Anda di halaman 1dari 9

SOAL RADIOLOGI BATCH 3

1. Anak usia 3 tahun datang dengan keluhan nyeri pada lengan bawah setelah
jatuh dengan menumpu pada tangan. Lengan bawah sakit saat ditekan,
digerakkan dan dibengkokkan. Gambaran fraktur seperti dibawah ini
Diagnosis kasus terIsebut adalah?
a. Bennets fracture
b. Colless fracture
c. Smiths fracture
d. Greenstick fracture
e. Madelungs deformity
2. Fraktur 1/3 distal radius yang meluas ke artikulasi radiocarpal disertai
dengan dislokasi distal dari radioulnar joint disebut:
a. Fraktur montagia
b. Fraktur Galeazzi
c. Fraktur Colles
d. Fraktur Smith
e. Fraktur Le Fort
3. Seorang laki- laki 17 tahun datang ke UGD dengan keluhan nyeri di ibu jari tangan kanan. Keluhan
dirasakan sejak 30 menit yang lalu akibat kecelakaan sepeda, dengan posisi ibu jari tangan kanan
terbentur stang sepeda. Pada pemeriksaan status lokalis tampak deformitas dan keterbatasan gerak.
Pada pemeriksaan radiologis tampak garis fraktur di basis metacarpal I dekstra, disertai dislokasi
sebagian besar fragmen. Apakah diagnosis yang paling mungkin untuk kasus tersebut?
a. Fraktur barton
b. Fraktur bennet
c. Fraktur boxer
d. Fraktur colles
e. Fraktur galeazzi
4. Nn. S, usia 26 tahun mengeluh nyeri pada perurt. Demam disangkal. Pasien disarankan melakukan
foto rontgen abdomen polos 3 posisi. Bagaimana posisi yang disarankan untuk pemeriksaan ini?
a. Supine, tegak, lateral decubitus, prone
b. Supine, tegak, lateral decubitus
c. Supine, prone, lateral decubitus
d. Supine, prone, tegak
e. Tegak, lateral decubitus, prone
5. Seorang wanita berusia 37 thn datang ke RS dengan keluhan perut
semakin membesar sejak 2 minggu yang lalu. Pasien di diagnosis
tumor ovarium sebelumnya. Pada foto polos abdomen di temukan
gambaran sebagai berikut:
a. Ileus
b. Meteorismus
c. Pneumoperitoneum
d. Peritonitis
e. Volvulus
6. Anak main bola, pinggangnya tertendang lawan. 2 jam kemudian
mengeluh kencing campur darah. Pemeriksaan penunjang yang pertama di lakukan adalah
a. IVP
b. Retrograd sistografi
c. Uretrografi
d. Usg lower abdomen
e. Ct scan abdomen
7. Tn. Unang pemain basket usia 23 tahun, datang dengan keluhan kaki kiri mendadak sakit saat
berlatih kemudian terjatuh dan tidak bisa berdiri. Kaki kiri masih dapat digerakkan. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan hiperdorsofleksi sign positif dan Thomson sign positif. Plantar fleksi
pasif. Dokter konsul ke bagian radiologi. Apalah pemeriksaan radiologi yang tepat untuk
menegakkan diagnosis pasien?
a. X ray tungkai kiri
b. USG dan MRI tungkai bawah
c. X ray an CT scan tungkai kiri
d. USG dan CT scan tungkai kiri
e. MRI dan CT scan tungkai kiri
8. Seorang laki-laki 36 tahun, mengalami penurunan kesadaran sejak 1 hari yang lalu. Pasien saat ini
gelisah. Sejak 10 hari yang lalu pasien demam, BAB (-). Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD
100/80 mmHg, HR 96x/menit, suhu 39,6 C, pekak hati menghilang, BU menurun. Pemeriksaan IgM
Salmonela +4. Pada pemeriksaan BNO 3 posisi dakan didapatkan gambaran?
a. Foto usus dengan fish bone appearance
b. Foto usus dengan air fluid level
c. Gambaran radiolusen subdiafragma
d. Kolon berisi feses
e. Psoas line menghilang
9. Seorang laki-laki usia 75 tahun mengalami perdarahan dubur dan perubahan BAB diare intermiten
terus-menerus. Pemeriksaan penunjang yang tepat adalah :
a. Ro abdomen datar
b. Ro abdomen tegak
c. Ro lateral dekubitus kiri
d. Barium enema
e. Barium meal
10. Seorang anak berusia 8 tahun datang dengan keluhan kaki kanan bengkak. Berdasarkan hasil foto
rontgen pada kaki kanan didapatkan gambaran Codman Triangle. Diagnosis apakah yang paling tepat
bagi pasien tersebut?
a. Osteosarcoma
b. Osteoblastoma
c. Chondroblastoma
d. Osteoarthritis
e. Osteomielitis
11. Tn. Bima, 25 tahun datang dengan keluhan kantung kemaluan kiri membesar. Keluhan tidak disertai
nyeri maupun demam. Pada perabaan kenyal, massa (-), nyeri tekan (-), tes transiluminasi (+). Apa
pemeriksaan penunjang paling tepat pada pasien tersebut ?
a. USG testis
b. Aspirasi cairan seminalis
c. Darah lengkap
d. CT scan abdomen
e. Biopsi

12. Seorang bayi berusia 2 minggu dibawa ke rumah sakit dengan keluhan muntah sejak 5 hari yang lalu
terutama setelah minum, muntah menyemprot, tidak berwanna hijau. Pada pemeriksaan radiologis
gambaran yang mungkin didapatkan adalah
a. Single bubble appearance
b. Hour glass appearance
c. Double bubble appearance
d. Coil sampairing appearance
e. Dance sign appearance
13. Seorang pasien laki-laki usia 18 tahun datang dengan keluhan nyeri belakang telinga kanannya sejak
1 minggu yang lalu. Pasien mengatakan pernah keluar cairan dari telinga kira-kira 2 tahun yang lalu.
Pada pemeriksan penunjang apakah yang diperlukan untuk menegakkan diagnosis kasus in?
a. Foto waters
b. Foto schuller dan foto stenver
c. Foto schuller dan foto schedle
d. USG kepala
e. MRI
14. Seorang perempuan berusia 46 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan batuk berdahak disertai
darah. Keluhan dirasakan sejak 1 minggu yang lalu, disertai sesak nafas dan penurunan BB.
Diketahui pasien adalah penderita karsinoma payudara stadiu 3. Dokter menduga sel kanker sudah
menyebar ke paru. Dokter menyarankan pasien untuk menjalani pemeriksan radiologis. Apakah
gambaran yang mungkin ditemukan dari pemeriksaan tersebut?
a. Gambaran lesi noduler berbatas tegas, multipel dengan berbagai ukuran
b. Gambaran konsolidasi disertai gambaran air bronchogram
c. Gambaran bayangan kistik dngan air fluid level
d. Gambaran lesi opak homogen dengan penumpulan sudut kostofrrenikus
e. Gambaran hilangnya corakan paru disertai pergeseran mediastinum
15. Perempuan usia 14 thn datang ke UGD dg keluhan pergelangan
tangan kirinya sakit sejak 3 jam yl. Keluhan disertai kemerahan
dan sulit digerakkan dan diekstensikan. Pasien adalah seorang
pesenam yg sedah berlatih untuk kompetisi. Hasil PF VS dbn.
Pmx pergelangan tangan kiri sisi radial didapatkan edema
eritema, dan krepitasi. Hasi foto rontgen wrist PA didapatkan.
Apakah diagnosis pada kasus di atas
a. Contusio Musculus Wrist Sinistra
b. Fr. Os Scaphoid Sinistra
c. Fr. Os Hamatum Sinistra
d. Ruptur Tendon Wrist Sinistra
e. Ruptur Carpal Tunnel Syndrome
16. Seorang perempuan 37 tahun datang ke praktek dokter umum
dengan keluhan ada benjolan di rahang bawah. Berdasarkan hasil pemeriksaan fisik, dokter
mencurigai adanya tumor adamantinoma di corpus mandibulae. Untuk menegakkan diagnosis,
bagaimanakah posisi pengambilan foto kepala yang paling tepat untuk kasus tersebut?
a. Townes
b. Caldwells
c. Eisler
d. Schuller
e. Waters
17. Seorang anak laki-laki 13 tahun dibawa orang tunya kepuskesmas dengan keluhan muncul benjolan
diatas lutut sebelah kiri. Benjolan mulai muncul sejak 4 bulan yang lalu. Tidak disertai nyeri.
Diketahup pasien gemar bermain sepak bola. Setelah dilakukan pemeriksaan radiologis, dokter
menduga pasien menderita osteokhondroma. Apakah gambaran radiologis yang mendukung
diagnosis tersebut?
a. Tampak area lusen sirkuler yang kecil (nidus) dibawak korteks
b. Tampak gambaran reaksi periosteal (sun ray appearance)
c. Tampak gambaran khas menyerupai cotton wool
d. Tampak gambaran reaksi periosteal menyerupai kulit bawang
e. Tampak pertumbuhan korteks dan kartilago berbentuk tangkai
18. Tn. Bobi 70 tahun datang dengan keluhan BAB berdarah sejak 3 bulan lalu. Berat badan pasien
menurun, badan lemas dan perut kembung. Pada pemeriksaan radiologi ditemukan gambaran apple
core. Diagnosis pasien ini adalah
a. Kolitis uleratif
b. Divertikulitis
c. Adenokarsinoma kolon
d. Karsinoma gaster
e. Keganasan pankreas
19. Seorang pria berusia 40 tahun ke poli neurologi dengan keluhan sakit pinggang yang heabt setelah
menganggkat koper. Satu tahun yang lalu mengalami patah tulang pada kruris dekstra yang dipasang
plate dan screw. Plate dan screw sudah dilepas. Pemeriksaan radiologis apa yang bisa dilakulan
untuk mendapatkan diagnosis yang akurat?
a. Sinar x lumbo sacral anteroposterior lateral
b. MRI lumbosakral
c. CT Scan lumbal
d. USG Abdomen
e. Scintigrafi xy
20. Seorang laki-laki 17 tahun mengeluh kencing campur darah. Sebelumnya pasien bermain sepak bola
kemudian pinggangnya tertendang lawan. Pemeriksaan penunjang apakah yang dianjurkan untuk
pasien pada kasus tersebut?
a. IVP
b. Retrograde sistografi
c. CT scan abdomen
d. Uretrografi
e. USG lower abdomen
21. Laki-laki 60 th ke poli dengan keluhan utama badan lemah, nyeri persendian. Hasil lab : anemia,
serum protein dan protein normal. Pada x ray foto kepala terlihat proses multiple bentuk punched
out. Diagnosis kelainan di atas?
a. Osteosarkoma
b. Lesi akibat penyakit hemolitik
c. Multipel myeloma
d. Penyakit gunjal kronis
e. Lesi akibat osteomyelitis
22. Laki-laki 70 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan nyeri pada kaki, bengkak, dan kemerahan.
Terdapat riwayat penurunan berat badan. Dari foto rontgen didapatkan erosi pada tulang rawan.
Diagnosis pada pasien ini?
a. Osteoporosis
b. Ewing sarcoma
c. RA
d. Gout artritis akut
e. Osteomyelitis
23. Tn. Jono, 24 tahun, datang dengan keluhan sulit menelan, makin lama makin susah. Pada
pemeriksaan X-ray didapatkan hasil dilatasi esofagus seperti paruh burung. Kemungkinan diagnosis
adalah ...
a. Achalasia
b. Myastenia gravis
c. Esofageal web
d. Zenker diverticulum
e. Karsinoma esofagus

24. Laki-laki 8 tahun mendadak kesulitan berjalan, bengkak pada tungkai bawah kanan dan nyeri.
Bengkak dan nyeri ini dirasakan sudah 3 hari. Diketahui bahwa 10 hari yang lalu pasien terjatuh dan
menabrak tembok. Dari pemeriksaan rontgen didapatkan kesan : soft tissue swelling, gambaran
reaksi periostea dan dikelilingi sklerotik pada 1/3 distal tungkai kanan. Diagnosis kelainan di atas
adalah?
a. Osteoartritis
b. Osteoporosis
c. Osteomalasia
d. Stress fracture
e. Osteomyelitis
25. Seorang anak laki-laki berusia 6 tahun dibawa orang tuanya ke praktek dokter umum dengan keluhan
sering demam nglemeng. Keluhan disertai batuk dan pilek, dan diketahui terdapat riwayat kontak
dengan pasien TB dewasa. Bagaimanakah hasil pemeriksaan radiologis yang mungkin didapatkan
pada pasien tersebut?
a. Infiltrat mengawan di apex
b. Infiltrat perihiler dengan limfadenopati hilus
c. Kavitasi multiple
d. Gambaran fibrosis dengan penarikan hilus
e. Fibrosis dengan tenting diafragma.
26. An. Michael berusia 2 tahun dibawa ibunya ke IGD dengan keluhan sesak napas sejak 2 jam yang
lalu. Sebelumnya anak mengeluh nyeri tenggorokan dan sulit menelan. Menurut ibu, suara anak juga
berubah seperti sedang menelan makanan panas Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD 120/80
mmHg, N 110 x/mnt, RR 24x/mnt, dan suhu 38,2 0C. Pada pemeriksaan leher didapatkan pembesaran
kelenjar getah bening servikal. Pada pemeriksaan radiologi leher didapatkan gambaran thumbprint
sign. Diagnosis yang paling mungkin untuk kasus ini adalah
a. Laringitis akut
b. Croup
c. Faringitis akut
d. Epiglotitis akut
e. Aspirasi benda asing
27. Seorang bayi berusia 3 hari dibawa orangtuanya ke rumah sakit dengan keluhan tidak keluar BAB
sejak lahir. Akhirnya dilakukan pemeriksaan foto rontgen dengan posisi knee chest. Pemeriksaan
penunjang ini dilakukan pada kelainan
a. Atresia ani
b. Hirschprung
c. Ileus paralitik
d. Ileus obstruksi
e. Atresia ileum
28. Seorang anak datang ke poli THT dengan keluhan lebam di mata dan bengkak di sekitar batang
hidung. Pada pemeriksaan fisik tampak penglihatan ganda. Pemeriksaan radiologi apakah yang
dilakukan untuk mendiagnosis?
a. Scheidel foto
b. Cadwell foto
c. Waters foto
d. Spot nasal foto
e. Panoramik foto
29. Ny. R usia 54 tahun datang dengan keluha nyeri pinggang kanan menjalar hingga selangkangan.
Pasien sering menahan BAK dan jarang minum. Pada pemeriksaan urin didapatkan kristal asam urat.
Pemeriksaan baku emas pada diagnosis ini adalah
a. BNO-IVP
b. Renogram
c. USG
d. CT Scan
e. MRI
30. Anak amir, 4 tahun, datang dengan ibunya dengan keluhan sesak nafas dan nyeri dada. Sebelumnya
pasien post KL. Pemeriksaan rontgen dada didapatkan gambaran fraktur os clavicula kana yang
merobek selaput paru kanan, dengan dugaan adanya tension pnumothoraks. Gambaran radiologi apa
yang akan didapatkan?
a. Gambaran hiperlusen pada paru kanan dan paru kana kearah medial
b. Gambaran hiperlusen pada paru kanan dan paru kanan ke inferior
c. Gambaran hiperlusen pada paru kanan dan adanya air fluid level
d. Gambaran hiperlusen pada paru kanan dengan diafragma mendatar
e. Gambaran hiperlusen pada paru kanan dengan meniscus sign
31. Pasien usia 5 bulan datang dengan keluhan BAB menyemprot. Pemeriksaan penunjang yang tepat
dilakukan :
a. USG abdomen
b. BNO
c. Colonoskopi
d. Foto abdomen

e. CT scan

32. Pada sebuah rontgen abdomen posisi tegak terdapat gambaran udara bebas terdistribusi merata dalam
rongga abdomen disertai football sign. Apakah diagnosis yang tepat untuk gambaran rontgen
tersebut?
a. Pneumothorax
b. Pneumoperitoneum
c. Udara dalam fundus gaster
d. Giant emphysema
e. Interposisi colon
33. Seorang perempuan berusia 66 tahun datang ke praktek dokter umum dengan keluhan batuk sejak 1
bulan yang lalu. Batuk berdahak, kadang disertai darah. Keluhan disertai penurunan nafsu makan dan
penurunan BB. Diketahui pasien adalah seorang perokok dan masih menggunakan kayu bakar untuk
memasak. Pada pemeriksaan foto polos didapatkan gambaran hilus menebal disertai gambaran
radioopasitas homogen bentuk noduler dengan spikulasi. Apakah diagnosis yang paling mungkin
untuk kasus tersebut?
a. Pneumonia
b. TB
c. Ca paru
d. Bronkitis
e. Alveolitis fibrosa
34. Seorang perempuan usia 52 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri punggung bawah
menjalar ke tungkai kanan yang diderita sejak 3 bulan terakhir. Riwayat angkat junjung (+), riwayat
trauma (-). Hasil pemeriksaan diperoleh nyeri terutama dirasakan saat gerakan ekstensi badan dan
miring ke kiri, dan dirasakan lebih nyaman dengan posisi badan fleksi dan menekuk ke kanan.
Apakah diagnosis yang paling mungkin ?
a. Fraktur vertebra
b. Spondilolistesis Vertebra
c. Spondilitis vertebra
d. Sprain muskuler
e. Hernia Nukleus Pulposus
35. Seorang laki-laki umur 35 tahun datang ke RS dengan keluhan demam dan mual. Dari pemeriksaan
laboratorium didapatkan SGOT, SGPT meningkat dan oleh dokter di diagnosa sebagai hepatitis
chronic. pada USG abdomen didapatkan hasil sebagai berikut :
a. Echo struktur kurang homogeny
b. Terdapat caira beabas dalam cavum abdomen
c. Hepar mengecil
d. Densitas hypoechoic
e. Permukaan hepar tidak rata
36. Seorang anak laki laki berusia 13 tahun mengeluh nyeri dan bengkak di tungkai bawah kirinya sejak
10 hari yang lalu. Dari tungkai bawah bagian atas depan tampak keluar nanah dan berbai. penderita
tidak bisa berjalan menggunakan tungkai kirinya karena sakit. Anamnesis didapatkan penderita
mengalami infeksi saluran nafas berat sejak 3 minggu yang lalu disertai badan panas dingin. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan a/r cruris sinistra tampak edema, hiperemis, nyeri tekan (+), pus (+),
dan tampak deformitas. pada foto polos cruris sinistra didapatkan soft tissue swelling dan destruksi
di metafisis os tibia. Kemungkinan diagnosis yang paling mendekati untuk kasus diatas adalah
a. Osteosarcoma os tibia sinistra
b. Tumor Ewing os tibia sinistra
c. Demam reumatik
d. Kondrosarcoma os tibia sinistra
e. Osteomielitis hematogen akut
37. Seorang laki-laki umur 0 tahun mengalami trauma kepala suda 1 tahun yang lalu, sekarang mengeluh
pusing-pusing dan sakit kepala serta muntah-muntah. Pemeriksaan penunjang yang diusulkan adalah

a. Pemeriksaan schedel foto untuk melihat adanya tumor otak.


b. Pemeriksaan schedel foto untuk melihat adanya abcess
c. Pemeriksaan schedel foto untuk melihat adanya perdarahan
d. Pemeriksaan schedel foto untuk melihat adanya teanan intracranial yang meninggi
e. Pemeriksaan CT kepala dan schedel foto untuk melihat adanya AV shunt
38. Seorang laki- laki 36 tahun datang ke praktek dokter umum dengan membawa hasil rontgen foto
thoraks PA, hasil general check up 2 minggu yang lalu. Pasien mengeluh dada terasa berdebar- debar
karena akan melamar pekerjaan. Dokter menyatakan hasil rontgen pasien tersebut normal. apakah
yang mngkin ditemukan pada hasil foto rontgen tersebut?
a. Diafragma datar
b. CTR <50%
c. Sinus costofrenikus tertutup
d. Hiperlusensi paru
e. Bronkovaskuler paru mencapai perifer
39. Seorang anak laki-laki 16 tahun datang diantar oleh orang tuanya ke UGD dengan keluhan nyeri
dada kanan. Keluhan muncul secara mendadak disertai dengan sesak nafas. 3 jam sebelum pasien
ikut serta dalam tawuran antar pelajar dan terkena pukulan di bagian dada. Pada pemeriksaan leher
tidak didapatkan adanya deviasi trakea. Pada pemeriksaan dada sebelah kanan didapatkan fremitus
menurun, perkusi hipersonor, dan auskultasi vesikuler berkurang. Dokter kemudian merencanakan
pemeriksaan foto polos dada. Bagaimanakah gambaran yang mungkin ditemukan pada foto polos
tersebut?
a. Pergeseran mediastinum ke arah kiri
b. Tidak adanya corakan paru antara tepi paru kanan dan dinding dada
c. Tidak adanya garis diafragma sebelah kanan
d. Tidak tampak gambaran paru atau bronkus kanan
e. Pendataran diafragma disertai pelebaran spatium intercostalis
40. Seorang bayi berusia 6 jam dibawa bidan desa ke UGD karena mengalami asfisia berat. Bayi tersebut
dilahirkan pada usia 29 minggu. Pada pemeriksaan foto polos dada (melalui babygram)
menunjukkan gambaran granular, reticular, dan air bronchogram. Kemungkinan diagnosisnya
adalah?
a. Suddent infant death syndrome
b. Hyalin membrane disease
c. Pneumonia kongenital
d. Transient tachipnea of the newborn
e. Aspirasi mekonium
41. Seorang laki- laki berusia 45 tahun datang kepuskesmas dengan keluhan demam disertai nyeri boyok
sejak 1 minggu yang lalu. Diketahui asien mempunyai riwayat pengobatan TB hingga bulan ke 4.
Dokter mencurigai pasien menderita spondilitis TB dan menyarankan untuk melakukan pemeriksaan
foto thoraks AP dan lateral. Apakah gambaran yang mungkin ditemukan pada pemeriksaan radiologis
tersebut?
a. Destruksi korpus dan osteofit
b. Gibbus dan abses paravertebral
c. Fraktur kompresi dan syndesmofit
d. Tophus dan sklerotik subchondral
e. Wedge fracture dan bridging
42. Seorang anak 2 tahun dengan keluhan nyeri perut dan BAB
sedikit-sedikit sejak 1x seminggu. Jika mau BAB sebelumya
harus dirangsang dengan memasukkan sabun mandi ke dalam
anus. Pada RT ampulla collaps (+). Gambaran barium enema
seperti dibawah ini. Diagnosa yang tepat adalah?
a. Invaginasi
b. Atresia ani letak tinggi
c. Divertikulitis
d. Hirschsprungs disease
e. Chrohns Disease
43. Seorang pria usia 40 tahun datang ke dokter dengan keluhan
nyeri pada sendi lutut dan pinggangnya. Pada pemeriksaan radiologi ditemukan tulang vertebra
berbentuk kotak dengan celah yang sempit. Apakah kemungkinan diagnosis pasien?
a. Spondilitis TB
b. Spondiloarhtrosis
c. Spondilolistesis
d. Ankylosing Spondilitis
e. Spondylolisis
44. Laki2 usia 74 th datang ke RS dengan keluhan penurunan kesadaran, setelah bangun tidur, R. DM
dengan pengobatan (+), R. HT dengan pengobatan (+), R. merokok (+), PF: GCS 112, TD 190/100
mmHg, RR 24 x/menit, N 84 x/menit, S 36,7 C, hemiparese sinistra (+), GDS 290 mg/dl, lab lain
dalam batas normal. Dr. menyarankan untuk CT- Scan kepala dan rongen thorax PA. Kenapa dr.
memilih CT- Scan bukan MRI ?
a. CT- Scan lebih mahal daripada MRI
b. CT-Scan lebih cepat daripada MRI
c. CT-Scan kurang akurat dibandingkan dengan MRI untuk perdarahan intracranial
d. CT- Scan menggunakan injeksi kontras , MRI tidak menggunakan injeksi kontras
e. CT-Scan tidak bisa untuk penyakit kronis, MRI bisa untuk penyakit kronis
45. Seorang laki- laki 24 tahun datang kepraktek dokter umum dengan keluhan sering sesak nafas dan
nyeri dada sebelah kanan atas. Berdasarkan hasil pemeriksaan foto thoraks PA dokter menyimpulkan
pasien menderita pancoast tumor. Bagaimanakah gambaran radiologis yang dapat menunjukkan
adanya pancoast tumor?
a. Masa di apex dengan destruksi kosta
b. Massa central dengan atelektasis
c. Massa multiple pada mediastinum
d. Massa perifer dengan efusi
e. Massa dengan inverted sign
46. Massa dengan inverted sign Seorang anak laki-laki 13 tahun dibawa orang tunya kepuskesmas
dengan keluhan muncul benjolan diatas lutut sebelah kiri. Benjolan mulai muncul sejak 4 bulan yang
lalu. Tidak disertai nyeri. Diketahup pasien gemar bermain sepak bola. Setelah dilakukan
pemeriksaan radiologis, dokter menduga pasien menderita osteokhondroma. Apakah gambaran
radiologis yang mendukung diagnosis tersebut?
a. Tampak area lusen sirkuler yang kecil (nidus) dibawak korteks
b. Tampak gambaran reaksi periosteal (sun ray appearance)
c. Tampak gambaran khas menyerupai cotton wool
d. Tampak gambaran reaksi periosteal menyerupai kulit bawang
e. Tampak pertumbuhan korteks dan kartilago berbentuk tangkai
47. Seorang wanita usia 50 tahun memiliki riwayat stroke perdarahan 3 tahun yang lalu. Pasien hanya
berbaring sejak saat itu. Saat ini pasien mengalami kedua kaki bengkak. Pasien juga memiliki
riwayat KB suntik. Dari pemeriksaan fisik didapatkan friction rub setiap kali nafas. Pemeriksaan foto
thorax didapatkan Western mark sign dan pemeriksaan EKG didapatkan gelombang S di lead I, Q
wave di lead III, dan T inversi di lead III. Apakah diagnosis pasien tersebut
a. Perikarditis
b. Emboli Paru
c. GERD
d. Acute Coronary Syndrome
e. Pankreatitis
48. Rontgen abdomen tegak ada udara bebas di bawah kedua diafragma dengan gambaran semilunar
shadow, dilatasi usus kecil dengan batas udara cairan multiple, diameter usus besar mengecil.
Gambaran rontgen tersebut paling tepat untuk
a. Pneumothorax
b. Pneumoperitoncum
c. Udara dalam fundus gaster
d. Giant emphysema
e. Interposisi colon
49. Seorang anak perempuan 6 bulan dibawa ibunya ke UGD dengan keluhan sesak nafas. Keluhan
disertai demam yang tidak tinggi, batuk berdahak dan pilek. Pada pemeriksaan fisik didapatkan
ekspirasi memanjang, ronkhi basah halus, nafas cuping hidung, serta retraksi intercostal dan
subcostal. Pada pemeriksaan foto polos dada didapatkan gambaran patchy infiltrat dan konsolidasi
merata. Apakah diagnosis yang paling tepat untuk kasus tersebut?
a. Bronkopneumonia
b. Bronkiolitis
c. Asma bronkial
d. TB
e. Croup

50. Seorang gadis cantik datang ke praktek saudara mengharapkan tinggi badan bertambah karena dia
bercita-cita jadi pramugari. dokter menyarankan / rontgen daerah lutut. apa yang terutama dilihat dari
hasil rontgen pada kasus diatas?
a. Periosteum
b. Epiphysis
c. Metaphysis
d. Epiphyseal plate
e. Perichondrium

Anda mungkin juga menyukai