Anda di halaman 1dari 45

RENCANA PROGRAM PENGAJARAN

PRAKTEK PROFESI KEPERAWATAN


MATERNITAS

PROGRAM STUDI NERS


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
AMANAH PADANG
TAHUN AJARAN 2013/2014

STASE
KEPERAWATAN MATERNITAS
KODE : NPP 503
BOBOT SKS: 3 SKS
LOKASI PRAKTEK
RS Dr. M.DJAMIL PADANG RUANG KEBIDANAN
( KB, RAWAT GABUNG, GINEKOLOGI, POLI KEBIDANAN)

MENTOR KLINIK :
Ns.. WIDRA, S.Kep
Ns. YANI, SKep
ARNETTY, BSc

PEMBIMBING AKADEMIK
Ns.ELIZA, S.Pd, S.Kep
Ns.ELIWARTI, S.Kep

RPP
(RANCANGAN PROGRAM PEMBELAJARAN)

PRAKTEK KLINIK

: KEPERAWATAN MATERNITAS

Kode MK

: NPP 503

Beban

: 3 SKS

Penempatan

: Ruang Kebidanan

Waktu Pertemuan

: 4 x 60 menit

Pertemuan Ke

:1 &2

Tim Mata Kuliah

A. DESKRIPSI UMUM
Praktek profesi keperawatan maternitas merupakan program yang menghantarkan
mahasiswa dalam adaptasi profesi untuk menerima pendelegasian kewenangan secara
bertahap dalam melakukan asuhan keperawatan profesional, memberikan pendidikan
kesehatan, menjalankan fungsi advokasi pada klien membuat keputusan legal dan etik
serta menggunakan hasil penelitian terkini yang berkaitan dengan keperawatan maternitas
dalam konteks keluarga.
Praktek profesi keperawatan maternitas dilakukan secara bertahap dimulai dari pre natal,
intra natal dan post natal serta yang mengalami masalah pada sistem reproduksi dan
pengaturan kehamilan.

A.
Deskripsi mata kuliah (lihat kurikulum,
halaman 118 s/d 136 (TIAP MATA KULIAH) ,
husus
referenci,
apakah
dipedomani
mahasiswa, dan pembimbing)..
B.
Tujuan MK (lihat kurikulum), sesuaikan
dengan unit kompetensi yang akan dicapai
(17, pada MK, dan 5 pada halaman 116 ttg

kaitan kompetensi, unit kompetensi dan area


pencapaian).
Indikator pencapaian hasil belajar (lihat
kurikulum),
mampu
melakukan
apa
(kompetensi) pada ranah apa saja)
C.
Pokok
bahasan
(kompetensi/unit
kompetensi yang akan dicapai), 5 atau 17,
kompetensi terkait dengan Penyuluhan
Kesehatan/Promosi
kesehatan,
topiknya
sesuaikan dengan Diagnosis keperawatan.
D.
Metoda pembelajaran yang digunakana
dalam mencapai tiap kompetensi secara
umum
E.
Metoda evaluasi, secara umum, sesuaikan
dengan unit kompetensi yang akan dicapai
(17, pada MK, dan 5 pada halaman 116 ttg
kaitan kompetensi, unit kompetensi dan area
pencapaian).
F.Kegiatan pembelajaran terdiri dari tahap; pra
interaksi, introduksi, kerja, terminasi, dan
evaluasi. Adalah berbeda pernyataan yang
dituangkan pada tiap fase tsb (sesuai dengan
kompetensi yang akan dicapai)

Langkah
yang
dipertimbangkan dalam
Praktik Profesi.

mendasari/perlu
menyusun RPP

1.Ambil satu unit pembelajaran dalam silabus


yang akan diterapkan dalam pembelajaran.
Silabur masing=masing stas, unitnya adalah
kompetensi
2.Tulis standard kompetensi dan kompetensi
dasar yang terdapat dalam unit tersebut
3.Tentukan
indikator
untuk
mencapai
kompetensi dasar
4.Tentukan alokasi waktu yang diperlukan
untuk memcapai indikator tersebut
5.Rumuslan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai da;am pembelajaran tsb.
6.Tentukan
materi
pembelajaran
untuk
mencapai tujuan pembelajaran
7.Pilihlah metoda pembelajaran yang dapat
mendukung sifat materi dan tujuan
8.Susuinlah
langkah-langkah
kegiatan
pembelajaran pada setiap rumusan tujuan
pembelajaran yang dapat dikelompokkam
menjadi kegiatan awal, kegiatan inti dan
kegiatan penutup.
9.Jika alokasi waktu untuk mencapai satu
kompetensi dasar lebih dari dua jam
pelajaran,
bagilah
langkah-langakh

pembelajaran menjadi lebih dari satu kali


pertemuan.
10. Sebutkan sumber/media belajar yang
akan digunakan dalam pemnbelajaran
secara konkret dan untuk setiap bagian
11. Tentukan tekhnik penilaian, bentuk dan
contoh instrument penilaian yang akan
digunakan untuk mengukur ketercapaian
kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran
yang telah dirumuskan. Jika instrumen
penilaian berbentuk tugas rumuskan tugas
tersebut secara jelas dan bagaimana ramburambu
penilaiannya.
Jika
instrumen
berbentuk soal, cantumkan soal tersebut
daqn tentukan rambu-rambu penilaiannya
dan atau kunci jawabannya

SAP
(SATUAN ACARA PENGAJARAN)

PRAKTEK KLINIK
MATERNITAS

: KEPERAWATAN

Kode MK

: NPP 503

SKS

: 3 SKS

Waktu Pertemuan

: 4 x 60 menit

Pertemuan Ke

:1 &2

A. KOMPETENSI (RUJUK KE KURIKULUM


NERS TH 2010, HALAMAN 111, 112, 113, 114,
115,116,

TTG

KOMPETENSI

LULUSAN

PENDIDIKAN TAHAP PROFESI (4), UNIT


KOMPETENSI (29) DAN DAN HALAMAN 123,
124,

125,

TTG

MATERNITAS,

MK

KEPERAWATAN

KOMPETENSINYA

1,

UNIT

KOMPETENSINYA 5, UNIT KOMPEYENSI INI


DITERAPKAN PADA ANC, INC, PNC, BBL KB
DAN GYNAECOLOGY.
1. Utama

: Melakukan komunikasi yang efektif

daalm pemberian asuhan


keperawatan

pada

ibu

hamil

melahirkan dan pasca melahirkan serta


yang mengalami masalah pada sistem

repsoduksi dan pengaturan kehamilan


dan keluarganya
2. Pendukung

Melakukan pengkajian dan

pemeriksaan ANC, INC,


PNC, BBL, KB dan Gynekologi
B. POKOK BAHASAN (SESUAIKAN DENGAN
PENERAPAN
(ANC,

UNIT

INC,

KOMPETENSI

PNC,

GYNAECOLOGI,

BBL,

KB,

PEMILIHAN

PADA
DAN
POKOK

BAHASAN DISESUAIKAN DENGAN SCOPE


MATERI

YANG

PENTING

DAN

PERHITUNGAN SKS (BERAPA JAM, KALAU


BEBANNYA 3 SKS, KALAU BEBANNYA ADA
PENAMBAHAN SEHINGGA MENJJADI 4
SKS, APA MATERI YANG DITAMBAHKAN.
Keperawatan Maternitas
C. SUB POKOK BAHASAN(KAITKAN DG UNIT
KOMPETENSI

DIATAS,

YANG

DIIMPLEMENTASIKAN PADA ASPEK a s/j )


a. Aspek Legal dan Etik
b. Kesehatan reproduksi
c. Prenatal
d. Intranatal
e. Postnatal
f. Bayi Baru Lahir
g. Ibu Resiko Tinggi
h. Kelainan Obstetri
i. Masalah Reproduksi dan Klimakterium
j. Perawatan Keluarga dengan Masalah Maternitas
di Masyarakat

D. KEGIATAN

PEMBELAJARAN

(untuk

mencapai kompetensi apa)


Media
dan
Alat
1
2
3
4
FASE
- Mereviu mata - Mendengarkan Buku
PRAINTER ajar
penjelasan
Pandua
AKSI
keperawatan
tentang
n
Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

maternitas
Kegiatan
- Menjelaskan
orientasi
contoh
kasus
sebelum
yang
akan
praktek
ditemui dilahan
praktek (kasus
Saat orientasi diidentifikasi
mahasiswa
mentor
dan
akan
pembimbing
memperoleh
sebelum
fasi
gambaran
interaksi),
tentang
karakteristik
program
masing - masing
mata
ajar lahan praktek,
keperawatan
cara penulisan
maternitas
laporan
tahap profesi, pendahuluan
prasyarat,
dan
laporan
peraturan
akhir
praktek
mata
ajar, klinik disetiap
jumlah SKS, lahan praktek.
metode
- Mengevaluasi pembelajaran kesiapan fisik,
dan sistem sosial
dan
evaluasi.
mental
Pada
hari mahasiswa
yang sama - Mengevaluasi

Kegiatan
Mahasiswa
informasi
umum
mata
ajar
keperawatan
maternitas
tahap profesi
Mendengarkan
penjelasan
tentang contoh
kasus
yang
akan ditemui
dilahan
praktek, cara
penulisan
laporan
pendahuluan
dan
laporan
akhir praktek
klinik
pada
setiap
lahan
praktek
Mengajukan
pertanyaan
yang
terkait
dengan
informasi
umum tentang

Media
dan
Alat

Tahap
Kegiatan
juga
dijelaskan
tentang
kasus-kasus
terkait
dengan
semua tujuan
pembelajaran
,
karakteristik
lahan praktek
dan strategi
pencapaian tujuan mata
ajar.

Kegiatan
Bimbingan

pemahaman
mahasiswa
tentang
gambaran
umum
kasus
yang
akann
ditemui dilahan
praktek
dan
sttrategi
pencapaian
tujuan
pembelajaran
Memberikan
penugasan pada
mahasiswa agar
membuat
laporan
pendahuluan
untuk
didiskusikan
pada
saat
pertemuan
sebelum praktek
(preconference)
FASE
- Mengevaluasi INTRODU kesiapan
KSI
mahasiswa

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

mata ajar dan


persiapan lain
yang
diperkirakan
berhubungan
dengan
pelaksanaan

Menjelaskan
laporan
pendahuluan

Lapora
n
Pendah

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
dalam fase
ini dilakukan
dilahan
praktek yang
didahului
dengan
pertemuan
sebelum
praktek/prec onfrence

FASE
KERJA

Media
dan
Alat
yang
telah uluan
disiapkan.
Mahasis
Memulai
wa
interaksi
dengan klien
dan membuat
kontrak asuhan
keperawatan
Membina
hubungan
saling percaya
dengan klien
Kegiatan
Mahasiswa

untuk
berinteraksi
dengan
klien melalui diskusi
tentang laporan
pendahuluan
yang
telah
dsiapkan
oleh
mahasiswa
sebelumnya.
Membimbing
dan membantu
mahasiswa
untuk
berinteraksi
dengan klien.
Mengobservasi
dan memberikan
umpan balik
Memberikan
penghargaan
terhadap
aktivitas positif
mahasiswa
Membangun dan - Membina
membina
hubungan
hubungan
dengan

Format
Lapora
n

Tahap
Kegiatan
Kegiatan ini
dilakukan
pada
saat
praktek
klinik
Pencapaian pada fase ini
terkait padt
kompetensi

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

pembelajaran
antara
pembimbing
klinik
dengan
mahasiswa
Mengorganisir
dan
merencanakan
asuhan
keperawatan di :
Poli
Kebidanan
Ruang Nifas
Kamar
Bersalin

pembimbing
akademik,
klinik
dan
pasien
Melakukan
pengkajian
status
kesehatan pada
tahap prenatal,
intranatal,
postnatal, bayi,
KB
dan
ginekologi
Merumuskan
diagnosa
keperawatan
berdasarkan
data
- Menyusun
rencana
asuhan
keperawatan
- Memberikan
asuhan
keperawatan
yang
telah
direncanakan

Media
dan
Alat
Pengkaj
ian

Tahap
Kegiatan

FASE
TERMINAS
I
Pada
saat
praktek
klinik,
terkait
kompetensi
-

FASE
EVALUASI
(terkait

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

- Melakukan
evaluasi
tentang
pencapaian
asuhan
keperawatan
- Memberikan
pendidikan
kesehatan
Membimbing - Mengevaluasi Format
dan
tindakan
Penilaia
mengobservasi
keperawatan
n
kinerja
yang
telah
mahasiswa
dilakukan
Memberikan
- Mengakhiri
umpan
balik kontrak asuhan
terstruktur
keperawatan
Memberikan
dengan klien
pertanyaan dan
komentar
kepada
mahasiswa pada
pertemuan
setelah praktek.
Mengevaluasi - Membuat
Lapora
dan memberikan laporan asuhan
n
umpan
balik keperawatan

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

pencapaian terstruktur
kompetensi) - Memberikan
nilai
terhadap kegiatan
mahasiswa

Kegiatan
Mahasiswa
Melengkapi
laporan
Mengumpulka
n
laporan
kepada
pembimbing
klinik
dan
akademik

Media
dan
Alat

SAP
(SATUAN ACARA PENGAJARAN)

PRAKTEK KLINIK

: KEPERAWATAN

MATERNITAS
Kode MK

: NPP 503

SKS

: 3 SKS

Waktu Pertemuan

: 4 x 60 menit

Pertemuan Ke

:3 &4

E. KOMPETENSI
1. Utama

Menggunakan ketrampilan

interpesonal yang efektif dalam kerja


Tim
- Menggunakan teknologi dan informasi
kesehatan

secara

bertanggung jawab
- Menggunakan proses

efektif

dan

keperawatan

pada ibu hamil, melahirkan dan pasca


melahirkan

serta

yang

mengalami

masalah pada system reproduksi dan


pengaturan kehamilan
2. Pendukung

Melakukan pemeriksaan ibu hamil

( Inspeksi, Palpasi, Perkusi,


Auskultasi

dan

pemeriksaan

laboratorium) ibu intra natal, ibu post


natal, KB dan ibu yang mengalami
masalah kebidanan

F. POKOK BAHASAN
Keperawatan Maternitas
G. SUB POKOK BAHASAN
a. Aspek Legal dan Etik
b. Kesehatan reproduksi
c. Prenatal
d. Intranatal
e. Postnatal

f. Bayi Baru Lahir


g. Ibu Resiko Tinggi
h. Kelainan Obstetri
i. Masalah Reproduksi dan Klimakterium
j. Perawatan Keluarga dengan Masalah Maternitas di
Masyarakat
H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

1
2
FASE
- Mereviu mata PRAINTER ajar
AKSI
keperawatan
maternitas
Kegiatan
- Mereviu laporan
orientasi
kasus yang telah
sebelum
didapatkan
praktek
dilahan paktek
sesuai dengan
kompetensi
(preconference)

Media
dan
Alat
3
4
Menjelasankan Lapora
tentang
n Kasus
tentang kasus
yang ditemui
dilahan
praktek,
Menjelaskan
tentang
pemeriksaan
ibu hamil, ibu
intra natal, ibu
post natal, KB
dan ibu yang
menderita
masalah dalam
Kegiatan
Mahasiswa

Tahap
Kegiatan
FASE
INTRODU
KSI

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

reproduksi
Mengevaluasi - Menjelaskan Format
kesiapan
persiapan alat laporan
mahasiswa
yang
kasus,
melakukan
dibutuhkan
Nursing
tindakan
untuk
kit,
pemeriksaan dan melakukan
linec,sen
pemberian
pemeriksaan
timeter
asuhan
ibu
hamil, dan
keperawatan
intra
natal, lain-lain
terhadap
postnatal, KB
kliennya
dan masalah
reproduksi

Kegiatan
dalam fase
ini dilakukan
dilahan
praktek yang
didahului
dengan
pertemuan
sebelum
praktek/prec
onfrence
FASE
- Membimbing KERJA
dan membantu
mahasiswa
Kegiatan ini untuk
dilakukan
berinteraksi
pada
saat dengan klien.
praktek
- Mengobservasi
klinik
dan memberikan
Pencapaian
umpan balik
pada fase ini - Memberikan
terkait pada penghargaan

Melakukan
Format
pengkajian
Lapora
status
n kasus
kesehatan pada
tahap prenatal,
intranatal,
postnatal, bayi,
KB
dan
ginekologi
Merumuskan
diagnosa

Tahap
Kegiatan
kompetensi

Kegiatan
Bimbingan
terhadap
aktivitas positif
mahasiswa
Mengorganisir dan
merencanakan
asuhan
keperawatan di : Poli
Kebidanan
Ruang Nifas
Kamar
Bersalin

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

keperawatan
berdasarkan
data
Menyusun
rencana
asuhan
keperawatan
Memberikan
asuhan
keperawatan
yang
telah
direncanakan
Melakukan
evaluasi
tentang
pencapaian
asuhan
keperawatan
- Memberikan
pendidikan
kesehatan
FASE
- Membimbing - Mengevaluasi Format
TERMINAS dan
tindakan
Penilaia
I
mengobservasi
keperawatan
n
Pada
saat kinerja
yang
telah
praktek
mahasiswa
dilakukan
klinik
- Memberikan
- Mengakhiri

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

umpan
balik
terstruktur
- Memberikan
pertanyaan dan
komentar
kepada
mahasiswa pada
pertemuan
setelah praktek.
FASE
- Mengevaluasi EVALUASI dan memberikan
umpan
balik
terstruktur
- Memberikan
nilai
terhadap kegiatan
mahasiswa

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

kontrak asuhan
keperawatan
dengan klien

Membuat
Lapora
laporan asuhan
n
keperawatan
Melengkapi
laporan
Mengumpulka
n
laporan
kepada
pembimbing
klinik
dan
akademik

SAP
(SATUAN ACARA PENGAJARAN)

PRAKTEK KLINIK

: KEPERAWATAN

MATERNITAS
Kode MK

: NPP 503

SKS

: 3 SKS

Waktu Pertemuan

: 4 x 60 menit

Pertemuan Ke

:5 &6

I. KOMPETENSI
1. Utama

Menggunakan langkah

langkah pengambilan keputusan


etis dan legal

merencanakan

program keluarga berencana


-Memberikan asuhan peka budaya
dengan menghargai etnik, agama

atau faktor lain dari setiap klien


yang unik
-Mengkolaborasikan

berbagai

aspek dalam pemenuhan kebutuhan


kesehatan ibu hamil, melahirkan,
pasca melahirkan , masalah pada
system reproduksi dan pengaturan
kehamilan
2. Pendukung

Melakukan penyuluhan ibu

hamil, ibu intra natal, ibu post natal, KB, Bayi


baru lahir dan ibu yang mengalami masalah
kebidanan berdasarkan kebutuhan

2. POKOK BAHASAN
Keperawatan Maternitas
3. SUB POKOK BAHASAN
a. Aspek Legal dan Etik
b. Kesehatan reproduksi
c. Prenatal

d. Intranatal
e. Postnatal
f. Bayi Baru Lahir
g. Ibu Resiko Tinggi
h. Kelainan Obstetri
i. Masalah Reproduksi dan Klimakterium
j. Perawatan Keluarga dengan Masalah Maternitas di
Masyarakat
4. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Media
dan
Alat
1
2
3
4
FASE
- Mereviu mata - Menjelaskan SAP &
PRAINTER ajar
tentang
Materi
AKSI
keperawatan
kasus yang Penyulu
maternitas
ditemui
han
Kegiatan
- Mereviu
SAP dilahan
orientasi
penyuluhan
praktek,
sebelum
yang
- Menjelaskan
praktek
direncanakan
tentang
sesuai dengan perencanaan,
kompetensi
SAP
dan
(preconference) materi
penyuluhan
Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Tahap
Kegiatan

FASE
INTRODU
KSI
Kegiatan
dalam fase
ini dilakukan
dilahan
praktek yang
didahului
dengan
pertemuan
sebelum
praktek/prec
onfrence

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

yang
akan
dilaksanakan
Mengevaluasi - Menjelaskan
kesiapan
persiapan
mahasiswa
laporan
melakukan
penyuluhan
pembuatan SAP untuk
penyuluhan

Media
dan
Alat
SAP

Tahap
Kegiatan
FASE
KERJA
Kegiatan ini
dilakukan
pada
saat
praktek
klinik
Pencapaian
pada fase ini
terkait pada
kompetensi

Kegiatan
Bimbingan
- Membimbing
dan membantu
mahasiswa
untuk persiapan
penyuluhan
- Mengobservasi
dan
memberikan
umpan balik
- Memberikan
penghargaan
terhadap
aktivitas positif
mahasiswa
Mengorganisir
dan
merencanakan
asuhan
keperawatan di :
Poli
Kebidanan
Ruang Nifas Kamar
Bersalin
a.

Kegiatan
Mahasiswa
Melakukan
pengkajian
status
kesehatan
pada
tahap
prenatal,
intranatal,
postnatal,
bayi, KB dan
ginekologi
Melakukan
pengkajian
untuk
perencanaan
penyuluhan
Melakukan
evaluasi
tentang
pencapaian
asuhan
keperawatan
Memberikan
pendidikan
kesehatan

Media
dan
Alat
SAP &
Format
Lapora
n kasus

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

FASE
- Membimbing
- Mengevaluasi Format
TERMINAS dan
tindakan
Penilaia
I
mengobservasi
keperawatan
n
Pada
saat kinerja
yang
telah
praktek
mahasiswa
dilakukan
klinik
- Memberikan
- Mengakhiri
umpan
balik kontrak
terstruktur
asuhan
- Memberikan
keperawatan
pertanyaan dan dengan klien
komentar
kepada
mahasiswa pada
pertemuan
setelah praktek.

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

FASE
- Mengevaluasi - Membuat
EVALUASI dan
laporan
memberikan
asuhan
umpan
balik keperawatan
terstruktur
- Melengkapi
- Memberikan
laporan
nilai terhadap - Mengumpulka
kegiatan
n
laporan
mahasiswa
kepada
pembimbing
klinik
dan
akademik

Media
dan
Alat
Lapora
n

SAP
(SATUAN ACARA PENGAJARAN)

PRAKTEK KLINIK

: KEPERAWATAN

MATERNITAS
Kode MK

: NPP 503

SKS

: 3 SKS

Waktu Pertemuan

: 4 x 60 menit

Pertemuan Ke

:7 ,8 &9

A.KOMPETENSI
1. Utama

: - Mendemostrasikan ketrampilan

teknis keperawatan yang sesuai


dengan standar yang berlaku atau secara
kreatif dan inovatif agar
pelayanan yang diberikan efesien dan
efektif
- Mengembangkan pola pikir kritis , logis
dan etis dalam mengembangkan asuhan

keperawatan maternitas
2. Pendukung
:
Melakukan tindakan asuhan
keperawatan pada ibu hamil, ibu intra
natal, ibu post natal, KB, Bayi baru
lahir dan ibu yang mengalami
masalah kebidanan berdasarkan
kebutuhan

2. POKOK BAHASAN
Keperawatan Maternitas, ini bukan pokok bahasan
3. SUB POKOK BAHASAN
k. Aspek Legal dan Etik
l. Kesehatan reproduksi
m.

Prenatal

n. Intranatal
o. Postnatal
p. Bayi Baru Lahir
q. Ibu Resiko Tinggi
r. Kelainan Obstetri
s. Masalah Reproduksi dan Klimakterium

t. Perawatan Keluarga dengan Masalah Maternitas


di Masyarakat
4. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Media
dan
Alat
1
2
3
4
FASE
- Mereviu mata - Menjelaskan SAP &
PRAINTER ajar
tentang
Materi
AKSI
keperawatan
kasus yang Penyulu
maternitas
ditemui
han
Kegiatan
- Mereviu
askep dilahan
orientasi
keperawatan
praktek,
sebelum
maternitas
- Menjelaskan
praktek
sesuai dengan tentang
kompetensi
asuhan
(preconference) keperawatan
maternitas
yang
akan
dilaksanakan
sesuai dengan
kasus yang
FASE
- Mengevaluasi
- Menjelaskan Lapora
INTRODU kesiapan
persiapan
n Kasus
KSI
mahasiswa
demonstrasi
dan
melakukan
- Menjelaskan resume
Kegiatan
demonstrasi
kasus kasus
dalam fase keterampilan
yang
ada
Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

ini dilakukan klinik


diklinik
dilahan
praktek yang
didahului
dengan
pertemuan
sebelum
praktek/prec
onfrence
FASE
- Membimbing
- Melakukan
Lapora
KERJA
dan membantu pengkajian
n kasus
mahasiswa
status
dan
Kegiatan ini untuk persiapan kesehatan
resume
dilakukan
demonstrasi
pada
tahap
pada
saat - Mengobservasi
prenatal,
praktek
dan
intranatal,
klinik
memberikan
postnatal,
Pencapaian
umpan balik
bayi, KB dan
pada fase ini - Memberikan
ginekologi
terkait pada penghargaan
- Melakukan
kompetensi
terhadap
tindakan
aktivitas positif sesuai dengan
mahasiswa
hasil
Mengorganisir
pengkajian
dan
dan
merencanakan
pemenuhan
asuhan
kebutuhan

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

keperawatan di : klien
Poli
- Melakukan
Kebidanan
evaluasi
Ruang Nifas
tentang
Kamar
pencapaian
Bersalin
asuhan
a. keperawatan
R- Memberikan
pendidikan
kesehatan
FASE
- Membimbing
- Mengevaluasi Format
TERMINAS dan
tindakan
Penilaia
I
mengobservasi
keperawatan
n
Pada
saat kinerja
yang
telah
praktek
mahasiswa
dilakukan
klinik
- Memberikan
- Mengakhiri
umpan
balik kontrak
terstruktur
asuhan
- Memberikan
keperawatan
pertanyaan dan dengan klien
komentar
kepada
mahasiswa pada
pertemuan
setelah praktek.

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

FASE
- Mengevaluasi - Membuat
EVALUASI dan
laporan
memberikan
asuhan
umpan
balik keperawatan
terstruktur
- Melengkapi
- Memberikan
laporan
nilai terhadap - Mengumpulka
kegiatan
n
laporan
mahasiswa
kepada
pembimbing
klinik
dan
akademik

Media
dan
Alat
Lapora
n

SAP
(SATUAN ACARA PENGAJARAN)

PRAKTEK KLINIK

: KEPERAWATAN

MATERNITAS
Kode MK

: NPP 503

SKS

: 3 SKS

Waktu Pertemuan

: 4 x 60 menit

Pertemuan Ke

: 10 , 11 & 12

A.KOMPETENSI
1. Utama

: -

Mengembangkan potensi diri

untuk meningkatkan kemampuan


profesional
- Berkonstribusi dalam mengembangkan
profesi keperawatan
- Menggunakan hasil penelitian untuk
diterapkan dalam pemberian
asuhan keperawatan maternitas

2. Pendukung

Melakukan seminar asuhan

keperawatan pada ibu hamil, ibu intra


natal, ibu post natal, KB, Bayi baru
lahir dan ibu yang mengalami
masalah kebidanan

B. POKOK BAHASAN
Keperawatan Maternitas
C.SUB POKOK BAHASAN
a. Aspek Legal dan Etik
b. Kesehatan reproduksi
c. Prenatal
d. Intranatal
e. Postnatal
f. Bayi Baru Lahir
g. Ibu Resiko Tinggi
h. Kelainan Obstetri
i. Masalah Reproduksi dan Klimakterium
j. Perawatan Keluarga dengan Masalah Maternitas
di Masyarakat
D.KEGIATAN PEMBELAJARAN

Media
dan
Alat
1
2
3
4
FASE
- Mereviu
mata - Menjelaskan Lapora
PRAINTER ajar
tentang
n
AKSI
keperawatan
kasus yang Seminar
maternitas,
ditemui
Kegiatan
menemukan
dilahan
orientasi
kasus sekaitan praktek,
sebelum
dengan
- Menjelaskan
praktek
kompetensi
tentang
yang
akan asuhan
dicapai.
keperawatan
- Mereviu askep maternitas
keperawatan
yang
akan
maternitas
dilaksanakan
sesuai dengan sesuai dengan
kompetensi
kasus yang
(preconference)
FASE
- Mengevaluasi
- Menjelaskan Lapora
INTRODU kesiapan
persiapan
n Kasus
KSI
mahasiswa
seminar
dan
melakukan
- Menjelaskan Seminar
Kegiatan
seminar akhir
kasus kasus
dalam fase
yang
ada
ini dilakukan
diklinik dan
dilahan
mengambil
praktek yang
salah
satu
didahului
kasus untuk
Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

dengan
diseminarkan
pertemuan
sesuai dengan
sebelum
kompetensi
praktek/prec
onfrence
FASE
- Membimbing
- Melakukan
Lapora
KERJA
dan membantu pengkajian
n Kasus
mahasiswa
status
dan
Kegiatan ini untuk persiapan kesehatan
Seminar
dilakukan
demonstrasi
pada
tahap
pada
saat - Mengobservasi
prenatal,
praktek
dan
intranatal,
klinik
memberikan
postnatal,
Pencapaian
umpan balik
bayi, KB dan
pada fase ini - Memberikan
ginekologi
terkait pada penghargaan
- Melakukan
kompetensi.
terhadap
tindakan
lokasinya
aktivitas positif sesuai dengan
sebutkan
mahasiswa
hasil
kompetensin
Mengorganisir
pengkajian
ya apa
dan
dan
merencanakan
pemenuhan
asuhan
kebutuhan
keperawatan di : klien
Poli
- Melakukan
Kebidanan
pengkajian
Ruang Nifas
klien
untuk

Tahap
Kegiatan

Kegiatan
Bimbingan

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

Kamar
seminar akhir
Bersalin
- Melakukan
Berisikan proses evaluasi
bimbingan
tiap tentang
unit kompetensi pencapaian
sampai
mhs asuhan
dinyatakan
keperawatan
kompeten melalui - Memberikan
alur pencapaian pendidikan
kompetensi yang kesehatan
berisikan
tool
yang didisi oleh
pembimbing.
a.

FASE
- Membimbing
TERMINAS dan
I
mengobservasi
Pada
saat kinerja
praktek
mahasiswa

- Mengevaluasi Format
tindakan
Penilaia
keperawatan
n
yang
telah
dilakukan

Tahap
Kegiatan
klinik

Kegiatan
Bimbingan

- Memberikan
umpan
balik
terstruktur
- Memberikan
pertanyaan dan
komentar
kepada
mahasiswa pada
pertemuan
setelah praktek.
FASE
- Mengevaluasi
EVALUASI dan
memberikan
umpan
balik
terstruktur
- Memberikan
nilai terhadap
kegiatan
mahasiswa

Kegiatan
Mahasiswa

Media
dan
Alat

- Mengakhiri
kontrak
asuhan
keperawatan
dengan klien

- Membuat
Lapora
laporan
n
asuhan
keperawatan
- Melengkapi
laporan
- Mengumpulka
n
laporan
kepada
pembimbing
klinik
dan
akademik

G.
Identitas mata kuliah
1.Nama mata kuliah
:
2.Kode MK
:
3.Beban
:
4.Penempatan
:
5.Tim MK
H.
Deskripsi mata kuliah (lihat kurikulum,
halaman 123, 124, 125, husus referenci,
apakah
dipedomani
mahasiswa,
dan
pembimbing).
I. Tujuan MK (lihat kurikulum), sesuaikan
dengan unit kompetensi yang akan dicapai
(17, pada MK, dan 5 pada halaman 116 ttg
kaitan kompetensi, unit kompetensi dan area
pencapaian).
Indikator pencapaian hasil belajar (lihat
kurikulum),
mampu
melakukan
apa
(kompetensi) pada ranah apa saja)
J. Pokok bahasan (kompetensi/unit kompetensi
yang akan dicapai), 5 atau 17

K.
Metoda pembelajaran yang digunakana
dalam mencapai tiap kompetensi secara
umum
L.Metoda evaluasi, secara umum, sesuaikan
dengan unit kompetensi yang akan dicapai
(17, pada MK, dan 5 pada halaman 116 ttg
kaitan kompetensi, unit kompetensi dan area
pencapaian).
M.
Kegiatan pembelajaran terdiri dari tahap;
pra interaksi, introduksi, kerja, terminasi, dan
evaluasi
Langkah
yang
dipertimbangkan dalam
Praktik Profesi.

mendasari/perlu
menyusun RPP

12. Ambil satu unit pembelajaran dalam


silabus yang akan diterapkan dalam
pembelajaran. Silabur masing=masing stase
13. Tulis
standard
kompetensi
dan
kompetensi dasar yang terdapat dalam unit
tersebut
14. Tentukan indikator untuk mencapai
kompetensi dasar

15. Tentukan alokasi waktu yang diperlukan


untuk memcapai indikator tersebut
16. Rumuslan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai da;am pembelajaran tsb.
17. Tentukan materi pembelajaran untuk
mencapai tujuan pembelajaran
18. Pilihlah metoda pembelajaran yang dapat
mendukung sifat materi dan tujuan
19. Susuinlah
langkah-langkah
kegiatan
pembelajaran pada setiap rumusan tujuan
pembelajaran yang dapat dikelompokkam
menjadi kegiatan awal, kegiatan inti dan
kegiatan penutup.
20. Jika alokasi waktu untuk mencapai satu
kompetensi dasar lebih dari dua jam
pelajaran,
bagilah
langkah-langakh
pembelajaran menjadi lebih dari satu kali
pertemuan.
21. Sebutkan sumber/media belajar yang
akan digunakan dalam pemnbelajaran
secara konkret dan untuk setiap bagian
22. Tentukan tekhnik penilaian, bentuk dan
contoh instrument penilaian yang akan
digunakan untuk mengukur ketercapaian
kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran
yang telah dirumuskan. Jika instrumen
penilaian berbentuk tugas rumuskan tugas

tersebut secara jelas dan bagaimana ramburambu


penilaiannya.
Jika
instrumen
berbentuk soal, cantumkan soal tersebut
daqn tentukan rambu-rambu penilaiannya
dan atau kunci jawabannya

Anda mungkin juga menyukai