Anda di halaman 1dari 3

POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


Program Studi Diploma III Pajak Reguler dan Diploma III Pajak Alih Program

Mata Kuliah Kode Rumpun MK Bobot (sks) Semester Tgl Revisi


Audit Keuangan Mata Kuliah Keilmuan T=2 P=1 4 Maret 2021
Sektor Komersial dan Keterampilan (MKK)
Otorisasi Penyusun RP Koordinator RMK Ka Prodi
Tim Dosen Fadlil Usman Hanik Susilawati Muamarah
Capaian Pembelajaran (CP) Program Studi
Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa mampu untuk:
1. Menjelaskan konsep, jenis, tujuan dan standar audit.
2. Menjelaskan konsep materialitas, risiko dalam audit dan bukti audit.
3. Menjelaskan hubungan antara materialitas, risiko dan pengendalian internal.
4. Menjelaskan langkah-langkah persiapan dalam audit laporan keuangan.
5. Menjelaskan prosedur audit dalam berbagai siklus akuntansi.
6. Membuat program audit untuk berbagai siklus akuntansi.
7. Mempraktikkan proses audit dalam berbagai siklus akuntansi
8. Melaksanakan audit program dan menyusun KKA keuangan sektor komersial
Deskripsi Singkat MK Mata kuliah ini berisi teori Audit berdasarkan Standar Profesional Akuntan Publik dengan praktikum
audit mulai dari perencanaan, pelaksanaan dan pelaporan audit laporan keuangan.
Pustaka Utama:
1. Auditing and Assurance Services, edisi 17, Alvin A. Arens, Pearson, 2020

2. Praktikum Audit, Seri 3, Buku 1 dan 2, Sukrisno Agoes, Estralita Trisnawati, Salemba Empat, 2014.
Pendukung:
1. SPAP - https://iapi.or.id/Iapi/detail/362
Media Pembelajaran Software: Hardware:
Microsoft Windows, Microsoft Office (Excel dan PC/Laptop
Powerpoint), PDF Reader.
Tim Dosen Dosen Pengampu Mata Kuliah Audit Keuangan Sektor Komersial
Mata kuliah prasyarat 1.Pengantar Akuntansi 1 dan 2 3. Akuntansi Biaya
2.Akuntansi Keuangan Menengah I 4. Pajak Penghasilan
Proporsi Penilaian
25% UTS: 25% UAS: 50% AKTIVITAS

Rincian Aktivitas:
1. Kehadiran : 10%
2. Sikap dan partisipasi belajar : 10%
3. Tes formatif/Kuis/Ulangan : 10%
4. Tugas kelompok/individu : 20%

Mg Bentuk & Metode Estimasi Kriteria Penilaian


ke - CP Mata Kuliah Materi Pembelajaran Referensi
Pembelajaran Waktu / Tagihan

1 Mahasiswa mampu 1. Jenis audit dan jenis Bentuk: Kuliah Daring 3 x50”
auditor
• Kelengkapan - Arens Bab 1, 3,
menjelaskan jenis dan 24
penjelasan
audit, tujuan audit, 2. Tujuan audit Metode:
jasa asurans lainnya, 3. Jasa asurans lainnya • Ceramah • Kebenaran
dan laporan audit 4. Laporan Audit (jenis dan • Diskusi+Tanya Jawab penjelasan
keuangan sektor penyelesaian audit) • Latihan
komersia

2 Mampu menjelaskan 1. Profesi auditor Bentuk: Kuliah Daring 3 x50”


• Kelengkapan - Arens Bab 2, 5,
profesi auditor, standar 2. Organisasi profesi dan 25
penjelasan
audit, kode etik, dan 3. Standar audit Metode:
tanggungjawab auditor 4. Kode etik profesi • Ceramah
• Kebenaran - SPAP
penjelasan
5. Tanggungjawab dan • Diskusi+Tanya Jawab
tujuan audit. • Latihan
Mg Bentuk & Metode Estimasi Kriteria Penilaian
ke - CP Mata Kuliah Materi Pembelajaran Referensi
Pembelajaran Waktu / Tagihan
6. Etika Profesional dan
siklus lap keu.
3 Mahasiswa mampu - Keputusan bukti Bentuk: Kuliah Daring 3 x50” • Kelengkapan -Arens Bab 6
mengenali dan audit penjelasan
mengidentifikasi bukti - Macam-macam
audit • Kebenaran
bukti audit Metode:
penjelasan
- Sifat bukti dan • Ceramah
dokumentasi audit • Diskusi+Tanya Jawab
• Latihan

4 Mahasiswa dapat - Langkah-langkah Bentuk: Kuliah Daring 3 x50”


memahami
• Kelengkapan - Arens 7
perencanaan audit penjelasan
perencanaan audit dan - Materialitas Metode:
materialitas • Ceramah • Kebenaran
- Penilaian risiko bisnis penjelasan
klien dan prosedur • Diskusi+Tanya Jawab
analisis • Latihan

5 Mahasiswa dapat 1. Risiko dalam audit Bentuk: Kuliah Daring • Kelengkapan - Arens bab 8
memahami dan menilai 2. Model risiko udit 3 x50” penjelasan dan 9
Risiko dalam audit 3. Risiko kecurangan
• Kebenaran
4. Konsep Materialitas Metode:
penjelasan
• Ceramah
• Diskusi+Tanya Jawab
• Latihan

6 Mahasiswa dapat - Kerangka pengendalian Bentuk: Kuliah • Kelengkapan - Arens bab 10


memahami dan menilai internal 3 x50” penjelasan dan 11
pengendalian internal Metode:
- Pemahaman dan • Kebenaran
penilaian pengendalian • Ceramah
penjelasan
internal • Diskusi+Tanya Jawab
- Menilai risiko • Latihan
pengendalian
7 Mahasiswa mampu -Jenis tes Bentuk: Kuliah Daring • Kelengkapan
memahami strategi -Merancang program 3 x50” penjelasan - Arens bab 12
audit dan program audit auditi • Kebenaran
Metode: penjelasan
• Ceramah
• Diskusi+Tanya Jawab
• Latihan

Mg ke-8: Ujian Tengah Semester


Kisi-kisi dan model soal ditentukan kemudian

9 Mahasiswa mampu Perencanaan Bentuk: Kuliah Daring • Kelengkapan


membuat perencanaan pemeriksaan, 3 x50” penjelasan
pemeriksaan dan Praktikum audit siklus Metode: • Kebenaran Modul 1 dan 2
10 mempraktikkan audit penjualan dan • Ceramah penjelasan Arens bab 13,14,
siklus penjualan dan penerimaan kas, • Diskusi+Tanya Jawab 15, dan 16
penerimaan kas. Metode pemilihan • Studi Kasus
sampling dan • Praktik
merancang pengujian.

11 Mahasiswa mampu Praktikum audit siklus


Bentuk: Kuliah Daring • Kelengkapan
mempraktikkan audit perolehan dan 3 x50” penjelasan
siklus perolehan dan pembayaran
Metode: • Kebenaran Modul 3
pembayaran Arens bab 17,
• Ceramah penjelasan
• Diskusi+Tanya Jawab 18, dan 20
• Studi Kasus
• Praktik
Mg Bentuk & Metode Estimasi Kriteria Penilaian
ke - CP Mata Kuliah Materi Pembelajaran Referensi
Pembelajaran Waktu / Tagihan
Bentuk: Kuliah Daring
12 Mahasiswa mampu Praktikum audit siklus 3 x50”
• Kelengkapan
mempraktikkan: perolehan dan
penjelasan
pembayaran beban Metode:
-audit siklus perolehan dibayar di muka serta • Ceramah
• Kebenaran
penjelasan - Modul 5 d a n 6
dan pembayaran beban • Diskusi+Tanya Jawab
dibayar di muka serta Praktikum audit siklus • Studi Kasus - Arens bab 21
siklus Perolehan dan • Praktik
-audit siklus Perolehan Pembayaran Investasi
dan Pembayaran
Investasi

13 Mahasiswa mampu Praktikum audit siklus Bentuk: Kuliah Daring


• Kelengkapan
mempraktikkan: Perolehan dan penjelasan
Pembayaran Aset Tetap
-audit untuk perolehan Metode: 3 x50” • Kebenaran -Modul 7 d a n 8
penjelasan -Arens bab 19
dan pembayaran aset serta Praktikum audit • Ceramah
tetap serta siklus Pendapatan dan • Diskusi+Tanya Jawab
Beban • Studi Kasus
-audit untuk Pendapat • Praktik
an dan Beban

14 Mahasiswa mampu Praktikum audit Kas dan Bentuk: Kuliah Daring


Setara Kas • Kelengkapan
mempraktikkan
penjelasan - Modul 4
proses audit untuk Kas Metode: 3 x50”
dan setara kas. • Ceramah
• Kebenaran - Arens bab 22
penjelasan
• Diskusi+Tanya Jawab
• Studi Kasus
• Praktik

15 Mahasiswa mampu Praktikum Bentuk: Kuliah Daring


• Kelengkapan
mempraktikkan proses Penyelesaian
penjelasan - Modul 9
Penyelesaian Pemeriksaan, Metode: 3 x50”
Pemeriksaan Pengujian • Ceramah
• Kebenaran - Arens bab 23
penjelasan
tambahan, evaluasi • Diskusi+Tanya Jawab
hasil audit, • Studi Kasus
penerbitan laporan • Praktik
audit,
Kaitkan dengan
audit perpajakan /
SPT
Mg ke-16: Ujian Akhir Semester
Kisi-kisi dan model soal ditentukan kemudian

Catatan;

Tugas individu tiap-tiap mahasiswa membuat ringkasan bab yang akan dibahas sesuai referensi/ RPS dan kertas kerja audit
(dikumpulkan dua hari sebelum pertemuan perkuliahan)

Anda mungkin juga menyukai