Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL

UJIAN PRAKTIK KEJURUAN/


UJI KOMPETENSI
Konzert F-dur fur Fagott
Bag.I Allegro
Karya : Franz Danzi

Disusun oleh :
Nama

: Prasetyo Adhi Tama

NIS

:4185

Bidang Keahlian

:Seni, Kerajinan dan Pariwisata

Program Keahlian

:Seni Pertunjukan

Kompetensi Keahlian

:Seni Musik Klasik

Instrumen

:Fagot

SMK NEGERI 2 KASIHAN BANTUL


YOGYAKARTA
2016

PROPOSAL
UJIAN PRAKTIK KEJURUAN/
UJI KOMPETENSI
Konzert F-dur fur Fagott
Bag.I Allegro
Karya : Franz Danzi

Proposal ini telah disahkan dan disetujui sebagai persyaratan untuk mengikuti Uji
Kompetensi/Ujian Praktik Kejuruan di SMK Negeri 2 Kasihan pada Tahun Pelajaran
2015/2016

Ketua Paket Keahlian,

Bantul, 12 Januari 2016


Pembimbing Praktik

Suprijadi, MSn

Slamet Tri Wahana

NIP. 196601271992031003

NIP.

A.

Latar belakang :
SMK Negeri 2 Kasihan Bantul (SMM) merupakan sekolah yang
berkecimpung dalam dunia musik terutama musik klasik. Oleh karena
itu, setiap siswanya harus bisa memainkan musik dengan baik yang
pada akhirnya akan digunakan dalam dunia kerja.
Oleh karena itu, latihan yang disiplin didedikasikan yang tinggi
serta visi misi yang kuat sangat diperlukan untuk menjadi seorang
pemain yang profesional.Dengan adanya sumber daya manusia
berkualitas dan kuantitas yang cukup. Maka sebaiknya bila diadakan
suatu wadah dan sarana untuk berekspresi sebagai persiapan menuju
atas etos kerja profesional dikemudian hari. Oleh karena itu sebagai
sarana dan wadah tersebut, SMK Negeri 2 Kasihan Bantul (SMM)
Yogyakarta salah satu dari sekian SMK yang mengadakan Uji
Kompetensi.
Diadakan Uji Kompetensi ini tidak lain untuk melihat sampai mana
kemampuan siswa siswinya dalam memainkan musik klasik. Pada
kegiatan ini peserta Uji Kompetensi menyajikan Solo Fagot yang akan
membawakan sebuah karya musik klasik yang berjudul Konzert F-dur
Fur Fagott Karya Franz Danzi.
Biografi Komposer :
Franz Danzi atau Franz Ignaz Danzi lahir pada tanggal 15 Juni
1763. Beliau adalah pemain Cello dari Jerman sekaligus komposer
dan konduktor yang juga putra dari cellist asal Italia yakni Innocenz
Danzi yang lahir di Schwetzingen. Franz Danzi bekerja di Mannheim,
Munich, Stuttgart dan Karlsruhe kota dimana Franz Danzi meninggal
dunia. Danzi hidup pada masa yang signifikan dalam sejarah konser

musik Eropa. Karirnya merupakan perpindahan perputaran dari masa


akhir gaya Klasik menuju awal gaya Romantik, bersamaan waktu
dengan asal dari berbagai musik yang ada pada aula aula konser dan
itu dikenal menjadi hadirin musik klasik kontemporer. Danzi memiliki
kurang lebih ada 200 karya diantara lain Horn Sonata in Eb Major,
Op.28, 4 bassoon concerto, Sinfonia in C Major for Orchestra dan
masih banyak lagi. Dan Franz Danzi pernah menjadi mentor untuk
Carl Maria von Weber muda, yang musiknya dihormati dan
dipromosikan.Lahir di Schwetzingen dan naik karir di Mannheim,
Danzi. Pada tahun 1790 Danzi menikahi penyanyi Maria Margarethe
Marchand, dengannya dia berkeliling pada sebuah rombongan opera
Kegiatan
Latihan Individu

Latihan dengan Pengiring

Tanggal

Durasi

Tempat

7 26 Januari 2016

6 jam

R. Praktek

2 jam

R. Praktek

2 jam

R. Praktek

28 Januari 2016

Studio
Ujian Teknik dan Etude

19 Februari 2016

4 jam
Rekam

Latihan dengan Pengiring

20 Februari 2016

2 jam

R. Praktek

Pengambilan Nilai II

22 Februari 2016

4 jam

Audit Kecil

22 Ferbruari 3
Latihan Individu

4 jam

R. Praktek

Maret 2016
Latihan dengan Pengiring

2 Maret 2016

2 jam

R. Praktek

Gladi Kotor

5 Maret 2016

4 jam

Audit Besar

Latihan dengan Pengiring

7 Maret 2016

2 jam

R. Praktek

Gladi Bersih

11 Maret 2016

2 jam

Audit Besar

Latihan dengan Pengiring

14 Maret 2016

2 jam

R. Praktek

Uji Kompetensi Fagot

18 Maret 2016

4 jam

Audit Besar

ke Leipzig, Prague, Venice, dan Florence. Dan seiring berjalannya


waktu pada tanggal 13 April 1826 beliau wafat.
Tujuan
1. Mengukur kemampuan individu dalam memainkan instrumen
2.
3.
4.
5.
6.

Pilihan
Melatih performance dihadapan publik
Menguasai lebih dalam instrumen yang saya pilih
Melatih kemampuan mengorganisir manajemen hiburan
Memenuhi standar kurikulum
Untuk memperoleh kunci membuka pintu kelulusan

Waktu Kegiatan :

I.
II.

Tempat kegiatan
Pembimbing

: SMK N 2 Kasihan Bantul


: 1. Pembimbing Praktik : Slamet Tri W

2. Pembimbing Proposal : Suprijadi, MSn

Pengiring
Durasi Penyajian
Biaya Produksi

: Piano
; Ni Wayan Mitha
: 5 menit
: - Fotocopy berkas
- Pengiring
- Kostum
- Lain-lain
JUMLAH

Rp. 20.000,00
Rp. 250.000,00
Rp.1.200.000,00
Rp. 200.000,00
Rp. 1.670.000,00

Penutup
Semoga dengan keikutsertaan saya dalam Uji Kompetensi Tahun
Pelajaran 2015/2016, dapat memotivasi saya untuk lebih giat belajar. Apabila
dalam penulisan proposal ini ada kesalahan saya mohon maaf dan mengucapkan
terima kasih.

Bantul, 12 Januari 2016


Peserta,

Prasetyo Adhi Tama


NIS.4185

LAMPIRAN

Lay Out Panggung

Keterangan :
1 = Solois Fagot Peserta Uji Kompetensi Prasetyo
Adhi Tama
2 = Piano Pengiring

REPERTOAR

Anda mungkin juga menyukai