Anda di halaman 1dari 15

SOSIALISASI PENGAWASAN PARTISIPATIF

BAGI PEMILIH PEMULA

KARJA, S.H.
UNTUK APA
BER-PEMILU?
Siapa Yang Mengawasi
Pemilu?
Bawaslu
• Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) adalah lembaga
penyelenggara Pemilu yang bertugas mengawasi penyelenggaraan
Pemilu di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia.
• Bawaslu diatur dalam Bab II Undang Undang No. 7 Tahun 2017
tentang Pemilihan Umum Pasal 89 ayat (2) Bawaslu terdiri atas:
a.Bawaslu
b.Bawaslu Provinsi
c.Bawaslu Kabupaten/Kota
d.Panwaslu Kecamatan
e.Panwaslu Kelurahan/Desa
f. Panwalu LN
g.Pengawas TPS
MENGAMATI
Pengawasan (melihat, mencatat hasil amatan),
Pemilu adalah MENGKAJI
kegiatan : (melakukan sistematisasi hasil
amatan kedalam format 5W+1H),
MEMERIKSA
(kesesuaian aturan)
MENILAI
(benar atau salah serta konsekuensi)
proses penyelenggaraan Pemilu.
Menegakkan integritas, kredibilitas
penyelenggara, transparansi
penyelenggaraan & akuntabilitas hasil
Pemilu;

Mewujudkan Pemilu yang demokratis;


Memastikan terselenggaranya Pemilu secara langsung,
umum, bebas, rahasia, jujur, adil & berkualitas, serta
dilaksanakannya peraturan perundang-undangan
mengenai Pemilu secara menyeluruh.
• Tidak melakukan keberpihakan yang menguntungkan
atau merugikan Peserta Pemilu
• Tidak mengganggu proses penyelenggaraan tahapan
Pemilu
• Bertujuan meningkatkan partisipasi politik masyarakat
secara luas dan
• Mendorong terwujudnya suasana yang kondusif bagi
Penyelenggaraan Pemilu yang aman, damai, tertib,
dan lancar

Pasal 448 ayat (3) Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017


 Dorong partisipasi
masyarakat untuk ikut
mengawasi Pemilu.

 Terjadi Manipulasi Suara


 Hilangnya Hak Pilih
 Politik Uang
 Pemilu Tidak Sesuai Aturan
Dan Timbul Gugatan Hasil
 Biaya Politik Mahal
 Hadirnya pengawasan oleh
 Pemungutan Suara Ulang
masyarakat dalam
 Konflik Antar Pendukung Calon
pelaksanaan Pemilu disebut
dengan Pengawasan
Partisipatif.
 DATA PEMILIH
 PENCALONAN
 KAMPANYE
 MASA TENANG
 PEMUNGUTAN DAN
PENGHITUNGAN SUARA
 REKAPITULASI SUARA
• MENCEGAH TERJADINYA KONFLIK
• MENJADIKAN PEMILU BERINTEGRITAS
• MENINGKATKAN KUALITAS DEMOKRASI
• MENDORONG TINGGINYA PARTISIPASI PUBLIK
• MEMBENTUK KARAKTER DAN KESADARAN
POLITIK MASYARAKAT
POTENSI PELANGGARAN DALAM PEMILU

TPS Tidak
Data Pemilih
Akses

Kampanye
Hitam

Pemalsuan
Dokumen
Politik Uang
Penggunaan
Fasilitas
Negara
Kekerasan &
Intimidasi

Kampanye
Pelaporan Diluar Jadwal
Dana
Kampanye
Memantau Dan Mengumpulkan
Informasi Pada Tahapan Pemilihan Yang
Diawasi.

Mencatat, Mengumpulkan
Data/Informasi, Dan Melaporkan Hasil
Pengawasan Kepada Pengawas
Pemilihan Terdekat (PPL, Panwascam,
Panwas Kabupaten/Kota).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai