Anda di halaman 1dari 4

Pembahasan soal Besaran dasar teknik listrik 29 Agustus 2013 1.

Arus tetap sebesar 2,5A mengalir pada kawat selama 4,0 menit. Hitung:
a. Besar muatan yang mengalir melalui suatu titik pada tangkaian b. Akan menjadi berapa elektronkah muatan ini PENYELESAIAN Dik : I = 2,5 A t = 4,0 menit = 240 detik Dit : a. Q = ? b. e = ? Solusi :

a. 4 menit = 240 det Q = Besar Muatan I = Arus t = Waktu Q = I t = (2,5) (240) = 600 b. Muatan satu electron adalah -1,60 x e = Q x -1,60 x = 600 x -1,60 x = 9,6 x e , sehingga

2. Sebuah bola lampu senter kecil menarik 300mA dari batterai 1,5V. Hitung:
a. Hambatan bola lampu tersebut b. Jika tegangan turun sampai 1,2V. bagaimana arus akan berubah

PENYELESAIAN Dik : I = 300mA = 0,30 A V = 1,5 V Dit : R = ? I jika hambatan konstan Solusi : a. R = = = 5,0

b, Jika hambatan bernilai konstan, arus bernilai sekitar. I= = = 0,24 A

3. Hitung hambatan lampu besar mobil 40W yang dirancang untuk 12V
PENYELESAIAN Dik : P = 40 W V = 12 V Dit : R = ? Solusi : P = Daya V = Tegangan R = Hambatan R= = = 3,6

4. Sebuah pemanas listrik menarik 15A pada jalur 120V berapa daya yang digunakannya dan berapa biaya per bulan (30 hari) jika pemanas tersebut beroperasi 3 jam setiap hari dan perusahaan listrik menghargai 10,5 sen per kWh
PENYELESAIAN Dik : I = 15,0 A V = 120 V t = 3 jam/hari biaya = 10,5 sen per kWh = $ 0,150 per kWh Dit : P = ? Biaya per bulan = ? Solusi : P = VI = (15,0 A) (120 V) = 1800 W = 1,80 kW Untuk mengoprasikannya selama (3,0 jam/ hari)(30 hari) = 90 jam akan memakan biaya (1,80 kW)(90 jam)($ 0,105) = $ 17

5. Petir merupakan contoh arus listrik yang spektakuler pada fenomena alam, ada banyak variasi pada ledakan petir, tetapi pada umumnya energy yang ditransfer sebesar J melalui beda potensial hampir sebesar 5x V selama selang waktu 0,2 detik. Gunakan info ini untuk memperkirakan jumlah muatan total yang ditransfer , arus, dan daya rata-rata selama 0,2 detik
PENYELESAIAN Dik : P = V = 5x J V

t = 0,2 detik

Dit : Q = ? I selama 0,2 detik = ? Solusi : Q= Q= I= = = 20 C = 100 A

Arus selama 0,2 detik adalah sekitar

(karena sebagian besar ledakan petir terdiri dari beberapa tahap, adalah mungkin bahwa masing-masingnya bisa mwmbawa arus yang jauh lebih besar dari ini). Daya rata-rata yang diantarkan adalah P = IV = (200 A) ( 5 x V) = 5 GW

#Fisika Edisi kelima Douglas C.Giancoli Penerbit Erlangga

Anda mungkin juga menyukai