Anda di halaman 1dari 1

Spiroclypeus tidoenganensis

Ordo Subordo Family Subfamily : : : : Rotaliida


Nummulitacea

Benedict Amandus H (38393)


b a

Nummulitidae Nummulitinae
Sayatan vertikal c f d e

Keterangan Gambar : a. Marginal cord b. Kamar lateral c. Kamar embrionik d. Marginal cord e. Kamar lateral f. Kamar embrionik

Sayatan Horisontal

KETERANGAN Deskripsi
Sayatan vertikal fosil dengan diameter berukuran 2,1 mm, serta ketebalan pada bagian tengah sebesar 0,5 mm. Test berbentuk lentikuler, dan kenampakannya seperti terkompres. Test terputar planispiral evolut dengan sangat lemah. Proloculus dijumpai dengan ukuran 0,4-0,5 mm. Tidak terdapat pilar. Sistem perkamarannya sederhana, disertai dengan ketidak adaannya trabeculae. Suture canal nya memperlihatkan suatu percabangan.

Indikasi Paleoekologi

Laut dangkal, baik tropis hingga subtropis, yaitu pada lingkungan sisi terumbu (reef flank) hingga seluruh bagian dari forereef shelf.

Umur

: eosin akhir hingga oligosen awal

DAFTAR PUSTAKA
BouDhager-Fadel,M.K.,2008, Evolution and Geological Significance of Larger Foraminifera ; Developments in Paleontology & Stratigraphy # 21, Elsevier, Amsterdam, p.333-335 http://www.google.com/imgres?imgurl=http://www.paleontology Benthic

Anda mungkin juga menyukai