Anda di halaman 1dari 12

PENGGUNAAN

APLIKASI HALLO
BUMIL
Di susun oleh
Linda noverinda sari
BAB I
LATAR BELAKANG
Dengan memanfaatkan kesempatan teknologi AR, maka dirancanglah sebuah aplikasi berbasis android dengan
tampilan simpel dan menarik dengan tujuan untuk menampilkan dan mengenalkan perkembangan janin manusia
dalam kandungan [6]. Aplikasi ini dibangun bertujuan untuk mengedukasi ibu hamil yang sedang dalam masa
kandungan pada usia 1 sampai dengan usia kandungan 9 bulan atau usia 1 sampai dengan 38 minggu. Teknologi
AR ini akan membantu ibu hamil tentang perkembangan janin sesuai dengan usia kandungannya secara 3D,
berbeda dengan USG dilakukan secara langsung dengan dibantu alat untuk mendiagnosa. Informasi yang akan
diberikan berupa informasi asupan gizi dan informasi yang akan terjadi pada setiap proses kehamilan ibu hamil.
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
• Materi • Kehamilan
Aplikasi Kehamilan adalah kondisi yang menimbulkan perubahan
fisik maupun psikologi sosial seorang wanita karena
Aplikasi adalah sebuah perangkat lunak yang
menjadi front end dalam sebuah sistem yang pertumbuhan dan perkembangan alat reproduksi dan
digunakan untuk mengolah data menjadi suatu janinnya (Yayat dkk 2010). Menurut (Wikipedia 2015),
informasi yang berguna orang-orang dan sistem
yang bersangkutan. istilah medis untuk wanita hamil adalah gravida, sedangkan
manusia di dalamnya disebut embrio (minggu-minggu awal)
dan kemudian janin (sampai kelahiran).
Seorang wanita yang hamil untuk pertama kalinya disebut
primigravida atau gravida 1. Seorang wanita yang belum
pernah hamil dikenal sebagai gravida 0. Kehamilan manusia
terjadi selama 40 minggu antara waktu menstruasi terakhir
dan kelahiran (38 minggu dari pembuahan).
Lanjutan

Definisi Fungsi
Halo bumil merupakan Terdapat timeline kehamilan Nah di sini kita
bisa memulai percakapan dengan si kecil
aplikasi yang sejak masih ada di dalam kandungan dengan
bantuan dari fitur ini dari minggu ke minggu
menyediakan informasi
terdapat artikel tentang kehamilan yang
seputar kehamilan Yang juga kontrol kehamilan para ibu hamil juga
Membantu memenuhi bisa kita dapatkan loh dalam aplikasi ini
kebutuhan informasi dan pemeriksaan bumil tentunya dengan
informasi terkait dengan kondisi yang kita
mengurangi rasakan ya
kekhawatiran para ibu Album foto nah selama bumil foto-foto
sama calon baby-nya maka bisa langsung
hamil. disimpan loh dalam fitur album fotonya Nah
sepertinya ini nih yang akan menjadi favorit
untuk para ibu hamil
Fitur-fitur aplikasi hallo bumil
Fitur timeline kehamilan
Fitur penting ini hadir membantu Bunda dalam
memonitoring kehamilannya lewat berat badan
mingguan serta dilengkapi informasi terkait dengan
kondisi yang Bunda rasakan.
Fitur album foto
ini fitur yang ingin sekali saya coba jika nanti hamil yaitu
album foto dengan fitur ini bunda dapat merekam
perjalanan dan mengupload foto perkembangan janin
dari hari ke hari. Foto-foto yang diupload akan menjadi
kenangan tersendiri jika si adik bayi sudah lahir nanti.
Lanjutan
fitur artikel
Fitur ini sangat memudahkan bunda untuk mencari
tips serta saran seputar kehamilan titik semua dibuat
khusus dengan menyediakan informasi mengenai
kebutuhan nutrisi si Ibu dan janin di sepanjang usia
kehamilan dari hari ke hari.
Lanjutan
fitur kontrol kehamilan
Fitur penting ini hadir membantu Bunda dalam
memonitoring kehamilannya lewat berat badan
mingguan serta dilengkapi informasi terkait dengan
kondisi yang Anda rasakan
Lanjutan
fitur konsultasi dengan ahlinya
Fitur ini hadir untuk memudahkan para bunda-bunda
berkonsultasi secara online dengan para ahlinya.
Lanjutan
Keuntungan aplikasi
Keuntungan dari menggunakan aplikasi Halo bumil yaitu
Bebas biaya atau mematok biaya yang terjangkau
Memiliki fitur yang mudah digunakan dan dipahami oleh
bumil.
Informasi dari berbagai fiturnya memiliki kredibilitas dari
sumber terpercaya. Peringkat dan ulasan yang bagus karena
kehamilan secara medis Kompleks pertimbangkan Apakah ada
tenaga medis profesional yang meninjau konten di aplikasi.
Terdapat kumpulan artikel yang sesuai dengan perkembangan
janin dan bayi
Lanjutan
Rekomentasi perbaikan aplikasi
Aplikasi hallo bumil selalu diperbaharui secara rutin
dan dapat mengubah isinya setiap saat. Apabila
kebutuhan tersebut muncul kami dapat
menghentikan sementara akses kepada aplikasi
seluler hello bumil atau menghentikan selamanya.
Lanjutan
Demontrasikan cara penggunaan aplikasi
Untuk menggunakan aplikasi Hallo Bumil, Anda dapat
mengunduh aplikasi ini secara gratis di Google Play
Store atau App Store. Setelah itu, Anda harus
mendaftar dan memasukkan informasi terkait
kehamilan Anda.
Setelah mendaftar, Anda dapat mulai menggunakan
berbagai fitur yang disediakan oleh aplikasi Hallo
Bumil. Pastikan untuk mengisi catatan kesehatan
secara rutin dan memanfaatkan berbagai tips dan
saran yang diberikan oleh aplikasi ini untuk menjaga
kesehatan selama kehamilan.
Kesimpulan
Aplikasi Hallo Bumil adalah solusi terbaik bagi ibu
hamil yang ingin memantau kesehatan selama
kehamilan. Dengan berbagai fitur yang disediakan
oleh aplikasi ini, Anda dapat memperoleh informasi
yang berguna dan dapat membantu Anda menjaga
kesehatan selama kehamilan. Jangan ragu untuk
mengunduh aplikasi Hallo Bumil dan mulai
menggunakannya sekarang juga.

Anda mungkin juga menyukai