Anda di halaman 1dari 12

LKMM PRA TD PPNS

TUJUAN Melatih peserta agar mampu menetapkan sasaran, menaksir besar usaha yang diperlukan dengan mempertimbangkan semua resiko dan konsekuensi yang dihadapi ALOKASI WAKTU 60 menit PERALATAN Kotak, Bola, Tongkat, LCD METODE Penjelasan materi, simulasi, diskusi

Peserta wajib mengikuti jalannya diskusi dengan tertib Dimohon kepada peserta untuk mengikuti sesi ini dari awal damapai selesai Peserta dilarang makan dan minum Peserta dimohon untuk tertib selama sesi dimulai samapai selesai Handphone di silent

Minta peserta yang sudah terpilih maju ke depan Peserta terpilih diharuskan melempar bola sebanyak 6 kali dengan 3 tingkat kesulitan yang berbeda Peserta berdiri di atas garis batas yang ditentukan Jika bola tidak masuk ke kotak maka akan diberi sanksi

do you know SRK??????

Sasaran Sesuatu yang ingin dituju/dicapai baik secara individu maupun bersama Sasaran Individu : Yaitu sasaran yang ingin dicapai seseorang atau individu. Ex : seorang pengusaha ingin memperoleh keuntungan dalam usahanya Sasaran Kelompok : Yaitu sasaran yang ingin dicapai oleh sekelompok orang secara bersama sama. Ex : sebuah tim sepak bola yang ingin menang dalam suatu perlombaan.

Resiko Kemungkinan untuk bertemu dengan bahaya /sesuatu yang sangat tidak kita inginkan

Contoh : dalam bermain sepak bola pasti terdapat resiko yang harus dihadapi oleh pemain. Misal : cedera kaki

Konsekuensi Hasil yang terjadi karena sesuatu yang kita lakukan di waktu yang lalu (dalam hal yang baik maupun yang buruk)

Contoh : tim bisa mengalami kekalahan.

Tuliskan Laksanakan Buat Komitmen Buat Plan Cadangan Do The Best(Lakukan Yang terbaik) Berdoa Evaluasi

Anda mungkin juga menyukai