Anda di halaman 1dari 3

Hipyan (2010) menyatakan bahwa kerbau tergolong hewan ternak yang sederhana,

mudah dipelihara dan mudah beradaptasi.


Kerbau mampu beradaptasi dengan baik pada lingkungan kering serta memiliki
kemampuan cukup tinggi untuk mengatasi tekanan dan perubahan lingkungan yang
ekstrim (Gunawan dan Romjali, 2010; Darminto et al., 2010).

Jika dikaitkan dengan communication skill, mudah beradaptasi yang dimiliki hewan kerbau juga
bisa diartikan dengan menyesuaikan (diri), menurut Susanto, Herri (2014) tidak ada komunikasi
yang sempurna sama seperti kata pepatah Nobody is Perfect. Dalam komunikasi ungkapan
tersebut digunakan dalam upaya kita berkomunikasi dengan orang lain Tidak semua komunikasi
berjalan sempurna. Salah satu halangan dalam komunikasi adalah kurangnya kemampuan untuk
menyesuaikan diri. Untuk meminimalisis kegagalan dalam berkomunikasi diperlukan kemampuan
menyesuaikan diri misalnya dengan mengamati kondisi lawan bicara sebelum memulai
pembicaraan, menyesuaikan diri dengan mengetahui siapa lawan bicara kita, mungkin saja lawan
bicara kita adalah orang yang pandai dibidang yang sedang menjadi topik pembicaraan, mungkin
saja lawan bicara perasaannya kurang baik, saat berkomunikasi kita harus menempatkan diri
dengan baik dalam ruang atau pun waktu,
Untuk mengungkapkan tinggi rendahnya kemampuan adaptasi digunakan aspek-aspek yang
dikemukakan Semiun (2007), yaitu self knowledge, self objectivity, self control, good
interpersonal relationship, dan satisfaction in work.
a) Self Knowledge, adalah kemampuan mengetahui potensi-potensi dan kekurangan yang
dimiliki
b) Self Objectivity, adalah kemampuan untuk berperilaku dan berpikir secara objektif
c) Self Control adalah kemampuan untuk mengendalikan emosi, pikiran, kebiasaan, sikap dan
tingkah laku saat mengatasi masalah yang dihadapi, serta mampu mengembangkan diri
untuk menjadi lebih baik
d) Good Interpersonal Relationship, adalah kemampuan untuk menunjukkan hubungan
interpersonal yang baik dengan orang lain
e) Satisfaction in Work, adalah rasa puas yang diperoleh dari segala aktivitas

Kerbau jika dikaitkan dengan comunication style yaitu type direct, tipe yang bekerja
keras, karena meski gerakan kerbau lambat, dia mampu membawa beban berat karena
mempunyai kekuatan/energi yang besar dan tidak menyerah untuk membawanya sampai
ke tujuan. Mendengarkan adalah kerja keras dan membutuhkan energi yang besar.
(Harrel T/Allen)

Perut kerbau yang luas, dalam communication skill juga bisa diartikan sebagai wawasan
atau pemikiran yang luas, dalam komunikasi diperlukan pemikiran yang luas.
Komunikasi bisa terjadi dengan banyak orang dan banyak pemikiran yang berbeda,
dengan adanya pemikiran atau wawasan yang luas saat berkomuniksi akan membantu
mengimbangi komunikasi yang terjadi dengan banyak orang yang berbeda, selain itu
pemikiran luas juga diperlukan sebagai penengah dalam diskusi jika terjadi perbedaan
perndapat yang besar diantara banyak pemikiran.
Memiliki mulut, berfungsi sebagai mengambil makanan dan tempat mengunyah pakan
yang diambil.

4 Kaki kecil untuk menopang tubuh yang begitu besar , bisa diartikan

Memiliki ekor, berfungsi sebagai pelindung organ reproduksi bagi kerbau betina, anus
dan melindungi dari serangan serangga kecil yang ada diarea tersebut.

Kerbau lumpur memiliki konformasi tubuh yang berat dan padat. Kerbau lumpur memiliki tubuh
dan kaki yang pendek, perut yang luas dan leher panjang. Ciri-ciri dari bagian muka adalah dahi
datar, muka pendek dan moncong luas. Kerbau lumpur memiliki tanduk meleng
kung ke atas, biasanya digunakan sebagai ternak pekerja dan penghasil daging (Hasinah dan
Handiwirawan, 2006).

Letak pusaran pada kerbau lumpur (gambar 6) terdapat di bagian


kepala, pundak kiri-kanan dan pinggul kiri-kanan (Pradita, 2013). Letak pusaran yang
mempunyai nilai sosial tinggi yaitu delapan titik pusar yang terdapat di bagian hidung, telinga,
pundak, dan pinggul (Dudi et al.,2011).

Anda mungkin juga menyukai