Anda di halaman 1dari 4

Fakultas

Ekonomi & Bisnis

Program
Studi

S-1 Akuntansi

Tatap
Muka

09

Kode MK

Disusun Oleh

MK32020

Indraguna Kusumabrata,
MM,CA,CPSAK

TUGAS PERKULIAHAN

Pelaporan
Judul Tugas

Pelaporan

Abstract

Deskripsi
Membuat tanya dan jawab terkait Pelaporan

Ketentuan
Buatlah 4 (soal) pertanyaan essay beserta jawabannya.
Buatlah 2 (dua) pertanyaan pilihan berganda (a sd e) beserta jawabannya.

Luaran/Output
Memahami materi SAP

Jadwal
Tugas dikumpulkan paling lambat pada hari Sabtu.

Penilaian

Bobot
Bobot nilai yang digunakan adalah 50% dari tugas.

Kriteria
1. Kesesuaian dan ketepatan dengan materi SAP
2. Kecepatan Penyerahan Tugas

Daftar Pustaka

1. Daftar Pustaka A
2. Daftar Pustaka B

Pertanyaan Essay
1. Dalam membuat laporan audit akan terjadi banyak perbedaan pendapat.
Sebutkan Friksi akan terjadi dalam Penulisan Sebuah Laporan Audit ?
Jawab :
Berikut ini Friksi yang terjadi dalam penulisan laporan, yaitu :
a. Penulisan ulang supervisi.
b. Pelaporan di bawah tekanan.
c. Terlalu banyak waktu yang dihabiskan untuk penulisan laporan.
d. Draf yang buruk.
e. Kemampuan menulis yang lemah.
f.

Perbedaan opini antara auditor dan supervisor mereka.

g. Penulisan laporan dilakukan jauh dari lokasi audit.


h. Kurangnya minat klien.

2. Dalam Tujuan audit Memberikan Hasil adalah memberikan solusi


rekomendasi kepada klien. Sebutkan rekomendasi yang efektif dalam
sebuah laporan audit ?
Jawab :
Dalam membuat laporan audit rekomendasi yang efektif haruslah :
a. Mengatasi penyebab mendasar
b. Dapat dilaksanakan
c. Menggunakan biaya dengan efektif
d. Mempertimbangkan alternatif-alternatif lain
e. Menjadi kepentingan dari badan-badan penyelenggara.

3. Jika rekomendasi laporan audit diterima oleh Klien maka perlu diterapkan
pada perusahaan. Sebutkan 4 klasifikasi saran-saran dalam tindakan atas
rekomendasi ?
Jawab :
4 Klasifikasi saran-saran dalam tindakan atas rekomendasi adalah :
a. Rekomendasi-rekomendasi berorientasi pada tindakan yang efektif
b. Komitmen pada hasil
c. Pengawasan dan sistem penindaklanjutan
d. Perhatian khusus untuk rekomendasi-rekomendasi utama.

4. Sebukan Komitmen pada hasil yang dilakukan oleh staff dan Organisasi
agar rekomendasi bisa terlaksana ?
Jawab :
Komitmen Staff adalah
a. Percaya akan rekomendasi mereka
b. Menyokong tindakan
c. Memahami klien (atau lingkungan klien)
d. Bekerja sama dan siap membantu
e. Percaya akan kebutuhan adanya perubahan
Komitmen organisasi adalah
a. Sistem manajemen pekerjaan
b. Alokasi sumber daya dan keputusan penempatan staf
c. Program-program pelatihan
d. Sistem penghargaan prestasi.

Pilihan Ganda
1. Memberikan klien jangka waktu yang wajar untuk memberikan
komentarnya. Berapa waktu yg efektif untuk klien berkomentar atas
laporan audit ?
a. 01 07 Hari

b. 30 60 Hari
c. 60 120 Hari
d. 120 180 Hari
e. 180 360 Hari
Jawab : B. 30 60 Hari

2. Keamanan informasi atas laporan audit adalah tanggung jawab :


a. Auditor
b. Internal Kontrol
c. Manajemen
d. Accounting
e. Komite Audit
Jawab : C. Manajemen

Daftar Pustaka
Slide 09 : Pelaporan Internal Audit, Indraguna Kusumabrata, MM,CA,CPSAK
Modul 09 : Pelaporan Internal Audit, Indraguna Kusumabrata, MM,CA,CPSAK

Anda mungkin juga menyukai