Anda di halaman 1dari 2

Menggambar Simbol

Menggambar Simbol (citra diri, perkenalan) Tujuan :Mempersiapkan peserta memasuki suasana pelatihan (melepaskan segala beban bawaan), Memberikan gambaran bagi fasilitator akan kondisi peserta, sehingga perlu strategi yang sesuai, Media perkenalan bagi warga pelatihan. Waktu :30-45 menit Bahan:Kertas kwarto dan spidol. Proses :Jelaskan permainan ini, Bagikan selembar kertas dan spidol ke setiap peserta, Minta mereka menggambarkan diri mereka lewat simbol (baik sebagai pribadi maupun sebagai profesional sesuai peran dan fungsinya), Minta mereka menceritakan satu per satu simbol mereka, tambah dengan pertanyaan apa kekuatan dan kelemahan diri mereka masing-masing Daftarkan pernyataan mereka (dengan kata kuncinya saja) di kertas flip chart atau meta-plan, Diskusikan dan buat semacam "catatan" bersama peserta tentang pengenalan diri ini, untuk membantu selama proses pelatihan berlangsung. Untuk itu tempatkan daftar dan gambar simbol tersebut di tempat dalam ruangan yang strategis sehingga semua dapat melihatnya dan jangan dilepas hingga akhir pelatihan berlangsung, Bahan ini bisa dibahas ulang di akhir pelatihan (bila ada waktu) sebagai media evaluasi diri yang sangat menarik.

Materi Lain: Bagaimana munggunaken PPP Menghubungkan titik sembilan Lempar spidol Kartu berpasangan Kisah angka-angka Permainan tali berpasangan Permainan tali jaring-jaring Membuat garis sepanjang mungkin Menggambar titik di tengah lingkaran Rujak buah Samson dan Delilah Membuat lingkaran/lubang Tes tiga menit Kapal tenggelam Klip kertas Membulan Membersihkan cermin Harga kambing pak Suwali Kisah monyet dan ikan Tebak cepat Mengukur kinerja harian Balon berpasangan Menggambar simbol Kembali ke halaman pengantar

Anda mungkin juga menyukai