Anda di halaman 1dari 1

Ada beberapa faktor hazard yang mungkin ditemukan di tempat konveksi.

a. Hazard lingkungan kerja proses perbaikan alat alat bernyanyi, dapat


berpotensi pekerja terkena polusi udara dan debu dari rungan yang pengap,
bahaya kesetrum pada proses pengecekkan alat alat bernyanyi.
b. Hazard lingkungan kerja pemotongan bahan dapat menimbulkan kecelakaan
ketika pekerja melakukan pemotongan pola dari bahan-bahan yang akan menjadi
pakaian, beresiko untuk cedera tersengat arus listrik, kebakaran akibat konsleting.
c. Hazard lingkungan kerja penggunaan mesin bordir terdapat aktivitas berulang
berupa mengganti posisi saat mengecek bordiran yang dapat beresiko terkenanya
jarum, kebisingan, getaran, tersengat arus listrik, kebakaran, nyeri punggung serta
nyeri pada pergelangan tangan.
d. Hazard lingkungan kerja proses finishing beresiko pada pekerja untuk terjadi
cedera.
e. Hazard lingkungan kerja packing pada proses ini para pekerja melakukan
pengepakan maupun pembungksan dari produk konveksi dan harus dilakukan
dengan cepat sehingga kesenpatan untuk terjadinya kecelakaan kerja sangat besar.
f. Hazard lingkungan kerja proses distribusi: beresiko terpaparnya debu atau
polusi dari kendaraan yang berlalu-lalang di depan tempat kerja.
g. Hazard lingkungan kerja bakteri, jamur, cacing dan jentik nyamuk di dapat
pekerja selama melakukan aktivitasnya.
h. Hazard ergonomik dapat memajan pekerja melakukan proses konveksi secara
manual dan terus menerus dalam posisi yang membungkuk, tidak nyaman, statis
dan berulang.
i. Hazard perilaku merokok muncul pekerja sering merokok baik pada saat
bekerja maupun tidak bekerja.
j. Hazard perilaku pola makan tidak teratur dan asupan makanan yang
banyak mengandung lemak jenuh didapatkan karena sistem kerja 24 jamadanya
pengaturan waktu kerjamengakibatkan jadwal makan pekerjateratur.
k. Hazard pengorganisasian pekerjaan dan budaya kerja didapatkan karena
fatigue sering sekali dialami oleh pekerja.

Anda mungkin juga menyukai