Anda di halaman 1dari 27

Soal kelas bd

1.Mengapa mRNA tidak sama panjangnya dengan DNA yang menjadi bahan transkripsi?
A. mRNA lebih panjang karena memiliki poli a tail
B. mRNA lebih panjang karena hanya mengandung intron
C. DNA lebih pendek karena tidak memiliki cap metilasi
D. mRNA lebih pendek karena mengalami splicing pada intron

2. Nukleotida apa yang menandai ujung 5' dari intron?


a. AT
b. GU
c. AG
d. GG
e. AA

3. Pada proses transkripsi splicing rna adalah


a. Penggabungan Intron
b. Pemutusan exon
c. Penggabungkan exon
d. Replikasi intron

4.Apa yang dimaksud dengan splicing?


a) Splicing adalah penghilangan intron dari prekusor RNA.
b) Splicing adalah pemutusan rantai
c) Splcing adalah proses pemotongan DNA
d) Splicing adalah penghilangan ekson dari DNA
e) Splicing adalah proses pemanjangan intron.

5. mengapa dalam metode splicing RNA intron dianggap sebagai sampah?


a. Karena intron tidak memiliki kode gen
b. Intron merupakan kode untuk tranksripsi
c. Intron jika di ditrjemahkan akan menghasilkan protein yang berbeda
d. Intron jika di ditrjemahkan akan menghasilkan intron lainnya

6.Dalam penyambungan RNA, intron dikeluarkan dan ekson bergabung. Penyambungan RNA dikatalis
oleh....
A. mRNA
B. tRNA
C. snRNP
D. cDNA
E. cAMP

7. Gen akan ditranskripsikan menjadi RNAm terlebih dahulu untuk membentuk


A. Protein
B. Lemak
C. DNA
D. Splisom

8.Fungsi ujung sisi 3' dalam mekanisme splicing adalah


A. Menunjukkan daerah intron
B. Mengenali daerah upstream splicing
C. Mengenali daerah downstream splicing
D. Membentuk protein small ribonuclear proteins
E. Mengenali dan mengikat ujung 5' dari intron

9. Sinyal pada ujung 5' dan 3' dan branchpoint sequence alan di splicing oleh SnRNA (Small Nuclear RNA)
yang akan bersosiasi dgn suatu suatu protein membentuk kompleks protein SNRPs yang terdiri dari, kecuali
a. U1
b.u2
c. U3
d. U4
e. U6

10. Selain adanya sinyal pada ujung 5' dan 3', ditemukan juga sekuens sinyal yang terletak di tengah intron
yang disebut dengan branchpoint sequence yang sekuensnya berupa
A. 5'-MURAY-3'
B. 3'-MURAY-5'
C. 5'-CURAY-3'
D. 3'-CURAY-5'
E. 5"-CURAY-3'

11. Apa yang dimaksud kanker kolon rektal?


a. sel-sel pada kolon atau rektum menjadi abnormal dan membelah tanpa terkontrol membentuk
sebuah massa tumor.

b. sel-sel pada kolon atau rektum tetap normal dan membelah dengan terkontrol

c. pembengkakan pada sel kolon atau rektum

d. pembengkakan pada kulit rektum disertai dengan rasa gatal

12. Tahap perubahan epitel kolon yang normal hingga menjadi metastasis melalui 2 proses yaitu..

a. Sel onkogen dan benign adenoma

b. Benign adenoma dan melignan adenocarinoma

c. Protoonkogen dan melignan adenocarcinoma

d. Melignan adenocarcinoma dan sel pejamu

13. Yang dimaksud dengan gen APC adalah..

a. Gen APC (Adenomatous Polyposis Colli) berlokasi pada lengan panjang kromosom 2q.

b. Gen APC (Adenomatous Polyposis Colli) berlokasi pada lengan panjang kromosom 3q.

c. Gen APC (Adenomatous Polyposis Colli) berlokasi pada lengan panjang kromosom 4q.

d. Gen APC (Adenomatous Polyposis Colli) berlokasi pada lengan panjang kromosom 5q.

14. Pada adenokarsinoma kolon dan rektum sporadik, DCC memegang peranan yang penting sebagai...
a. mengkode satu peptida yang terdiri dari 2843 asam amino dengan berat molekul sekitar 300 kDa.
b. Terlibat dalam regulasi pengikatan DNA pada central domain : residu asam amino 356-393.
c. satu critical role yang menentukan kemampuan metastase tumor.
d. supresor gen yang berfungsi sebagai penentu dari gen

15. Pada gen p53, protein ini terdiri dari 5domain, kecuali..

a. DBD

b. OD

c. c-terminal

d. PVP

16. Mengenai proses terjadinya kanker kolon, pada inisiasi kanker ditandai dengan

a. Terjadinya kerusakan DNA oleh agen agen karsinogenik

b. Pembengkakan pada pembuluh darah disekitar kolon

c. Kinerja dari kolon yang tidak bekerja maksimal

d. Pasien mengeluh pusing dan BAB berdarah

e. Terjadinya penyimpangan pembentukan DNA yang fatal

17. kerusakan DNA pada kanker ini merupakan awal pemicu.


a. replikasi gen
b. mutasi gen
c. lisisnya gen
d. kerusakan DNA
e. masuknya pathogen

18. inisiasi kolon dapat terjadi sejakkecil dimana terjadinya mutasi bawaan diantaranya mutasi gen APC
(Adenoatous Polyposis Coli) pada familial.
a. FAP
b. DAP
c. CAD
d. EAD
e. PAP

19. karakteristik kanker kolon adalah.


a. pasien mengeluh kelelahan
b. terjadinya pembengkakan disekitar perut
c. terjadinya regulasi poliferasi sel
d. meningkatkan poliferasi sel
e. proses metastasis

20. Jenis sel yang merupakan salah satu jenis kultur kanker kolon yang sering digunakan penelitian adalah..
a. sel WiDr
b. sel sAF
c. sel p73
d. COX-2
e. HT-29

21. Jika rantai DNA adalah ATT GTA AAA CGG. Kode genetic yang dibawa oleh Mrna pada sintesis
protein adalah .
A. TAA CAT TTT CGG
B. ATT GTA AAA GCC
C. AUU GTA UUU GCC
D. AUU GUA AAA CGG
E. UAA CAU UUU GCC

22. Dibawah ini yang termasuk dari komponen SURF pada NMD pathway adalah .
A. UPF1,SMG1,ERF1,ERF3
B. UPF1,SMG1,ERF2,ERF3
C. UPF1,SMG5,ERF2,ERF3
D. UPF1,SMG7,ERF2,ERF3
E. UPF1,SMG6,ERF1,ERF2
23. Terdapat beberapa factor delesi kelainan alpha-thallasemia yaitu .
A. Silent carrier
B. Alpha thallasemia trait 1
C. HbH disease
D. Hidrobs fetalis
E. Semua jawaban benar

24. NMD adalah singakatan dari .


A. Normal mediated decay
B. Normal mediated decision
C. Nonsense mediated decay
D. Nonsense mediated decision
E. Nonstop mediated decision

25. Pada thallasemia alpha, jika satu gen termutasi maka menjadikannyya carrier dan ketika seseorang
tersebut memiliki anak maka akan menurunkannya pada anaknya, dan ketika memiliki gejalaa ini tidak akan
memiliki gejala dari thallasemia, jenis gen yang dimaksud adalah .
A. Satu gen termutasi
B. Dua gen termutasi
C. Tiga gen termutasi
D. Empat gentermutasi
E. Lima gen termutas

26. Kenapa pada penderita thallasemia dikatakan bahwa penyakit ini lama-kelaman akan mengubah bentuk
wajah dari penderita .
A. Sumsum tulang pipih diwajah memproduksi sel darah dengan kerja lebih tinggi menyebabkan
sumsum tulang akan membesar dan mengubah bentuk wajah
B. Sumsum tulang pipih tidak melakukan produksi sel darah sehingga mengubah bentuk wajah
C. Penderita thallasemia kelebihan sel darah sehingga dapat mengubah bentuk wajah
D. Penderita thallasemia tidak ada hubungannya dengan pengubahan bentuk wajah
E. Penyakit thallasemia bukan penyakit keturunan

27. Dibawah ini merupakan gejala-gejala penyakit thallasemia, kecuali .


A. Anemia
B. Pembesaran limfa
C. Moon face
D. Fascies cooleys
E. leukimia

28. Yang bukan terapi untuk penyakit thallasemia adalah.


A. Transfuse darah
B. Terapi endokrin
C. Transplantasi sumsum tulang
D. Pemberian vit.c
E. Fisioterapi

29. Penyakit keturunan atau penyakit bawaan yang diturunkan dari salah satu orang tua kepada anaknya
sejak dalam kandungan dan terjadi akibat kelainan sintesis haemoglobin dimana terjadi pengurngaan
produksi satu atau lebih rantai globin yang menyebabkan ketidak seimbangn produksi rantai globin
disebut penyakit
A. Leukimia
B. Trombositopenia
C. Anemia
D. Thallasemia
E. Kanker

30. Yang menyebabkan UPF1 mengalami fosforilasi adalah


A. ERF3B
B. ERF1
C. SMG1
D. SMG5
E. UPF2

31. Obat yang digunakan untuk pengobatan Leukimia Mieloblastik Kronis (CML) adalah
a. Imatinib
b. Sulfonamid
c. Nikotinamid
d. Sefalosporin
e. Metformin

32. Pada terapi Leukemia Limfoblastik Akut (LLA) terjadi polimorfisme pada gen yang menyandi berbagai enzim
yang terlibat dalam metabolisme asam folat. Enzim yang dimaksud ialah
a. MTHFR (Metilentetrahidrofolat) & TS (Timidilat Sintase)
b. Reduktase
c. Limfoblastik
d. Timidilat Sintase (TS)
e. MTHFR (Metilentetrahidrofolat)

33. Salah satu penyebab kegagalan terapi pada LLA adalah terjadinya resistensi terhadap kemoterapi
metotreksat (MTX) yang digunakan pada pengobatan LLA, resistensi terhadap MTX terjadinya karena
a. Polimorfisme pada gen yang menyandi berbagai enzim tidak terlibat dalam metabolisme folat yaitu enzim
metilentetrahidrofolat reduktase (MTHFR) dn timidilat sintase (TS)
b. Tidak ada polimorfisme pada gen yang menyandi berbagai enzim yang tidak terlibat dalam metabolisme
folat yaitu enzim metilentetrahidrofolat reduktase (MTHFR) dn timidilat sintase (TS)
c. Polimorfisme pada gen yang menyandi berbagai enzim yang terlibat dalam metabolisme folat yaitu enzim
metilentetrahidrofolat reduktase (MTHFR) dn timidilat sintase (TS)
d. Polimorfisme pada gen yang menyandi MTHFR terjadi pada posisi nukleotida 677 yaitu alanin dengan valin
(C677T)
e. Polimorfisme pada gen yang terjadi pada posisi nukleotida 677

34. Leukemia Limfoblastik Akut (LLA) merupakan penyakit keganasan yang sering dijumpai pada
a. Orang dewasa
b. Usia Lanjut
c. Wanita menopause
d. Anak-anak
e. Orang dewasa yang mengidap penyakit diabetes

35. Jika terjadi polimorfisme pada gen yang menyandi enzim MTHFR dan TS maka akan
menyebabkan.....terhadap obat MTX

a. kegagalan terapi

b. toksisitas

c. terjadi resisten

d. jawban a dan c benar

e. semua benar

36. Salah satu penyebab peningkatan toksisitas atau kegagaan terapi pada LLA adalah akibat polimorfisme
pada gen...

a. CEBPA

b. BCL3

c. MTHFR

d. FUS

e. MTX

37. Terapi untuk ALL (Acute Lymphoblastic Leukimia) secara historis dibagi menjadi...
a. Dua fase
b. Tiga fase
c. Empat fase
d. Lima fase
e. Enam fase

38. Secara umum, ada dua jenis leukimia yaitu...


a. Akut dan kronis
b. Parah dan sedang
c. Lama dan baru
d. Panjang dan pendek
e. Besar dan kecil

39. Di bawah ini merupakan gejala-gejala umum yang timbul pada penyakit Leukimia Limfoblastik Akut,
kecuali...
a. Detak jantung sangat cepat
b. Sakit yang dirasakan pada lambung
c. Terasa lemah, lelah dan pucat
d. Diare
e. timbulnya anemia, leucopenia dan trombositopenia

40. Bila terjadi polimorfisme pada gen MTHFR, maka..


a. Aktivitas enzim MTHFR akan stabil
b. Meningkatnya ekspresi gen pada TS
c. Aktivitas enzim MTHFR akan menurun
d. Aktivitas enzim MTHFR akan meningkat
e. Menurunnya ekspresi gen pada TS

41. Dibawah ini yang merupakan pengertian resistensi antibiotik, kecuali...


a. Kegagalan pengobatan dengan suatu antibiotika dengan dosis terapi
b. Suatu sifat tidak terganggunya kehidupan sel bakteri oleh antibiotik
c. Antibiotik pada dosis terapi yang dapat mematikan bakteri
d. Kondisi ketika bakteri di dalam tubuh menggubah dalam menanggapi antibiotik
e. Bakteri yang menyebabkan infeksi kebal terhadap antibiotik

42. Pengertian yang tepat dari Resistensi kromosomal adalah........


a. Spontan, dipengaruhi antimikroba, terjadi dilokus
b. Tidak Spontan, tidak dipengaruhi antimikroba, terjadi dilokus
c. Spontan, tidak dipengaruhi antimikroba, terjadi dilokus
d. Tidak Spontan, dipengaruhi antimikroba, terjadi dilokus
43. Salah satu resistensi obat infeksi akibat genetik adalah Antibiotik. Berikut ini cara
mencegah agar tidak terjadi resistensi dalam penggunaan antibiotik, kecuali.....
a. Tidak boleh menggunakan antibiotik secara sembarangan tanpa mengetahui
khasiatnya dengan pasti.
b. Antibiotika yang biasa dipakai secara sistematika jangan dipakai sebagai obat
lokal (topikal).
c. Memakai dosis, cara pakai dan lama pemakaian secara benar pada setiap
penyakit infeksi.
d. Mengganti segera antibiotik yang dipakai bila suatu bakteri resitensi terhadap
antibiotik yang diberikan.
e. Infeksi bakteri resisten antibiotika lebih sulit disembuhkan

44. Dibawah ini merupakan penyebab terjadinya resistensi mikroba adalah...


a. Penggunaan antibiotik yang tidak sama secara berulang
b. Penggunaan antibiotik dengan dosis yang memadai
c. Pemakaian antibiotik secara kontinu
d. Waktu pengobatan dengan antibiotik yang tidak cukup lama
e. Waktu pengobatan dengan antibiotik yang lama

45. Dibawah ini merupakan contoh-contoh dari Plasmid, Kecuali.....


a. Faktor R
b. Faktor F
c. Flagel
d. Toksin

46. Berikut ini pemanfaatan rekayasa genetika untuk meningkatkan kualitas


kesehatan manusia, kecuali...
a. Insulin
b. Antibiotik
c. Antibiotik monoklonal
d. Interferon
e. Terapi Gen Sumsum Tulang Belakang

47. Sifat resisten terhadap antibiotik dapat disebabkan oleh mutasi pada genom bakteri
yang diakibatkan oleh karena terjadinya kesalahan pada saat replikasi DNA atau
kegagalan proses perbaikan DNA (DNA repair) disebut dengan.........
a. Hypermutation
b. Mutasi Adaptif
c. Hypermutable state
d. Mutasi spontan

48. Resistensi kromosomal dapat dibagi menjadi dua golongan yakni Resistensi
Kromosomal primer dan sekunder, yang termasuk resistensi kromosal primer
adalah.....
a. Mutasi terjadi sebelum pengobatan dengan antibiotik dan selama
pengobatan terjadi seleksi bibit yang resisten.
b. Mutasi terjadi selama kontak dengan antibiotik kemudian terjadi seleksi bibit
yang resisten.
c. Mutasi terjadi sebelum pengobatan dengan antibiotik kemudian terjadi seleksi
bibit yang resisten.
d. Mutasi terjadi selama kontak dengan antibiotik dan selama pengobatan terjadi
seleksi bibit yang resisten.

49. Dibawah ini mekanisme yang mendasari terjadinya resistensi antibiotik,


kecuali....
a. Modifikasi target molekul
b. Inaktivasi antibiotik
c. Perubahan outer membran sel mikroba
d. Sistem pompa aktif (efflux pump)
e. Evolusi mikroba menjadi spesies berbeda

50. Resistensi Obat Terbagi menjadi 2 yakni:


a. Resistensi melalui penghambatan sintesis dinding sel dan penghambatan
sintesis protein.
b. Mikroorganisme yang menghasilkan enzim dan merusak obat yang aktif
c. Mikroorganisme yang mengubah struktur target dan mengembangkan jalur
metabolisme
d. Resistensi kromosomal dan ekstra kromosomal
e. Resistensi kromosomal dan intra kromosomal
soal gabungan kelas ac

1. Suatu kompleks multikomponen khusus yang berperan dalam mengubah transkrip primer
(pre-mRNA) menjadi mRNA utuh disebut
a. Spliceosome
b. Ribosom
c. Nukleus
d. Sitoplasma
e. Ekson
2. Pada sel prokariotik proses transkripsi terjadi di . . .
a. Nukleus
b. Ribosom
c. Sitoplasma
d. Retikulum endoplasma
e. Membran plasma
3. Berikut ini komponen spliceosome, kecuali
a. Transkrip primer
b. Lima nucleus kecil
c. Protein yang mengandung motif RNP
d. Intron
4. Berikut ini contoh penyakit yang terjadi karna kesalahan splicing RNA asalah
a. Thalassemia-
b. Anemia defisiensi besi
c. Pneumonia
d. Hepatitis
5. Fungsi dari U6 berinteraksi dengan U2 lalu berinteraksi dengan U1 adalah
a. Untuk mendekatkan tempat penggabungan 51
b. Untuk mendekatkan tempat penggabungan 41
c. Untuk mendekatkan tempat penggabungan 31
d. Untuk mendekatkan tempat penggabungan 21
e. Untuk mendekatkan tempat penggabungan 11

6. Peran dari splicing MRNA adalah . . .


a. Mengubah transkip sekunder
b. Mengubah transkip primer (pre-RNA) menjadi MRNA utuh
c. Menyatukan transkip primer dan sekunder
d. Mengubah transkip tersier
e. Menyatukan transkip sekunder dan
7. Dimana letak terjadinya proses translasi pada sel eukariotik?
a. Nukleus
b. Sitoplasma
c. Ribosom
d. Membran plasma
8. Manakah pernyataan berikut yang tidak benar?
a. Karakteristik mRNA hasil transkripsi pada jasad eukariotik yakni berupa pre-mRNA
yang terdiri dari intron dan ekson
b. Jumlah intron biasanya lebih banyak dari pada jumlah ekson.
c. Jumlah intron dalan suatu gen sangat bervariasi
d. Sekuens intron lebih panjang dari ekson
9. Spliceosome yang membentuk kompleks ribonukleoprotein adalah
a. Residu adenil
b. Snurp
c. Intron
d. Reading frame
10. Ketika terjadi penggabungan ekson dan intron, terbentuklah struktur DNA, snRNA, dan
protein yang berperan dalam
a. Menjadikan suatu penyyakit
b. Terjadinya perubahan suatu nukleotida
c. Reading frame translasi normal terganggu
d. Menimbulkan berbagai kemungkinan akan perubahan urutan dan pembentukan
mRNA yang berbeda-beda
11. Thalasemia diduga menjadi penyakit keturunan yang ditandai dengan ...
a. Meproduksi eritrosit yang berlebihan
b. Ketidakmampuan memproduksi hemoglobin
c. Gangguan ketidakmampuan memproduksi eritrosit dan hemoglobin
d. Semua jawaban salah
e. a&b benar
12. Salah satu contoh kelainan pada tahap RNA adalah ...
a. HbE
b. Hb Malay
c. Hepatomegaly
d. Hemolitik
e. a&b benar
13. Secara berturut turut, thalasemia alfa dan beta disebabkan oleh mutasi gen kromosom ...
a. Kromosom 11 dan 16
b. Kromosom 16 dan 11
c. Kromosom 23 dan 20
d. Kromosom 20 dan 23
e. a&c benar
14. Kekurangan sintetis globin beta pada thalasemia menyebabkan ...
a. Terjadinya anemia pada pasien
b. Penimbunan besi pada jaringan tubuh
c. Kerusakan pada prekursor eritroid di sumsum tulaang belakang
d. a&b benar
e. a, b, dan c benar
15. Fungsi dari Nonsense mediated Mrna decay adalah...
a. Mengurangi kesalahan dalam ekspresi gen dengan menghilangkan transkip mRNA
yang mengandung kodon stop prematur
b. Mencegah menyimpangnya penerjemahan mRNA
c. Melindungi sel terhadap efek merugikan PTC
d. Mengendalikan kualitas RNA dan regulasi mRNA normal
e. Semua benar
16. Faktor utama NMD yang merupakan bagian exon exon junction complex (EJC) yang terkait
pada mRNA setelah disambung bersama protein lain yang juga berfungsi di NMDadalah ..
a. UPF1 dan UPF2
b. UPF1 dan UPF3
c. UPF2 dan UPF3
d. UPF1, UPF2, dan UPF3
e. UPF1
17. Untuk memastikan ekspresi gen berjalan efisien, RNA seluler memasui jalur kontrol yang
dimediasi oleh ...
a. Pengawasan NMD pada PTC
b. Pengawasan NMD pada EJC
c. Pengawasan NMD pada UPF
d. A&b benar
e. Semua jawaban benar
18. Pada eukariota, pemotongan bagian-bagian tertentu dari molekul pra-mRNA dan
penyatuan/penggabungan bagian-bagian sisanya menjadi satu kembali disebut dengan
proses.
a. Sambung-tempel
b. Splicing
c. Transkripsi
d. Translasi
e. A dan B benar
19. Hemoglobin tersusun dari dua jenis rantai protein, yaitu rantai protein ..
a. Alpha globin dan beta globin
b. Alpha globin dan gama globin
c. Beta globin dan gama globin
d. Alpha globin dan delta globin
e. Gama globin dan delta globin
20. Thalasemia alpha mayor yaitu terjadi bila ada kelainan dari ..
a. satu dari empat rantai genetik rantai protein alpha
b. dua dari empat rantai genetik rantai protein alpha
c. satu dari empat rantai genetic rantai protein beta
d. Dua dari empat rantai genetic rantai protein beta
e. Satu dari empat rantai genetic rantai protein alpha dan beta
21. Kelompok gen pada manusia ditemukan berada pada kromosom :
a. 11
b. 16
c. 14
d. P14
e. 16p
22. Proses inaktivasi 6-merkaptopurin bisa melalui oksidasi oleh enzim xantin oksidase (XO) atau
melalui metilasi oleh enzim tiopurin metiltransferase (TPMT). Hasil proses inaktivasi
6-merkaptopurin ini menjadi meatabolit inaktif yaitu .
a) 6-merkaptopurinoksida
b) 6-metilmerkaptopurin
c) Merkaptopurinoksida
d) Metilmerkaptopurin
23. Berikut merupakan tempat kerja 6-merkaptopurin, kecuali..
a. Pembentukan nukleutida
b. Penghambatan sintesis purin
c. Penghambatan aktivitas enzim timidilat sintase
d. Masuk asam nukleat
2. Berikut ini merupakan pernyataan yang tepat tentang polimorfisme, kecuali.....
a) Dapat mengakibatkan perubahan urutan asam amino yang mengkodeprotein
tertentu
b) Dapat membantu proses RNA splicing (proses pemotongan intron pada mRNA)
c) Dapat mengganggu transkripsi gen
d) Merupakan modifikasi struktur DNA
3. Pasien dengan polimorfisme enzim TPMT (tiopurin metiltransferase) berisiko mengalami
toksisitas hematologis yang berat sehingga pajanan DNA oleh nukleotida tioguanin (TGN)
meningkat dan menyebabkan kerusakan DNA. Karena polimorfisme tersebut dapat
menyebabkan....
a. menurunkan kecepatan metabolisme inaktivasi 6-merkaptopurin

b. meningkatkan kecepatan metabolisme inaktivasi 6-merkaptopurin

c. menurunkan kecepatan metabolisme aktivasi 6-merkaptopurin

d. menurunkan kecepatan metabolisme aktivasi 6-merkaptopurin

4. Prinsip mekanisme sitotoksik agen ini adalah penyatuan nukleotida tioguanin (TGN) ke dalam
DNA. 6-merkaptopurin merupakan prodrug yang inaktif dan perlu dimetabolisme menjadi
TGN agar bisa berfungsi sebagai agen sitotoksik. Proses aktivasi ini dikatalisis oleh..
a) Deoksiuridin monofosfat (dUMP) menjadi deoksitimidin monofosfat (dTMP)
b) Enzim hypoxanthine phosphoribosyl transferase (HPRT)
c) Enzim timidilat sintase (TS/TYMS)
d) Enzim dihidropirimidin dehidrogenase (DPD)
5. Pada pengobatan ALL dan AML dengan obat Tropurin defisiensi enzim tiopurin
metiltransferase (TPMT) berisiko sangat tinggi mengalami toksisitas hematologis berat jika
diberi preparat tiopurin dosis konvensional. Maka, pasien golongan ini dibutuh perlakuan...
a. Penambahan dosis 6- merkaptopurin
b. Pengurangan 5-fluorourasil
c. Pengurangan dosis 6- merkaptopurin
d. Penambagan 5-fl uorourasil
6. Berikut merupakan obat-obat dari thiopurine, kecuali:

a. 6-mercaptopurine

b. glikoneuramine

c. 6-thioguanine

d. azathioprine

7. Proses pembentukan 6-Mercaptopurine 6-MP) menjadi Thioinosine monophosphate (TIMP)


dibantu oleh suatu enzim yaitu...

A. Xanthan Oksidase (XO)

B. Tioguanin (TGN)
C. Tiopurin Metiltransferase (TPMT)

D. Hypoxanthine Phosphoribosyl Transferase (HPRT).

8. Salah satu golongan obat Tiopurin yang berfungsi sebagai terapi Acute Myeloblastic Leukemia
(AML) adalah.
a) 6-merkatopurin
b) Azatioprin
c) Tioguanin
d) Glikoneuramine
9. Pasien dengan tingkat aktivitas Tiopurin Metil Transferase (TPMT) yang tinggi (TPMT level >
65 U/ml) dapat menyebabkan tingginya level Thionosine Monophosphate (TIMP) yang
menyebabkan inhibisi sintesis purin dan Hepatotoxicity dan menurunnya level Thioguanin
(TGN) yang menyebabkan resiko kegagalan dalam perawatan. Maka, pasien dengan golongan
ini perlu diperlakukan dengan
a. Penambahan dosis 6-MP atau 6-TG dari dosis biasa
b. Pengurangan 50-80 % dosis 6-MP atau 6-TG dari dosis biasa
c. Pengurangan 10-20 % dosis 6-MP atau 6-TG dari dosis biasa
d. Penambahan 5-fl uorourasil
1. Suatu keadaan dimana organisme tertentu tidak mampu dipengaruhi lagi oleh agen microbial
dinamakan dengan...

a. Transduksi

b. Transformasi

c. Konjungsi bakteri

d. Translokasi

e. Transisi

Jawaban: C

2. Bakteri dapat dapat mengembangkan resistensi dengan cara:

1. Elaborasi enzim yang mengancurkan obat. Misalnya Staphylococus yang resisten


terhadap penisilin G memproduksi -lactamase yang menghancurkan obat.
2. Pengurangan permeabilitas membran sel mikroba pada antibiotik tertentu yang
tergantung pada penetrasi ke dalam bakteri untuk efektivitasnya.

3. Perkembangan perubahan binding sites (seperti kehilangan protein ribosomal


spesifik)) dalam sel bakteri untuk obat-obatan antibiotic tertentu yang secara normal
mengganggu fungsi ribosomal oleh pengikatan zat kimia ke protein ribosomal.

4. Perkembangan perubahan enzim atau jalur metabolik yang mem-bypass reaksi yang
dihambat oleh obat antimikroba atau menjadi kurang rentan pada gangguan dari obat
antibiotik seperti sulfonamides.

Jawaban E. Benar semua

3. DNA telanjang dilewatkan dari satu sel suatu spesies ke sel lain sehingga mengubah genotip
termasuk ke dalam mekanisme transfer plasmid bagian..

a. Mutasi

b. Delegasi

c. Resistensi

d. Transduksi

e. Konjugasi

jwb : B

4. Bakteri berisi elemen genetic ekstrakromosomal yang dapat bereplikasi secara autonom
disebut...

a. Endoplasmic

b. Lokus

c. Sentromer

d. Kromatid

e. Plasmid

Jawaban: E
5. Pada resistensi kromosomal, mutan kromosomal umumnya paling resisten dengan...

a. Perubahan penggunaan obat

b. Perubahan cara replikasi bakteri atau virus

c. Perubahan struktur obat

d. Perubahan struktur reseptor untuk obat

e. Perubahan sifat obat

Jawaban: D

6. Terjadinya produksi B-laktamase oleh suatu bakteri dalam jumlah yang sangat besar
mengakibatkan...

a. Antimikroba terhidrolisis

b. Antimikroba stabil

c. Antimikroba berkonjugasi

d. Kinerja Antimikroba meningkat

e. Kinerja Antimikroba menurun

Jawaban: A

7. Resistensi yang umunya terjadi karena perubahan pada pertahanan tubuh bakteri itu sendiri
atau perubahan struktur bakteri sehingga tidak sesuai lagi sebagai target antibiotik termasuk
kedalam jenis resistensi...

1. Resistensi Genetik

2. Resistensi Kromosomal

3. Resistensi Ekstrakromosomal

4. Resistensi Non Genetik

Jawaban: D. 4 saja
8. Mekanisme transfer plasmid dengan cara plasmid DMA ditransfer oleh virus ke bakteri lain
dalam satu spesies disebut...

a. Transduksi

b. Transformasi

c. Konjugasi bakteri

d. Translokasi

e. Transisi

Jawaban: A

9. Antibiotika dapat bekerja dengan cara membunuh bakteri (bakterisidal) melalui tahap...

1. Replikasi dan transkripsi

2. Translasi

3. Biosintesis peptidoglikan

4. Sintesis asam tetrahidrofolat

Jawaban: E. Benar semua

10. Bakteri gram positif tidak memiliki membran sel bagian luar, sehingga akan resistensi jika
diberikan antibiotik yang bekerja menghambat biosintesis membran sel, contoh antibiotik yang
dapat menghambat biosintesis membran sel adalah...

a. Penisilin

b. Sepalosporin

c. Kolistimetat

d. Polimiksin

e. A dan B benar

Jawaban: E
1. Salah satu penyebab terjadinya kanker kolon adalah terjadinya mutasi pada TSG (Tumor
Supressor Gen) Tp53, yang bertepatan di lokasi ...
a. 12p12 c. 17q13 e. 7q34
b. 5q21 d. 18q21
2. Mutasi gen K-RAS pada kanker kolon terjadi pada kodon ...
a. Kodon 12, kodon 13, dan kodon 16
b. Kodon 12, kodon 13, dan kodon 61
c. Kodon 21, kodon 13, dan kodon 16
d. Kodon 21, kodon 31, dan kodon 61
e. Kodon 21, kodon 13, dan kodon 61
3. Penyakit di bawah ini yang diakibatkan karena adanya mutasi gen K-RAS kecuali ...
a. Kanker pankreas
b. Kanker paru-paru
c. Leukemia
d. Sindrom Noonan
e. Kanker payudara
4. Penyakit kanker kolon terjadi akibat perubahan epitel kolon yang normal hingga menjadi
metastasis, perubahan genetika ini terjadi akibat mutasi pada gen-gen tertentu yaitu ...
a. Gen APC, K-RAS, dan p53
b. dATP, dTTP, dan dCTP
c. XPA, RPA, XPG, dan TFIIH
d. CSB, XPC, dan RPA
e. XPF (ERCC1) dan XPG
5. Dibawah ini yang termasuk faktor yang dapat meningkatkan resiko terjadinya kanker colon
adalah, kecuali
a. Usia
b. Polip usus
c. Penyakit usus
d. Diare Berkepanjangan
e. Kanker kolorektal
6. Berikut ini merupakan faktor resiko seseorang terkena penyakit kanker kolon, kecuali...
a. Mengkonsumsi alkohol
b. Memiliki riwayat sindrom edward
c. Memiliki riwayat sindrom HNPCC
d. Memilki riwayat penyakit polip adenomatosa
e. Merokok
7. TSG merupakan salah satu gen yang berperan dalam regulasi pertumbuhan sel, fungsi dari TSG
adalah
a. Menghambat pertumbuhan sel atau menginduksi apoptosis (kematiansel yang terprogram).
b. Sebagai Proto-onkogen
c. Sebagai control positif pada pertumbuhan sel
d. Sebagai control negatif terhadap pertumbuhan sel
e. Tidak ada jawaban diatas yang benar.
8. Gen yang bertanggung jawab untuk FAP (familial adenomatous polyposis) yang terletak pada
kromosom 5q21 adalah merupakan gen
a. APC
b. H-RAS
c. K-RAS
d. N-RAS
e. p53
9. Tanda dan gejala yang mungkinterjadi pada kanker kolorektal antara lain ialah,kecuali ....
a. Perubahan pada kebiasaan BAB atau adanya darah pada feses
b. Diare
c. Pusing.
d. Mual dan muntah.
e. Rasa letih dan lesu.
10. Penyebab Mutasi DNA Pada Penyakit Kanker adalah...
a. Kerusakan Endogen
b. Diet.
c. Hormon
d. Infeksi kronis dan inflamasi.
e. Semua benar
11. Istilah mutasi dikemukakan oleh
a. Hugo De Vries
b. Adam smith
c. Darwin
d. Sastrohardiwiryo
e. Dinnul Alfian Akbar

Anda mungkin juga menyukai