Anda di halaman 1dari 4

Pinsip Kerja

Dispenser
1. Ratih Kurnianengsih
212101080012
2. Shafa Salsabil
212101080024
3. Siska Dwi Santika
212101080025
4. Najmatul Millah
212101080039
Contoh Gambar Dispenser
Dispenser merupakan salah satu alat rumah tangga yang mambutuhkan listrik agar
dapat menjalankan mesin pemanas dan mesin pendinginnya. Alat ini memiliki sistem pemanas
yang disebut heater sebagai komponen utama pemanas, dan kompresor pendingin sebagai penjalan
mesin pendingin.

Prinsip kerja dispenser:


Di dalam dispenser, air akan mengalir dengan siklus galon – tabung penampung –
tabung pemanas – kran – gelas. Proses pemanasan terjadi ketika air masuk ke dalam tabung
pemanas. Tabung pemanas yang terbuat dari logam, memiliki sensor suhu, dan dikelilingi oleh
elemen pemanas di sekitar tabungnya. Sensor suhu akan membuat pemanas bekerja. Suhu tinggi
dari elemen pemanas membuat air menjadi panas seperti Anda memasak air dengan teko, lalu
setelah suhu air mencapai panas maksimal, sensor suhu akan memutuskan arus listrik pada tabung
elemen pemanas. Jika lampu indikator mati atau standby (di beberapa dispenser akan berganti
warna menjadi hijau), berarti air sudah mencapai panas maksimal dan siap digunakan.
“ TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai