Anda di halaman 1dari 6

MENYINGKAP TABIR HIDUP SANG PRESIDEN PENYAIR

Kelompok 4 : Bunga Ghassani Ester Renata P. Meuthia Febripasa A. Mutiara A. Nurul Ismaya D. Vita Evalin A.

Prestasi Soetardji Calzoum Bachri


Pada tahun 1979, Sutardji dianugerah hadiah South East Asia Writer Awards atas prestasinya dalam sastra di Bangkok, Thailand. Menerima Anugrah Seni Pemerintah Republik Indonesia oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan tahun 1993. Menerima Anugrah Sastra Ikatan Cendikiawan Muslim Indonesia Jakarta sekitar tahun 1990an. Anugerah Sastra Chairil Anwar (l997-l998) dari Dewan Kesenian Jakarta. Anugerah Akademi Jakarta (2007)

Karya-Karya Soetardji Calzoum Bachri


Ngiau
Suatu gang panjang menuju lumpur dan terang tubuhku mengapa panjang. Seekor kucing menjinjit tikus yang menggelepar tengkuknya. Seorang perempuan dan seorang lelaki bergigitan. Yang mana kucing yang mana tikusnya? Ngiau! Ah gang yang panjang. Cobalah tentukan! Aku kenal Afrika aku kenal

O
dukaku dukakau dukarisau dukakalian dukangiau resahku resahkau resahrisau resahbalau resahkalian raguku ragukau raguguru ragutahu ragukalian mauku maukau mautahu mausampai maukalian maukenal maugapai siasiaku siasiakau siasia siabalau siarisau siakalian siasia waswasku waswaskau waswaskalian waswaswaswaswaswaswaswaswaswas duhaiku duhaikau duhairindu duhaingilu duhaikalian duhaisangsai oku okau okosong orindu okalian obolong o risau o Kau O...

Karya-Karya Soetardji Calzoum Bachri


Sepisaupi
sepisau luka sepisau duri sepikul dosa sepukau sepi sepisau duka serisau diri sepisau sepi sepisau nyanyi sepisaupa sepisaupi sepisapanya sepikau sepi sepisaupa sepisaupoi sepikul diri keranjang duri sepisaupa sepisaupi sepisaupa sepisaupi sepisaupa sepisaupi sampai pisauNya ke dalam nyanyi

Tanah Air Mata


Tanah airmata tanah tumpah dukaku mata air airmata kami airmata tanah air kami sinilah kami berdiri menyanyikan airmata kami di balik gembur subur tanahmu kami simpan perih kami di balik etalase megah gedunggedungmu kami coba sembunyikan derita kami kami coba simpan nestapa kami coba kuburkan duka lara tapi perih tak bisa sembunyi ia merebak kemana-mana

Karya-Karya Soetardji Calzoum Bachri


Tapi
aku bawakan bunga padamu tapi kau bilang masih aku bawakan resahku padamu tapi kau bilang hanya aku bawakan darahku padamu tapi kau bilang cuma aku bawakan mimpiku padamu tapi kau bilang meski

Tragedi Winka & Sihka


kawin kawin kawin kawin kawin ka win ka win ka win ka win ka winka winka winka sihka sihka sihka sih ka

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai