Anda di halaman 1dari 22

MEDIA PEMBELAJARAN

INOVATIF
DISAMPAIKAN PADA WORKSHOP GURU AGAMA HINDU
DENPASAR
BIODATA
Nama : I PUTU EKA DHARMAYUDHA
Tempat Tugas : SMP Negeri 4 Kuta Utara
Alamat : Taman Sri Wedari XVII No 4 Ds Cepaka – Kediri
Pendidikan : S2
Pengalaman : 1. Bali TV
2. SMP Negeri 3 Kuta Selatan
3. SMP Negeri 4 Kuta Utara
4. Pendidikan Guru Penggerak Angkatan I
PEMBELAJARAN NORMAL
• Bertemu langsung/ tatap muka dengan peserta didik
• Jarang menggunakan media pembelajaran
• Penilaian cendrung menggunakan Paper-based test
• Jika guru berhalangan, pembelajaran tidak dapat
berlangsung
PEMBELAJARAN DI MASA PANDEMI
• Tatap maya
• Pembelajaran Sinkronus / asinkronus
• Membutuhkan media pembelajaran
• Penilaian digital
• Guru dituntut kreatif dan mendampingi peserta didik
Blended Learning
Blended learning adalah metode pembelajaran campuran yang
menggabungkan metode pembelajaran langsung (synchronous) dan
metode pembelajaran mandiri/tidak langsung yang dapat dilakukan
kapan saja (Asynchronous). Metode pembelajaran blended
learning dipercaya menjadi solusi terbaik saat pembelajaran PJJ seperti
saat ini
MEDIA PEMBELAJARAN
Interaktif media dalam proses belajar mengajar ialah suatu produk
maupun layanan digital (multimedia) yang diberikan oleh guru kepada
siswa dengan menyajikan konten pembelajaran seperti teks, gambar
bergerak atau animasi, video, audio hingga video game
MEDIA PRESENTASI INTERAKTIF
MENTIMETER
Open www.menti.com setelah itu
maskukkan kode 3639 8325 / klik
https://www.menti.com/7x257dozcg
MARI LATIHAN MEMBUAT
MENTIMETER
Buka website: www.mentimeter.com
Sign up dengan menggunakan akun
google/facebook
New presentation
Eksekusi
Bagikan kode dan tautannya
Login
Presentasi baru atau yang sudah disimpan
Membuat presentasi baru
Membuat slide presentasi interaktif
fitur mentimeterypes, activities and control
features
Features available during polling
• Fullscreen
• hide results
• close voting - deactivate
• countdown to close
• history and trends - previous
voting on the same question
• show/hide the instruction bar
• show/hide full instruction on
how to vote
• generate QR code for polling
• display test data - to get taste
of response appearance
Quiz online sebagai media interaktif (Kahoot)
• Masuk ke www.kahoot.it
• Masukkan PIN yang tertera di layar
CARA MEMBUAT KUIS ONLINE
• Buka web www.create.kahoot.it
• Signup menggunakan google/ email/ facebook/ dll
• Jalankan aplikasinya
Signup
Dashboard awal.
Type pembelajaran/ kuiz
Input soal, jawaban, kunci
Menampilkan soal yang akan disebar
Memilih moda kuis
Membagikan PIN Kepada peserta didik

Anda mungkin juga menyukai