Anda di halaman 1dari 2

LATAR BELAKANG

Waktu dan tempat kegiatan

Kejadian Gawat Darurat sering terjadi tanpa bisa


diprediksi ; kapan, dimana,pada siapa & bagaimana kejadiannya, angka kematian oleh kasus gawat darurat masih
cukup tinggi, tuntutan akan tindakan yang professional dari
tenaga Kesehatan dalam menangani kasus gawat darurat dan
perkembangan ilmu gawatdaruratan yang selalu berkembang.
Untuk itu bisa diperoleh dari pelatihan gawat darurat
(BTCLS), Sertifikat yg di peroleh merupakan kompetensi
dibidang kegawatdaruratan sebagai salah syarat didalam
penanganan kasus-kasus gawat darurat.

Gedung pusat kegiatan guru/PKG (belakang RS. Premier jatinegara

TUJUAN
Untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan bagi
tenaga medis/ paramedic/ karyawan dan mahasiswa / calon
perawat Kesehatan dalam menagnani kasus, gawat darurat
medis dan pengelolaan kejadian luar biasa/ bencana didalam
dan diluar rumah sakit / tempat kerja
Setelah mengikuti pelatihan BTCLS, diharapkan dapat mempunyai keterampilan atau kemampuan yang prima tentang
penanggulangan penderita gawat darurat, Peserta pelatihan
mampu melaksanakan tugas tindakan penanganan kepada
pasien kasus gawat darurat
Meningkatkan kemampuan dalam, asuhan keperawatan pada.
Klien/pasien di Rumah Sakit / di Tempat kerja

Jakarta timur.

Nama

Pukul 08.00 s/d 18.00 WIB

Jadwal pelatihan

Gelombang 2 : 12 s/d 15 maret 2012

Sertifikat dibuat dalam dua bahasa

Alamat

No tlp

Pendidikan :

Pengajar dan Instruktur

Persyaratan administrasi :
Berasal dari BPBD Prov DKI Jakarta, Dinas Kesehatan DKI Jakarta, PPNI
Nasional dan Para professional gawat darurat, praktisi pelayanan
gawat darurat dan pelatih gawat darurat nasional.

Biaya pelatihan

rupiah)

1. TEORI

Include :

RJP (dewasa dan bayi) , Intubasi (boneka dan kambing,) alatalat emergenci, pembalutan dan pembidaian, ektrikasi dan
transportasi, defibrilasi, dan inter pretasi EKG, Intial assessment dan disaster management.

Tempat Tanggal lahir :

INSTANSI :
Sertifikasi sertifikat : PPNI Pusat dan ARSADA

Hanya.!!!! Rp. 1.350.000,- (satu juta tiga ratus lima puluh ribu

2. SKILL STATION

Gelombang 1 : 5 s/d 8 maret 2012

MATERI
Airway management, Poisoning, animal bite, penanganan shock
dan terapi cairan/ DRUGS CALCULATION, Intial assement,
trauma, Jantung, penanganan Luka, interpretasi EKG dan defribilasi, SPGDT, gawat Paru, Ektrikasi dan transportasi, balut
bidai dan evakuasi, alat-alat emergenci, Penanganan bencana,
etiko legal tindakan keperawatan.

FORMULIR PENDAFTARAN

Sertifikat

Alat tulis

Buku panduan

Kaos BTCLS

2 x snack dan 1 kali makan selama kegiatan. (4 hari)

NB. Peserta kiriman Kapuskes kecamatan Jakarta timur akan diberikan dispensasi waktu pembayaran. (pendafataran peserta dari
puskesmas melalui koordinator gadar masing-masing)

1.

Potokopi ijazah

2.

Pas foto 3 x 4 berwarna

3.

Bukti pembayaran

Skill station

KOMISARIAT PPNI
SUDINKES JAKARTA TIMUR

APLIKASI DISASTER
MANAGEMENT SISTEM
TRIAGE

Bekerja sama dengan

EMS 119 JAKARTA

Pelatihan Kegiatan
BTCLS
BASIC TRAUMA CARDIAC
LIFE SUPORT

PPNI
Reservasi pendaftaran pelatihan
SUKOWATI ( 021 94849891 )
LENI MURTYOWATI (081310244175)
Biaya dapat ditransfer ke rekening :
_Bank Mandiri No 006-00-0725983-5 (KCP Ps Mester )
KOMISARIAT PPNI SUKU DINAS JAKARTA TIMUR
(GADAR SUDINKES JAKTIM)
Phone: 851 9085
Fax: 851 9085
SMS CENTER : 08568914741.

Jl. Matraman raya no.218


tlp 021 851 9085 fax 0218519085

Anda mungkin juga menyukai