Anda di halaman 1dari 2

PANDUAN PRAKTIK KLINIS

SMF ILMU KESEHATAN KULIT DAN KELAMIN


RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA
2012 2014

..............Angiokeratoma.....................................................
1. Pengertian Dilatasi kapiler akantosis hiperkeratosis

2. Anamnesis
Keluhan lesi termasuk telangiectasia, acantosis dan hiperkeratosis
Lesi dapat soliter atau sistemik

3. Pemeriksaan fisik 1. Sporadik/solitary angiokeratoma
Lesi soliter, umumnya pada umur 10-40 tahun
2. Angiokeratoma of fordice and vulva
Lesi multiple, sering pada skrotum, batang penis, labia
mayor vulva, paha dalam dan perut bawah
Umur >60 tahun
Lesi berupa papul biru sampai kehitaman
3. Angiokeratoma circumscriftum
Biasanya muncul saat lahir, dapat juga pada usia anak
anak atau dewasa, lokasi sering pada kaki
Unilateral plaque keratotik dark-red papule
4. Fabry sindrom (angiokeratoma corporis diffusum
Lesi multiple, terdapat pada seluruh tubuh terutama badan,
umbilikus, bibir
Laki laki>perempuan

4. Kriteria Diagnosis Berdasarkan anamnesis, pemeriksaan fisik dan didukung
pemeriksaan histopatologi

5. Diagnosis Angiokeratoma

6. Diagnosis banding - Limfangioma
- Melanoma maligna

7. pemeriksaan
penunjang
Histopatologi



8. Terapi Tindakan
- Bedah pisau
- Laser
- Bedah beku

9. Edukasi





10. Prognosis Dapat rekuren

11. Tingkat evidens

12. Tingkat rekomendasi

13. Penelaah kritis

14. Indikator medis

15. kepustakaan 1. Elder D, Eletritsas R, Jaworsky C, John B Jr, editor
Levers Histopathology of the Skin. Edisi ke *,
philadelphia : Lippincortt-Roven, 1977
2. Wolff K, Goldsmith LA, Katz SI, Gilschrest BA, Paller AS, Leffell
DJ. Fitzpatricks Dermatology in General Medicine. Edisi ke-7.
New York: McGraw-Hill, 2008
3. www.dermnetz.org/vascular/angiokeratoma html

Anda mungkin juga menyukai