Anda di halaman 1dari 6

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Sekolah : Darul Uloom School

Mata pelajaran : Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA)

Kelas/Semester : Mathayom 2 (setara kelas 8 SMP)

Alokasi Waktu : 2 x 50 menit

Tema/Unit : Ciri Fisik/Unit 3

Genre teks : Deskriptif

Keterampilan : Terintegrasi (berbicara, menulis)

Tujuan dan Indikator

Tujuan :

Setelah menyelesaikan pemelajar ini, siswa diharapkan mampu:

1. membaca paragraf deskripsi sederhana tentang ciri-ciri fisik


seseorang;
2. menulis tentang ciri fisik seseorang;
3. menyimak ciri-ciri fisik orang dan mencocokkan dengan gambar;
4. menceritakan ciri-ciri fisik orang lain;
5. menggunakan imbuhan ber- (bermakna punya dan pakai);
6. menggunakan kata tanya yang mana;

Indikator :

1. menulis teks deskriptif sederhana berdasarkan gambar


2. menulis teks dialog bersama teman
3. berbicara melalui percakapan teks

Metode Pembelajaran

1. Pendekatan berbasis teks


2. Model Discover Learning
3. Teknik: Tanya jawab,

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
No Kegiatan Teknik Waktu
.
1 Kegiatan Awal
1. Pengajar dan pemelajar bertanya Tanya jawab
jawab tentang teks deskripsi yang
telah dibuat

STIMULATION (STIMULUS)
2. Pengajar memberikan arahan
untuk melihat ke gambar Pemodelan

3. Pemelajar diminta mencocokan


teks yang sudah dibuat dengan Inkuiri
gambar

Curah gagasan

2 Kegiatan Inti
PROBLEM STATEMENT (IDENTIFIKASI
MASALAH)
1. Pemelajar dan pengajar
Curah gagasan
mendiskusikan letak kesalahan
yang sering terjadi dalam
penulisan teks deskripsi
Diskusi
DATA COLLECTION (PENYUSUNAN
DATA)
2. Pemelajar bersama-sama merevisi
tulisan mereka berdasarkan
gambar Inkuiri
DATA PROCESSING (OLAH DATA)
3. Pemelajar membuat kembali
berdasarkan hasil tulisan yang
telah dibuat dan direvisi menjadi Inkuiri
tulisan baru

VERIFICATION (PEMBUKTIAN)
4. Pemelajar mengoreksi kembali
karangan yang telah dibuat
Pemodelan
bersama teman dan guru
GENERALIZATION (GENERALISASI)
5. Pemelajar membacakan hasil
karyanya satu persatu.

Inkuiri

Curah gagasan

Curah gagasan

Unjuk kerja
3 Kegiatan Akhir
1. Pembelajar membuat teks Inkuiri
deskrispi dari gambar untuk
melihat hasil capaian
Pemodelan

Tanya jawab
Lampiran 3. Rubrik Penilaian

1. Tes tertulis

Jumlah soal = 10

Nilai jawaban benar = 10

Total nilai (100) = jawaban benar x 10

2. Tes kinerja (menulis teks rencana di masa yang akan datang)

Aspek Penilaian

Isi Organisa Diksi Kalimat Ejaan


si dan Jumla Total
No Nama (25) (20) (20)
tanda h Nilai
(25)
baca

(10)

1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

1. Daisuke E

ds
t.

Poin X bobot tiap aspek:5 = Total nilai

Contoh: 5x25 + 5x25 + 5x20 + 5x20 + 5x10 = 500:5 = 100

Indikator Penilaian

Isi 5 Tulisan memiliki ide yang jelas, sesuai dengan topik,


memiliki banyak detil-detil konkrit yang mendukung topik.
4 Tulisan memiliki ide yang jelas, sesuai dengan topik,
memiliki cukup detil-detil untuk mendukung topik.
3 Tulisan memiliki ide yang jelas, sesuai dengan topik, namun
tanpa detil-detil konkrit yang mendukung topik.
2 Tulisan memiliki ide yang jelas, namun sedikit tidak sesuai
dengan topik.
1 Tulisan tidak fokus, melenceng dari topik, dan tidak
dikembangkan dengan baik.
Kalimat 5 Menggunakan struktur yang baik sehingga pesan
tersampaikan dengan baik.

4 Menggunakan struktur yang terbalik, namun pesan masih


bisa tersampaikan.
3 Menggunakan struktur yang terbalik sehingga membuat
pembaca harus lebih konsentrasi untuk menangkap pesan.
2 Menggunakan struktur yang terbalik sehingga sehingga
terjadi perubahan makna.
1 Menggunakan struktur yang terbalik sehingga pesan tidak
tersampaikan
Diksi 5 Menggunakan banyak kosakata dan ungkapan yang tepat,
variatif, dan penulisan yang benar.
4 Menggunakan kosakata dan ungkapan yang tepat, benar
dalam penulisan dengan jumlah yang cukup.
3 Menggunakan kosakata dan ungkapan yang tepat dengan
jumlah yang cukup, terdapat kesalahan penulisan namun
tidak mengubah makna secara keseluruhan.
2 Menggunakan kosakata dan ungkapan yang tepat dengan
jumlah yang cukup, terdapat kesalahan penulisan yang
mengubah makna secara keseluruhan.
1 Tidak memiliki cukup perbendaharaan kosakata untuk
membuat teks yang baik.
Organisa 5 Antarkalimat dan antarparagraf membentuk keterpaduan
si untuk menjelaskan topik yang diangkat.
4 Antarkalimat dan antarparagraf kurang padu, namun topik
secara umum masih dapat tersampaikan.
3 Terdapat beberapa ketidakpaduan yang menyebabkan ide
tidak tersampaikan dengan baik.
2 Terdapat beberapa ketidakpaduan yang menyebabkan ide
tidak tersampaikan dengan baik dan mengganggu makna.
1 Ide tidak terhubung dengan baik, tidak bermakna, dan tidak
teroganisasi dengan baik.
Ejaan 5 Tidak ada ejaan dan tanda baca yang salah.
dan 4 Terdapat kurang dari 25% ejaan dan tanda baca yang salah
namun tidak mengganggu makna.
3 Terdapat lebih dari 25% kesalahan ejaan dan tanda baca
yang salah namun tidak mengganggu makna.
2 Terdapat lebih dari 50% kesalahan ejaan dan tanda baca
Tanda sehingga mengubah makna.
Baca
1 Terdapat lebih dari 75% kesalahan ejaan dan tanda baca
sehingga mengubah makna.

Anda mungkin juga menyukai