Anda di halaman 1dari 3

BERITA ACARA EKSPOSE

LAPORAN PENDAHULUAN

PEMBUATAN DED PRASARANA & SARANA AIR


LIMBAH
DI KAWASAN KOTA RANTAU

Hari/Tanggal : Senin / 13 Juni 2011


Tempat : Ruang rapat Bupati Kabupaten Tapin
Waktu : 14.00 14.30 wita
Peserta : SKPD Kabupaten Tapin
Pimpinan Rapat : Drs. H. Idis Nurdin Halidi, M.AP
Acara : Expose Laporan Pendahuluan

Arahan Pimpinan Rapat :

Berdasarkan Undang-Undang Lingkungan Hidup Nomor 32 Tahun 2009 adalah


pembangunan yang dapat menjamin kemampuan, kesejahteraan, mutu hidup
generasi kini dan generasi yang akan datang. Dengan adanya Pekerjaan
Pembuatan DED Prasarana dan Sarana Air Limbah Di Kawasan RSH Kota
Rantau diharapkan mengurangi pencemaran air tanah.

Dengan diolah dulu sebelum dibuang kebadan air, lingkungan menjadi bersih dan
menciptakan lingkungan yang sehat.

Arahan Kepala Satker :


Paparan Tim Konsultan :

Saran/Masukan :

1. Dinas PEMDA
Kenapa lokasi perumahan untuk pembuatan DED IPAL Kawasan RSH
diperumahan Citra Labuhan Permai?
Kenapa Rumah Susun Sehat disingkat RSH?

1
2. Badan Lingkungan Hidup

Baku mutu efluen pengolahan air limbah domestik lebih baik digunakan
berdasarkan SK Gubernur Kalimantan Selatan.

Apakah air limbah yang diolah hanya air kotor saja?

3. Bupati Kabupaten Tapin

DED tahun 2011 dana APBN, fisik apakah tahun depan?

4. Dinas Bappeda

Untuk loading sektor pengelolaan air limbah dinas apa?

Kesimpulan :

1. Untuk lokasi perumahan untuk pembuatan DED disiapkan daerah yaitu dinas
Bappeda yang sudah mendiskusikan dengan dinas-dinas yang berkaitan dengan
pekerjaan pembuatan DED IPAL RSH.
2. Standar baku mutu efluen yang digunakan berdasarkan SK Gubernur Kalimantan
Selatan.
3. Sambungan rumah yang di hubungkan adalah air kotor, apabila masyarakat
menghubungkan air bekas juga bisa. Tapi yang ditakutkan apabila air bekas
dihubungkan akan bau, karena pada air sambungan kotor tedapat leher angsa yang
ada airnya yang berfungsi menahan bau naik dari interseptor.
4. Pelaksanaan fisik tahun 2010 dana APBD.
5. Perencanaan pembuatan DED IPAL RSH dikonsultasikan dengan Badan Lingkungan
Hidup kabupaten Tapin. Dan Loadind sektornya Dinas Badan Lingkungan Hidup.

Mengetahui, Disusun oleh :

Kepala Satker Penyehatan Lingkungan Konsultan CV. Kinarya Alam Raya


Permukiman Kalsel

AGUS MAWARDI, ST. MAP.


ANIS LATIFI, ST
NIP. 19570810 198503 1 023 Team Leader

2
3

Anda mungkin juga menyukai