Anda di halaman 1dari 2

Soal

Laki-laki 52 tahun diantar oleh keluarganya ke IGD dengan keluhan tidak


sadarkan diri saat sedang istirahat di rumahnya. Pasien memiliki riwayat
hipertensi dan didiagnosis stroke hemoragik.
Lakukan tatalaksana non farmakologis
memasukkan makanan dan cairan.

pada

pasien

ini

untuk

Ceklis Pemasangan NGT


Nama Mahasiswa

No
1
2
3
4
5
6
7
8
9

10
11
12
13

14
15

Kompetensi
Mengecek peralatan yang digunakan
Mengucapkan salam, memperkenalkan diri dan
menerangkan tindakan yang akan dilakukan
Meminta pasien duduk atau berbaring
terlentang
Cuci tangan yang benar
Memakai sarung tangan dengan benar
Meletakan handuk di dada pasien untuk
kemungkinan muntah
Periksa ubang hidung untuk memilih yang akan
dilakukan insersi
Ukur panjang pipa yang akan dimasukkan
Celupkan ujung pipa ke dalam air atau lubrikan
yang larut dalam air untuk melicinkan
sepanjang 15 cm pertama
Masukkan pipa melalui satu lubang dengan
hati-hati
Bila perlu pada saat inserti pipa pasien dewasa
atau anak besar diberi minum agar menelan
Periksa apakah ujung pipa nasogastrik telah
sampai ke lambung
Bila ujung pipa tidak berada di lambung, tarik
kembali pipa secepatnya dan ulang prosedur
insersi
Fiksasi pipa dengan plester pada hidung dan
wajah
Tutup ujung pipa bila tidak segera digunakan
atau sambungkan pipa pada konektor bila akan
digunakan

Skor 0 : tidak melakukan


Skor 1 : dilakukan dengan banyak kesalahan
Skor 2 : dilakukan dengan sedikit kesalahan
Skor 3 : dilakukan dengan sempurna
Nilai batas lulus

: 22

Anda mungkin juga menyukai