Anda di halaman 1dari 18

KEHAMILAN RESIKO

TINGGI
Dr. H. Amuransyah SpOG

RIWAYAT OBSTETRI JELEK


HIGH RISK MOTHER
IBU DENGAN RESIKO TINGGI
1. UMUR : - < 20 THN (<17 THN)
- > 35 THN---- PRIMI GRAVIDA TUA
- UMUR REPRODUKSI SEHAT (BAIK) :
20-30 THN
2. PARITAS : - SEMUA PRIMI ---- HIGH RISK
- > 6 ---- GRANDE MULIT GRAVIDA
3. JARAK ANAK: - < 6 BLN
- > 5 THN

4. PERNAH PENGALAMI :
ABORTUS : 2 X a >
PARTUS : - IMMATURUS 2 X a >
- PREMATURUS 2 X a >
PARTUS DGN TINDAKAN OPERATIF :
- SC
- SYMPSIOTOMI
- EMBRIOTOMI - EF - EV
5. PERNAH MENGALAMI OPERASI GINEKOLOGI
(VAGINAL PLASTIK, OPERASI/REPAIR FISTULA,
MYOMECTOMI, OOPHORECTOMI, DLL. :
OPERASI CERVIX REPAIR)

6. PERNAH HAMIL DGN :


- MOLA HIDATIDOSA
- MONSTER
- HYDRAMNION
- KEMBAR SIAM
- LETAK SUNGSANG
- LETAK LINTANG
- KEL. KONGENITAL JANIN
- TOXEMIA GRAVIDARUM (PE/E)
- GEMELI
7. PERNAH PERDARAHAN ANTE NATAL :
- PLASENTA PREVIA -SOL. PLASENTA
- CA CERVIX DLL.
8. PERNAH PERDARAHAN POST PARTUM (PPH) :
- ATONI UTERI
- LASERASI JLN LAHIR
- PLASENTA REST/RETENSIO PLASENTA

9. PANGGUL SEMPIT/CPD/KEL. TULANG


BELAKANG.
10. KELAINAN LETAK (LL, L.DEFLEKSI, L.S.)
11. OBESITAS
12. INFERTILITAS SEBELUM HAMIL
13. KELAINAN KONGENITAL GENITAL TRACT
(BISEPSUS, BICORNUS, SEPTUM VAGINA)
14. KELAINAN KONGENITAL JANIN, KEMBAR SIAM,
ANENCEPHALI, HYDROCEPALUS, TAK ADA KAKI,
TANGAN, DLL.
15. P.R.O.M./KPD
AMNIONITIS
16. DLL - TEMPAT YANG JAUH - KEBODOHAN
- KEMISKINAN
- KETIDAKPEDULIAN

Arachnoid cyst.

Encephalocele

Anenchephali

HAMIL DENGAN PENYAKIT SISTEMIK


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

PENY ANEMI
PENY. KARDIOVASKULAR (D.C., JANTUNG
CORONER)
PENY. HATI (HEPATITIS, CA HEPAR/HEPATOMA)
PENY. GINJAL (HIPERTENSI, UROLITHIASIS,
NEPHRITIS)
PENY. PARU (tbc, ASTHMA)
PENY. PANCREAS
KEL. NEUROLOGI (PARESE, PARALISIS)
ENDOKRIN (DM, STRUMA)

10. P.MENULAR (THYPUS, JERMA MISSLES,


GE/KHOLERA, CACAR)
11. PENY. GANAS (CANCER, SARCOMA)
12. PENY. INFEKSI (JAMUR, PARASIT &
BAKTERI)
13. MORBNUS HANSEN (LEPRA)
14. GGN PANCA INDRA (BUTA, TULI, RASA,
RABA, CIUM)
15. KEL. KULIT YANG LUAS
16. DLL (HIPOTENSI, MALNUTRISIM GGN.
ELEKTROLIT)

PERLU PERHATIAN DAN


PEMIKIRAN YANG TELITI
PADA KEHAMILAN + PENY. SISTEMIK
1. PENGARUH KEHAMILAN TERHADAP PENY.
SISTEMIK
2. PENGARUH PENY. SISTEMIK THDP
KEHAMILAN/PERSALINAN & NIFAS
3. PENGARUH OBAT-OBAT PENY. SISTEMIK
THDP KEHAMILAN
4. PENGARUH OBAT-OBAT KEHAMILAN THDP
PENY, SISTEMIK (OBAT-OBAT ANTI
MUNTAH, VITAMIN, OBAT-OBAT PENING)

KEHAMILAN/PERSALINAN PADA
USIA MUDA
DEFENISI IALAH: JIKA SEORANG PEREMPUAN
HAMIL/BERSALIN PADA USIA < 20 THN
UUP (1974)
PR : 16 THN
LK : 19 THN
BALI : 18 20 THN
JAWA : 15 17 thn
Berhub. Erat dengan sosial budaya.
Secara biologis seorang PR sudah mampu hamil
bila sudah pernah haid.

PENYULIT-PENYULIT YANG DAPAT


TIMBUL PADA HAMIL USIA MUDA
A. SEWAKTU HAMIL
1. BB meningkat (berlebihan)
2. Hipertensi
3. Abortus
4. Partus imm./prematurus
5. Sol. Plasenta
6. C P D (Chepalo-Pelvic Disproportion)
7. Anemia

B. SEWAKTU BERSALIN
1. Partus prematurus
2. Partus lama
3. PROM (Ketuban Pecah Dini = KPD)
4. Pre eklampsi/eklampsi
5. Post datism (serotinus)
6. Memanjangnya fase-fase dari persalinan :
- Fase laten >
- Fase aktif >
- Kala II (pengeluaran) >

PENYULIT YANG DAPAT TIMBUL


PADA PERSALINAN PRIMITUA
1.

2.
3.

Partus lama : disfungsi uterus, kekakuan


serviks, kekakuan sendi panggul adanya salah
posisi dari janin.
Kelainan letak dan posisi: letak sungsang,
lintang, letak dahi, dan letak muka.
Perdarahan pada kala III dan Kala IV:
penyebab utama atoni uteri.

RESIKO ANAK PADA


KEHAMILAN/PERSALINAN PRIMITUA
1.
2.
3.

4.

Berat badan lahir rendah (Low Birth weight)


Lahir prematur.
Kelainan bawaan : frekuensi kelainan bawaan
pada bayi dari ibu berumur 40 thn kira kira
1,5 kali lebih banyak dari wanita berumur 35
39 thn.
Kematian perinatal : meningkat sesuai dengan
usia ibu dan berhubungan erat dengan
kelainan bawaan yang terjadi.

Anda mungkin juga menyukai