Anda di halaman 1dari 18

Bahasa Indonesia

Pengertian artikel
Bentuk karangan yang berisi analisis suatu fenomena alam atau sosial dengan maksud menjelaskan ADIK SIMBA (apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana) fenomena itu terjadi.

Paragraf
Paragraf

Ide pokok
Ide pokok Ide pokok

Artikel
Paragraf

Paragraf

Ide pokok

Ide pokok Ide pokok

Kalimat utama Kalimat utama

Ide pokok
Ide pokok

Kalimat utama
Kalimat utama

Pengertian paragraf
Paragraf adalah seperangkat kalimat yang tersusun secara logis dan sistematis yang mengandung satu kesatuan ide pokok.

Fungsi paragraf: Sebagai penampung dari sebagian kecil jalan pikiran atau ide pokok keseluruhan paragraf. Memudahkan dalam pemahaman jalan pikian/ide pokok pengarang. Memungkinkan pengarang melahirkan jalan pikirannya secara sistematis. Mengarahkan pembaca dalam mengikuti alur pikiran pengarang serta memahaminya. Alat menyampaikan fragmen pikiran. Penanda pikiran baru mulai berlangsung. Dalam rangka keseluruhan karangan paragraf dapat berfungsi sebagai pengantar, transisi, dan penutup.

Ide pokok di awal: paragraf deduktif

Ide pokok sebagai inti paragraf Ide pokok di akhir: paragraf induktif dapat terletak: - di awal, - di akhir, atau Ide pokok di awal dan akhir: - didi awal dan di akhir.
paragraf campuran

Syarat sebuah paragraf


1. Terdapat ide pokok dan gagasan yang terangkum

dalam sebuah kalimat utama. 2. Adanya kalimat penjelas yang memberikan keterangan terhadap kalimat utama. 3. Terdapat diksi atau pilihan kata yang baik. 4. Adanya koherensi atau keterkaitan antarkalimat.

Bagian-bagian paragraf suatu artikel


1. Awal paragraf (kalimat pembuka)
2. Isi paragraf 3. Akhir paragraf (kalimat penutup)

Cara menentukan isi suatu paragraf (artikel)


1. Bacalah paragraf dengan cermat!
2. Carilah ide pokok setiap paragraf! 3. Cermati kembali ide pokok yang telah Anda daftar!

4. Simpulkan pokok pikiran artikel berdasarkan ide

pokok setiap paragraf yang Anda daftar!

Contoh artikel
Laporan ini damanatkan oleh TVPA (Trafficking Victims Protection Act) dan dimaksudkan untuk meningkatan kesadran dunia serta mendorong pemeriontah asing untuk mengambil tindakna-tindakan efektif guna melawan perdagangan manusia. Laporan ini secara meningkat telah terfokus pada usaha-usaha komunitas bangsa yang terus tumbuh untujk berbagi informasi dan untuk bekerja sma dalam cara yang baru dan penting untuk melawan perdagangan manusia. Sebuah negara yang lalai mengambilo tindakan-tindakan penting untik membuat negaranya memenuhi standar-standar minimal penghapusan perdagangan manusia akan menerima penilaianyang negatif dalam lapopran ini. Penilaian negatif tersebut juga dapat mengakibatkan penahanan sejumlah bantuan yang berhubungan dengan non-kemanusiaan dan nonm-perdagangan dari pemerintah Amerika Serikat kepada negara tersebut

Gagasan/Ide pokok

Laporan ini dibuat dengan tujuan meningkatan kesadran dunia serta


mendorong pemeriontah asing untuk mengambil tindakna-tindakan efektif guna melawan perdagangan manusia

Kalimat Topik
Laporan ini damanatkan oleh TVPA (Trafficking Victims Protection Act) dan dimaksudkan untuk meningkatan kesadran dunia serta mendorong pemeriontah asing untuk mengambil tindakna-tindakan efektif guna melawan perdagangan manusia.

Gagasan/Ide penjelas
Fokus laporan pada upaya berbagi informasi dari komunitas bangsa dalam kerja sama melawan perdagangan manusia. 2. Laporan ini memberikan penilaian negatif kepada negara yang lalai mengambil tindakan guna melawan perdagangan manusia 3. Penilain negatif akan berdampak pada penahana bantuna dari negara Amerika Serikat.
1.

EVALUASI

1. Memperingati hari bersejarah, tidak cukup dengan hanya melakukan acara seremonial dengan iringan kegiatankegiatan yang bersifat perlombaan. Melalui peristiwa sejarah, kita mengetahui, meresapi, serta menghayati jiwa dan semangat dari peristiwa sejarah itu sendiri. Dengan demikian, kita mengetahui pula mengapa tanggal tersebut ditetapkan sebagai hari bersejarah. Isi dari penggalan artikel diatas adalah . A. Acara seremonial yang diadakan untuk memperingati hari bersejarah. B. Kita harus meresapi dan menghayati sejarah. C. Peringatan hari bersejarah dengan diiringi kegiatankegiatan bermanfaat. D. Kita harus mengetahui tanggal dan hari bersejarah. E. Memperingati hari bersejarah harus menjadi perhatian utama.

2 Untuk jangka pendek, pilihan reklamasi pantai adalah tawaran yang menarik untuk segera dilaksanakan. Daya tarik investasi dengan segala bentuk penawarannya akan lebih menggiurkan Pemerintah Propinsi DKI dibandingkan dengan dampak lingkungan yang akan ditimbulkannya. Dampak lingkungan terbesar yang diperkirakan membawa pengaruh adalah terganggunya ekosistem wilayah pesisir Pantura Jakarta. Ide pokok paragraf dari cuplikan artikel diatas terdapat pada bagian . A.Awal paragraf D. Tengah-tengah paragraf B. Akhir paragraf E. Semua bagian C. Awal dan akhir paragraf

3. Pemasaran narkoba dilakukan dengan memberi contoh cumacuma untuk satu atau dua kali pemakaian. Jika cocok, baru dikenakan biaya sesuai dengan jenis barang yang dipakai. Pemakai pasti akan membeli dengan cara menukarkan barangbarang pribadi dengan barang haram tersebut, atau mencuri milik orang lain. Sekarang ini masalah narkoba sudah menjadi masalah serius bagi bangsa Indonesia . Kalimat yang tepat untuk melengkapi akhir paragraf di atas adalah . A. Oleh karena itu pengguna narkoba harus diberantas. B. Jadi, perintah harus turun tangan dalam masalah tersebut. C. Oleh sebab itu harus ada kerjasama berbagai pihak dalam mencegah dan menanggulangi masalah narkoba. D. Memang sulit memberantas narkoba di Indonesia. E. Dengan demikian, lingkungan keluarga harus bertanggung jawab sebagai lingkungan yang utama.

Anda mungkin juga menyukai