Anda di halaman 1dari 20

ANALISIS SISTEM

INFORMASI
AKUNTANSI PADA
PT.VENUS KARYA
KELOMPOK 6
ANGGOTA KELOMPOK

Andi
2020804162
Safariyansyah

Yuwana
Hafaz Hanafi 2020804176 2020804192
Luvianingsih

Onkey Yuwantika
2020804120 2020804140
Santika Putri Siwi P

Sari Mita
2020804177
Dewi
LATAR BELAKANG

Teknologi informasi merupakan bagian yang penting dalam perusahaan. Dengan adanya penerapan teknologi

informasi pada perusahaan maka sistem informasi pada perusahaan akan terintegrasi dengan baik sehingga akan

membantu proses bisnis dalam perusahaan, juga diharapkan dapat membantu manajemen dalam mengontrol prosedur

prosedur yang dilakukan oleh para staff. Selain itu, manajemen dapat memperoleh informasi dengan tepat, cepat dan

akurat sehingga akan dapat membantud alam proses pengambilan keputusan.

PT. Venus Karya menerapkan sisitem informasi akuntansi dalam perusahaannya. PT. Venus Karya

merupakan sebuah perusahaan yang memproduksi ban sepeda yang berlokasi di Karawaci, Tangerang dengan jumlah

karyawan 250 orang. Perusahaan ini masih menggunakan metode kredit dengan term of payment 30 hari, sedangkan

melakukan pembelian secara kreditdengan term of payment 45 hari. Dengan Proses akuntansi yang masih dilakukan

secara sederhana, menjadi suatu permasalahan dalam perusahaan ini. Berdasarkan permasalahan diatas, dibutuhkan

sistem untuk mempermudah serta menunjang aktifitas perusahaan.


RUMUSAN MASALAH

● Bagaimana struktur organisasi PT Venus Karya ?


● Bagaimana diagram alir data level 0 dan bagan alir dokumen pada PT Venus Karya ?
● Apa dokumen yang dibutuhkan dalam setiap transaksi pada PT Venus Karya ?
● Metode persediaan apa yang yang sebaiknya diterapkan di PT Venus Karya ?
● Metode pengiriman apa yang sebaiknya diterapkan pada PT Venus Karya ?
● Bagaimana sistem pengendalian yang diterapkan pada PT Venus Karya ?
TUJUAN MASALAH

● Mengetahui struktur organisasi PT Venus Karya


● Mengetahui bagaimana transaksi PT Venus Karya dan dokumen apa yang digunakan
● Mengetahui diagram alir data level 0 dan bagan alir dokumen pada PT Venus Karya
● Mengetahui metode persediaan yang sebaiknya diterapkan di PT Venus Karya
● Mengetahui metode pengiriman yang sebaiknya diterapkan pada PT Venus Karya
● Mengetahui sistem pengendalian yang diterapkan pada PT Venus Karya
Transaksi Yang Terdapat Di Dalam Perusahaan

Jenis transaksi yang terdapat di PT. Venus Karya :


● Pembeliaan Barang
Transaksi pembelian barang dagang merupakan kegiatan membeli barang dari pihak
lain baik toko, perorangan maupun perusahaan.
● Penjualan Barang
penjualan barang yang dapat dilakukan secara tunai maupun kredit. Penjualan secara
tunai dicatat dengan mendebitakun kas dan mengkreditakun penjualan. Sedangkan
penjualan menggunakan kredit dicatat dengan cara mendebitakun piutang dagang
dan mengkreditakun penjualan.
● Persediaan Barang Dalam transaksi perusahaan dagang, transaksi Persediaan barang
dagang merupakan jumlah persediaan barang dagang yang ada pada akhir periode
tertentu.
STRUKTUR ORGANISASI
DIAGRAM ALIR DATA PENJUALAN LEVEL 0
BAGAN ALIR DOKUMEN PENJUALAN
DIAGRAM ALIR DATA PEMBELIAN LEVEL 0
Dokumen-Dokumen Yang Dikeluarkan Pada Siklus Penjualan
Dokumen-Dokumen Yang Dikeluarkan Pada Siklus Pembelian
Dokumen-Dokumen Yang Dikeluarkan Pada Siklus Pembelian
Metode persediaan dalam perusahaan PT Venus Karya

Material Requirement Planning (MRP) adalah sistem yang berguna


bagi perusahaan untuk menghitung jumlah bahan baku atau
komponen yang dibutuhkan untuk memproduksi suatu barang.
Bisnis yang menerapkan sistem MRP tidak menghadapi
kekurangan atau kelebihan stok hal ini karena sistem
memungkinkan perusahaan untuk memperkirakan berapa lama
waktu yang dibutuhkan untuk mengubah bahan baku menjadi
produk Anda juga dapat membuat jadwal pengiriman otomatis. .
ALASAN MENGAPA MENGGUNAKAN SISTEM PERSEDIAAN MRP :

● Mengurangi persediaan bahan baku perusahaan


● Meningkatkan efisiensi produksi perusahaan
● Mengurangi waktu tunggu
● Fokus pada pelanggan nyata
Metode Pengiriman yang diterapkan oleh PT Venus Karya

Metode house courier mengirimkan melalui gudang atau pusat


distribusi. Barang yang akan dikirim terlebih dahulu harus
ditampung di gudang atau pusat distribusi bila menggunakan cara
ini. Gudang ini, juga dikenal sebagai pusat distribusi, adalah
lokasi utama untuk menyimpan barang dan mengirim ke area yang
luas. Metode model ini sangat cocok untuk kategori barang yang
tahan lama, memiliki jumlah besar, dan memiliki tingkat
ketidakpastian penawaran dan permintaan yang tinggi.
ALASAN MENGAPA MENGGUNKAN METODE HOUSE COURIER

Agar Stok persediaan pengaman akan selalu tersedia untuk mengantisipasi


berbagai lonjakan permintaan, termasuk yang tidak terduga, dan biaya
transportasi akan tetap rendah.Penanganan pengiriman barang akan lebih
mudah dengan metode seperti pengiriman langsung, dan resiko kerusakan
barang akan berkurang. Selanjutnya karena tidak adanya perantara dalam
proses pengiriman, waktu pengiriman semakin cepat, dan tingkat akurasi
data semakin baik.
ALASAN MENGAPA MENGGUNKAN METODE HOUSE COURIER

1. Pengendalian Lingkungan, dengan menerapkan Kepemimpinan yang kondusif dan


Pembentukkan struktur organisasi yang sesuai dengan kebutuhan.
2. Penilaian Risiko, dengan melakukan Identifikasi risiko.
3. Pengendalian Aktifitas, dengan melakukan Pembinaan sumber daya manusia.
4. Pengendalian Informasi dan Komunikasi, dengan melakukan perancangan sistem informasi
akuntansi untuk mendukung terwujudnya validitas catatan keuangan perusahaan.
5. Pengawasan Kinerja, dengan melakukan Melakukan supervisis terhadap pekerjaan setiap
bawahan.
KESIMPULAN

Sistem Informasi Akuntansi adalah suatu komponen dalam perusahaan yang


mengumpulkan,mengklasifikaskan, mengolah, menganalisis serta
mengkomunikasikan informasi keuangan danpengambilan sebuah keputusan yang
relevan untuk pihak eksternal dan pihak internal perusahaan.Bahkan akuntansi itu
sendiri adalah merupakan sebuah sistem informasi.Sejatinya, sistem informasi adalah
bagian yang tak bisa dipisahkan dari akuntansi, mengapa? karenaakuntansi itu sendiri
mengandung siklus akuntansi yang tak lain, tak bukan adalah bentukan dari
suatusistem. Sistem Informasi Akuntansi merupakan sistem pengolahan data yang
berupa transaksi kemudianmembentuk suatu informasi berupa laporan keuangan dan
dipergunakan dalam perencanaan,pengendalian, pengoperasian serta pengambilan
keputusan perusahaan.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai