Anda di halaman 1dari 14

PENGANTAR KLINIK

ILMU PENYAKIT DALAM

Yudhi Hadjianto, dr., Sp.PD,


M.Kes
SMF Ilmu Penyakit Dalam
FK UNS RS dr. Moewardi

1. PERKENALAN :
Kepala Bagian, Staf Interna ,
Residen, Sie Pendidikan, Perawat
2. KEPANITERAAN KLINIK :
Berpakaian rapi, sopan, baju
praktikum.
Perlengkapan stetoskop,
tensimeter, fash light.
Berdasar kode etik kedokteran.

TATA TERTIB

Wajib mentaati semua peraturan.


Menjunjung tinggi disiplin & kesopanan
Mengisi daftar hadir pagi dan siang.
Wajib mengikuti laporan jaga.
Berada di bangsal atau poli, apabila
meninggalkan tempat ijin pada residen
atau perawat.
Bila berhalangan hadir, harus melapor
pada supervisor tempat stase.
Bila melanggar kesepakatan dan tata
tertib, akan dikenakan sanksi.

STASE KOAS
1. Bangsal 1 & 2
2. Bangsal 3 & HCU

Melati 1

3. Bangsal 4 & 5
4. Bangsal 6 & 7
5. Bangsal 9 - 12
6. Bangsal 13 - 18
7. Bangsal klas 1 Kmr 1 8 &
19
8. Laboratorium
9. RSU Boyolali
10. Poliklinik

Melati 3

MATERI PEMBEKALAN

Minggu I ( jam 09.00 12.00 )


Pengantar Kepala Bagian
Penyakit Dalam
Pengantar anamnesis
Pengantar pemeriksaan fisik
Pengantar laboratorium
Pengantar POMR
Pengantar kepaniteraan klinik
Matrikulasi Sub Bagian

KEGIATAN
JAM

KEGIATAN

........ 07.00 Follow up pasien

PENANGGUNG
JAWAB
Supervisor bangsal

07.00 08.00 Case conference pagi Staf Pembimbing


08.00 11.00

Visite bangsal

Supervisor bangsal

11.00 12.30

Responsi / referat

Staf Pembimbing

13.00 14.00 Absen siang

Sekretariat

KEGIATAN DI BANGSAL
Mengisi CM
Anamnesis, Pemeriksaan Fisik
Mempelajari Hasil Pemeriksaan
penunjang
Mempelajari cara menyusun diagnosis
Menentukan problem
Mempelajari terapi
Merencanakan pengelolaan lanjut.
Mengikuti visite Staf Pengajar & Residen.
Visite koas setiap hari Senin.

LABORATORIUM KLINIK
Mempelajari cara memeriksa darah,
urin
dan feses rutin.
Mempelajari cara mengintepretasi
hasil
pemeriksaan.
Mampu membuat dan memeriksa
sendiri.
RSUD PANDANARAN DI BOYOLALI
Mengikuti kegiatan dan bimbingan.
Aktif mengikuti kegiatan di bangsal,
poliklinik dan jaga malam.

JAGA DILUAR JAM KERJA


Waktu jaga jam 14.00 - 07.00 WIB,
KECUALI :
Hari minggu & libur
Jam 07.00 - 19.00 WIB dan 19.00 07.00 WIB
Bila berhalangan harus mencari pengganti
sendiri.
Ko as jaga tidak diperbolehkan pulang sebelum
ada penggantinya.
Buku laporan jaga harus sudah disiapkan jam
07.00 di ruang diskusi.
Mempersiapkan satu kasus untuk dibahas di
laporan pagi yang dipilih dan sudah disahkan
oleh
residen jaga senior.

Syarat Ujian
Telah menyelesaikan 7 stase
Telah menyelesaikan 1
referat
Telah menyelesaikan 5 kasus
bangsal ( Kasus kecil )
Kehadiran lebih dari 75%
Melengkapi standart
ketrampilan

Standart Ketrampilan

Anamnesis
Pemeriksaan Fisik
Baca EKG
Baca X Foto Thorax
Rekam EKG
Pasang Infus
Suntik IV/IM/SC
Pasang Kateter
Pungsi Pleura/asites
Pasang NGT

IJIN BERHALANGAN HADIR

Membuat surat ijin ke


Supervisor
bangsal, dan Kepala Bagian.
Ijin maksimal 3 hari.
Ijin sakit harus membawa surat
keterangan dari dokter.
Bila berhalangan hadir :
> 3 Hari Mengulang stase
1 minggu
> 7 Hari Mengulang
kepaniteraan klinik.

PERHATIAN
Setiap pindah bangsal harus
lapor supervisor.
Kasus kecil dibuat pada saat
stase di bangsal yang
bersangkutan.
5 Kasus kecil harus sudah
selesai pada minggu ke 6.
Referat harus diajukan segera
setelah mendapat kasus atau
tema referat.

SELAMAT BELAJAR
DI
BAGIAN PENYAKIT
DALAM

Anda mungkin juga menyukai