Anda di halaman 1dari 15

Oklusi Arteri Sentral

Retina

Oklusi Arteri Retina Sentral


Penyumbatan pembuluh nadi sentral
pada retina.
Terutama terjadi pada usia
pertengahan dan lanjut.
Lebih banyak terjadi pada pria.
Hampir selalu unilateral.

Etiologi
Trombus, Emboli, Arteritis,
vasospasm, hambatan aliran
(stenosis aorta/arteri karotis),
trauma, hiperkoagualabilitas, dll.

Manifestasi klinis
Keluhan: tajam pengelihatan turun
mendadak tanpa rasa sakit
Refleks pupil langsung (-)
Funduskopi:
Penyempitan arteri, vena relatif normal
Retina putih pucat (edem)
Cherry red spot
Cattle-trucking vein

Oklusi arteri retina Cabang (bukan


sentral)

Tata Laksana (Gawat


Darurat)
Menurunkan TIO
Mannitol
Pijatan okuler
Paracentesis of anterior chamber

Vasodilator and inhalasi campuran 5%


CO2 dan 95% oxygen untuk meredakan
angiospasme
Antikoagulan
Steroid IV pada giant cell arteritis.

Komplikasi
Glaukoma neovaskular ~1%-5%

Oklusi Vena Retina Sentral

Oklusi Vena Retina Sentral


Sumbatan pada vena sentral retina
Lebih umum terjadi dibandingkan
oklusi arteri
Terjadi paling banyak pada usia
dekade 6-7

Etiologi
Penekanan arteri pada vena pada
lamina cribosa atau crossing
PeriPhlebitis retinae
Hemokonsentrasi
Peningkatan TIO

Manifestasi Klinis
Keluhan: Penurunan ketajaman
pengelihatan berat mendadak tanpa sakit
(pada kasus oklusi dengan iskemia)
Refleks pupil langsung (-)
Funduskopi:
Cotton wool
Eksudat
Papiledema
Hilangnya pulsasi vena

Tata Laksana
Antikoagulan
Fotokoagulasi
Steroid (phlebitis)

Komplikasi
Rubeosis iridis
Galukoma neovaskuler

Anda mungkin juga menyukai