Anda di halaman 1dari 21

PRAMUKA

(PRAJA MUDA KARANA)


Moto Gerakan Pramuka berbunyi:
SATYAKU KUDARMAKAN,
DARMAKU KUBAKTIKAN.

BAPAK PANDU DUNIA

BAPAK PRAMUKA INDONESIA

SRI SULTAN HAMENGKUBUWONO


IX

PRAMUKA PENGGALANG
Penggalang adalah sebuah golongan setelah
pramuka Siaga . Anggota pramuka
penggalang berusia dari 11-15 tahun. Disebut
Pramuka Penggalang karena sesuai dengan
kiasan pada masa penggalangan perjuangan
bangsa Indonesia, yaitu ketika rakyat
Indonesia menggalang dan mempersatukan
dirinya untuk mencapai kemerdekaan dengan
adanya peristiwa bersejarah yaitu konggres
para pemuda Indonesia yang dikenal dengan "
Soempah Pemoeda" pada tahun 1928

Kode kehormatan
Kode Kehormatan bagi Pramuka
Penggalang ada dua,
Tri Satya(janji Pramuka Pengalang),
dan
Dasa Darma(ketentuan moral
Pramuka Penggalang).

Trisatya Pramuka Penggalang


Demi kehormatanku aku berjanji akan
bersungguh-sungguh:
1. Menjalankan kewajibanku terhadap Tuhan,
Negara Kesatuan Republik Indonesia dan
mengamalkan Pancasila
2. menolong sesama hidup
danmempersiapkan dirimembangun
masyarakat
3. menepati Dasadarma

Dasadarma Pramuka
Pramuka itu:
1. Taqwa Kepada Tuhan Yang maha Esa.
2. Cinta Alam dan kasih sayang sesama manusia
3. Patriot yang sopan dan kesatria
4. Patuh dan suka bermusyawarah.
. 5.Rela menolong dan tabah.
. 6.rajin, trampil dan gembira.
. 7.Hemat, cermat dan bersahaja.
. 8.Disiplin, berani dan setia.
. 9.
. Bertanggungjawab dan dapat dipercaya.10.Suci
dalam pikiran, perkataan dan perbuatan.

Golongan Pramuka
Penggalang
Dalam Golongan Pramuka Penggalang
ada tiga tingkatan, yaitu:
1. Penggalang Ramu
2. Penggalang Rakit
3. Penggalang Terap

Lambang Gerakan Pramuka


Lambang Gerakan Pramuka
adalahtunas kelapa
Orang yangmenciptakan
gambar silhuette tunas
kelapatersebut adalahR.
Soenardjo Atmodipoerwo.

Arti Kiasan (TUNAS KELAPA)


Secara umum arti kiasan lambang ini dijelaskan pada ART GP seperti
tercantum di atas. Namun ada penjelasan yang lebih rinci, yaitu
padaKeputusan Kwarnas Nomor 06/KN/72menjadi 6 poin sebagai
berikut:
Buah nyiur dalam keadaan tumbuh dinamakan cikal. Ini mengandung
artiPramuka adalah inti bagi kelangsungan hidup bangsa (tunas
penerus bangsa).
Buah nyiur tahan lama. Ini mengandung arti, Pramuka adalah orang
yang jasmani dan rohaninya kuat dan ulet.
Nyiur dapat tumbuh di berbagai jenis tanah. Ini mengandung arti,
Pramuka adalah orang yang mampu beradaptasi dalam kondisi apapun
Nyiur tumbuh menjulang tinggi. Ini mengandung arti, setiap Pramuka
memiliki cita-cita yang tinggi.
Akar nyiur kuat. Mengandung arti, Pramuka berpegang pada dasardasar yang kuat.
Nyiur pohon yang serbaguna. Ini mengandung arti, Pramuka berguna
baginusa, bangsa dan agama.

Lambang WOSM (World Organization of the Scout Movement)


atau PANDU DUNIA

Arti dan Makna Kiasan dalam


Lambang WOSM
Jarum kompas menunjuk ke atas (utara), memiliki arti sebagai
pengingat bagi setiap pramuka agar senantiasa melakukan kebenaran
dan menjadi pribadi yang dapat dipercaya. Selain itu untuk senantiasa
menjaga cita-citanya dan perannya sebagai penunjuk jalan.
Treefoil (fleur-de-lis) atau Bunga dengan Tiga Ujung, mengiaskan
Tiga Janji Pramuka (Scout Promise)
Dua bintang, melambangkan bahwa seorang anggota Pramuka selalu
berupaya untuk dapat menjadi penerangan dan menolong dalam
kebenaran dan pengetahuan.
Tali melingkar dengan ujung membentuksimpul mati, mengiaskan
bahwa antar sesama Pramuka di seluruh dunia selalu menjalin hubungan
persahabatan dan persaudaraan.
Warna putih, melambangkan jiwa Pramuka yang berhati suci dan
bersih.
Warna dasar ungu, memiliki arti bahwa Pramuka memiliki keterampilan
kepemimpinan dan suka menolong orang lain.

MORSE

Petunjuk Penggunaan :
1. Gambar di atas terbagi menjadi dua bagian, kanan, dan kiri.
2. Cara membacanya dari atas ke bawah.
3. Blokputihmenunjukkan kode titik (.) dan blokhitamkode strip (-).
4. Contoh sebelah kiri: Jika isyarat menunjukan satu kaliputihsama
dengansatu kalititikartinyahuruf E.

CONTOH:
P R A

.--. .-. .- -- ..- -.-.-

SEMAPORE

CARA MUDAH MENGHAFAL SEMAPORE

Menaksir tinggi benda

TANDA PENGENAL PRAMUKA

Tanda kecakapan khusus

Struktur organisasi pramuka


Ka.
Ka.
Ka.
Ka.

Kwarran Jekulo : Drs. Nurkhan


Kwarcab Kudus : Sudjatmiko, M.Pd
Kwarda Jateng : S. Budi Prayitno
Kwarnas : Adiyaksa Dault

Anda mungkin juga menyukai