Anda di halaman 1dari 23

DICOM DigitalImagingandCommunicationinMedicine(DICOM) merupakanstandarkomunikasi(sepertitransferprotocol)dan pencitraan(sepertiformatdatacitra)yangdigunakansebagai dasaracuandalampengembanganaplikasimedis(sepertiRIS danPACS),sehinggamemungkinkankomunikasiantarsistem medisyangberbeda. DICOMmemainkanperananpentingdalamPictureArchieving andCommunicationsSystems(PACS),dimanakeduanya merupakanantarmukapadaHospitalInformationSystems (HIS),sertasistemContentBasedImageRetrieval (CBIR).StandarDICOM3.0,yangsaatinidigunakan, memodelkanpemrosesandatacitramedismelaluisekumpulan entitasinformasiyangsalingberkaitan.

Tiapentitasberisidata yangmencakupaspektertentudariprosesaktual(seperti akusisicitra,printing)danentitasreallifeyangterlibat(seperti pasien,modalitascitra). DICOMmenspesifikasikansuatuInformationObjectDefinition (IOD)untukmemodelkansemuainformasiyangterkaitdan merupakanbagiandariprosespencitraan,sepertiIODcitraCT untukkomputasitomography,danIODcitraMRuntuk pencitraanresonansimagnetik. IODberisientitasinformasi,yaituentitasPatientdanentitas Study,yangkeduanyamemilikimodalitasindependendan berisidatatentangpasien(sepertinama,umur,dll)dan pemeriksaan(sepertinamapemeriksaphysician,deskripsi). EntitasSeries,yangmembentukgruplogika,berisisekumpulan citra,dansecaralogikadidefinisikandandibuatoleh2entitas informasi,yaituentitasFrameofReference,yangmenjamin relasispasialdaricitradalamsuatuurutan,danentitas Equipment,yangmenyimpaninformasitentangmodalitas pencitraan(sepertinamamanufakturalat,nomorrevisi software). Terakhir,datacitraitusendiridisimpandalambeberapaentitas citraterelasi,yangsebagianmemilikimodalitasdependendan sebagianlagiindependen. StandarDICOM3.0memungkinkanintegrasiantaralat pencitraandenganmodilitasyangsamaataupunberbeda,serta integrasidenganRadiologyInformationSystem(RIS),Hospital InformationSystem(HIS),PictureArchivingand CommunicationSystem(PACS),alatpenyimpanatauhardcopy melaluisuatujaringanstandar.Jugamemungkinkandalam pertukarandatalewatremovablemedia,sepertiMagneto Opticaldisk,danmelaluikoneksifisikDICOM50pinpointto point. BerdasarkanpadacetakanNEMA1993,standarDICOM3.0 mendukungsedikitnya5modaliticitradiagnosa,sepertiCT, MRI,NuclearMedicine,Ultrasound,danDigital/Computed Radiography.ProdukDICOMC/Smerupakansuatusistem distribusicitramedikdaninformasiyangdidisainuntukdapat diintegrasikankedalamjaringaninstitusiperawatankesehatan

yangtelahada.Produkinimenggunakanprotokolstandar industrimedikDICOM3.0untukbertukarinformasidengan peralatanberbasisDICOMlainnyadalamjaringan.Kegunaan utamaprotokolDICOMpadaprodukDICOMC/Sadalahuntuk localandremotestorageofimages,remoteprintingofimages, remotequeryofimagestoragerelatedinformation,local querymodalityworklistinformation ValueTypes Thecontainerjustdescribedisoneofthemostcommonlyused valuetypes.However, containersdontactuallyhaveanyvalueperse,onlychildren.8 Theothervalue typesusedinDICOMSRdoindeedhavevalues.Thefollowing valuetypesarecurrently definedforuseinSRSOPclasses:9 >containers(CONTAINER) >plainunformattedtext(TEXT) >codedentries(CODE) >numericmeasurementswithunits(NUM) >personnames(PNAME) >dates,timesordatesandtimes(DATE,TIME, DATETIME) >DICOMUniqueIdentifiers,suchasforStudyUID(UIDREF) >referencestoimageobjects(IMAGE) >referencestowaveforms(WAVEFORM) >referencestoothercompositeobjects,suchasreports (COMPOSITE) >spatialcoordinates(SCOORD) >temporalcoordinates(TCOORD) StandardDigitalImagingandCommunicationsinMedicine StandardDigitalImagingandCommunicationsinMedicine (DICOM)dikembangkanolehNationalElectricalManufacturers Association(NEMA)untukmemudahakanpendistribusiandan pembacaaancitraimage,sepertihasilCTscan,MRIdan ultrasonic.Part10daristandardmenjelaskanformatfileuntuk mendistribusikancitra.Formatiniadalahsebuah pengembangandaristandardlamaNEMA.Sebagianbesar orangmengacukepadacitraimagesesuaiPart10dariDICOM standard. SebuahfileDICOMterdiridarisebuahheaderyangmenyimpan informasitentangnamapasien,tipedariscan,dimensicitadan sebagainya,sertauntukcitrakesehatan.Inijelasmembedakan denganformatyangtelahada,dimanafilecitradisimpandi sebuahfile(*.img)dandataheaderpadafilelain(*.hdr). PerbedaanlainDICOMadalahdatacitradapatdikompresuntuk mengurangiukurancitra.PadaDICOM,794bytepertama digunakansebagaiheader.Ukurandariheaderbervariasi tergantungberapabanyaknyainformasiyangdisimpan.DICOM jugamembutuhkansebuah128bytesebagaipreamble (umumnya128bytesdigunakandengandiberinilaisetzero), kemudiandiikutidengankarakter'D','I','C','M'.Yang

kemudianbaruinformasidariheaderyangdiorganisirsecara group. Gambar

Dibawah ini beberapa keuntungan dari pemanfaatan DICOM antaralain: 1. Mengurangi kesulitan dalam koneksi dengan berbagaiperalatan. 2. Karena DICOM merupakan standar yang berlaku secara internasional, maka tidak diperlukan lagi standaryangberbedauntuktiapperalatanmedis yangdigunakan. 3. Manajemenpasienmenjadilebihbaik. 4. Citra medis pasien dapat diproses dengan menggunakanpirantilunakyangbanyaktersedia. 5. Adanya kemudahan dalam melakukan pengarsipanterhadapcitramedis

MRI
DasarDasarPencitraanMRI 9:01PMAjunkArtawijayaNocomments A.PENDAHULUAN Magnetic Resonance Imaging (MRI) adalah suatu teknik penggambaran penampang tubuh berdasarkan prinsip resonansi magnetik inti atom hidrogen. Tehnik penggambaran MRI relatif komplek karena gambaran yang dihasilkan tergantung pada banyak parameter. Alat tersebut memiliki kemampuan membuat gambaran potongan coronal, sagital, aksialdanobliktanpabanyakmemanipulasitubuhpasienBila pemilihan parameternya tepat, kualitas gambaran detil tubuh manusia akan tampak jelas, sehingga anatomi dan patologi jaringantubuhdapatdievaluasisecarateliti. Magnetic Resonance Imaging yang disingkat dengan MRI adalah suatu alat diagnostik mutahir untuk memeriksa dan mendeteksi tubuh dengan menggunakan medan magnet dan gelombangfrekuensiradio,tanpaoperasi,penggunaansinarX ataupunbahanradioaktif. Hasil pemeriksaan MRI adalah berupa rekaman gambar potongan penampang tubuh/organ manusia dengan

menggunakan medan magnet berkekuatan antara 0,064 1,5 tesla(1tesla=1000Gauss)danresonansigetaranterhadapinti atomhidrogen. Beberapa faktor kelebihan yang dimilikinya, terutama kemampuannyamembuatpotongankoronal,sagital,aksialdan obliktanpabanyakmemanipulasiposisitubuhpasiensehingga sangatsesuaiuntukdiagnostikjaringanlunak. Teknik penggambaran MRI relatif kompleks karena gambaran yang dihasilkan tergantung pada banyak parameter. Bila pemilihan parameter tersebut tepat, kualitas gambar MRI dapat memberikan gambaran detail tubuh manusia dengan perbedaan yang kontras, sehingga anatomi dan patologi dapat dieva jaringan tubuh luasisecarateliti. Untuk menghasilkan gambaran MRI dengan kualitas yang optimalsebagaialatdiagnostik,makaharusmemperhitungkan halhal yang berkaitan dengan teknik penggambaran MRI, antaralain: a.Persiapanpasiensertateknikpemeriksaanpasienyangbaik b.Kontrasyangsesuaidengantujuanpemeriksaanya c.Artefakpadagambar,dancaramengatasinya d.Tindakanpenyelamatanterhadapkeadaandarurat. B.TipeMRI MRIbiladitinjaudaritipenyaterdiridari: a.MRIyangmemilikikerangkaterbuka(opengantry)dengan ruangyangluas b.MRIyangmemilikikerangka(gantry)biasayangberlorong sempit. Sedangkanbiladitinjaudarikekuatanmagnetnyaterdiridari: a. MRI Tesla tinggi ( High Field Tesla ) memiliki kekuatan di atas11,5T b. MRI Tesla sedang (Medium Field Tesla) memiliki kekuatan 0,5T c. MRI Tesla rendah (Low Field Tesla) memiliki kekuatan di bawah0,5T. Sebaiknya suatu rumah sakit memilih MRI yang memiliki tesla tinggi karena alat tersebut dapat digunakan untuk teknik Fast Scan yaitu suatu teknik yang memungkinkan 1 gambar irisan penampang dibuat dalam hitungan detik, sehingga kita dapat membuat banyak irisan penampang yang bervariasi dalam waktu yang sangat singkat. Dengan banyaknya variasi gambar membuatsuatulesimenjadimenjadilebihspesifik. C.PrinsipMRI Pasien ditempatkan dalam medan magnet, dan gelombang elektromagnet pulsa diterapkan untuk membangkitkan objectivenuclidedidalamtubuh.Nuclideyangdibangkitkan akan kembali ke dalam energi semula dan akan melepaskan energi yang diserap sebagai gelombang elektromagnet. Gelombang elektromagnet yang dilepas ini adalah sinyal MR. Sinyal ini dideteksi dengan kumparan (coil) untuk membentuk suatugambar(image). Yang perlu diperhatikan dengan memakai MR adalah nucleus (proton di dalam tubuh). Nucleus mempunyai massa dan muatan positif serta berputar pada sumbunya. Nucleus yang berputarinidianggapsebagaisuatumagnetbatangkecil(small bar magnet). Karena nucleus ditempatkan di dalam medan magnet statis, maka akan berputar (precession). Ketika suatu

pulsa RF yang mempunyai frekuensi sama dengan kecepatan/frekuensidariputarandiberikan,nucleusmenyerap energi dari pulsa (yang disebut gejala resonansi). Pulsa RF adalah gelombang elektromagnet dan disebut pulsa RF (Radio Frequency) karena band frekuensinya. Ketika pulsa RF dimatikan, nucleus kembali ke keadaan semula sambil melepaskan energi yang diserap (yang disebut relaxation). Dengan membuat nucleus memancarkan sinyal ketika melepaskan energi yang diserap, suatu gambar (image) dihasilkan.

Magnet tetap adalah sama dengan suatu magnet batang. Sistem MRI yang menggunakan suatu magnet tetap dapat dianggapsuatumagnetbatangyangbesar.

Ciriciri sistem MRI yang menggunakan magnet tetap adalah sebagaiberikut: 1. Karena tidak ada daya listrik untuk menghasilkan medanmagnet,biayapemakaiansangatrendah. 2. Sistemsangatberat. Keuntungan sistem ini adalah biaya pemakaian (running cost) yang sangat rendah dibanding sistem yang lain (magnet kumparandanmagnetsuperkonduktif). 2.MagnetResistif(ResistiveMagnet/RM) Magnetresistifdapatdianggapsuatumagnetlistrik.Magnetini menghasilkan medan magnet yang kuat dengan mengalirkan suatuaruslistrikyangbesarmelaluisuatukumparantembaga, aluminium, atau materi yang lain yang mempunyai hambatan listrik(electricresistance)rendah.

D.InstrumenMRI SecaragarisbesarinstrumenMRIterdiridari: a.Sistemmagnetyangberfungsimembentukmedanmagnet. Agar dapat mengoperasikan MRI dengan baik, kita perlu mengetahui tentang : tipe magnet, efek medan magnet, magnetshielding;shimmingcoildaripesawatMRItersebut b. Sistem pencitraan berfungsi membentuk citra yang terdiri daritigabuahkumparankoil,yaitu: GradiencoilX,untukmembuatcitrapotongansagittal. GardiencoilY,untukmembuatcitrapotongankoronal. GradiencoilZuntukmembuatcitrapotonganaksial. Bila gradien koil X, Y dan Z bekerja secara bersamaan maka akanterbentukpotonganoblik

c. Sistem frekuensi radio berfungsi membangkitkan dan memberikanradiofrekuensisertamendeteksisinyal. d.Sistemkomputerberfungsiuntukmembangkitkansekuens pulsa,mengontrolsemuakomponenalatMRIdanmenyimpan memoribeberapacitra. e.Sistempencetakancitra,fungsinyauntukmencetakgambar padafilmrontgentatauuntukmenyimpancitra. Sebagai inti dari MRI adalah magnet untuk menghasilkan medan magnet statis. Berikut adalah 3 macam magnet yang sekarangdipakaidalamsistemMRI: 1.Magnettetap(PermanentMagnet/PM) 2.Magnetresistif(ResistiveMagnet/RM) 3.Magnetsuperkonduktif(SuperconductiveMagnet/SCM) 1.Magnettetap(PermanentMagnet/PM)

Ciricirisistemmagnetresistifadalahsebagaiberikut: 1.Termasuktidakmahal 2.Gampanguntukmenangani 3.Biayapemakaiansangattinggikarena: a.Arussebesar200Amengalir b. Harus ada aliran air untuk pendinginan sistem, karena panasyangterjadisangattinggi 3.MagnetSuperkonduktif(SuperconductiveMagnet/SCM) Dari3macammagnet,magnetsuperkonduktifmungkinpaling tidak dikenal. Magnet ini adalah suatu magnet listrik yang menggunakan suatu kumparan sebagai materi dengan suatu gejala superkonduktif terjadi. Gejala superkonduktif adalah bahwahambatanlistrik(electricalresistance)darisuatulogam menjadi nol bila metal didinginkan dengan temperature yang sangat rendah (272 C), dan temperature pada saat tersebut disebuttemperaturekritis(criticaltemperature)Tc.Hambatan listrik menjadi nol berarti bahwa suatu arus besar dapat mengalirdenganmemakaitegangan(voltage)rendahbeberapa volt.

CiricirisistemMRIdenganmagnetsuperkonduktifadalah sebagaiberikut: 1. Pemakaian daya listrik sangat rendah dibandingkan dengansistemmagnetkumparan. 2. Medan magnet yang kuat dapat dihasilkan karena arus listrikyangcukupbesardapatdialirkan. 3. Untuk mendapatkan temperatur yang sangat rendah, kumparanharusdicelupkankedalamheliumcair(272C). Magnet superkonduktif memerlukan biaya daya listrik yang rendahdaripadamagnetkumparanuntukmendapatkanmedan magnetyangkuat,yangmembuatmagnetsuperkonduktiflebih berguna, tetapi masalahnya adalah helium cair yang dibutuhkanuntukmendinginkankumparan. Kekurangan dengan menggunakan helium cair adalah sebagai berikut: 1. Tidakmudahuntukmenangani Hargaheliumcairsangatmahal 2. 3. Helium cair menguap pada kecepatan 0,6 sampai 0,7 liter/jam 4. Penggunaan kembali helium gas sesudah penguapan adalahsulit E.PelindunguntukMRI Duamacampelindung(shield)sangatpentinguntukMRI: 1.MRIdipengaruhiolehnoiseradio Gelombang elektromagnet yang digunakan MRI mempunyai frekuensiyangsamadengansiaranradio.JikasistemMRIyang dipasang tanpa pelindung (shield), maka akan terpengaruh noise radio serta mempengaruhi mutu gambar (image) yang dihasilkan. Untuk menjamin mutu gambar, seluruh sistem ruangMRIharusdiberipelindung.

2. MRI dipengaruhi bahan magnet (pengaruh luar terhadap sistemMRI) JikaadasuatubendadaribahanmagnetdisekelilingMRI,akan mengganggu uniformity dari medan magnet yang

menyebabkan mutu gambar menjadi rendah. Pelindung magnet tidak diperlukan karena kasus ini tergantung pada kondisisekeliling. F.ArtefakpadaMRIdanUpayaMengatasinya Artefak adalah kesalahan yang terjadi pada gambar yang menurutjenisnyaterdiridari: a.Kesalahangeometric b.Kesalahanalgoritma c.Kesalahanpengukuranattenuasi. Sedangkanmenurutpenyebabnyaterdiridari: a.Artefakyangdisebabkanolehpergerakanphysiologi,karena gerakanjantunggerakanpernafasan,gerakandarahdancairan cerebrospinal, gerakan yang terjadi secara tidak periodik sepertigerakanmenelan,berkedipdanlainlain. b.Artefakyangterjadikarenaperubahankimiadanpengaruh magnet. c. Artefak yang terjadi karena letak gambaran tidak pada tempatyangseharusnya. d. Artefak yang terjadi akibat dari data pada gambaran yang tidaklengkap. e. Artefak sistem penampilan yang terjadi misalnya karena perubahan bentuk gambaran akibat faktor kesalahan geometri, kebocoran dari tabir radiofrekuensi. Akibat adanya artefak artefak tersebut pada gambaran akan tampak : gambaran kabur, terjadi kesalahan geometri, tidak ada gambaran,gambarantidakbersih,terdapatgarisgarisdibawah gambaran, gambaran bergaris garis miring, gambaran tidak beraturan. Upaya untuk mengatasi artefak pada gambaran MRI, antara laindilakukandengancara: a. Waktu pemotretan dibuat secepat mungkin memeriksa keutuhantabirpelindungradiofrekuensi b. Menanggalkan bendabenda yang bersifat ferromagnetic bilamemungkinkan c.Perlukerjasamayangbaikdenganpasien. d. Pengambilan sample/gambar sebaiknya lebih dari satu kali. e. Pengolahan citra yang dilakukan pada komputer (image processing)harussebaikmungkin. G.AplikasiKlinikPemeriksaanMRI Pemeriksaan MRI bertujuan mengetahui karakteristik morpologik(lokasi,ukuran,bentuk,perluasandanlainlaindari keadaan patologis. Tujuan tersebut dapat diperoleh dengan menilai salah satu atau kombinasi gambar penampang tubuh aksial,sagittal,koronalatauobliktergantungpadaletakorgan dankemungkinanpatologinya. AdapunjenispemeriksaanMRIsesuaidenganorganyangakan dilihat,misalnya: 1.Pemeriksaankepalauntukmelihatkelainanpada:kelenjar pituitary,lobangtelingadalam,ronggamata,sinus. 2. Pemeriksaan otak untuk mendeteksi : stroke / infark, gambaran fungsi otak, pendarahan, infeksi; tumor, kelainan bawaan,kelainanpembuluhdarahsepertianeurisma,angioma, prosesdegenerasi,atrofi. 3. Pemeriksaan tulang belakang untuk melihat proses Degenerasi(HNP),tumor,infeksi,trauma,kelainanbawaan.

4.PemeriksaanMusculoskeletaluntukorgan:lutut,bahu, siku, pergelangan tangan, pergelangan kaki , kaki , untuk mendeteksi robekan tulang rawan, tendon, ligamen, tumor, infeksi/absesdanlainlain. 5.PemeriksaanAbdomenuntukmelihathati,ginjal,kantong dan saluran empedu, pakreas, limpa, organ ginekologis, prostat,bulibuli. 6.PemeriksaanThoraxuntukmelihat:paruparu,jantung. CaraKerjaMRI PrinsipdasarMRIadalahintatomyangbergetardalammedan magnet. Pada prinsip ini proton yang merupakan inti atom hidrogen dalam sel tubuh berputar (spinninG), bila taom hidrogen ini ditembak tegak lurus pada intinya dengan radio frekuensi tinggi di dalam medan magnet secara periodik akan beresonansi, maka proton tersebut akan bergetar / bergerak menjadi searah / sejajar. Dan bila radio frekuensi tinggi ini dimatikan,makaprotonyangbergetartadiakankembalike posisi semula dan akan menginduksi dalam satu kumparan untuk menghasilkan sinyal elektrik yang lemah. Bila hal ini terjadi berulangulang dan sinyal elektrik tersebut ditangkap kemudian diproses dalam komputer akan dapat disusun menjadisuatugambar Inti dari belajar radiologi adalah mengerti apa yg membuat gambar menjadi hitam, abuabu atau putih dan mengaplikasikannyadalamanatomidanpatologiygterkait. Dalam MRI, hal ini sedikit lebih kompleks karena jenis obyek hanyadapatdiketahuidaripenilaianminimal2sekuens(T1WI danT2WI);tidakbisahanyadarisalahsatusekuens. PenampilansuatuobyekpadaMRIbergantungpdkarakteristik jaringan,danjenissekuensygdipiliholehoperator.Parameter intrinsikygmempengaruhigambarantaralainKonsentrasiinti hydrogen (proton density), proses relaksasi spin (T1,T2) dan fenomenaaliran. Diantara berbagai atom dalam tubuh kita, yg digunakan utk MRI adalah proton, terutama dari air dan lemak, karena mengandung banyak proton bebas. Dalam tubuh kita, proton berputar mengelilingi aksisnya, sehingga menghasilkan medan magnet kecil yang sangat banyak, apabila medang magnet tersebutdiletakkandalamsuatumedanmagnetbesar(1Tesla misalnya) maka, arah putaran dari jutaan proton tersebut menjadi searah sehingga tubuh kita menjadi termagnetisasi (akumulasi dari jutaan proton yg berotasi tersebut), hal inilah ygdisebutdenganspin. PembentukansinyalMRI: Eksitasijaringan Relaksasispin T1relaksasi T2relaksasi

Pembentukandanrekonstruksigambar: PembangkitansinyalMRI Gradienmedanmagnit Gradienseleksislice

Spinechosekuens Refasespin DasarDasarPengetahuanMRI DasarDasarPengetahuanMRI 1.KonsepDasarIntiAtomHidrogen Padadasarnyasetiapmateridenganjumlahprotondannetron ganjil akan mempunyai nilai momen magnetik yang dikenal dengan MR nuklei sedangkan inti yang mempunyai jumlah proton dan netron genap akan mempunyai momen magnetik yangbernilainol.Atomhidrogenterdapatdalamtubuhdalam jumlah yang melimpah, kurang lebih 80% penyusun tubuh manusia adalah atom hidrogen. Setiap atom hidrogen mempunyaisatuintibermuatantunggalyangmempunyainilai magnetisasi. Oleh karena itu maka inti atom hidrogen mempunyai peranan yang sangat besar pada MRI (Westbrook dankuat,1999). 2.PresesidanFrekuensiLarmorJaringan Di dalam medan magnet eksternal inti atom akan mengalami gerakanperputaranmenyerupaigerakansebuahgasing.Gasing berputardiatassumbubidangvertikalyangbergerakmembuat bentuk seperti sebuah kerucut. Gerakan ini disebut dengan presesi. Frekuensi presesi ini besarnya sebanding dengan kekuatan medan magnet eksternal dan nilai gyromagnetic inti atom. Apabila atom dengan frekuensi gyromagnetic yang berbeda berada dalam suatu medan magnet eksternal yang samamakamasingmasingatommempunyaifrekuensipresesi yangberbeda. Sebaliknya walaupun atomnya sama(misalnya atom hidrogen), namun bila diletakkan dalam medan magnet eksternal dengan kekuatan yang berbeda maka akan menghasilkan frekuensi presesi yang berbeda pula. Inti atom hidrogen mempunyai frekuensi presesi 42,6 MHz/ Tesla. Frekuensi presesi ini disebut juga dengan frekuensi Larmor jaringan. TiaptiapintihidrogenmembentukNMVspinpadasumbuatau porosnya. Pengaruh dari Bo akan menghasilkan spin sekunder ataugerakanNMVmengelilingiBo.Spinsekunderinidisebut precession, dan menyebabkan momen magnetik bergerak secara sirkuler mengelilingi Bo. Jalur sirkulasi pergerakan itu disebut precessional path dan kecepatan gerakan NMV mengelilingi Bo disebut frekuensi presesi . Satuan frekuensinyaMHz,dimana1Hz=1putaranperdetik. Kecepatan atau frekuensi presesi proton atom hidrogen tergantung pada kuat medan magnet yang diberikan pada jaringan. Semakin kuat medan semakin cepat presesi proton dan frekuensi presesi yang tergantung pada kuat medan

magnet disebut dengan frekuensi Larmor yang mengikuti persamaan: =B dimana: adalahfrekuensiLarmorproton, adalahpropertiintigyromagnetik,dan B adalah medan magnet eksternal (Westbrook,C, dan Kaut,C,1999).

eksternaldanfrekuensiLarmorjaringan.Agarresonansiterjadi pada atom hidrogen pada medan magnet eksternal dengan kekuatan 1 Tesla (10.000 Gauss), maka frekuensi RF yang diberikan adalah 42.6 MHz sedang untuk medan magnet eksternaldengankekuatan1.5Tesladiperlukan63.2MHz.Hasil dari peristiwa resonansi adalah adanya perubahan arah NMV pada magnetisasi longitudinal ke arah magnetisasi transversal dan magnetik moment menjadi dalam keadaan in phase. Peristiwa resonansi ini pada dasarnya adalah suatu transfer energi dari gelombang RF ke inti atom Hidrogen yang mengalamimagnetisasiolehpembangkitmagneteksternal. 2.SignalMRI Pada saat terjadi magnetisasi transversal maka terjadi pula keadaan in phase pada bidang transversal sehingga akan terjadiinduksidarimedanmagnetterhadapkoilpenerimayang akan tercatat sebagai sinyal. Kuat dan lemahnya magnetisasi pada bidang transversal ini akan berpengaruh pada kekuatan signal MRI dan berpengaruh pada intensitas gelap dan terang pada citra MRI. Bila signal MRI kuat maka akan memberikan gambaran citra yang terang atau hiperintens, sedangkan apabila signal MRI lemah akan memberikan citra MRI gelap atauhipointens. Bila pulsa RF dihentikan, magnetik moment pada bidang transversal yang dalam keadaan in phase akan mengalami dephasekembalisehinggamagnetisasipadabidangtransversal akanmenurun,akibatnyainduksipadakoilpenerimajugaakan semakin melemah yang dikenal dengan sinyal Free Induction Decay(FID). 3.FenomenaT1danT2 SetelahRFdiberikandanterjadiperistiwaresonansimakapulsa laludihentikan(off)makaNMVkehilanganenergiyangdikenal dengan relaksasi. Ada dua fenomena yang terjadi pada peristiwa relaksasi, yaitu jumlah magnetisasi pada bidang longitudinal meningkat kembali atau recovery dan pada saat yang sama jumlah magnetisasi pada bidang transversal akan meluruhyangdikenaldengandecay. Recovery magnetisasi longitudinal disebabkan oleh suatu proses yang disebut dengan T1 recovery, dan decay pada magnetisasi transversal disebabkan suatu proses yang disebut dengan T2 decay. T1 recovery disebabkan oleh karena nuklei memberikanenerginyapadalingkungansekitarnyaataulattice, sehingga disebut juga dengan SpinLattice Relaxation. Energi yang dibebaskan ke lingkungan sekitar akan menyebabkan magnetisasi bidang longitudinal akan semakin lama semakin menguatdenganwakturecoveryyangdisebutwakturelaksasi T1. T1 didefinisikan sebagai waktu yang diperlukan suatu jaringan untuk mencapai pemulihan magnetisasi longitudinal hinggamencapai63%darinilaiawalnya. Sebagai contoh adalah lemak dan cairan cerebrospinal. Lemak memiliki waktu relaksasi T1 yang pendek sekitar 180 ms sedangkan cairan cerebrospinal memiliki waktu relaksasi T1 cukup panjang berkisar 2000 ms. Sehingga waktu relaksasi T1

Gambar5:Presesi(Westbrook,C,danKaut,C,1999). 1.Resonansi Resonansi adalah peristiwa bergetarnya suatu materi akibat getaran materi lain yang mempunyai frekuensi yang sama. DalamMRIresonansimerupakanperistiwaperpindahanenergi dari pulsa RF ke proton hidrogen karena kesamaan frekuensi. KarenaadanyapenyerapanenergidariRFinilahpadadasarnya yang mengakibatkan terjadinya magnetisasi transversal sehingga magnetisasi yang diakibatkan oleh pembangkit magneteksternaldapatdiukurberupapulsasignalMRI.Signal MRIdikenaldenganFID(freeinductiondecay). Resonansi terjadi bila atom hidrogen dikenai pulsa radiofrekuensi(RF)yangmemilikifrekuensiyangsamadengan frekuensi Larmor atom hidrogen tersebut. Normalnya tubuh manusia mempunyai muatan magnet yang arahnya acak sehinggaNetMagnetizationVektor(NMV)nilainyanol,Apabila tubuh manusia dimasukkan dalam medan magnet eksternal yang sangat kuat sebagaimana pada pemeriksaan MRI, maka akan terjadi magnetisasi longitudinal pada intiinti atom hidrogen. Magnetisasi longitudinal ini sangat kecil bila dibandingkan dengan kuat medan magnet eksternal dari pesawat MRI dan oleh karenanya belum dapat diukur. Untuk dapatmengetahuibesarnyamagnetisasiintiintiatomHidrogen maka intiinti atom Hidrogen harus mempunyai magnetisasi yang arahnya berbeda dengan medan magnet eksternal. Resonansi pulsa RF mengakibatkan terjadinya magnetisasi transversal yang secara vektor mempunyai arah berbeda dengan medan magnet eksternal sehinga memungkinkan dilakukannyapengukuranNMV. Untukdapatterjadiprosesresonansimakabesarnyafrekuensi RF harus disesuaikan dengan kekuatan medan magnet

lemaklebihcepatdibandingkandenganwakturelaksasicairan cerebrospinal. Dengan demikian untuk pembobotan T1, jaringan dengan waktu relaksasi T1 pendek (lemak) akan tampak terang (hiperintens) dan jaringan dengan waktu relaksasi T1 panjang (cairan cerebrospinal) akan tampak lebih gelap(hipointens). Relaksasi T2 disebabkan oleh adanya pertukaran energi antara inti atom hidrogen dengan inti atom di sekitarnya. Pertukaran energiantarnukleiinidikenaldenganSpinSpinRelaxationdan akanmenghasilkandecaypadamagnetisasitransversal.Waktu yang diperlukan suatu jaringan untuk kehilangan energinya hingga37% dikenaldenganwaktu relaksasi T2 (Snopek,1992). WakturelaksasiT2akanlebihpendekdaripadawakturelaksasi T1. Pada pembobotan T2 dengan waktu relaksasi T2 panjang (seperti cairan cerebrospinal sekitar 300 ms) akan tampak terang (hiperintens) dan jaringan dengan waktu relaksasi T2 pendek(sepertilemaksekitar90ms)akantampaklebihgelap (hipointens). KomponenSistemMRI Komputer pada MRI merupakan otak dan komponen utama yangdigunakanuntukmemprosessinyal,menyimpandatadan menampilkangambar yangdihasilkan. Selain sistem komputer komponen utama pada pesawat MRI adalah: pembangkit magnet utama, koil gradien, koil penyelaras (shims coils), antenaataukoilpemancardanpenerima,sertasistemakuisisi datadalamkomputer. 1.MagnetUtama Untukkeperluandiagnosaklinisdiperlukanmagnetutamayang memproduksikuatmedanmagnetbesarantara0.13.0Tesla (Bontrager, 2001). Pembangkitan medan magnet untuk MRI menggunakan salah satu dari beberapa tipe magnet, yaitu magnet permanen, magnet resistif dan magnet superkonduktor. 2.ShimsCoils Untuk menjaga kestabilan, keseragaman atau homogenitas medan magnet utama maka dipasang koil elektromagnetik tambahan yang disebut dengan shim coil. Inhomogenitas magnet diharapkan tidak melebihi 10 ppm (Westbrook,C, dan Kaut,C,1999). 3.GradienCoils Terdapat tiga buah koil gradien yang merupakan penghasil gradien magnet yaitu gradien x, y dan z masingmasing mengarahkanmedanmagnetpadasumbux,ydanz.Ketiganya dapat dioperasikan sesuai dengan kebutuhan arah irisan pada tubuhyangdiperiksa. 4.Antena Koil radiofrekuensi (RF) terdiri dari dua tipe koil yaitu koil pemancar(transmitter)dankoilpenerima(receiver).Fungsinya lebih mirip sebagai antena. Koil pemancar berfungsi untuk memancarkangelombangRFpadaintiyangterlokalisirdengan frekuensi tertentu sehingga terjadi proses resonansi, sedangkan koil penerima berfungsi untuk menerima sinyal outputdarisistem.Bentukdanukurankoilpenerimainitelah

dirancang disesuaikan dengan bagian tubuh yang akan diperiksa, misalnya koil untuk kepala, vertebra atau ekstremitas.Jenisnyaada3yaitukoilvolume,koilsurfacedan koilphasedarray. PulsaSekuendanSpinEcho SpinEchoadalahsekuensyangdiperolehdenganmenggunakan aplikasipulsaRF90diikutidenganaplikasipulsaRF180untuk rephaseagarsinyaldapatdicatatdalammasingmasingKspace agardiperolehcitraMRI.PulsasekuensSpinEchopalingbanyak digunakan pada pemeriksaan MRI (Bushong, 1996). Diagram Pulsa sekuens Spin Echo secara sederhana dapat dilihat pada gambar di bawah ini. Komponen utama dari pulsa sekuens tersebutadalahTimeRepetition(TR)danTimeEcho(TE).

Gambar6:SpinEchosekuens(Westbrook,C,danKaut,C,1999). TR adalah waktu pengulangan aplikasi pulsa RF 90 terhadap aplikasipulsaRF90berikutnya,dengansatuanmillisecon(ms). TR akan menentukan waktu relaksasi T1 yang akan terjadi. TR yang digunakan dalam MRI bisa dipilih oleh radiografer mulai berkisar 200 ms hingga lebih dari 2000 ms tergantung pada teknik pembobotan yang dipilih. TE adalah waktu antara eksitasipulsadenganechoyangterjadi.Echodihasilkandari aplikasi pulsa RF 90 sampai dengan sinyal terkuat dari aplikasirephasepulsaRF180saatmenginduksikoil.WaktuTE dapatdiubahtergantungpembobotancitrayangdikehendaki. WaktuTEberkisarantara10mshinggalebihdari80ms. KontrasCitraSE Kontras citra pada MRI dibentuk oleh perbedaan gelap dan terang yang diakibatkan karena perbedaan kuat signal MRI. Signal MRI yang kuat akan mengakibatkan bayangan terang atau dikatakan hiperintens, sedangkan signal MRI yang lemah akan menyebabkan bayangan yang gelap atau hipointens. Suatu daerah yang diperiksa bisa menjadi hiperintens atau hipointens tergantung pada pembobotan citra yang dipilih. Secara umum ada tiga pembobotan citra yaitu: T1Weighted Image,T2WeightedImage,danprotondensity. 1.KontrasCitraT1WeightedImage

Pada pembobotan T1 WI diberikan TR yang cukup pendek sehingga baik jaringan lemak maupun air tidak cukup waktu untukdapatkembalirecoverypadanilaimagnetisasiawal(B0), dengan demikian terjadi perbedaan yang cukup besar pada signalMRdariairdanlemak.PadaT1WIairmempunyaisignal yang lemah sehingga memiliki gambaran yang kurang terang, gelap atau hipointens, sedangkan lemak mempunyai signal yanglebihkuatsehinggamemilikigambaranyanglebihterang atauhiperintens. Waktu relaksasi T1 lemak lebih pendek (180 ms) dari pada waktu relaksasi T1 air (2500 ms), maka recovery lemak akan lebih cepat dari pada air sehingga komponen magnetisasi lemak pada bidang longitudinal lebih besar dari pada magnetisasi longitudinal pada air. Dengan demikian lemak memilikiintensitassinyalyanglebihtinggidantampakterang pada kontras citra T1. Sebaliknya air akan tampak dengan intensitas sinyal yang rendah dan tampak gelap pada kontras citraT1.Citrayangdemikianitu(lemaktampakterangdanair tampak gelap) dalam MRI dikenal dengan T1Weighted Image (T1 WI). Jadi untuk menghasilkan kontras citra T1 WI, dipilih parameterwaktuTRyangpendek(berkisarantara300600ms) danwaktuTEyangpendek(berkisarantara1020ms). 2.KontrasCitraT2WeightedImage Pada pembobotan T2WI air mempunyai signal yang lebih kuat sehingga memiliki gambaran lebih terang atau hiperintens sedangkanlemakmempunyaisignalyanglebihlemahsehingga memiliki gambaran yang lebih kurang terang, gelap atau hipointens. Hal ini disebabkan pada pembobotan T2 WI diatur TEyangcukuppanjangsehinggabaikairmaupunlemakcukup waktu untuk mengalami decay dan mengakibatkan terjadinya perbedaansignalyangcukupbesar. KarenawakturelaksasiT2lemak(90ms)lebihpendekdari pada air (2500 ms), maka komponen magnetisasi transversallemakakandecaylebihcepatdaripadaairsehingga akanmenghasilkanintensitassinyalyangkuatdanakantampak terangpadakontrascitraT2.Sebaliknyamagnetisasitransversal pada lemak lebih kecil dan menghasilkan citra intensitas rendah dan tampak gelap pada kontras citra T2. Citra yang demikian itu (lemak tampak gelap dan air tampak terang) dalam MRI dikenal dengan T2Weighted Image (T2 WI). Jadi untuk menghasilkan kontrascitra T2WI, dipilih waktu TR yang panjang(800mshingga2000msataulebih)danwaktuTEyang panjang(lebihdari80ms). 3.KontrasCitraProtonDensityWeightedImage Apabila diberikan TR cukup panjang maka baik air maupun lemak akan samasama mempunyai cukup waktu untuk mengalami recovery menuju magnetisasi longitudinal awal sehingga menghilangkan gambaran pembobotan T1. Apabila pada saat yang bersamaan juga diberikan TE yang sangat pendekmakatidakcukupwaktubagiairmaupunlemakuntuk terjadinya relaksasi transversal sehingga menghilangkan gambaran pembobotan T2. Dengan demikian apabila TR panjangdan TE pendek maka gambaranyang terjadi bukan T1 WI ataupun T2 WI. Gambaran yang terjadi semata mata diakibatkan oleh perbedaan densitas atau kerapatan proton,

yaitu jumlah proton persatuan volume. Suatu area dengan kerapatanprotonyangtinggiakanmemberikangambaranyang terang atau hiperintens sebaliknya suatu area dengan kerapatan proton yang rendah akan tampak gelap atau hipointens. GambaranProtonDensityWeightedImage(PDWI)bergantung daribanyaksedikitnyajumlahprotonperunitvolume.Kontras citra diperoleh berdasarkan perbedaan banyak sedikitnya proton pada masingmasing jaringan. Misalnya jaringan otak dengan proton yang tinggi akan menghasilkan komponen magnetisasitransversalbesardantampakterangpadakontras citraPDWI.Sedangkantulangmemilikiprotonyangrendahdan tampakgelappadakontrascitraPDWI.Untukmemilihkontras citraPDWI,diaturdenganwaktuTRyangpanjangdanwaktuTE yangpendek. WaktuScanning WaktuscanningpadasekuensSpinEchodapatdihitungdengan rumus: WaktuscanningSE=(TR)x(jumlahtahapanphaseencode)x (NEX) Dimana: TR:TimeRepetitiondalamms. Jumlahphaseencode:jumlahphaseyangdigunakan. NEX:jumlaheksitasipulsa. Misalnya pencitraan dengan TR 550 ms, jumlah phase encode 256, danNEX1makawaktuscanningadalah2menit35detik. TeknikDWI Difusiadalahistilahyangdipergunakanuntukmenggambarkan pergerakan molekul secara acak pada jaringan. Gerakan ini dibatasi oleh batasbatas seperti ligamen, membran dan makromolekul. Kadangkala terjadinya pembatasan difusi adalah secara langsung tergantung pada struktur jaringan. Pada stroke yang masih dini, yaitu segera setelah terjadinya iskemia tapi sebelum terjadinya infark atau kerusakan permanen pada jaringan otak, selsel membengkak dan menyerapairdariruangextraseluler.Ketikaselselpenuholeh molekul air dan dibatasi oleh membran, maka difusi yang terjadi akan terbatas dan nilai ratarata difusi pada jaringan tersebutakanberkurang. Imejing dengan sekuen spin echo dapat memperlihatkan struktur dengan tandatanda difusi pada jaringan. Gambaran difusi dapat diperoleh dengan lebih efektif dengan mengkombinasikan dua pulsa gradien yang diaplikasikan setelah eksitasi. Pulsa gradien digunakan untuk saling mempengaruhi pada spinspin yang tidak bergerak sementara spinspin yang bergerak pada jaringan normal tidak dipengaruhi. Ini sebabnya mengapa pada gambaran difusi sinyal yang mengalami atenuasi terjadi pada jaringan normal dengan pergerakan difusi yang random dan jaringan normal akan tampak lebih gelap, dan sinyal yang intensitasnya tinggi

terjadipadajaringandengandifusinyayangterbatas(restriksi) sepertiyangtejadipadastrokeakut. Banyaknya atenuasi tergantung pada amplitudo dan arah dari aplikasi gradien difusi. Pulsa gradient dapat diaplikasikan searahdengansumbuX,Y,danZ.ArahdifusipadasumbuX,Y, dan Z dikombinasikan untuk menghasilkan gambaran difusi weighted. Ketika gradien difusi hanya diaplikasikan sepanjang sumbu Y, atau pada arah sumbu X, perubahan sinyal yang terjadi hanya sedikit. Istilah isotropic difusion dipakai untuk menggambarkanbahwagradiendifusidiaplikasikanpadaketiga sumbu tersebut. Gradien difusi harus panjang dan kuat untuk dapat memperoleh citra dengan pembobotan difusi (difusion weighting). Sensitivitas dan intensitas sinyal difusi dikontrol olehparameterb.Nilaibmenentukanatenuasidifusidengan memodifikasidurasidanamplitudodarigradiendifusi.Nilaib dapat dinyatakan dalam satuan s/ mm2. Rentang b value adalah 500 s/mm2 sampai 1000 s/mm2 (Westbrook,C, dan Kaut,C, 1999). b value dipengaruhi oleh kekuatan magnet gradienyangterdapatpadapesawatMRIitusendiri. Semakin tinggi b value maka intensitas sinyal difusi dan sensitifitas difusi akan meningkat, intensitas sinyal difusi yang meningkatpadajaringanotaknormalakantampaklebihgelap pada citra otak yang ditampilkan. Sensitifitas difusi yang dimaksud disini adalah kemampuan difusi tersebut untuk mendeteksiadanyadifusiyangterbataspadajaringanotak.Jika terdapat kelainan stroke maka jaringan otak yang difusinya terbatas akan menghasilkan intensitas sinyal yang terlihat terang dibandingkan jaringan yang normal (GE Signa Horizon DWEPIOperatorManual,1998). Untuk pencitraan difusi jika menggunakan sekuen multishot maka perubahan phase akan berbeda untuk garisgaris yang berbeda pada Kspace dan hal ini akan menghasilkan artefak yangterlihatsepanjangphasedirection.Karenaalasaninimaka citraMRIdenganpembobotandifusipadaumumnyadiperoleh denganteknikSEEPIyangdilakukandengangradienyangkuat. Echo tambahan yang dikenal sebagai navigator echo dapat dihasilkandankemudiandigunakanuntukmengkoreksiartefak selama post processing. Aplikasi klinis pencitraan difusi secara langsung adalah untuk mendiagnosa stroke. Lesilesi iskemik yang masih dini dapat diperlihatkan dengan pencitraan MRI difusisebagaidaerahdengandifusiairyanglebihlambatakibat akumulasicairanatauakibatpenguranganruangextraseluler. Pencitraan MR difusi dapat memperlihatkan lesilesi iskemik baik yang irreversible maupun yang reversible, sehingga potensial dapat membedakan jaringan otak yang masih dapat diperbaiki dengan jaringan yang mengalami kerusakan irreversiblesebelumdilakukantindakantherapy.

Gambar7:Jaringandengancairanyangberdifusi normal(gambarkiri),danjaringanyang difusinyaterbatas(gambarkanan) (Westbrook,C,danKaut,C,1999). MagneticresonanceImaging(MRI) ApaartiMRIitu??? MRI(MagneticResonanceImaging)merupakansuatualat diagnostikmutakhiruntukmemeriksadanmendeteksitubuh andadenganmenggunakanmedanmagnetyangbesardan gelombangfrekuensiradio,tanpaoperasi,penggunaansinarX, ataupunbahanradioaktif. Danberdasarkandaripengertiansecarafisis,MRIadalahsuatu alatkedokterandibidangpemeriksaandiagnostikradiologi, yangmenghasilkanrekamangambarpotonganpenampang tubuh/organmanusiadenganmenggunakanmedanmagnet berkekuatanantara0,0641,5Tesla(1tesla=10000Gauss) danresonansigetaranterhadapintiatomhidrogen. Dasardaripencitraanresonansimagnetik(MRIMagnetic ResonanceImaging)adalahfenomenaresonansimagnetikdari intibendadimanasebuahintibendayangdikenaimedan meagnetkemudianmengasilkangambarbendatersebut. Resonansimagnetikitusendirimerupakangetaranintiatom karenaadanyapenyearahanmomenmagnetikintidaribahan olehmedanmagnetikluardanrangsangangelombangEMyang tepatdenganfrekuensigerakgasingintitersebut. Sebelumnyatelahdijelaskanbahwamedanmagnetyang digunakanberkekuatandari0,0641,5tesla.Dariinterval tersebut,MRIdibagimenjadi3macamyangditinjaudari kekuatanmedanmagnetnya: a.MRITeslatinggi(HighFieldTesla)memilikikekuatandiatas 11,5T b.MRITeslasedang(MediumFieldTesla)memilikikekuatan0,5 T c. MRI Tesla rendah (Low Field Tesla) memiliki kekuatan di bawah0,5T. BagaimanacarakerjaMRI?? 1. Pertama,putarannukleusatommolekulotot diselarikandenganmenggunakanmedanmagnetyang berkekuatantinggi. Kemudian,denyutan/pulsafrekuensiradiodikenakan padatingkatmenegakkepadagarismedanmagnet agarsebagiannukleihidrogenbertukararah. Selepasitu,frekuensiradioakandimatikan menyebabkannukleibergantipadakonfigurasiawal.

2.

3.

4.

Ketikainiterjadi,tenagafrekuensiradiodibebaskan yangdapatditemukanolehgegelungyang mengelilingipasien. Sinyalinidicatatdandatayangdihasilkandiproses olehkomputeruntukmenghasilkangambarotot.

citra, berfungsinya untuk mencetak gambar pada film Rongentatauuntukmenyimpancitra. BerikutinicontohpotongangambarhasilMRI:

Denganini,ciricirianatomiyangjelasdapatdihasilkan.Pada pengobatan,MRIdigunakanuntukmembedakanototpatologi sepertitumurotakdibandingkanototnormal. PrinsipdasardaricarakerjasuatuMRIadalahIntiatom Hidrogenyangadapadatubuhmanusia(yangmerupakan kandunganintiterbanyakdalamtubuhmanusia)beradapada posisiacak(random),ketikamasukkedalamdaerahmedan magnetyangcukupbesarposisiintiatominiakanmenjadi sejajardenganmedanmagnetyangada.Kemudianintiatom Hidrogentadidapatberpindahdaritingkatenergirendah kepadatingkatenergitinggijikamendapatkanenergiyang tepatyangdisebutsebagaienergiLarmor. KetikaterjadiperpindahanintiatomHidrogendari tingkatenergirendahketingkatenergiyanglebihtinggiakan terjadipelepasanenergiyangkemudianinimenjadiunsur dalampembentukancitraataudikenaldenganistilahFree InductionDecay(FID).Secarasederhanaprinsiptadidapat dilihatpadagambardibawahini:

TingkatanEnergiSebuahIntiAtomdenganNomerSpin Quantum3 Beberapa faktor kelebihan yang dimiliki oleh MRI adalah kemampuannya membuat potongan koronal, sagital, aksial tanpa banyak memanipulasi posisi tubuh pasien sehingga sangatsesuaiuntukdiagnosticjaringanlunak.Kualitasgambar MRI dapat memberikan gambaran detail tubuh manusia dengan perbedaan yang kontras, sehingga anatomi dan patologijaringantubuhdapatdievaluasisecarateliti. SecaragarisbesarinstrumenMRIterdiridari: a.Sistemmagnetyangberfungsimembentukmedanmagnet. b. Sistem pencitraan berfungsi membentuk citra yang terdiri dari 3 buah kumparan koil, yaitu : Gradien koil X, untuk membuat citra potongan sagital, Gardien koil Y, untuk membuatcitrapotongankoronal,danGradienkoilZuntuk membuatcitrapotonganaksial.BilagradienkoilX,YdanZ bekerjasecarabersamaanmakaterbentukpotonganoblik. c. Sistem frekuensi radio berfungsi membangkitkan dan memberikanradiofrekuensisertamendeteksisinyal. d. Sistem komputer berfungsi untuk membangkitkan urutan pulsa, mengontrol semua komponen alat MRI dan menyimpan memori beberapa citra. Sistem pencetakan

ApakeunggulanMRI??? Selain menggunakan MRI, citra otak didapat menggunakan ComputedTomography (CT) scan. Tetapi ada beberapa kelebihan MRI dibandingkan dengan pemeriksaan CT scan yaitu: a.MRIlebihungguluntukmendeteksibeberapakelainanpada jaringanlunakotak,sumsumtulangsertamuskuloskeletal b. Mampu memberi gambaran detail anatomi dengan lebih jelas c. Mampu melakukan pemeriksaan fungsional seperti pemeriksaan difusi, perfusi dan spektroskopi yang tidak dapat dilakukandenganCTscan d.Mampumembuatgambaranpotonganmelintang,tegak,dan miringtanpamerubahposisipasien e.MRItidakmenggunakanradiasipengion Secara ringkas, proses terbentuknya citra MRI dapat digambarkan sebagai berikut: Bila tubuh pasien diposisikan dalammedanmagnetyangkuat,intiintihidrogentubuhakan searah dan berotasi mengelilingi arah/vektor medan magnet. Bilasignalfrekuensiradiodipancarkanmelaluitubuh,beberapa inti hidrogen akan menyerap energi dari frekuensi radio tersebut dan mengubah arah, atau dengan kata lain mengadakan resonansi. Bila signal frekuensi radio dihentikan pancarannya, intiinti tersebut akan kembali pada posisi semula, melepaskan energi yang telah diserap dan menimbulkansignalyangditangkapolehantenadankemudian diprosescomputerdalambentukradiograf.

DiagramBlokProsesMRI Dalam perkembangan dunia kedokteran,terutama dalam bidang instrumentasinya MRI berkembang pesat dengan bertambahnya kekuatan medan magnet yang dihasilkan,

10

semakin tinggi kekuatan teslanya semakin tinggi kemampuan yang akan dihasilkan baik dari sisi pencitraan maupundari sisi lainkhususnyaspektroskopi APAKAHMRIDANUSGAMAN?? Ickyxraydi01.09 MRIadalahpencitraanradiologymutakhiryangmemanfaatkan interaksi protonproton tubuh dengan gelombang radiofrekuensi(RF)dalammedanmagnetkuat.SedangkanUSG atau Ultrasonografi adalah pencitraan yang menggunakan gelombang suara berfrekuensi tinggi ( 2 13 Mhz) untuk memperlihatkan gambaran organorgan tubuh yang disebut Sonogram. Dibandingkan dengan jenis pencitraan yang menggunakan radiasi ionisasi (SinarX atau radiasi pancaran dari bahan radioaktif), jelas kedua jenis pemeriksaan ini lebih aman, sehingga terkesan secara populer bahwa kedua jenis pemeriksaan ini aman sehingga tak ada keraguan dilakukan pemeriksaan berulangulang dalam waktu kapan saja, bahkan sebagian pemeriksaan misalnya melakukan pemeriksaan USG untuk mengambil print photo bayi dalam kandungan sebagai arsip keluarga dari bulanbulan kehamilan telah menjadi sebagaisuatugayahidup.TheAmericanInstituteofUltrasound inMedicine(AIUM)merilispernyataanberikutini: "The AIUM sangat menetang penggunaan non medis dari ultrasound untuk tujuan psychososial atau tujuantujuan hiburan(entertainmentpurposes).Penggunaanbaik2dimensi (2D) atau (3D) ultrasound hanya untuk melihat fetus, memperoleh gambar fetus, atau menentukan jenis kelamin (fetal gender) tanpa indikasi medis adalah tidak tepat serta tidaksesuaidenganpraktekmedisyangbertanggungjawab." Darikajianindependenkeduajenispemeriksaantersebuttanpa dipengaruhi oleh perbandingan dengan pencitraan yang menggunakanradiasiionisasi,apakahkeduajenispemeriksaan ini betulbetul aman adalah merupakan topik yang menarik untukdikaji. Klasifikasiradiasi Radiasiadalahpancaranenergimelaluisuatumateriatauruang dalam bentuk panas, partikel atau gelombang elektromagnetik/cahaya (foton) dari sumber radiasi. Secara garis besar radiasi digolongkan ke dalam radiasi pengion dan radiasinonpengion. Radiasi pengion adalah jenis radiasi yang dapat menyebabkan proses ionisasi (terbentuknya ion positif dan ion negatif) apabilaberinteraksidenganmateri.Yangtermasukdalamjenis radiasi pengion adalah partikel alpha, partikel beta, sinar gamma, sinarX dan neutron. Setiap jenis radiasi memiliki karakteristikkhusus.

Radiasi nonpengion adalah jenis radiasi yang tidak akan menyebabkanefekionisasiapabilaberinteraksidenganmateri. Yang termasuk dalam jenis radiasi nonpengion antara lain adalah gelombang radio (yang membawa informasi dan hiburan melalui radio dan televisi); gelombang mikro (yang digunakan dalam microwave oven dan transmisi seluler handphone);sinarinframerah(yangmemberikanenergidalam bentuk panas); cahaya tampak (yang bisa kita lihat); sinar ultraviolet (yang dipancarkan matahari). Gelombang radiofrekuensi yang digunakan pada MRI adalah Radiasi non pengion3. InteraksiRadiasidanGelombangUltrasoundDenganMedium Biologi Tubuh terdiri dari berbagai macam organ seperti hati, ginjal, paru dan lainnya. Setiap organ tubuh tersusun atas jaringan yang merupakan kumpulan sel yang mempunyai fungsi dan struktur yang sama. Sel sebagai unit fungsional terkecil dari tubuh dapat menjalankan fungsi hidup secara lengkap dan sempurna seperti pembelahan, pernafasan, pertumbuhan dan lainnya.Selterdiridariduakomponenutama,yaitusitoplasma dan inti sel (nucleus). Sitoplasma mengandung sejumlah organel sel yang berfungsi mengatur berbagai fungsi metabolismepentingsel.Intiselmengandungstrukturbiologic yang sangat kompleks yang disebut kromosom yang mempunyai peranan penting sebagai tempat penyimpanan semua informasi genetika yang berhubungan dengan keturunan atau karakteristik dasar manusia. Kromosom manusia yang berjumlah 23 pasang mengandung ribuan gen yang merupakan suatu rantai pendek dari DNA (Deooxyribonucleicacid)yangmembawasuatukodeinformasi tertentudanspesifik. Jenis Interaksi radiasi maupun gelombang ultrasound dengan tubuh(mediumbilogi)dapatberupa: 1.TerjadiPemantulanmisalnyapadaUSG 2.Penyerapan Transferenergi Ionisasi Eksitasi EfekFotolistrik,Compton,ProduksiPasangan. Gelombang radiofrekuensi hanya akan memberikan transfer energidanpadaenergitertentudapatmengeksitasisedangkan Gelombangultrasoundakandiserap,dandipantulkan.Dengan besarnya penyerapan tergantung pada koefisien serapan dari materi.Berikutjenisorgandankoefisienserapannya: Gelombang radiofrekuensi hanya akan memberikan transfer energidanpadaenergitertentudapatmengeksitasisedangkan Gelombangultrasoundakandiserap,dandipantulkan.Dengan besarnya penyerapan tergantung pada koefisien serapan dari materi.Berikutjenisorgandankoefisienserapannya: OrganKoefisienserapan(cm1) Otot0,13 Lemak0,05

11

Otak0,11 Tulang0,4 Air2,5x104 Beberapa efek dari gelombang radiofrekuensi dan ultrasound dapatdibagidalamtigakelompokutamayaitu: 1.EfekGelombangultrasound Meskipunultrasoundsendiritidakmenghasilkanaudiblenoise, vibrasi sekunder dapat menghasilkan noise sebesar 100 decibels, meyebabkan fetus untuk bergerak. Efek lain yang sepenuhya belum dipahami betul meliputi pembentukan gelembunggelembungkecildalamjaringan(suatuprosesyang dikenal dengan sebutan cavitation), menginduksi aliran dalam cairan tubuh serta menghasilkan creation sejumlah zatzat beracun(toxicchemicals)4. Menurut suatu penelitian tahun 1998 suhu meningkat sekitar 4.5 degrees Centigrade (8.1 derajat Fahrenheit) yang diukur pada otak fetus yang diperiksa selam 2 menit dengan USG Doppler5. Penelitian lain menunjukkan efek merugikan pada divisi sel dalam sumsum tulang yang sedang dipapar ultrasound. Pada Oktober 2004, Pasko Rakic, Kepala Bagian Neurobiology padaYaleUniversity,mengumumkanbahwadiadankoleganya telah menemukan kelainan dari migrasi normal selsel dalam otak fetus selama dipapar dengan ultrasound. Rakic sedang melakukan penelitian yang berbiaya $3 miliar untuk melihat efekyangsamayangterjadipadakeraselamakehamilan.Pada manusia, gangguan semacam itu biasanya dijumpai akibat virus, mutasi gen dan pemakian obatobat tertentu yang diperkirakan menyebakan autisme maupun ketidak mampuan belajar7. Pada penelitianpenelitian lain terhadap yang telah terpapar ultrasound dicurigai terjadinya gangguan pertumbuhan,dyslexia,danketerlambatanberbicara8. Efek dari Interaksi gelombang suara dengan tubuh sangat kompleks dan dipengaruhi oleh banyak factor salah satunya adalah perbedaan respon sel (tulang berbeda dengan otot). Tulang sangat sensitive terhadap panas akibat ultrasound: kepala fetus pada trimester ketiga memanas hingga 50 kali lebih cepat dibandingkan jaringan otak yang berarti jaringan otak yang terbungkus tulang tengkorak, seperti pada kelenjar pituitarydanhypothalamus,rentangterhadapresikosekunder kenaikansuhu9. 2.EfekInteraksiGelombangradiofrekuensi Termalefek Terjadi kenaikan suhu (panas) pada jaringan. Sirkulasi darah otak mampu membuang kelebihan panas dengan meningkatkan aliran darah local. Namun kornea mata tidak memiliki mekanisme regulasi temperature demikian sehingga dapat menyebabkan katarak premature yang biasanya banyak ditemukan pada teknisi yang bekerja pada high power radio

transmitters.Telahdiklaimbahwakerusakanbeberapabagian mudah terjadi dengan kenaikan suhu terutama struktur anatomidengansystemvaskularisasiyangsedikitsepertiserat saraf. Walau kemungkinan terjadi pada penggunaan radiofrekuensi pada pesawat MRI masih memerlukan penelitianmendalam. Nonthermaleffects CatatanbiophysicistJermanRolandGlaser,telahmembuktikan bahwa ada beberapa molekul thermoreceptor dalam sel, dan bahwa mereka mengaktifkan pemancaran messenger systems kedua dan ketiga, Mekanisme ekspresi gen dan produksi heat shockproteinsuntukmempertahankanselmelawanmetabolic cellstressyangdisebabkanolehpanas.Peningkatansuhuyang menyebabkanperubahaninisangatkecil. Peneliti Swedia dari Universitas Lund, Salford, Brun, Perrson, Eberhardt and Malmgren, telah mempelajari efekefek radiasi mikrowave pada otak tikus. Mereka menemukan kebocoran albumin kedalam otak melalui suatu perembesan bloodbrain barrier. 3.EfekInteraksiMedanMagnet. Kemungkinan Efek merugikan dari paparan medan magnet pada pekerja magnetic resonance imaging (MRI), mengacu padainternationalguidelinesonlimitingoccupationalexposure to electromagnetic fields (EMFs), Health Protection Agensy (HPA), the World Health Organization (WHO) serta the InternationalCommissiononNonIonizingRadiationProtection (ICNIRP). Berikut tiga kelas interaksi fisika medan magnet statis dengan systembiologiyangtelahdidukungolehdataeksperimental: (1) Interaksi Elektrodinamika dengan arus konduksi. Arus ion berinteraksi dengan medan magnet static sebagai suatu hasil gaya Lorentz yang mendesak pergerakan pembawa muatan. Efekinimenimbulkanarusdanpotensiallistrik.Aliranpotensial (arus konduksi) biasanya dihubungkan dengan kontraksi ventikel dan pemompaan darah ke dalam aorta.Interaksi Lorentzjugadihasilkanpadagayamagnetohydrodynamicforce yang melawan aliran darah. Penurunan aliran darah aorta diestimasihingga10%pada15T. (2)EfekMagnetomekanik. (3) Efek pada electronic spin states dari reaksi intermedial. Beberapa kelasrekasi kimia organik dapat dipengaruhi oleh medan magnet static pada range 10 hingga 100mT sebagai suatu hasi dari efek pada electronic spin states dari reaksi intermedial. Suatu spin berkorelasi dengan pasangan radikal yang mungkin merupakan rekombinasi dan mencegah pembentukan suatu produk reaksi. Kebanyakan penelitian menggunakanefekmedanmagnetpasanganradikal. Sejumlah efek bilogis yang berbeda dari medan magnet statis telahdilakukaninvitro.Endpointsstudimencakuporientasisel, aktifitas metabolisme sefisiologi membrane sel,ekspresi gen, pertumbuhan sel dan genotoksisitas.Terdapat evidensi bahwa

12

medan magnet statis dapat mempengaruhi beberapa endpoints pada intensitas lebih rendah dari 1 T, dalam mT range. Dalamstudiepidemologipadapekerja(operatorMRI)dicurigai potensi munculnya kanker, perubahan haematologi, aberasi kromosom, reproductif outcomes, dan kelainan musculoskeletal.Percobaanpadabinatangdalamlaboratorium ditemukan gejala gangguan pada system saraf, jantung dan alirandarahsertasystemendokrin10,11. PARAMETERPEMERIKSAANMRI 0comments Adabanyakparametertersediayangdapatdiubaholeh operatorketikainginmembuatsebuahsequence.Pilihan penggunaanpulsasequencemenentukanmutugambaran sepertihalnyakepekaanmerekakeilmupenyakit.Parameter Pemilihanwaktuyangterpilihspesificallymenentukan gambaranyangdibuat. TRmenentukannilaiT1danpembobotanprotondensity. FlipanglemengontrolnilaiT1danpembobotanproton density. TEmengontrolnilaiT2. Mutugambarandikendalikanolehbanyakfaktor.Ituadalahhal yangsangatpentingbahwaoperatormenyadarifaktorinidan bagaimanamerekamenghubungkansatudenganyanglain, sedemikiansehinggakualitasmutugambaranyangoptimal selaludapatdiperoleh.Adaempatpertimbanganutama menentukanmutugambarandiantranyaadalah: 1. 2. 3. 4. Signaltonoiseratio(SNR), Contrasttonoiseratio(SNR), Spatialresolution, Scantime.

mempengaruhiSNR.FaktoryangmempengaruhiSNRadalah: protondensitydariluaslapanganyangdiperiksa, voxelvolume, TR,TEdanflipangle, NEX, receivebandwidth, typecoil. Protondensity Jumlahprotonyangadapadadaerahyangdiperiksa menunjukkanamplitudodarisignalyangditerima.Daerahyang mempunyaijumlahprotondensityyangrendah(sepertidaerah paru),makamempunyaisignalyangrendah,begitupula denganSNRyangrendah,sedangkanareadenganjumlah protondensityyangtinggi(sepertidaerahpelvis),mempunyai signalyangkuatdanSNRyangtinggi.

Voxelvolume Gb.1Voxel. Satuunitbangunandarigambarandigitaldinamakanpixel. TerangnyasebuahpixelmenunjukkankuatnyasignalMRIyang dihasilkandarisatuunitvolumepadaorganpasienataudisebut denganvoxel.Voxelinimenunjukkanvolumejaringanlunak atauorgandaripasien,danhaliniditentukanolehpixelarea danketebalanslice(Gb.1).Pixelareainiditentukanoleh besarnyaukuranFOVdanjumlahpixelpadaFOVataudisebut jugadenganmatrix.Sedangkan;

Signaltonoiseratio(SNR) YangdimaksudSNRadalahperbandinganantarabesarnya amplitudosinyaldenganbesarnyaamplitudonoisedalam gambarMRI.Signaltersebutdapatmempengaruhivoltase teganganpadareceivercoildengancarapresesi(precession) dariNMVpadabidangtransvelsal.Noiseinidigeneralisasi denganadanyapasienyangberadapadamedanmagnet,dan denganmenggunakanpulsalistrikdarisistemtersebut.Noise yangadaadalahkonstanpadasetiappasiendantergantung padaobjekdaripasien,areayangdiperiksadaninherentnoise darisistem.Noiseterjadipadasemuafrekwensidanjugaacak padawaktunya.Walaubagaimanapunsignalyangterjadi adalahcurmulativedantergantungpadabanyakfaktordan dapatdiubah.Signaltersebutkemudianditingkatkanatau dikurangisehubungandengannoiseyangada.Meningkatkan signalitudapatmeningkatkanSNR,sedangkanbilamengurangi signalmakaSNRakanberkurang.Olehkarenaitu,manapun faktoryangmempengaruhiamplitudoitupadaakhirnyaakan

Gb.2VoxelvolumedanSNR Matrixyangkasarmenunjukkanjumlahfrekuensiencoding yangrendahdanatauphaseencodingdanakanmenghasilkan jumlahpixelyangrendahpadaFOV.Matrixyangkasar menghasilkanpixeldanvoxelyangbesar(diumpamakan diberikanFOVyangberbentukkotakataukubus).Matrixyang halusadalahdimanamatrixtersebutmempunyaijumlah frekuensiencodingdanatauphaseencodingyangtinggi,dan menghasilkanjumlahpixelyangbesarpadaFOV.Matrixyang halusataubaikditunjukkandenganukuranpixeldanvoxelyang kecil.Voxelyangbesarmenghasilkanjumlahspinataunuclei

13

yanglebihbanyakdibandingkandenganvoxelyanglebihkecil, sedangkandenganmempunyainucleiyanglebihbanyakmaka akanmembuatsignalmenjadilebihbaik.Jumlahvoxelyang lebihbanyakakanmeningkatkanSNRdibandingkandengan jumlahvoxelyanglebihkecil(Gb.2). SNRtersebutsebandingdenganvoxelvolumedanparameter manapunyangmengubahukuranvoxelsehinggamengubah SNRitu.Pilihanmanapunyangdigunakanuntukmenurunkan ukuranvoxelmakajugaakanmenurunkanSNR,danbegitupula dengankebalikannya.Voxeldapatdiubahdengancara mengubahketebalansliceataupixelarea.Melipatgandakan ketebalanslicemakaakanmelipatgandakanpulavolumevoxel danSNR,sedangkanbilamenurunkannilaiukuranslicemenjadi setengahnyamakanilaiSNRakanmenjadisetengahnya(Gb.3).

Gb.3SlicethicknessterhadapSNR Pixelareadapatdirubahdengancaramengubahukuranmatrix ataumengubahFOV.DiumpamakanbahwaFOVberbentuk kotakataukubus,melipatgandakanphaseencoding,makaakan menurunkannilaidimensipixelmenjadisetengahnyapada phaseaxis.Halinijugaakanmenyebabnkanvolumevoxeldan SNRmenjadisetengahnya.Iniakanmenjadikebalikannyajika jumlahphaseencodingmenjadisetengahmakavolumevoxel danSNRakanmenjadiduakalilipat. MelipatgandakanFOVmakaakanmelipatgandakanvolume voxelpadakeduasumbupixel,danakanmeningkatkanvolume voxeldanSNRempatkalilipat.Halyangberkebalikanjugaakan terjadibilamenurunkannilaiFOVmenjadisetengahnyamaka volumevoxeldanSNRakanberkurangmenjadiseperempatnya darinilaiyangsebenarnya.FOVmerupakansalahsatufaktor yangsangatberpengaruhterhadapSNR(Gb.4).

dapatmempengaruhiSNRdanqualitasgambarsecara keseluruhan.Spinechopulsesequencesecaraumum mempunyaisignalyanglebihbaikapabiladibandingkandengan gradientechosequence,selamamenggunakanflipange900 padamagnetisasilongitudinalterhadapmagnetisasi transversal.Gradientechopulsesequencehanyamengkonversi suatuproporsimagnetisasilongitudinalkedalammagnetisasi transversal,sepertisaatmerekamenggunakanflipangleselain dari900.Sebagaitambahan,rephasingpulsa1800akanlebih efisienpadasaatrephasingdibandingkandenganrephasing gradientpadagradientechosequence,sehinggaechoyang terakhirakanmempunyaiamplitudosignalyanglebihbesar. Flipanglemengontrolbesarmagnetisasitransversalyang diinduksikanolehsignalyangberadapadacoil(Gb.5).Titik maksimumsignalamplitudodapatdicapaipadaflipangle900. Semakinkecilflipangle,makaSNRsemakinlemah. TRmengontrolbesarmagnetisasilongitudinalyangdiizinkan untukmengembalikan(recover)eksitasipulsasebelumeksitasi pulsaselanjutnyadiberikan.TRyangpanjangdapat memberikanpengembalianyangpenuhterhadapmagnetisasi longitudinalsehinggasiapuntukdiberikanpadarepetisi berikutnya.TRyangsingkattidakdapatmemberikan pengembalianyangpenuhterhadapmagnetisasilongitudinal, sehinggakurangsiapuntukdiberikanpadarepetisiberikutnya. TRyangpanjangmeningkatkanSNRdanTRyangsingkat menurunkanSNR. TEdapatmengontrolbesarmagnetisasitransversalsehingga dapatdecaysebelumechodisatukan.TEyangpanjangdapat menghasilkandecaypadamagnetisasitransversalsebelum echotersebutdisatukan,sedangkanbilaTEsingkatmakatidak akanterjadi(Gb.6). TEyangpanjangmengurangiSNRdanTEyangsingkat meningkatkanSNR. Gb.6TEterhadapSNR Numberofaverages(NEX)

Gb.4FOVterhadapSNR TR,TEdanflipangle MeskipunTR,TEdanflipangleadalahparameteryangsering digunakanuntukmengubahkontrasgambar,merekajuga

NEXmenunjukkanberapakali datatersebutdiperolehataudicatatselamascanning.NEX mengontroljumlahdatayangdisimpanpadamasingmasingK space.DoubleNEXberartijumlahdatayangtersimpanpadaK spacejugadouble.Namunkarenanoisenyarandomdimana sajadatatersebutdicatat,sedangkansinyalnyatetap;maka doubleNEXakanmeningkatkanSNRhanyasebesar2=1,4. MeningkatkanNEXbukanpilihanterbaikuntukmeningkatkan SNR(Gb.7).MeningkatkanNEXjugaakanmengurangimotion artefact. Gb.7NEXterhadapSNR

14

Receivebandwidth

Receivebandwidthadalahrentangfrekuensiyangterjadipada samplingdatapadaobyekyangdiscan.Menguranginilai receivebandwidthmakaakanmenurunkannoiseyangakan disamplingpadasignal.Sesuaidenganrendahnyanoiseyang diberikanmakaakansesuaidengansignal,SNRakanmeningkat sesuaidenganberkurangnyanilaireceivebandwidth(Gb.8). Semakinkecilbandwidthmakanoiseakansemakinmengecil, tapiakanberpengaruhterhadapTEminimalyangbisadipilih. Gb.8BandwidthterhadapSNR Tipecoil Coildenganjenisquadraturedenganduareceivercoildan surfacecoilsehinggaakanmenempeldekatdenganorgandan akhirnyaakanmeningkatkanSNR. CarameningkatkanSNR SNRDapatditingkatkandengancara: gunakanSEatauFSEbilamemungkinkan gunakancoilygtepatdantuningygtepat gunakanmatrixyangkasar gunakanFOVyangbesar pilihsliceyangtebal gunakanNEXsebesarmungkin. Contrasttonoiseratio(CNR) AdalahperbedaanSNRantaraorganyangsalingberdekatan. CNRdipengaruhiolehfaktoryangsamasepertifaktoryang mengontrolSNR.CNRyangbaikdapatmenunjukkanperbedaan daerahyangpatologisdandaerahsehat. CNRdapatditingkatkandengan: menggunakankontrasmedia menggunakanT2 memilihmagnetizationtransfer menghilangkangambaranjaringannormaldenganspectral presaturation,ataumenggunakanSTIRatauFLAIRuntuk menekanjaringantertentu. KontrasGambartergantungpada: TR TE TI flipangle flow turbofactor(padaFSE) T1 T2 protondensity TekniklainyangdapatmempengaruhiCNRantarajaringan

adalahtranfermagnetisasi. Spatialresolusi Adalahkemampuanuntukmembedakanantaraduatitiksecara terpisahdanjelas.Inidikontrololehukuranvoxel.Semakin kecilukuranvoxel,resolusiakansemakinbaik.Ukuranvoxel dapatdipengaruhioleh: slicethickness, FOV, jumlahpixelataumatrix. Spatialresolutiondapatditingkatkandengan: slicestipis matrixhalus/kecil FOVkecil menggunakanrectanguler/asymetricFOVbila memungkinkan. Besarnyamatrixmenunjukkanjumlahpixelyangadadalam FOV.Ukuranpixelyangkecildapatmeningkatkanspatial resolusisebagaimanadapatmeningkatkankemampuanmereka untukmembedakanduastrukturyangberdekatanyangada padapasien.Meningkatkannilaimatrixdapatpula meningkatkanspatialresolusi(Gb.9).

Gb.9Pixelsizeterhadapmatrixsize Spatialresolusidandimensipixel Pixeldenganbentukbujursangkarselaludapatmemberikan gambaranspatialresolusiyanglebihbaihapabiladibandingkan denganpixelyangberbentukempatpersegipanjangpada gambardenganfrekuensidanphaseyangsama.JikaFOV berbentukbujursangkar,makapixelnyapunakanberbentuk bujursangkarpadamatrixyangdipilih,misalnya256x256.Jika FOVberbentukbujursangkardanmatrixyangdipilihtidak seimbang,misalnya256x128makapixelnyaakanberbentuk empatpersegipanjang(Gb.10dan11). Gb.10Pixelbujursangkar(Squarepixels). Gb.11Pixelempatpersegipanjang(Rectangularpixels). Squarepixels,menetapkanSNRdenganmengabaikanmatrix yangdipilih.MatrixmenunjukkanwaktuscandanFOV. Rectangularpixel,menetapkanFOVyangberbentuk bujursangkardenganmengabaikanmatrixyangdipilih.Matrix menunjukkanwaktuscandanresolusi. ScanTime Scantimeadalahwaktuyangdibutuhkanuntukmenyelesaikan sebuahdataakuisisiatausequence.Scantimemerupakansalah satufactoryangpentingdalammenghasilkankualitasgambar, semakinlamawaktuyangdiberikanuntukmenghasilkansatu dataakuisisimakaakansemakinbesarkemungkinanbagi pasienuntukmelakukanpergerakan.Waktuscanning dipengaruhiolehTR,jumlahphaseencoding,danNEX. Untukmengurangiwaktuscandapatdilakukandengancara:

15

TRsependekmungkin Matrixkasar NEXsekecilmungkin. Tradeoffs Saatinimungkinbanyakcarayangdapatdilakukanuntukmen tradeoffparameterdenganpusesequence.Idealnyasebuah gambaranmempunyaiSNRyangtinggi,spatialresolusiyang baikdandilakukandenganwaktuscanyangsangatsingkat. Walaupundemikian,halinijarangdilakukanbahwadengan meningkatkansatufactor,makaakanmengurangisalahsatu bahkankeduanya.Inimerupakanhalyangsangatpenting bahwaoperatoratauradiographermempunyaipoemahaman yangsangatbaikdarisemuaparameteryangdapat mempengaruhikualitasgambardanbagaimanacarauntuk memperlakukannya(tradeoffs).

ScanTime MatrixRead MatrixP1 Bandwitch1 Slice

3m5s 256 192 26246.7Hz 16

6m24s 256 192 21739.1 Hz 5

NormalTradeOff TradeOffT2LUMBALAxialMRIdenganperubahanMatrix 192x192padaNEX6;192x128padaNEX6dan192x128pada NEX4 Normal TradeOff TradeOff 1 2 FOV Slice Thickness Interslice Gap Time Repetition TEeffektif Echos NEX FlipAngle ScanTime MatrixRead MatrixP1 Bandwitch1 Slice 25cm 5mm 25cm 5mm 25cm 5mm

5.5mm 5.5mm 5.5mm 2600ms 2600ms 2600ms 110.0ms 1 6 900 110.0ms 110.0ms 1 1 6 4 0 90 900 192 192 192 192 128 128 15151.5 15151.5 15151.5 Hz Hz Hz 3 3 3

TradeOffT2AxialHEADMRIdenganperubahanSliceThickness dari6mm/7mmmenjadi3mm/3.5mm Normal TradeOff FOV 24cm Slice 6mm Thickness IntersliceGap 7mm Time 5157.0ms Repetition TEeffektif 125.5ms Echos 1 NEX 3 FlipAngle 900 26cm 3mm 3.5mm 4002.7 ms 153.5ms 1 4 900

NormalTradeOff1

TradeOff2 TradeOffT2AxialLUMBALMRIdenganperubahanTime RepetitiondanTEeffektifdari3853.1ms/110.0ms;4700.0 ms/110.0ms;4550.4ms/61.6msdan6919.9ms/200.0ms Normal TradeOff TradeOff Trade 1 2 Off3 FOV Slice Thickness 28cm 5mm 28cm 5mm 28cm 5mm 28cm 5mm

16

Interslice Gap Time Repetition TEeffektif

5.5mm 5.5mm 5.5mm 5.5mm

Diposkanolehidiotondutyon3Juli2012 PrinsipUSG Ultrasonikadalahgelombangsuaradenganfrekuensilebih tinggidaripadakemampuanpendengarantelingamanusia, sehinggakitatidakbisamendengarnyasamasekali.Suarayang dapatdidengarmanusiamempunyaifrekuensiantara20 20.000Cpd(CiclesperdetikHertz).Sedangkandalam pemeriksaanUSGinimenggunakanfrekuensi110MHz(110 jutaHz). Gelombangsuarafrekuensitinggitersebutdihasilkandari kristalkristalyangterdapatdalamsuatualatyangdisebut transduser.Perubahanbentukakibatgayamekanispada kristal,akanmenimbulkanteganganlistrik.Fenomenaini disebutefekPiezoelectric,yangmerupakandasar perkembanganUSGselanjutnya.Bentukkristaljugaakan berubahbiladipengaruhiolehmedanlistrik.Sesuaidengan polaritasmedanlistrikyangmelaluinya,kristalakan mengembangdanmengkerut,makaakandihasilkangelombang suarafrekuensitingi. SumberCahaya Teknologiradiasiyangdiyakinipalingkecilbahayanyaatau bahkantidakadasamasekaliadalahMRI.Pasalnya,diagnostic imagingberteknologitinggiinimenggunakanmedanmagnet, frekuensiradio,danseperangkatkomputeruntuk menghasilkangambarberupapotonganpotonganpenampang tubuhmanusia.Gambarinidiperolehdarihasilinteraksiantara molekulseltubuhdansinyalyangdipancarkanolehfrekuensi radio.Datayangdidapatkemudiandiolahkomputergambar yangkemudiandicetakdalambentukfoto. CitrayangdihasilkandariUSGadalahmemanfaatkanhasil pantulan(echo)darigelombangultrasonikapabila ditrasmisikanpadatissueatauorgantertentu.Echodari gelombangtersebutkemudiandideteksidengantransduser, yangmengubahgelombangakusitikkesinyalelektronikuntuk diolehdandirekonstruksimenjadisuatucitra.Perkembangan tranduserultrasonikdengankemampuanresolusiyangbaik, diikutidenganmakinmajunyateknologikomputerdigitalserta perangkatlunakpendukungnya,membuatpengolahancitra secaradigitaldimungkinkandalamUSG,bahkanuntuk membuatrekonstruksibentukjaninbayidalam3dimensidan4 dimensisudahmulaidikenal. KomponendalamMesinUSG

3853.1 4700.0 4550.4 6919.9 ms ms ms ms 110.0ms 110.0ms 61.6ms 200.2 ms Echos 1 1 1 1 NEX 5 5 5 5 0 0 0 FlipAngle 90 90 90 900 ScanTime 3m51s 4m42s 4m38s 6m55s MatrixRead 192 192 192 192 MatrixP1 192 192 192 192 Bandwitch115151.5 15151.5 45454.5 12500 Hz Hz Hz Hz Slice

NormalTradeOff1

TradeOff2TradeOff3

apanikolaoutestatauPapsmearadalahmetodescreening ginekologi,dicetuskanolehGeorgiosPapanikolaou,untuk menemukanprosesprosespremalignantdanmalignantdi ectocervix,daninfeksidalamendocervixdanendometrium. Papsmeardigunakanuntukmendeteksikankerrahimyang disebabkanolehhumanpapillomavirusatauHPV.Menurut perkiraan,diInggrisPapsmearmencegahsekitar700kematian pertahun.Wanitayangaktifsecaraseksualdisarankan menjalaniPapsmearsekalisetahun. Dokteratauperawatmemasukkanspeculumkevaginapasien untukmengambilsampledaricervix.Papsmearbiasanyatidak dilakukanselamamenstruasi.Prosedurinidapatmenimbulkan sedikitrasasakit,namunhalinibergantungkepadaanatomi pasien,faktorpsikologi,danlainlain.Samplekemudiandiujidi laboratoriumdanhasildiperolehdalamwaktusekitar3 minggu.Sedikitpendarahan,kram,danlainlaindapatterjadi sesudahnya. PrinsipKerjaMesinUSG>>Ultrasonografi

Padaprinsipnya,adatigakomponenmesinUSG.Pertama, transduser,komponenyangdipegangdokteratautenaga medis,berfungsimengalirkangelombangsuaradanmenerima pantulannyadanmengubahgelombangakusitikkesinyal

17

elektronik.Kedua,monitor,berfungsimemunculkangambar. Ketiga,mesinUSGsendiri,berfungsimengubahpantulan gelombangsuaramenjadigambardimonitor.Tugasnyamirip dengancentralproccesingunit(CPU)padakomputerpersonal. PeralatanYangDigunakan 1.Transducer

TransduceradalahkomponenUSGyangditempelkanpada bagiantubuhyangakandiperiksa,sepertidindingperutatau dindingporosususbesarpadapemeriksaanprostat.Didalam transducerterdapatkristalyangdigunakanuntukmenangkap pantulangelombangyangdisalurkanolehtransducer. Gelombangyangditerimamasihdalambentukgelombang akusitik(gelombangpantulan)sehinggafungsikristaldisini adalahuntukmengubahgelombangtersebutmenjadi gelombangelektronikyangdapatdibacaolehkomputer sehinggadapatditerjemahkandalambentukgambar. 2.MonitoryangdigunakandalamUSG(gambartermasuk mesinUSG)

ProsesPengambilanGambar PrinsipkerjanyamenggunakanGelombangUltrasonikyang dibangkitkanolehkristalyangdiberikangelombanglistrik. Gelombangultrasonikadalahgelombangsuarayang melampauibataspendengaranmanusiayaitudiatas20kHz atau20.000Hzatau20.000getaranperdetik.Kristalnyabisa terbuatdariberbagaimacam,salahsatunyaadalahQuartz. Sifatkristalsemacamini,akanmemberikangetaranjika diberikangelombanglistrik.Alatultrasoniksendiriadaberbagai tipe.AdaTipeScanA,BdanC.Yangbiasauntukmendeteksi crackpadabajaadalahtipeA.Prinsipkerjanyamudahsekali. Tinggalmenggunakansensorultrasonikuntukmengirimkan gelombangultrasonikdanmenangkapnyakembali. TipeByaitupadalayarmonitor(screen)echonampaksebagai suatutitikdangaristerangdangelapnyabergantungpada intensitasechoyangdipantulkandengansisteminimaka diperolehgambarandalamduadimensiberupapenampang irisantubuh.YangtipeCdapatmenampilkanCitra3Dimensi dengancaramenangkappantulanpantulanyangberbedadari tebaltipisnyabendadalamsuatucairan.Karenaadaberbagai macamgelombangultrasonikyangdipantulkandalamwaktu yangberbeda,gelombanggelombanginilaluditerjemahkan olehprosesoruntukdirubahmenjadigambar. PrinsipKerjaalatULTRASONOGRAPHY

3.MesinUSG MesinUSGmerupakanbagiandariUSGdimanafungsinya untukmengolahdatayangditerimadalambentukgelombang. MesinUSGadalahCPUnyaUSGsehinggadidalamnyaterdapat komponenkomponenyangsamasepertipadaCPUpadaPC. Sonograph

Transducerbekerjasebagaipemancardansekaliguspenerima gelombangsuara.Pulsalistrikyangdihasilkanolehgenerator diubahmenjadienergiakustikolehtransduceryang dipancarkandenganarahtertentupadabagiantubuhyang akandipelajari.Sebagianakandipantulkandansebagianlagi akanmerambatterusmenembusjaringanyangakan menimbulkanbermacammacampantulansesuaidengan jaringanyangdilaluinya. Pantulanyangberasaldarijaringanjaringantersebutakan membenturtransducer,dankemudiandiubahmenjadipulsa listriklaludiperkuatdanselanjutnyadiperlihatkandalam bentukcahayapadalayaroscilloscope. Hambatan HambatanyangumumpadapemeriksaanUSGdisebabkan karenaUSGtidakmampumenembusbagiantertentubadan. 70%gelombangsuarayangmengenaitulangakandipantulkan, sedangpadaperbatasanronggaronggayangmengandunggas 99%dipantulkan.DengandemikianpemeriksaanUSGparudan tulangpelvisbelumdapatdilakukan.Dandiperkirakan25% pemeriksaandiabdomendiperolehhasilyangkurang memuaskankarenagasdalamusus.Penderitagemukagak sulit,karenalemakyangbanyakakanmemantulkangelombang suarayangsangatkuat. PemakaianKlinis

18

USGdigunakanuntukmembantumenegakkandiagnosisdalam berbagaikelainanorgantubuh,antaralain: 1.Menemukandanmenentukanletakmassadalamrongga perutdanpelvis. 2.Mendeteksikista 3.mempelajaripergerakanorgan(jantung,aorta,venakafa), maupunpergerakanjanindanjantungnya. 4.Pengukurandanpenentuanvolumemassaataupunorgan tubuhtertentu(misalnyaginjal,kandungempedu,ovarium, uterus,danlainlain). 5.Arahdangerakanjarummenujusasarandapatdimonitor padalayarUSG. JenisPemeriksaanUSG

1.USG2Dimensi Menampilkangambarduabidang(memanjangdanmelintang). Kualitasgambaryangbaiksebagianbesarkeadaanjanindapat ditampilkan. 2.USG3Dimensi

DenganalatUSGinimaka adatambahan1bidanggambarlagiyangdisebutkoronal. Gambaryangtampilmiripsepertiaslinya.Permukaansuatu benda(dalamhalinitubuhjanin)dapatdilihatdenganjelas. Begitupunkeadaanjanindariposisiyangberbeda.Ini dimungkinkankarenagambarnyadapatdiputar(bukan janinnyayangdiputar). 3.USG4Dimensi SebetulnyaUSG4DimensiinihanyaistilahuntukUSG3 dimensiyangdapatbergerak(live3D).Kalaugambaryang diambildariUSG3Dimensistatis,sementarapadaUSG4 Dimensi,gambarjaninnyadapatbergerak.Jadipasiendapat melihatlebihjelasdanmembayangkankeadaanjanindidalam rahim. 4.USGDoppler PemeriksaanUSGyangmengutamakanpengukuranaliran darahterutamaalirantalipusat.Alatinidigunakanuntuk menilaikeadaan/kesejahteraanjanin.Penilaiankesejahteraan janininimeliputi: Geraknapasjanin(minimal2x/10menit). Tonus(gerakjanin).

Indekscairanketuban(normalnya1020cm). Dopplerarteriumbilikalis. Reaktivitasdenyutjantungjanin. bayiyangbelumlahirpunternyatamampumengejapkan matanya,menguap,mengernyitkandahidanmenangis.Sampai saatini,dokterdanorangtuapercaya,janindalamrahimibu, takdapattersenyumsampaibeberapaminggusetelahlahir. TetapiahlikandunganterkenalasalInggris,ProfStuart Campbellyangmempeloporiteknikrekamangambarini, mengatakan,pendapattersebuttidaklahbenarsepenuhnya. Paraahliberpendapat,bayitidaktersenyumsampaiusia6 minggusetelahlahir.Padahal,sebelumlahirpunbayibayiitu seringsekalitersenyum.Gambargambarini,dibuat menggunakanultrasound4D,yangmencatatgema/gaungyang berasaldarirahimibu,danmencatatnyasecaradigital. Pengamatanyangdilakukanselamaberjamjam,akan menghasikangambaryangmembuatorangtuaseperti menontonvideokehidupanbayinya. Fotofototadi,jugaakanmembantudoktermendapatkan peringatandinibilabayibayidalamkandunganituabnormal, seperti:langitlangitmulutnyaterbelah,sindromdowndan kelainanlainyangberkaitandengantungkai,lengan,serta anggotatubuhlainnya.ProfCampbell,mengatakan,Dengan munculnyagambargambartadi,sejumlahpertanyaan mengenaijanindalamkandungan,bisadiselidiki.Misalnya, apakahjanindenganproblemgenetikmemilikipolagerakyang samasepertijaninnormal?Apakahjaninjaninitutersenyum karenadiamerasabahagia?Ataumenangiskarenaadasuasana ataukejadianyangmenganggunya..?Mengapajaninmengedip ngedipkanmatanya?Padahalselamaini,kitaberasumsirahim ibuitugelapgulita.Fotofotojaninini,bahkanbisadiambil ketikausiakandungansiibubaru1220minggu.Biaya pengambilangambarjaninini,kuranglebihsekitar4juta rupiah. YvoneNtimoah(29)yangmengambilgambarbayi perempuannyabaruberusia31minggumengatakan,Ini sangatfantastik.Tangannyatadinyamenutupiwajahnya,tetapi tibatibatangannyaterbuka,dankamibisamelihatdia tersenyum.KateBlackwell(29),yanghamil27minggu, menambahkan,Suamiku,Paul,danakudapatmenyaksikan setiapgerakgerikbayikami.Meskibegitu,ahlikandungan lain,MaggieBlott,memilikipendapatberbeda.Iamasihtidak percayabayidapattersenyumdalamrahimibunya.Memang, bayibayiitusepertitersenyum. MedicalImaging(MI) Saatinisudahmenjadisuatuprosedurstandaruntuk memanfaatkanteknologiultrasonography(USG),sebagaisalah satucarauntukmemonitorperkembanganjanindalam kandunganibu.Ultrasonographyadalahsalahsatudariproduk teknologimedicalimagingyangdikenalsampaisaatini.Apaitu medicalimaging?Medicalimaging(MI)adalahsuatuteknik yangdigunakanuntukmencitrakanbagiandalamorganatau

19

suatujaringansel(tissue)padatubuh,tanpamembuatsayatan atauluka(noninvasive).Interaksiantarafenomenafisiktissue dandiikutidenganteknikpendetektianhasilinteraksiitu sendiriuntukdiprosesdandirekonstruksimenjadisuatucitra (image),menjadidasarbekerjanyaperalatanMI. TeknologiMIdimulaidaripenemuansinarXolehRontgenpada awal1900an,dimanaprodukpertamacitradariXrayadalah tanganistriRontgen.Dasaryangdigunakanuntukmembuat citradengansinarXadalahadanyaatenuasiintensitas (pelemahan)sinarXsaatmelewatitissue,organatautulang, yangkemudianatenuansiintensitastersebutdideteksioleh suatunegativefilm.Teknikinipopulerdengansebutanfoto Rontgen. Kemudiandengankemajuansistemelektronikdankomputer digital,teknikyangdigunakanpadafotoRontgenmulai dikembangkan,sehinggamemungkinkanpenggantianmedia filmdalamcitradigital.Lebihdariituvolume(3dimensi) imagingjugadimungkinkandenganmodifikasiprinsipdarifoto Rontgen,sehinggamenjelmamenjadiComputedTomography scanner(CTscan).DenganCTScan,citradarisetiappotongan penampang(slices)tengkorakdaribagianatassampaileher dapatdihasilkandalambeberapamenit,kemudiandari "tumpukan"citratiapslicesdapatdilakukanrekonstruksi kembalibentuktulangtengkorakdalam3dimensi,sehingga memudahkanvisualisasidantentunyadiagnosislebihlanjut apabiladiperlukan. Kesimpulan Perludiketahui,akurasi/ketepatanpemeriksaanUSGtidak 100%,melainkan80%.Artinya,kemungkinanadakelainan bawaan/kecacatanpadajaninyangtidakterdeteksiatau interpretasikelaminjaninyangtidaktepat.Taksemuadokter ahlikandungandapatdenganbaikmengoperasikanalatUSG. Sebenarnyauntukpengoperasianalatinidiperlukansertifikat tersendiri. Posisibayisepertitengkurapataumeringkukjugamenyulitkan dayajangkau/dayatembusalatUSG.Meskidengan menggunakanUSG3atau4Dimensisekalipun,tetapada keterbatasan.KondisihamilkembarjugamenyulitkanalatUSG melihatmasingmasingkeadaanbayisecaradetail. sumber:http://tanganusil.blogspot[dot]com #8PencitraanMedis(16/12/2012) SifatPerambatanUltrasoundpadaMedia. MediaHomogen GelombangPropagasi:Tranmisisinyaldarisatutempat ketempatlain. Z=pc

Sifatsuatusubtansimenerimagelombang(Z, impedansi)terhadapkecepatanrambatdan kepadatansubstansi. c=PerambatanGelombang Z=nilaiimpedansi P=KepadatanSubstansi Jenissubstansi: Air,FatmWater,SoftTissue,Liver,Blood,Bone, Aluminium. PadaLinearWaveEquation,tabel6.2Menjelaskan perbedaanpersamaanmatematika,padagelombang propagasi.Solusirumuspada6.3 Interferensi Difraksiadalahsumbergelombang yangdihasilkansecarakonstandan bergantian. Gambar6.4(Hal.131)menjelaskanduatitiksumber coherent,interferepadatitikP.Keduanyadapat membentukdantidakterbentuk,namunbergantung padaperbedaanperjalananjarakpadapanjang gelombang. Gambar6.5(Hal.131) Menunjukkansimulasidistribusispasialyangmaksimal sampaidengan5Mhz.Pusatsumberdengandiameter 10mm.Ketikatitiklokasiberadajauhdarisumberdan membentuksimetris.Kontribusidarisemua gelombangberasaldaripusattitikyanginterferensi terbentukakibatfaseperbedaanyangdiabaikan. Peredaman(Attenuation) Merujukpadaberkurangnyapenyerapanenergidari gelombangultrasonikselamapropagasi.Pada jaringanotot,sebagianbesardikonversimenjadi panas,karenaviskositas. b. MediaTidakHomogene(InHomogene) Jaringanotot,mediayangtidakhomogen. Scattered. ULTRASONOGRAFI(USG) ULTRASONOGRAFI(USG) A.PENDAHULUAN Saatiniperkembanganduniateknologisangatberkembang pesat terutama dalam dunia IT (Informatic Technology). Perkembangan dunia IT berimbas pada perkembangan berbagai macam aspek kehidupan manusia. Salah satu aspek yang terkena efek perkembangan dunia IT adalah kesehatan. Dewasa ini dunia kesehatan modern telah untuk memanfaatkan perkembengan teknologi meningkatkanefisiensisertaefektivitasdiduniakesehatan.

a.

20

Salah satu contoh pengaplikasian dunia IT di dunia kesehatan adalah penggunaan alatalat kedokteran yang mempergunakan aplikasi komputer, salah satunya adalah USG(Ultrasonografi). Ultrasonografi (USG) merupakan salah satu imaging diagnostik(pencitraandiagnostik)untukpemeriksaanalat alat dalam tubuh manusia, diman kita dapat mempelajari bentuk,ukurananatomis,gerakansertahubungandengan jaringan sekitarnya. Pemeriksaan ini bersifat noninvasif, tidak menimbulkan rasa sakit pada penderita, dapat dilakukan dengan cepat, aman dan data yang diperoleh mempunyai nilai diagnostik yang tinggi. Takada kontra indikasinya,karenapemeriksaaninisamasekalitidakakan memperburukpenyakitpenderita.Dalam20tahunterakhir ini, diagnostik ultrasonik berkembang dengan pesatnya, sehingga saat ini USG mempunyai peranan penting untuk menentukankelainanberbagaiorgantubuh B.ULTRASONOGRAFI 1.Pengertian USG adalah suatu alat dalam dunia kedokteran yang memanfaatkan gelombang ultrasonik, yaitu gelombang suara yang memiliki frekuensi yang tinggi (250 kHz 2000 kHz) yang kemudian hasilnya ditampilkandalamlayarmonitor. Ultrasonografimedis(sonografi)adalahsebuahteknik diagnostik pencitraan menggunakan suara ultra yang digunakanuntukmencitrakanorganinternaldanotot, ukuranmereka,struktur,danlukapatologi,membuat teknik ini berguna untuk memeriksa organ. Sonografi obstetrikbiasadigunakanketikamasakehamilan. Pilihan frekuensi menentukan resolusi gambar dan penembusan ke dalam tubuh pasien. Diagnostik sonografi umumnya beroperasi pada frekuensi dari 2 sampai13megahertz. Sedangkan dalam fisika istilah "suara ultra" termasuk ke seluruh energi akustik dengan sebuah frekuensi di atas pendengaran manusia (20.000 Hertz), penggunaan umumnya dalam penggambaran medis melibatkan sekelompok frekuensi yang ratusan kali lebihtinggi. Ultrasonografi atau yang lebih dikenal dengan singkatan USG digunakan luas dalam medis. Pelaksanaan prosedur diagnosis atau terapi dapat dilakukan dengan bantuan ultrasonografi (misalnya untuk biopsi atau pengeluaran cairan). Biasanya menggunakanprobe yangdigenggamyang diletakkan di atas pasien dan digerakkan: gel berair memastikan penyerasianantarapasiendanprobe. Dalam kasus kehamilan, Ultrasonografi (USG) digunakan oleh dokter spesialis kedokteran (DSOG) untuk memperkirakan usia kandungan dan memperkirakan hari persalinan. Dalam dunia kedokteran secara luas, alat USG (ultrasonografi) digunakan sebagai alat bantu untuk melakukan diagnosa atas bagian tubuh yang terbangun dari cairan.

Pada awalnya penemuan alat USG diawali dengan penemuangelombang ultrasonik kemudian bertahun tahun setelah itu, tepatnya sekira tahun 1920an, prinsip kerja gelombang ultrasonik mulai diterapkan dalam bidang kedokteran. Penggunaan ultrasonik dalambidangkedokteraninipertamakalidiaplikasikan untuk kepentingan terapi bukan untuk mendiagnosis suatupenyakit. Dalam hal ini yang dimanfaatkan adalah kemampuan gelombang ultrasonik dalam menghancurkan selsel atau jaringan berbahaya ini kemudian secara luas diterapkan pula untuk penyembuhan penyakit penyakit lainnya. Misalnya, terapi untuk penderita arthritis, haemorrhoids, asma, thyrotoxicosis, ulcus pepticum(tukaklambung),elephanthiasis(kakigajah), dan bahkan terapi untuk penderita angina pectoris (nyeri dada). Baru pada awal tahun 1940, gelombang ultrasonik dinilai memungkinkan untuk digunakan sebagai alat mendiagnosis suatu penyakit, bukan lagi hanya untuk terapi. Hal tersebut disimpulkan berkat hasileksperimenKarlTheodoreDussik,seorangdokter ahli saraf dari Universitas Vienna, Austria. Bersama dengan saudaranya, Freiderich, seorang ahli fisika, berhasil menemukan lokasi sebuah tumor otak dan pembuluh darah pada otak besar dengan mengukur transmisi pantulan gelombang ultrasonik melalui tulang tengkorak. Dengan menggunakan transduser (kombinasi alat pengirim dan penerima data), hasil pemindaian masih berupa gambar dua dimensi yang terdiri dari barisan titiktitik berintensitas rendah. Kemudian George Ludwig, ahli fisika Amerika, menyempurnakanalattemuanDussik. Teknologi transduser digital sekira tahun 1990an memungkinkan sinyal gelombang ultrasonik yang diterima menghasilkan tampilan gambar suatu jaringan tubuh dengan lebih jelas. Penemuan komputer pada pertengahan 1990 jelas sangat membantu teknologi ini. Gelombang ultrasonik akan melalui proses sebagai berikut, pertama, gelombang akan diterima transduser. Kemudian gelombang tersebut diproses sedemikian rupa dalam komputer sehingga bentuk tampilan gambar akan terlihat pada layar monitor. Transduser yang digunakan terdiri dari transduser penghasil gambar dua dimensi atau tiga dimensi. Seperti inilah hingga USG berkembang sedemikianrupahinggasaatini. Ultrasonography adalah salah satu dari produk teknologimedicalimagingyangdikenalsampaisaatini Medical imaging (MI) adalah suatu teknik yang digunakan untuk mencitrakan bagian dalam organ atau suatu jaringan sel (tissue) pada tubuh, tanpa membuat sayatan atau luka (noninvasive). Interaksi antarafenomenafisiktissuedandiikutidenganteknik pendetektianhasilinteraksiitusendiriuntukdiproses dan direkonstruksi menjadi suatu citra (image), menjadidasarbekerjanyaperalatanMI. Ultrasonografimedisdigunakandalam:

21

a.Kardiologi;lihatekokardiografi b.Endokrinologi c.Gastroenterologi d.Ginaekologi;lihatultrasonografigynekologik e.Obstetrik;lihatultrasonografiobstetrik f.Ophthalmologi;lihatultrasonografiAscan, ultrasonografiBscan g.Urologi h.Intravascularultrasound i.Contrastenhancedultrasound 2.SejarahUSG Pertama kali ultrasonik ini digunakan dalam bidang teknik untuk radar, yaitu teknik SONAR ( Sound, NavigationandRanging)olehLangevin(1918),seorang Perancis, pada waktu perang dunia ke I, untuk mengetahui adanya kapal selam musuh. Kemudian digunakan dalam pelayaran untukmenentukan kedalamanlaut.MenjelangperangduniakeII(1937), teknik ini digunakan pertama kali untuk pemeriksaan jaringantubuh,tetapihasilnyabelummemuaskan. Berkat kemampuan dan kemajuan teknologi yang pesat, setelah perang dunia keII, USG berhasil digunakanuntukpemeriksaanalatalattubuh. Hoery dan Bliss pada tahun 1952, telah melakukan pemeriksaan USG pada beberapa organ, misalnya pada hepar dan ginjal. Sekarang Usg merupakan alat praktisdenganpemeriksaanklinisyangluas. 3.PrinsipUSG Ultrasonik adalah gelombang suara dengan frekwensi lebihtinggidaripadakemampuanpendengarantelinga manusia,sehinggakitatidakbisamendengarnyasama sekali.Suarayangdapatdidengarmanusiamempunyai frekwensi antara 20 20.000 Cpd (Cicles per detik Hertz).. Sedangkan dalam pemeriksaan USG ini mengunakanfrekwensi110MHz(110jutaHz). Gelombang suara frekwensi tingi tersebut dihasilkan darikristalkristalyangterdapatdalamsuatualatyang disebut transducer. Perubahan bentuk akibat gaya mekanis pada kristal, akan menimbulkan teganganlistrik. Fenomena ini disebut efek Piezo electric, yang merupakan dasar perkembangan USG selanjutnya. Bentuk kristal juga akan berubah bila dipengaruhi oleh medan listrik. Sesuai dengan polaritas medan listrik yang melaluinya, kristal akan mengembang dan mengkerut, maka akan dihasilkan gelombangsuarafrekwensitingi. 4.Fisikadasargelombangultrasonikpadausg Pemahamanmengenaisifatfisikgelombangultrasonik sangat diperlukan didalam pemeriksaan USG, antara lain: a.Untukmengetahuiprinsipkerja,carapemakaian dancarapemeriksaanalatUSG b.UntukmembuatinterpretasigambaranUSGdan mengenal berbagai gambaran artefak yang ditimbulkan

c. Untuk memahami efek biologik dan segi keamanandalampenggunaanalatdiagnostikUSG yangdewasainimasihperludipantau Gelombang ultrasonik merupakan gelombang suara frekuensi gelombang suara yang dapat didengar oleh telinga manusia. Alat diagnostik USG menggunakan gelombangultrasonikyangmempunyaifrekuensi110 MHz. Kecepatan gelombang suara didalam suatu medium akan berbeda dari medium lainnya. Sifat akustikmediummenentukanperbedaanini. Pengurangan intensitas merupakan atenuasi, yang dapat disebabkan oleh mekanisme, refleksi, refraksi, absorpsidanscattening. PengaruhatenuasidalampemeriksaanUSG: a.AtenuasiakanmembatasikemampuanalatUSG dalam memeriksa truktur jaringan tubuh hanya sampaibataskedalamantertentu. b. Adanya atenuasi yang berbeda pada jaringan tubuh akan memberikan gambaran USG yang berbedapula c. Alat USG sulit digunakan untuk memeriksa strukturjaringantulangorganyangberisigas Faktor yang menambah keamanan penggunaan USG yangbanyakdipakaisaatinimempunyaiintensits<10 MW/Cm2. Faktor lain yang menambah keamanan penggunaanUSG,baikterhadapibumaupunjanin: a.Gelultrasonikyangdigunakanadalahjenispulsa, sehinggaefekkumulatifdidalamjarsangatkecil b. Dinding abdomen ibu (pada transabdominal) akan mengabsorpsi sebagian intensitas gel ultrasonic c. Vaskularisasi pada dinding abdomen ibu dan janin akan menetralisir efek panas dari gel ultrasonik. Pemakaian USG jenis real tim dan adanya gerakan janin akan menghindari terfokusnya intensitas gelombangultrasonikpadasuatuorganyanglama 5.JENISPEMERIKSAANUSG a.USG2Dimensi Menampilkan gambar dua bidang (memanjang dan melintang). Kualitas gambar yang baik sebagian besar keadaan janin dapat ditampilkan. USG2Dhanyamenggunakandimensipanjangdan lebar. Janin akan tampak samarsamar seperti bayangan tapi gerakannyaterpantau pada layar monitor.Untukpemeriksaanawalbiasanyadokter menggunakan USG 2D. Jika ditemukan kelainan janinbarulahdigunakanUSG3Datau4D. USG 2D saja sebetulnya sudah sangat memadai untukmelakukanpemeriksaankehamilan.Kecuali dalam keadaan kelainan tertentu yang harus dilakukan pemeriksaan 4D, seperti dicurigai adanya kelainan bawaan kecilkecil. Kalau yang besar2 seperti hidrosefalus (besar kepala), anensefali(nggakadabatokkepala),amelia(tidak

22

adaanggotagerak)dllmasihbisa'dilihat'dengan USG2D. b.USG3Dimensi DenganalatUSGinimakaadatambahan1bidang gambar lagi yang disebut koronal. Gambar yang tampil mirip seperti aslinya. Permukaan suatu benda (dalam hal ini tubuh janin) dapat dilihat denganjelas.Begitupunkeadaanjanindariposisi yang berbeda. Ini dimungkinkan karena gambarnya dapat diputar (bukan janinnya yang diputar). c.USG4Dimensi SebetulnyaUSG4Dimensiinihanyaistilahuntuk USG 3 dimensi yang dapat bergerak (live 3D). Kalau gambar yang diambil dari USG 3 Dimensi statis, sementara pada USG 4 Dimensi, gambar janinnya dapat bergerak. Jadi pasien dapat melihat lebih jelas dan membayangkan keadaan janin di dalam rahim. USG 4D adalah hasil penyempurnaan dari USG 3D. Menggunakan empat dimensi yakni lebar, panjang, kedalaman plus gerak (dimensi waktu). Sehingga hasilnya lebih detail danakurat, karena bisa melihat bentukjaninsecarayangnyata.Bahkanmancung atau peseknya hidung janin pun bisa diketahui. Alat ini dikembangkan pada tahun 1992 oleh seorang peneliti, Kazunori Baba dari Institute of MedicalElectronics,UniversitasTokyo. d.USGDoppler Pemeriksaan USG yang mengutamakan pengukuran aliran darah terutama aliran tali pusat. Alat ini digunakan untuk menilai keadaan/kesejahteraan janin. Penilaian kesejahteraanjanininimeliputi: 1)Geraknapasjanin(minimal2x/10menit). 2)Tonus(gerakjanin). 3)Indekscairanketuban(normalnya1020cm). 4)Dopplerarteriumbilikalis. 5)Reaktivitasdenyutjantungjanin. 6.CaraKerjaalatUltrasonografi Transducer bekerja sebagai pemancar dan sekaligus penerima gelombang suara. Pulsa listrik yang dihasilkan oleh generator diubah menjadi energi akustik oleh transducer, yang dipancarkan dengan arahtertentupadabagiantubuhyangakandipelajari. Sebagian akan dipantulkan dan sebagian lagi akan merambat terus menembus jaringan yang akan menimbulkan bermacammacam echo sesuai dengan jaringanyangdulaluinya. Pantulan echo yang berasal dari jaringanjaringan tersebut akan membentur transducer, dan kemudian diubah menjadi pulsa listrik lalu diperkuat dan selanjutnya diperlihatkan dalam bentuk cahaya pada layar oscilloscope. Dengan demikian bila transducer digerakkan seolah0olah kita melakukan irisanirisan

pada bagian tubuh yang dinginkan, dan gambaran irisanirisan tersebut akan dapat dilihat pada layar monitor. Masingmasingjaringantubuhmempunyaiimpedance accoustic tertentu. Dalam jaringan yang heterogen akan ditimbulkan bermacammacam echo, jaringan tersebut dikatakan echogenic. Sedang jaringan yang homogen hanya sedikit atau sama sekali tidak ada echo, disebut anecho atau echofree . Suatu rongga berisicairanbersifatanechoic,misalnya:kista,asites, pembuluhdarahbesar,pericardialdanpleuralefusion. DisplayModes Echodalamjaringandapatdiperlihatkandalambentuk a. A mode L : Dalam sistem ini, gambar yang berupa defleksi vertikal pada osiloskop. Besar amplitudo setiap defleksi sesuai dengan energy ekoyangditerimatransducer. b. B mode : Pada layar monitor (screen) eko nampak sebagai suatu titik dan garis terang dan gelapnya bergantung pada intensitas eko yang dipantulkan dengan sistem ini maka diperoleh gambarandalamduadimensiberupapenampang irisantubuh,carainidisebutBScan. c. M mode : Alat ini biasanya digunakan untuk memeriksa jantung. Tranducer tidak digerakkan. Disini jarak antara transducer dengan organ yang memantulkan eko selalu berubah, misalnya jantungdankatubnya.

23

Anda mungkin juga menyukai