pengamatan. Teknik ini bisa dilakukan


dalam tugas atau aktivitas rutin.
 Teknik asesmen performa dapat berupa praktik, produk, atau
portofolio.
 Teknik tes tulis atau lisan menguji pengetahuan murid
terhadap suatu hal.
Umpan Balik
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur
adipiscing elit. Praesent rutrum
maximus mauris sed sodales. Ut rhoncus
lacinia nisi eu tempus. Proin justo eros,
mollis laoreet massa non, tincidunt
pharetra leo. Cras facilisis leo non nibh
congue volutpat.
Terima
Kasih
Silakan Sampaikan Pertanyaan!

Anda mungkin juga menyukai