Anda di halaman 1dari 7

AYAT DAN HADITS

TARBAWY
“RUANG LINGKUP SUBJEK
PENDIDIKAN
DALAM AL-QUR’AN"
Disusun Oleh :
Komala Indrayani (2022.4.10.1.01506)
Dwi Fuji Aryani (2022.4.10.101487)
DEFINISI SUBJEK
PENDIDIKAN

Subyek pendidikan adalah manusia yang memiliki kemauan, pengetahuan, emosi, dan
perasaan dan dapat dikembangkan sesuai dengan potensiny, sementara itu pendidikan
dilandasi oleh nilai-nilai kemanusiaan yang menghargai martabat manusia. Sementara itu
dijelaskan didalam QS. Al-alaq ayat 4-5.
‫ ِباْلَقَلِم َع َّلَم اَّلِذ ي‬. ‫َيْع َلْم َلْم َم ا اِإْل نَس اَن َع َّلَم‬

“yang mengajar( manusia) dengan perantara kalam. Dia


mengajar kepada manusia apa yang tidak diketahuinya”.
01 PENDIDIKAN MENURUT KODRATNYA (ORANG
TUA)

02 PENDIDIKAN MENURUT JABATANNYA (GURU)


SUBJEK PENDIDIKAN DALAM AL-
QUR’AN
1. Surah Ar-Rahman ayat 1-4

٤ ‫۝ َﻋَّﻠَﻤ ُﻪٲَ۟ﻟَﺒَﻴﺎَن‬
‫۝‬ ٢ ‫۝ َﻋَﻢَّﻠ ٲ۟ﻟُﻘ۟ﺮ َء اَن‬
٣ ‫۝ َﺧ َﻠَﻖ ٲِ۟ﻹ ۟ﻧٰﺴ َﻦ‬ ۱ ‫ٲﻟَر ٰﻤ۟ﺣ ُﻦ‬

“(Rabb) yang maha pemurah(1), yang telah mengajarkan al-qur’an(2),


Dia menciptakan manusia(3), mengajarnya pandai berbicara(4)”

2. Surah An-Najm ayat 5-6

٥ ‫َﻋُﻪَّﻠ َﻤ َﺷ ِﺪ ۟ﻳُﺪ ا۟ﻟُﻘَﻮ ﻰ‬


٦ ‫۝ ُذ ۟و ِﻣ َّﺮ ٍۗةَﻓ۟ﺴ َﺘَﻮ ی‬
‫۝‬

“yang diajarkan kepadanya oleh


yang sangat kuat( Jibril), yang
SUBJEK PENDIDIKAN PERSPEKTIF
HADITS
• Hadits Tentang Pendidik dan Tanggung Jawab Pendidik

‫َع ْن َأِبي ُه َر ْي َر َة َر ِض َي ُهللا َع ْن ُه َأَّن َر ُسوَل ِهللا َص َّلى ُهللا َع َلْي ِه َو َس َّلَم َق اَل اَل َي ْم َن ْع َج اٌر َج اَر ُه َأْن َي ْغ ِر َز َخ َش َب ُه (َخ َش َب ًة ) ِفي ِج َداِر ِه ُثَّم َي ُقوُل َأُبو‬
) ‫ُه َر ْي َر َة َم ا ِلي َأَر اُك ْم َع ْن َه ا ُمْع ِر ِض يَن َو ِهللا َأَلْر ِمَي َّن ِبَه ا َب ْي َن َأْك َت اِفُك ْم ( متفق عليه‬
“Abu Hurairah r.a berkata: “Rasulullah SAW. bersabda: “Janganlah menolak seorang tetangga pada
tetangganya yang akan menancapkan kayu di temboknya, Kemudian Abu Hurairah berkata:
“Mengapakah kamu mengabaikan keterangan ini, demi allah saya akan memikulkan tanggung jawab
atas ajaran Nabi ini di atas bahumu”. (HR. Bukhari-Muslim)
Hadits tentang sikap yang harus dimiliki seorang pendidik

‫َع ْن َع ْب ِد ِهللا َر ِض َي ُهللا َع ْن ُه َع ِن الَّن ِبِّي َص َّلى ُهللا َع َلْي ِه َو َس َّلَم َق اَل ِإَّن الِّص ْد َق َي ْهِدي ِإَلى اْلِب ِّر َو ِإَّن اْلِب َّر َي ْهِدي ِإَلى اْلَج َّن ِة َو ِإَّن الَّر ُج َل َلَي ْص ُد ُق َح َّت ى َي ُك وَن‬
) ‫ِص ِّد يًقا َو ِإَّن اْلَك ِذَب َي ْهِدي ِإَلى اْل ُفُجوِر َو ِإَّن اْلُفُجوَر َي ْهِدي ِإَلى الَّن اِر َو ِإَّن الَّر ُج َل َلَي ْك ِذُب َح َّت ى ُيْك َت َب (َح َّت ى َي ُك وَن ) ِع ْن َد ِهللا َك َّذ اًبا ( متفق عليه‬

Dari Ibnu Mas’ud r.a Nabi saw, beliau bersabda : “Sesungguhnya kejujuran akan membimbing pada
kebaikan, dan kebaikan itu akan membimbing ke Surga, sesungguhnya jika seseorang yang
senantiasa berlaku jujur hingga ia akan dicatat sebagai orang yang jujur. Dan sesungguhnya
kedustaan itu akan mengantarkan pada kejahatan, dan sesungguhnya kejahatan itu akan mengiring
ke Neraka. Dan sesungguhnya jika seseorang yang selalu berdusta sehingga akan dicatat baginya
sebagai seorang pendusta”. ( HR. Mutafaq ‘alaih )
KESIMPULAN

Subjek pendidikan adalah orang ataupun kelompok yang bertanggung jawab dalam memberikan
pendidikan, ehingga materi yang diajarkan atau yang disampaikan dapat dipahami oleh objek
pendidikan. Pendidik adalah individu yang mampu melaksanakan Tindakan mendidik dalam situasi
pendidikan untuk mencapai tujuan pendidikan. Kita dapat membedakan pendidik itu menjadi dua
kategori yaitu: 1. Pendidik menurut kodrat, yaitu orang tua 2. Pendidik menurut jabatan, yaitu guru.
Dalam QS. Ar-Rahman ayat 1-4An-Najm ayat 5-6 terdapat hubungan yang sangat erat dengan
Pendidikan khususnya tentang subjek pendidikan. Hal ini ditunjukan dengan pengajaran pengajaran
yang Allah berikan kepada Nabi Muhammad melalui malaikat Jibril tentang ke-tauhidan dan
sebagainya. Dan Allah menyuruh Nabi Muhammad untuk menyampaikan kepada umatnya.

Anda mungkin juga menyukai