Anda di halaman 1dari 44

SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB

UNTUK REGISTRASI KELEBIHAN SKS


(studi pada website UNIKOM)
Disusun sebagai salah satu tugas besar untuk memenuhi mata kuliah
Manajemen Proyek Perangkat Lunak

Disusun Oleh :
Intan Nur Cahyati

(10112639)

Sarah Septia Gantini P

(10112642)

Amelia Hermayanti

(10112659)

Widi Okriansyah

(10112665)

Wiwik Widia

(10112743)

Kelas: MPPL 16

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA


FAKUKTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
2015

DAFTAR ISI
DAFTAR ISI................................................................................................................... i
DAFTAR TABEL ..........................................................................................................ii
DAFTAR GAMBAR .................................................................................................... iv
BAB I ............................................................................................................................. 1
PENDAHULUAN ......................................................................................................... 1
1.1

Latar Belakang Proyek .................................................................................... 1

1.2

Tujuan Proyek ................................................................................................. 2

1.3

Batasan Proyek ................................................................................................ 2

BAB II............................................................................................................................ 3
PEMBAHASAN ............................................................................................................ 3
2.1

Struktur Organisasi Proyek ............................................................................. 3

2.2

WBS ................................................................................................................ 7

2.3

Laporan Aktivitas Proyek................................................................................ 8

2.4

Diagram Network .......................................................................................... 11

2.5

Laporan Biaya Proyek ................................................................................... 21

2.6

Laporan Risiko Proyek dan Mitigasi Proyek ................................................ 25

2.7

Laporan Hasil Kerja ...................................................................................... 26

BAB III ........................................................................................................................ 39


PENUTUPAN .............................................................................................................. 39
3.1

Kesimpulan.................................................................................................... 39

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Tabel Struktur Organisasi Proyek ................................................................. 4


Tabel 2.1.1. Tabel Diagram OBS............................................................................... 5
Tabel 2.1.2. Tabel Diagram RACI ............................................................................. 6
Tabel 2.2. WBS .............................................................................................................. 7
Tabel 2.3. Tabel Laporan Aktivitas Proyek ................................................................. 10
Tabel 2.4.1. Tabel Waktu ......................................................................................... 14
Tabel 2.4.2. Tabel Resources 1 ................................................................................ 17
Tabel 2.4.2. Tabel Resources 2 ................................................................................ 18
Tabel 2.4.2. Tabel Resources 3 ................................................................................ 19
Tabel 2.5. Tabel Laporan Biaya Proyek ...................................................................... 24
Tabel 2.6. Laporan Risiko Proyek dan Mitigasi .......................................................... 25
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Pendefinisian Kebutuhan) .............................. 26
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Pengguna).......... 27
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Muatan) ............. 27
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Sistem) .............. 28
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Perencanaan atau Konsep) ............................. 29
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Tim Proyek) .............................. 29
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Kontrak Untuk Tim Proyek) ..... 30
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Jadwal Dan Batasan Biaya
Proyek) ......................................................................................................................... 30
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Resiko Dari Manajemen
Maupun Teknis) ........................................................................................................... 31
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Spesifikasi Kebutuhan
Perangkat Lunak) ......................................................................................................... 31
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan DPPL) .................................. 32
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja ((Membangun (Konstruksi) Situs Web)) ........ 32
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mempelajari Semua Dokumen Keluaran Dan
Masukan Yang Ada) .................................................................................................... 33
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mempelajari Semua Proses Yang Terjadi) .... 34
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mewawancarai Yang Terlibat Dalam Proses
Registrasi Kelebihan SKS) .......................................................................................... 34
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Merancang Basis Data, Proses, dan User
Interface) ...................................................................................................................... 35
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mempresentasikan Proses Dan User Interface)
...................................................................................................................................... 35
ii

Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Pengkodean (Programming) dan Testing) ..... 36
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Penggunaan) .................................................. 36
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Evaluasi Sistem) ............................................ 37
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Laporan Final Project) .............. 37

iii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.4. Gambar Diagram Network ...................................................................... 11


Gambar 2.4.2. Gambar Resources ............................................................................... 15

iv

BAB I
PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang Proyek


Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa kebutuhan untuk mendapat
informasi yang cepat, mudah dan akurat adalah suatu kebutuhan yang sangat
diinginkan. Teknologi informasi (TI)

merupakan alasan utama dalam

menciptakan sistem informasi suatu organisasi yang tangguh dan mampu


melahirkan keunggulan kompetitif di tengah persaingan yang semakin ketat
ini. Sistem Informasi yaitu sistem terintegrasi yang dapat menyediakan
informasi yang berguna untuk penggunanya.
Perguruan Tinggi khususnya UNIKOM sebagai salah satu institusi
pendidikan, tentunya memiliki keinginan untuk selalu maju dan menjadi yang
terdepan. Salah satu keinginan yaitu dapat difasilitasi dengan adanya sistem
informasi yang mempermudah mahasiswa UNIKOM untuk melakukan
registrasi online, juga mempermudah pihak UNIKOM mengatur kegiatan
akademik mahasiswa.
Salah satu masalah kegiatan akademik UNIKOM adalah regristrasi
kelebihan SKS secara online. Sampai saat ini mahasiswa UNIKOM yang
mengambil kelebihan SKS untuk melakukan registrasi masih menggunakan
proses manual. Mahasiswa UNIKOM harus ke Bagian Keuangan untuk
melakukan regristasi tersebut. Dimulai dengan penyerahan fotocopy KHS, lalu
pengisian formulir registrasi kelebihan SKS (perencanaan studi) yang akan
diambil, kemudian pembayaran ke Bank dengan membawa formulir registrasi
tersebut, selanjutnya menyerahkan bukti pembayaran dari Bank untuk
diserahkan ke Bagian Keuangan. Dan tahap terakhir meminta cap dan tanda
tangan untuk bukti telah melakukan registrasi dari Bagian Keuangan. Dengan
proses manual tersebut dikhawatirkan akan mempersulit dan menghambat
kegiatan akademik mahasiswa.
UNIKOM sebagai salah satu Perguruan Tinggi di Indonesia belum
menyediakan fasilitas registrasi kelebihan SKS secara online. Hal itulah yang
mendorong untuk membangun Sistem Informasi Berbasis Web untuk
registrasi Kelebihan SKS, sehingga dapat mempermudah mahasiswa untuk

melakukan registrasi tersebut dimana saja, kapan saja dan tidak perlu
mengantri dan berdesak desakan di kampus.

1.2

Tujuan Proyek
Pada proyek ini, tujuan proyek adalah :

Membangun fasilitas sistem informasi berbasis web untuk registrasi


kelebihan SKSdi UNIKOM.

Mengkaji dan menganalisis untuk mengetahui bagaimana fasilitas itu


bisa dibangun.

Sistem informasi berbasis web UNIKOM dapat menyediakan fasilitas


registrasi kelebihan SKS secara online dapat tercapai dan dapat
diterima oleh penggunanya.

1.3

Batasan Proyek
Pada proyek ini, batasan proyek adalah :

Sistem harus selesai maksimal pada tanggal 27 Juni 2015

Dana yang digunakan untuk proyek minimal Rp 200.000.000 ,-

Sistem harus memenuhi segala aspek yang telah disepakati

Sistem harus lulus uji kualitas

Mendukung minimal web browser Internet Explorer, Mozila


FireFox, dan Google Chrome

BAB II
PEMBAHASAN
2.1

Struktur Organisasi Proyek


Bagian ini menjelaskan struktur organisasi proyek, peran, dan
tanggung

jawab

secara

detil.

Organisasi

Proyek,

disusun

dengan

mengelompokkan orang ke dalam tim proyek pada tugas sementara. Struktur


Organisasi Proyek yang kelompok kami buat akan digambarkan melalui Tabel
Struktur Organisasi Proyek sbb :
Jabatan/
Peranan

Nama

Tanggung Jawab

Manager
Proyek

Widi

System Analyst

Widi dan Sarah

System Design

Amelia dan
Wiwik

Programmer

Wiwik, Intan,
Amelia

System Testing
System
Documentation

Amelia
Intan dan
Sarah

Pendefinisian Kebutuhan
Mendefinisikan Kebutuhan
Pengguna
Mendefinisikan Kebutuhan
Muatan
Mendefinisikan Kebutuhan
Sistem
Perencanaan/Konsep
Menyiapkan Tim Proyek
Menyiapkan Kontrak Untuk Tim
Proyek
Menyiapkan Jadwal Dan Batasan
Biaya Proyek
Evaluasi Sistem
Mendefinisikan Resiko Dari
Manajemen Maupun Teknis
Mendefinisikan Spesifikasi
Kebutuhan Perangkat Lunak
Mewawancarai Yang Terlibat
Dalam Proses Registrasi
Kelebihan SKS
Merancang Basisdata, Proses,
Dan User Interface
Mempresentasikan Proses Dan
User Interface
Membangun (Kontruksi) Situs
Web
Pengkodean(Programming) Dan
Testing
Penggunaan
Mendefinisikan DPPL
Mempelajari Semua Dokumen

Keluaran Dan Masukan Yang Ada


Mempelajari Semua Proses Yang
Terjadi
Menyiapkan Laporan Final
Project
Tabel 2.1. Tabel Struktur Organisasi Proyek
Keterangan :

Jabatan dalam struktur organisasi proyek yang kami buat terdapat 6


jabatan, yaitu Manager Proyek, System Analyst, System Design,
Programmer, System Testing, dan System Documentation.

Setiap jabatan terdapat satu atau beberapa orang yang bertugas

Setiap jabatan memiliki tanggung jawab yang berbeda beda.

2.1.1

Diagram OBS
Organizatinal Breakdown Structure (OBS) adalah bagan organisasi yang menggambarkan relasi antara unit - unit
organisasi yang akan bertanggungjawab atau mengerjakan paket paket kerja tertentu. Diagram OBS yang kelompok kami buat
akan digambarkan melalui Tabel Diagram OBS sbb :

Manajer Proyek
System Analyst
System Design
Programmer
System Testing
System Documentation

1.0
RP

1.1
RP

1.2
RP

1.3
RP

2.0
RP

2.1
RP

2.2
RP

2.3
RP

3.0

3.1

RP

RP

3.2

4.0

4.1

4.2

RP

4.3

4.4

4.5

RP

RP

RP

4.6

5.0

6.0
RP

6.1

RP
RP

RP

RP

RP

RP

Tabel 2.1.1. Tabel Diagram OBS


Keterangan :

R = Responsible Organizational Unit

P = Performing Organizational Unit

2.1.2

Diagram RACI
Diagram RACI adalah matriks yang menggambarkan peran
berbagai pihak dalam penyelesaian suatu pekerjaan dalam suatu proyek
atau proses bisnis. Dimana matriks ini terutama sangat bermanfaat
dalam menjelaskan peran dan tanggungjawab antarbagian didalam
suatu proyek atau proses. RACI sendiri merupakan singkatan dari
Responsible, Accountable, Consulted and/or Informed. Diagram RACI
yang kelompok kami buat akan digambarkan melalui Tabel Diagram
RACI sbb :

Task 1
Task 2
Task 3
Task 4
Task 5
Task 6
Task 7
Task 8
Task 9
Task 10
Task 11
Task 12
Task 13
Task 14
Task 15
Task 16
Task 17
Task 18
Task 19
Task 20
Task 21

Group A Group B Group C Group D


R
A
I
I
R
C
I
I
R
A
I
I
R
A
I
I
R
I
A
C
R
A
C
C
R
A
C
C
R
A
C
C
C
R
A
I
C
R
I
A
I
C
A
I
C
A
C
R
I
C
C
A
I
C
C
A
A
I
R
I
I
A
R
C
I
I
R
I
I
A
C
R
I
I
I
A
R
I
I
A
A
C
C
C
Tabel 2.1.2. Tabel Diagram RACI

Group E
C
A
C
C
C
I
I
I
I
I
I
C
I
I
I
I
A
I
R
C
I

Group F
I
I
I
I
I
I
I
I
I
I
R
I
R
R
I
C
C
I
I
I
R

Keterangan :

Task : Aktifitas Proyek

Group : Jabatan / Peranan

Responsible (Pelaksana) : Orang yang melakukan suatu pekerjaan

Accountable (Penanggungjawab) : Orang yang bertanggungjawab

Consulted (Penasehat) : Orang yang dimintai pendapat tentang


suatu pekerjaan

Informed (Terinformasi) : Orang yang selalu mendapatkan


informasi tentang kemajuan pekerjaan
6

2.2

WBS
WBS (Work Breakdown Structure) merupakan teknik untuk membagi
keseluruhan proyek ke dalam komponen komponen, memecah komponen ke
level level berikutnya sampai dengan tugas, sampai dengan setiap tugas
merupakan unit yang dapat dikelola (misalnya oleh manajer teknik). WBS
yang kelompok kami buat akan digambarkan melalui Tabel WBS sbb :
No.

Aktivitas Proyek

1.0
1.1
1.2
1.3
2.0
2.1
2.2
2.3
3.0
3.1
3.2
4.0
4.1
4.2
4.3
4.4
4.5
4.6
5.0
6.0
6.1

Pendefinisian Kebutuhan
Mendefinisikan Kebutuhan Pengguna
Mendefinisikan Kebutuhan Muatan
Mendefinisikan Kebutuhan Sistem
Perencanaan/Konsep
Menyiapkan Tim Proyek
Menyiapkan Kontrak Untuk Tim Proyek
Menyiapkan Jadwal Dan Batasan Biaya Proyek
Mendefinisikan Resiko Dari Manajemen Maupun Teknis
Mendefinisikan Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak
Mendefinisikan DPPL
Membangun (Kontruksi) Situs Web
Mempelajari Semua Dokumen Keluaran Dan Masukan Yang Ada
Mempelajari Semua Proses Yang Terjadi
Mewawancarai Yang Terlibat Dalam Proses Registrasi Kelebihan Sks
Merancang Basisdata, Proses, Dan User Interface
Mempresentasikan Proses Dan User Interface
Pengkodean(Programming) Dan Testing
Penggunaan
Evaluasi Sistem
Menyiapkan Laporan Final Project
Tabel 2.2. WBS

Keterangan :

Terdapat 21 Aktivitas Proyek

No Aktivitas proyek dimulai dari 1.0 hingga 6.1

2.3

Laporan Aktivitas Proyek


Laporan aktivitas selama berlangsungnya pembuatan proyek. Laporan Aktifitas Proyek yang kelompok kami buat akan
digambarkan melalui Tabel Penelusuran Aktifitas (Activity Tracking Table) sbb :

TABEL PENELUSURAN AKTIVITAS


(ACTIVITY TRACKING TABLE)

No
WBS
1.0
1.1
1.2
1.3
2.0

Nama Proyek

: Sistem Informasi Berbasis Web Untuk Registrasi Kelebihan SKS (Studi pada Website Unikom)

Manajer Proyek

: Widi Okriansyah

Bidang

: Teknologi Informasi

Dibuat Oleh

: Widi Okriansyah, Sarah Septia Gantini Puteri, Intan Nur Cahyati, Amelia Hrmayanti, Wiwik Widia

Tanggal

: 19 Juni 2015

Deskripsi Aktivitas
Pendefinisian Kebutuhan
Mendefinisikan Kebutuhan
Pengguna
Mendefinisikan Kebutuhan
Muatan
Mendefinisikan Kebutuhan
Sistem
Perencanaan/Konsep

Jadwal Perencanaan
Mulai
Selesai
Durasi
26-0328-032 hari
2015
2015
28-0329-031 hari
2015
2015
29-0330-031 hari
2015
2015
30-0301-042 hari
2015
2015
01-0404-043 hari
2015
2015

Jadwal Aktual
Mulai
Selesai
Durasi
26-0328-032 hari
2015
2015
28-0329-031 hari
2015
2015
29-0330-031 hari
2015
2015
30-0301-042 hari
2015
2015
01-0404-043 hari
2015
2015

Jadwal Target
Mulai
Selesai
Durasi
26-0328-032 hari
2015
2015
28-0329-031 hari
2015
2015
29-0330-031 hari
2015
2015
30-0301-042 hari
2015
2015
01-0404-043 hari
2015
2015

2.1
2.2
2.3
3.0
3.1
3.2
4.0
4.1
4.2
4.3
4.4
4.5
4.6

Menyiapkan Tim Proyek


Menyiapkan Kontrak Untuk
Tim Proyek
Menyiapkan Jadwal Dan
Batasan Biaya Proyek
Mendefinisikan Resiko Dari
Manajemen Maupun Teknis
Mendefinisikan Spesifikasi
Kebutuhan Perangkat
Lunak
Mendefinisikan DPPL
Membangun (Kontruksi)
Situs Web
Mempelajari Semua
Dokumen Keluaran Dan
Masukan Yang Ada
Mempelajari Semua Proses
Yang Terjadi
Mewawancarai Yang
Terlibat Dalam Proses
Registrasi Kelebihan Sks
Merancang Basisdata,
Proses, Dan User Interface
Mempresentasikan Proses
Dan User Interface
Pengkodean(Programming
) Dan Testing

04-042015
05-042015
07-042015
09-042015

05-042015
07-042015
09-042015
12-042015

04-042015
05-042015
07-042015
09-042015

05-042015
07-042015
09-042015
12-042015

12-042015

13-042015

12-042015

13-042015

13-042015
18-042015

18-042015
03-052015

13-042015
18-042015

18-042015
03-052015

03-052015

06-052015

3 hari

03-052015

06-052015

06-052015

11-052015

5 hari

06-052015

11-052015

13-052015

2 hari

13-052015
23-052015
25-052015

23-052015
25-052015
09-062015

1 hari
2 hari
2 hari
3 hari
1 hari
5 hari
15 hari

10 hari
2 hari
15 hari

04-042015
05-042015
07-042015
09-042015

06-042015
07-042015
09-042015
12-042015

12-042015

13-042015

13-042015
18-042015

18-042015
03-052015

3 hari

03-052015

06-052015

3 hari

11-052015

5 hari

06-052015

11-052015

5 hari

11-052015

13-052015

2 hari

11-052015

13-052015

2 hari

13-052015
23-052015
25-052015

23-052015
25-052015
09-062015

13-052015
23-052015
25-052015

23-052015
25-052015
09-062015

1 hari
2 hari
2 hari
3 hari
1 hari
5 hari
15 hari

10 hari
2 hari
15 hari

2 hari
2 hari
2 hari
3 hari
1 hari
5 hari
15 hari

10 hari
2 hari
15 hari

5.0

Penggunaan

6.0

Evaluasi Sistem

6.1

Menyiapkan Laporan Final


Project

09-062015
11-062015
16-062015

11-0609-0611-062 hari
2015
2015
2015
16-0611-0616-065 hari
2015
2015
2015
27-0616-0627-0611 hari
2015
2015
2015
Tabel 2.3. Tabel Laporan Aktivitas Proyek

2 hari
5 hari
11 hari

09-062015
11-062015
16-062015

11-062015
16-062015
27-062015

2 hari
5 hari
11 hari

Keterangan :

Pada tanggal 05 april 2015, kegiatan menyiapkan tim proyek belum selesai, karena pembentukan tim proyek belum memenuhi
kebutuhan. Diperkirakan butuh waktu tambahan 1 hari untuk memenuhi kebutuhan tersebut.

Semua aktivitas selain aktivitas menyiapkan tim proyek sudah sesuai dengan waktu yang telah ditentukan, sehingga tidak ada koreksi
lagi.

10

2.4

Diagram Network
Sebuah pernyataan secara grafis dari kegiatan kegiatan yang diperlukan dalam mencapai suatu tujuan akhir. Activity On Node
ialah terminologi Manajemen Proyek yang umumnya diterapkan pada metode PDM. Kegiatan ditulis dalam kotak (Activity on Node AON) Anak panah hanya menjelaskan hubungan ketergantungan antara kegiatan - kegiatan. Diagram Network yang kelompok kami buat
akan digambarkan melalui Gambar Diagram Network sbb :

Gambar 2.4. Gambar Diagram Network

11

Keterangan :
ES

ID

SL

Deskripsi

LS

EF

LF

d = durasi kegiatan
ID = nomor urut kegiatan
ES = earlie ststart time = waktu terawal kegiatan dapat dimulai
EF = earliest finish = waktu terawal kegiatan dapat diselesaikan
SL = slack = waktu delay suatu kegiatan
LS = latest start = batas waktu paling lambat kegiatan dimulai tanpa berakibat terlambatnya proyek selesai
LF = latest finish = batas waktu paling lambat kegiatan selesai tanpa berakibat terlambatnya proyek selesai
Pada ID 2.1 (Menyiapkan Tim Proyek) terdapat slack selama 2 hari, sehingga membuat LF (latest finish) bertambah 2 hari
menjadi hingga hari ke 8.
Semua ID selain ID 2.1 (Menyiapkan Tim Proyek) tidak terdapat slack, sehingga tidak ada penambahan/perubahan pada LF
(latest finish).

12

2.4.1

Waktu
Sebuah pernyataan mengenai waktu mulai dan waktu akhir dari kegiatan kegiatan yang diperlukan dalam mencapai

suatu tujuan akhir. Yang dibuat untuk membantu dalam pembuatan Diagram Network. Berikut adalah Tabel Waktu yang kelompok kami
buat akan digambarkan melalui Tabel Waktu sbb :

No
1.0
1.1
1.2
1.3
2.0
2.1
2.2
2.3
3.0
3.1
3.2
4.0
4.1
4.2
4.3
4.4

Aktivitas Proyek
Pendefinisian Kebutuhan
Mendefinisikan Kebutuhan Pengguna
Mendefinisikan Kebutuhan Muatan
Mendefinisikan Kebutuhan Sistem
Perencanaan/Konsep
Menyiapkan Tim Proyek
Menyiapkan Kontrak Untuk Tim Proyek
Menyiapkan Jadwal Dan Batasan Biaya
Proyek
Mendefinisikan Resiko Dari Manajemen
Maupun Teknis
Mendefinisikan Spesifikasi Kebutuhan
Perangkat Lunak
Mendefinisikan DPPL
Membangun (Kontruksi) Situs Web
Mempelajari Semua Dokumen Keluaran
Dan Masukan Yang Ada
Mempelajari Semua Proses Yang Terjadi
Mewawancarai Yang Terlibat Dalam
Proses Registrasi Kelebihan Sks
Merancang Basisdata, Proses, Dan User

Aktivitas Pendahulu Durasi(Hari)

Tanggal
Mulai

Tanggal
Selesai

None
1.0
1.0
1.0
1.0
1.0, 2.0
2.0, 2.1

2
1
1
2
3
1
2

26-Maret-2015
28-Maret-2015
29-Maret-2015
30-Maret-2015
1-April-2015
4- April -2015
5- April -2015

28-Maret-2015
29-Maret-2015
30-Maret-2015
1- April -2015
4- April -2015
5- April -2015
7- April -2015

2.1, 2.2

7- April -2015

9- April -2015

2.1, 2.2, 2.3

9- April -2015

12- April -2015

1.3

12- April -2015

13- April -2015

1.0, 2.0
1.0, 2.0, 3.0

5
15

13- April -2015


18- April -2015

18- April -2015


3- Mei -2015

3.2

3-Mei-2015

6- Mei -2015

4.1

6- Mei -2015

11- Mei -2015

1.1

11- Mei -2015

13- Mei -2015

4.0, 4.1, 4.2

10

13- Mei -2015

23- Mei -2015

13

4.5
4.6
5.0
6.0
6.1

Interface
Mempresentasikan Proses Dan User
Interface
Pengkodean(Programming) Dan Testing
Penggunaan
Evaluasi Sistem
Menyiapkan Laporan Final Project

4.2, 4.4

23- Mei -2015

25- Mei -2015

4.4
4.5
4.6, 5.0
5.0, 6.0

15
2
5
11

25- Mei -2015


9-Juni-2015
11- Juni -2015
16- Juni -2015

9- Juni -2015
11- Juni -2015
16- Juni -2015
27- Juni -2015

Tabel 2.4.1. Tabel Waktu


Keterangan :

2.4.2

Aktivitas dimulai pada tanggal 26 Maret 2015 dan selesai pada tanggal 27 Juni 2015

Resources
Resources yang tersedia dari kelompok kami hanya 1 Manager Proyek, 2 System Analyst, 2 System Design, 3
Programmer, 1 System Testing, dan 2 System Documentation. Resources yang kelompok kami buat akan digambarkan melalui
Gambar Resorces, Tabel Resorces 1, Tabel Resorces 2, Tabel Resorces 3, sbb :

14

GAMBAR RESOURCES

Gambar 2.4.2. Gambar Resources

15

Keterangan :
ES

ID

SL
LS

EF
Res

LF

d = durasi kegiatan
ID = nomor urut kegiatan
Res = Resources yang tersedia
ES = earlie ststart time = waktu terawal kegiatan dapat dimulai
EF = earliest finish = waktu terawal kegiatan dapat diselesaikan
SL = slack = waktu delay suatu kegiatan
LS = latest start = batas waktu paling lambat kegiatan dimulai tanpa berakibat terlambatnya proyek selesai
LF = latest finish = batas waktu paling lambat kegiatan selesai tanpa berakibat terlambatnya proyek selesai
M = Manager Proyek
A = System Analyst
D = System Design
P = Programmer
T = System Testing
C = System Documentation

16

TABEL RESOURCES 1

Tabel 2.4.2. Tabel Resources 1


Keterangan :

ID = nomor urut kegiatan


RES = resources yang tersedia
DUR = durasi kegiatan
ES = earlie ststart time = waktu terawal kegiatan dapat dimulai
LF = latest finish = batas waktu paling lambat kegiatan selesai tanpa berakibat terlambatnya proyek selesai
SL = slack = waktu delay suatu kegiatan
M = Manager Proyek
A = System Analyst

17

D = System Design
P = Programmer
T = System Testing
C = System Documentation
TABEL RESOURCES 2

Tabel 2.4.2. Tabel Resources 2


Keterangan :

ID = nomor urut kegiatan


RES = resources yang tersedia
DUR = durasi kegiatan
ES = earlie ststart time = waktu terawal kegiatan dapat dimulai

18

LF = latest finish = batas waktu paling lambat kegiatan selesai tanpa berakibat terlambatnya proyek selesai
SL = slack = waktu delay suatu kegiatan
M = Manager Proyek
A = System Analyst
D = System Design
P = Programmer
T = System Testing
C = System Documentation
Resources yang tersedia hanya 1 Manager Proyek, 2 System Analyst, 2 System Design, 3 Programmer, 1 System Testing,
dan 2 System Documentation, karena total resources load masih ada yang melebihi dari jumlah ketersediaan maka harus
dilakukan aktivitas pergeseran yang akan digambarkan melalui tabel resorces 3.
TABEL RESOURCES 3

Tabel 2.4.2. Tabel Resources 3

19

Keterangan :

ID = nomor urut kegiatan


RES = resources yang tersedia
DUR = durasi kegiatan
ES = earlie ststart time = waktu terawal kegiatan dapat dimulai
LF = latest finish = batas waktu paling lambat kegiatan selesai tanpa berakibat terlambatnya proyek selesai
SL = slack = waktu delay suatu kegiatan
M = Manager Proyek
A = System Analyst
D = System Design
P = Programmer
T = System Testing
C = System Documentation
Resources yang tersedia hanya 1 Manager Proyek, 2 System Analyst, 2 System Design, 3 Programmer, 1 System Testing,
dan 2 System Documentation, karena total resources load sudah memenuhi jumlah resorces yang telah ditentukan, maka
tabel resources telah selesai melalui gambaran dari tabel resources 3.

20

2.5

Laporan Biaya Proyek


Laporan biaya anggaran yang akan dikeluarkan selama berlangsungnya pembuatan proyek. Laporan Biaya Proyek yang
kelompok kami buat akan digambarkan melalui Perkiraan Biaya Penyelesaian Proyek (Estimation Cost At Completion) sbb :

PERKIRAAN BIAYA PENYELESAIAN PROYEK


(ESTIMATION COST AT COMPLETION)
Nama Proyek

: Sistem Informasi Berbasis Web Untuk Registrasi Kelebihan SKS (Studi pada Website Unikom)

Manajer Proyek

: Widi Okriansyah

Bidang

: Teknologi Informasi

Dibuat Oleh

: Widi Okriansyah, Sarah Septia Gantini Puteri, Intan Nur Cahyati, Amelia Hrmayanti, Wiwik Widia

Tanggal

: 19 Juni 2015
Analisis dalam Jam

No
WB
S
1.0
1.1
1.2

Deskripsi
Aktivitas
Pendefinisian
Kebutuhan
Mendefinisika
n Kebutuhan
Pengguna
Mendefinisika
n Kebutuhan

Analisis dalam Rupiah

Jam
Anggaran

Jam
Aktual

Est. to
Complete

Est. at
Complete

Selisih

Rupiah
Anggaran

Rupiah
Aktual

Est. to
Complete

Est. at
Complete

Selisih

2 hari

2 hari

0 hari

2 hari

0 hari

200.000

200.000

200.000

1 hari

1 hari

0 hari

1 hari

0 hari

100.000

100.000

100.000

1 hari

1 hari

0 hari

1 hari

0 hari

100.000

100.000

100.000

21

1.3
2.0
2.1
2.2

2.3

3.0

3.1

3.2

Muatan
Mendefinisika
n Kebutuhan
Sistem
Perencanaan/
Konsep
Menyiapkan
Tim Proyek
Menyiapkan
Kontrak
Untuk Tim
Proyek
Menyiapkan
Jadwal Dan
Batasan Biaya
Proyek
Mendefinisika
n Resiko Dari
Manajemen
Maupun
Teknis
Mendefinisika
n Spesifikasi
Kebutuhan
Perangkat
Lunak
Mendefinisika
n DPPL

2 hari

2 hari

0 hari

2 hari

0 hari

300.000

300.000

300.000

3 hari

3 hari

0 hari

3 hari

0 hari

1.500.000

1.500.000

1.500.000

1 hari

1 hari

1 hari

2 hari

1 hari

1.000.000

1.000.000

1.000.000

2.000.000

1.000.000

2 hari

2 hari

0 hari

2 hari

0 hari

500.000

500.000

500.000

2 hari

2 hari

0 hari

2 hari

0 hari

1.000.000

1.000.000

1.000.000

3 hari

3 hari

0 hari

3 hari

0 hari

30.000.000

30.000.000

30.000.000

1 hari

1 hari

0 hari

1 hari

0 hari

50.000.000

50.000.000

50.000.000

5 hari

5 hari

0 hari

5 hari

0 hari

10.000.000

10.000.000

10.000.000

22

4.0

4.1

4.2

4.3

4.4

4.5

4.6

Membangun
(Kontruksi)
Situs Web
Mempelajari
Semua
Dokumen
Keluaran Dan
Masukan Yang
Ada
Mempelajari
Semua Proses
Yang Terjadi
Mewawancar
ai Yang
Terlibat
Dalam Proses
Registrasi
Kelebihan Sks
Merancang
Basisdata,
Proses, Dan
User Interface
Mempresenta
sikan Proses
Dan User
Interface
Pengkodean(
Programming
) Dan Testing

15 hari

15 hari

0 hari

15 hari

0 hari

33.750.000

33.750.000

33.750.000

3 hari

3 hari

0 hari

3 hari

0 hari

3.000.000

3.000.000

3.000.000

5 hari

5 hari

0 hari

5 hari

0 hari

2.500.000

2.500.000

2.500.000

2 hari

2 hari

0 hari

2 hari

0 hari

500.000

500.000

500.000

10 hari

10 hari

0 hari

10 hari

0 hari

30.000.000

30.000.000

30.000.000

2 hari

2 hari

0 hari

2 hari

0 hari

1.000.000

1.000.000

1.000.000

15 hari

15 hari

0 hari

15 hari

0 hari

45.000.000

45.000.000

45.000.000

23

5.0
6.0
6.1

Penggunaan
Evaluasi
Sistem
Menyiapkan
Laporan Final
Project
TOTAL

2 hari

2 hari

0 hari

2 hari

0 hari

1.000.000

1.000.000

1.000.000

5 hari

5 hari

0 hari

5 hari

0 hari

1.250.000

1.250.000

1.250.000

11 hari

11 hari

0 hari

11 hari

0 hari

5.500.000

5.500.000

5.500.000

93 hari

93 hari

1 hari

1.000.000

219.200.000

1.000.000

1 hari
94 hari
218.200.000 218.200.000
Tabel 2.5. Tabel Laporan Biaya Proyek

Keterangan :

Waktu yang disediakan menyiapkan tim proyek adalah 1 hari, namun

dalam perjalanan ada permintaan tambahan/perubahan,

diperlukan waktu 1 hari untuk menyelesaikan. Ada selisih waktu 1 hari. Namun dalam Anggaran lain lain sudah dialokasikan waktu 1
hari apabila terdapat perubahan menyiapkan tim proyek, sehingga semua waktu untuk menyiapkan tim proyek yang disediakan telah
terserap.

Anggaran yang disediakan untuk menyiapkan tim proyek adalah 1.000.000, namun dalam perjalanan ada permintaan
tambahan/perubahan, diperlukan 1.000.000 untuk menyelesaikan. Ada selisih cost 1.000.000, namun dalam anggaran lain lain sudah
dialokasikan dana sebesar 1.000.000 apabila terdapat perubahan menyiapkan tim proyek, sehingga anggaran untuk menyiapkan tim
proyek yang telah terserap.

Sampai dengan tanggal 27 Juni 2015, waktu yang disediakan 93 hari. Namun ada permintaan perubahan/penambahan, sehingga
diperlukan waktu 1 hari (yang telah dilaksanakan untuk menyiapkan tim proyek sampai tanggal 28 Juni 2015)

Sampai dengan tanggal 27 Juni 2015, anggaran yang disediakan 218.200.000. Namun ada permintaan perubahan/penambahan,
sehingga diperlukan tambahan dana 1.000.000 (yang telah dialokasikan untuk menyiakan tim proyek sampai tanggal 28 Juni 2015)

24

2.6

Laporan Risiko Proyek dan Mitigasi Proyek


Laporan yang berisi tentang risiko yang mungkin terjadi selama proyek
berlangsung maupun setelah proyek (selama sistem/alat/unit yang dipasang
dalam proyek tsb beroperasi), aksi mitigasi yang akan diambil jika risiko
benar-benar terjadi serta metoda pengukuran, pemantauan dan pengendalian
yang akan dilakukan. Laporan Risiko Proyek dan Mitigasi Proyek yang
kelompok kami buat akan digambarkan melalui Tabel Laporan Risiko Proyek
dan Mitigasi Proyek sbb :

No

Risiko

R1

Waktu untuk
melakukan
pertemuan
sangat sulit

Impact

Mitigasi Risiko
High

R2

R3

R4

Melakukan
pengerjaan projek
secara online.

Medium

Probability
Low

Mencari
Informasi dari
stakeholder yang

stakeholder
pernah melakukan
utama kurang
pembayaran sks
lebih.
Melakukan inisiasi
Ruang
diawal mengenai
Lingkup
batasan - batasan

proyek
atau constrains
melebar terlalu
yang terdapat
luas
dalam proyek.
Membuat schedule
task pada setiap
kegiatan yang
Waktu
berkaitan dengan
pengerjaan
proyek yang

proyek
disesuaikan dengan
terlambat dari
kesepakatan
target
pengerjaan proyek
dan jumlah anggota
tim.
Tabel 2.6. Laporan Risiko Proyek dan Mitigasi

High

Medium

Keterangan :

R = Risiko

25

Low

2.7

Laporan Hasil Kerja


Laporan yang berisi mengenai hasil akhir dari apa yang telah
dikerjakan selama berlangsungnya pembuatan proyek. Laporan Hasil Kerja
yang kelompok kami buat akan digambarkan melalui Pedoman Hasil Kerja
(Work Result Guideline) sbb :

PEDOMAN HASIL KERJA


(WORK RESULT GUIDELINE)
Nama Proyek

: Sistem Informasi Berbasis Web Untuk Registrasi


Kelebihan SKS (Studi pada Website Unikom)

Manajer Proyek

: Widi Okriansyah

Bidang

: Teknologi Informasi

Dibuat Oleh

: Widi Okriansyah, Sarah Septia Gantini Puteri,


Intan Nur Cahyati, Amelia Hrmayanti, Wiwik Widia

Tanggal

: 19 Juni 2015

Pendefinisian Kebutuhan
Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Pendefinisian Kebutuhan)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Pendefinisian Kebutuhan) menyatakan


hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan biayanya sesuai
anggaran.

26

Mendefinisikan Kebutuhan Pengguna


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Pengguna)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Pengguna)


menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan
biayanya sesuai anggaran.

Mendefinisikan Kebutuhan Muatan


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Muatan)

Keterangan :

27

Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Muatan)


menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan
biayanya sesuai anggaran.

Mendefinisikan Kebutuhan Sistem


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Sistem)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Kebutuhan Sistem)


menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan
biayanya sesuai anggaran.

Perencanaan atau Konsep


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : -

28

Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Perencanaan atau Konsep)


Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Perencanaan atau Konsep) menyatakan


hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan biayanya sesuai
anggaran.

Menyiapkan Tim Proyek


Sesuai dengan scope & jadwal
Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal

Tidak sesuai dengan scope & jadwal


Alasan, jika tidak sesuai : Karena jadwal melebihi dari jadwal yang telah ditentukan,
yaitu 1 hari

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Anggaran melebihi dari anggaran yang telah ditentukan, yaitu
sebesar 1.000.000
Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Tim Proyek)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Tim Proyek) menyatakan


hasil sesuai dengan scope & tidak sesuai dengan jadwal dan
pengadaan biayanya melebihi anggaran.

Menyiapkan Kontrak Untuk Tim Proyek


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

29

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Kontrak Untuk Tim Proyek)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Kontrak Untuk Tim Proyek)


menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan
biayanya sesuai anggaran.

Menyiapkan Jadwal Dan Batasan Biaya Proyek


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Jadwal Dan Batasan Biaya
Proyek)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Jadwal Dan Batasan Biaya


Proyek) menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan
pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Mendefinisikan Resiko Dari Manajemen Maupun Teknis


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

30

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Resiko Dari Manajemen
Maupun Teknis)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Resiko Dari Manajemen


Maupun Teknis) menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan
pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Mendefinisikan Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Spesifikasi Kebutuhan
Perangkat Lunak)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan Spesifikasi Kebutuhan


Perangkat Lunak) menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal
dan pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Mendefinisikan DPPL
Sesuai dengan scope & jadwal

31

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan DPPL)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Mendefinisikan DPPL) menyatakan hasil


sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan biayanya sesuai
anggaran.

Membangun (Konstruksi) Situs Web


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja ((Membangun (Konstruksi) Situs Web))

32

Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja ((Membangun (Konstruksi) Situs Web))


menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan
biayanya sesuai anggaran.

Mempelajari Semua Dokumen Keluaran Dan Masukan Yang Ada


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mempelajari Semua Dokumen
Keluaran Dan Masukan Yang Ada)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Mempelajari Semua Dokumen Keluaran


Dan Masukan Yang Ada) menyatakan hasil sesuai dengan scope &
jadwal dan pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Mempelajari Semua Proses Yang Terjadi


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

33

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mempelajari Semua Proses Yang
Terjadi)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja

(Mempelajari Semua Proses Yang

Terjadi) menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan


pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Mewawancarai Yang Terlibat Dalam Proses Registrasi Kelebihan SKS


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mewawancarai Yang Terlibat
Dalam Proses Registrasi Kelebihan SKS)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Mewawancarai Yang Terlibat Dalam


Proses Registrasi Kelebihan SKS) menyatakan hasil sesuai dengan
scope & jadwal dan pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Merancang Basis Data, Proses, dan User Interface


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal

34

Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Merancang Basis Data, Proses, dan User
Interface)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Merancang Basis Data, Proses, dan User
Interface) menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan
pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Mempresentasikan Proses Dan User Interface


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Mempresentasikan Proses Dan User
Interface)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja

(Mempresentasikan Proses Dan User

Interface) menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan


pengadaan biayanya sesuai anggaran.

35

Pengkodean (Programming) dan Testing


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Pengkodean (Programming) dan Testing)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Pengkodean (Programming) dan Testing)


menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan
biayanya sesuai anggaran.

Penggunaan
Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Penggunaan)

36

Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Penggunaan) menyatakan hasil sesuai


dengan scope & jadwal dan pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Evaluasi Sistem
Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Evaluasi Sistem)
Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja (Evaluasi Sistem) menyatakan hasil sesuai


dengan scope & jadwal dan pengadaan biayanya sesuai anggaran.

Menyiapkan Laporan Final Project


Sesuai dengan scope & jadwal

Sesuai dengan scope, tidak sesuai dengan jadwal


Tidak sesuai dengan scope & jadwal
Alasan, jika tidak sesuai : -

Pengadaan Biaya
Sesuai Anggaran

Di bawah Anggaran

Melebihi Anggaran

Catatan Tambahan : Tabel 2.7. Tabel Laporan Hasil Kerja (Menyiapkan Laporan Final Project)

37

Keterangan :

Tabel Laporan Hasil Kerja

(Menyiapkan Laporan Final Project)

menyatakan hasil sesuai dengan scope & jadwal dan pengadaan


biayanya sesuai anggaran.
Keterangan Keseluruhan Tabel Laporan Hasil Kerja :

Hanya Kegiatan Menyiakan Tim Proyek yang sesuai dengan scope dan
tidak sesuai dengan jadwal, karena jadwal melebihi dari jadwal yang
telah ditentukan, yaitu 1 hari.

Hanya Kegiatan Menyiakan Tim Proyek yang melebihi dari anggaran


yang telah ditentukan, yaitu sebesar 1.000.000.

Semua Kegiatan selain Kegiatan Menyiapkan Tim Proyek sesuai


dengan jadwal dan sesuai anggaran yang telah ditentukan.

38

BAB III
PENUTUPAN
3.1

Kesimpulan

Dalam pembuatan proyek kami yang bejudul Sistem Informasi

Berbasi Web Untuk Registrasi Kelebihan SKS (Studi pada Website


Unikom) mengalami kegagalan proyek. Penyebab kegagalan proyek ini
dikarenakan adanya keterlambatan waktu dalam kegiatan menyiapkan
tim proyek. Kegiatan tim proyek membutuhkan waktu 1 hari dalam
penyelesaiannya. Karena keterlambatan waktu ini juga, menyebabkan
anggaran biaya yang tidak sesuai dengan yang telah ditentukan
sebelumnya. Anggaran biaya bertambah sebesar 1.000.000 sesuai dengan
pertambahan waktu 1 hari. Sehingga waktu dan biaya yang telah
direncanakan sebelumnya tidak tercapai.

39

Anda mungkin juga menyukai