Anda di halaman 1dari 3

3.2.1.

DFD
Data Flow Diagram atau biasa disebut dengan DFD adalah gambaran proses
suatu kegiatan yang digambarkan dalam bentuk diagram dengan simbol-
simbol tertentu yang berguna untuk mempermudah dalam memahami proses
yang dibuat tersebut. Untuk dapat membuat DFD kita harus mengetahui
mengenai alur yang berhubungan dengan rancangan tersebut. Adapun yang
akan dibuat adalah alur surat masuk dan surat keluar yang ada di PT. Industri
Telekomunikasi Indonesia (Persero) Divisi Sekretaris Perusahaan, Bagian
Umum dan Properti.

Urusan Administrasi dan


Surat Pimpinan
Dokumen Perusahaan

Dicatat surat Surat yang


dalam buku dituju dalam
disposisi disposisi
agenda

Bagan 3.2 DFD Proses Penanganan Surat masuk di PT Industri Telekomunikasi Indonesia
(Persero) Divisi Sekretaris Perusahaan, Bagian Umum dan Properti.

surat Urusan Administrasi dan Pimpinan Ekspeditor


Dokumen Perusahaan

Bagan 3.3 DFD Proses Penanganan Surat keluar di PT Industri Telekomunikasi Indonesia
(Persero) Divisi Sekretaris Perusahaan, Bagian Umum dan Properti.
3.2.2. ERD (Entry Relation Diagram)
ERD atau Entry Relation Diagram adalah suatu representasi grafis dari entitas
dan hubungan mereka satu sama lain, biasanya digunakan dalam komputasi
dalam hal organisasi data dalam database atau sistem informasi.

arsip

arsip Urusan
Pelayanan
Urusan
dan K3L
Administrasi dan
Dokumen
arsip
Perusahaan
Urusan
Pemeliharaan
Properti dan
Petugas arsip Infrastruktur

menyotir dan
File yang telah mendistribusikan arsip
Penyimpan
diarsipkan arsip sesuai Urusan
dengan bagian Administrasi
dan Dokumen
yang dituju
Perusahaan

arsip
Urusan
Pengelolaan
Poses Kegiatan Pengarsipan di PT. Jasa Teknologi Informasi IBM Indonesia
Properti

arsip
Urusan
Pengelolaan
Aset

Bagan 3.4 Proses Kegiatan Pengarsipan di PT Industri Telekomunikasi Indonesia (Persero)


Divisi Sekretaris Perusahaan, Bagian Umum dan Properti.
Proses yang telah
siap untuk
disarsipkan

Proses input arsip


Operator Entry data
data/Scan

Bagan 3.5 Diagram Alur Penyimpanan Arsip dengan Scan Manager

Anda mungkin juga menyukai