Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Individu Hasil Kuliah Kerja Nyata (KKN) dengan basis pengabdian
kepada masyarakat di Desa Muktisari Kecamatan Langensari Kabupaten
Banjar dengan judul Pelatihan pembutan pupuk organic cair (poc) dengan metode
praktek telah diperiksa dan disahkan pada tanggal 15 Maret 2017.

Dosen Pembimbing Lapangan Kepala Pusat Pengabdian


kepada Masyarakat-LP2M UIN
SGD Bandung

Dian Nurachman, SS, M.Pd. Dr.H.Ramdani Wahyu Sururie,


NIP. 198008132005011004 M.Ag
NIP.197210302001121002

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.wb .

1
Puji syukur kepada Allah SWT saya panjatkan atas limpahan karunia, rahmat, nikmat
serta hidayah dari-Nya sehingga saya mahasiswa KKN kelompok 103 Desa Muktisari
Kecamatan Langensari Kota Banjar dapat menyelesaikan program Kuliah Kerja Nyata
Mahasiswa sampai selesai dengan hasil yang alhamdulillah sangat memuaskan.
Dengan berakhirnya program Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa, maka dengan ini saya
menyampaikan laporan akhir kegiatan individu. Di dalam laporan ini saya muat semua
program yang sudah kami jalankan dari tahap perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi dari
kegiatan tersebut. Namun, perlu juga disadari bahwa dalam laporan ini tentunya terdapat
kekurangan-kekurangan yang secara manusiawi tidak mampu kami benarkan, hal ini tentu
menjadi inspirasi bagi generasi berikutnya untuk terus menerus melakukan perbaikan.
Saya sampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu kami dalam
menjalankan atau merealisasikan program, diantaranya dosen pembimbing lapangan, kepala
desa muktisari, aparatur desa, seluruh masyarakat serta rekan KKN Desa Muktisari yang
telah membantu.
Akhirnya, untuk memperoleh perbaikan saya mengharapkan kritik dan saran yang
mendukung dan membangun. Semoga laporan ini bermanfaat bagi semua pihak yang
berkepentingan.

Bandung, 12 Maret 2017

Penyusun

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN..i
KATA PENGANTAR..ii

2
DAFTAR ISI.....iii
BAB I PENDAHULUAN.1
A. PERMASALAHAN..1
B. METODE YANG DIGUNAKAN....2
BAB II GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN....3
A. MONOGRAFI DESA...3
B. KONDISI MASYARAKAT SASARAN..4
BAB III PROSES PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT.....6
A. TAHAP PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT....6
B. PARTISIPASI DAN PELIBATAN MASYARAKAT SASARAN.13
C. HASIL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT I.......14
D. HASIL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT II..15
E. HASIL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT III.16
F. FAKTOR PENDUKUNG DAN PENGHAMBAT...17
BAB IV KESIMPULAN DAN REKOMENDASI...18
A. KESIMPULAN.....18
B. REKOMENDASI......19
DAFTAR PUSTAKA....21
BIODATA PENULIS....22
LAMPIRAN.......23

DAFTAR TABEL

DAFTAR GAMBAR

ABSTRAK

Anda mungkin juga menyukai