Anda di halaman 1dari 6

Laporan akuntan

a. Lembar opini b. Laporang keuangan Neraca, lap. Rugi-laba, laba itahan, lap. Arus kas, catatan atas lap. Keuangan dan lmpiran mengenai perincian pos-pos piutang, aktiva tetap, hutang, biaya umum & ADM, dan biaya penjualan.

Jenis-jenis pendapatan akuntan


Menurut Standar Profesional Akuntan Publik (PSA 29): 1. Pendapatan wajar tanpa pengecualian (Unqualified opinion) 2. Pendapatan wajar tanpa pengecualian dengan bahasa pengecualian bahasa penjelasan yang ditambahkan dalam laporan audit standar (Unqualified opinion with explanatory language) 3. Pendapatan wajar dengan pengecualian (Qualified opinion) 4. Pendapatan tidak wajar (Adverse opinion) 5. Pernyataan tidak memberikan pendapat (Disclaimer of opinion)

Jenis-jenis laporan akuntan


1. Laporan Audit Bentuk Baku
Unsur pokok laporan audit bentuk baku: a. Suatu judul yang berbunyi Laporan Audit Independen b. Pihak yang dituju oleh auditor bagi laporan auditnya c. Suatu pernyataan bahwa laporan keuangan yang disebutkan dalam lap. Audit telah diaudit oleh auditor

d. Suatu pernyataan bahwa lap. Keuangan adalah tanggung jawab manajemen perusahaan sedangkan tanggung jawab auditor adalah pada pernyataan pendapatan atas lap. Keuangan berdasarkan atas auditnya e. Suatu pernyataan bahwa audit dilaksanakan berdasarkan standar audit yang ditetapkan oleh Ikatan Akuntan Indonesia f. Suatu pernyataan bahwa standar auditing tersebut mengharuskan auditor untuk merencanakan dan melaksanakan auditnya agar memperoleh keyakinan yang memadai bahwa lap. Keuangan bebas dari salah saji yang material

g.

Suatu pernyataan bahwa audit meliputi: 1. Pemeriksaan 2. Penentuan kelayakan standar akuntansi yang digunakan dan estimasi-estimasi signifikan yang dibuat oleh manejemen 3. Penilaian penyajian lap. Keuangan secara keseluruhan

h. Suatu pernyataan bahwa auditor yakin bahwa audit yang dilaksanakan memberikan dasar yang memadai untuk memberikan pendapat. i. Semua pendapat mengenai apakah lap. Keuangan menyajikan secara wajar dalam semua hal yang material j. Tanda tangan auditor yang ditulis tangan, nama dan nomor register negara auditor k. Tanggal laporan audit

Anda mungkin juga menyukai