Anda di halaman 1dari 24

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP
MACAM-MACAM SAMBUNGAN
KABEL LISTRIK

KELAS : X

SEMESTER : GASAL

DISUSUN OLEH:

ABDUL KHAMID.ST

NO PESERTA :13030861710635

PROGRAM SUDI : TEKNIK KETENAGALISTRIKAN

KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK

PLPG RAYON 112 TAHAP IV NON BLOK

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

2013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK Muhammadiyah Mungkid Magelang


Kelas/Semester : X(Sepuluh)/1(Satu)
Mata Pelajaran : Pekerjaan Mekanik Dasar
Topik : Macam Macam Sambungan Kabel Listrik
Waktu : 1 x 30 menit

A. Kompetensi Inti SMK Muhammadiyah kelas X:


1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan,
gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
2.1 Menunjukkan sikap senang, percaya diri, motivasi internal, sikap kritis, bekerjasama, jujur dan
percaya diri dalam menyelesaikan berbagai permasalahan nyata.
2.2 Memiliki sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif
2.3 Memahami tentang Macam-macam kabel Listrik
2.4 Mengenal fungsi dari masing-masing kabel listrik
2.5 Memahami dan mengetahui macam macam alat bantu yang mendukung proses pembuatan
sambungan-sambungan kabel listrik

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Terlibat aktif dalam pembelajaran pembuatan macam-macam sambungan kabel listrik.
2. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
3. Toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
4. Menjelaskan macam-macam alat bantu untuk membuat sambungan kabel listrik.
5. Menjelaskan penggunaan alat-alat dalam membuat sambungan kabel listrik dengan benar

D. Tujuan Pembelajaran
Dengan kegiatan diskusi dan praktek secara kelompok dalam pembelajaran membuat macam-
macam sambungan kabel listrik diharapkan siswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan
bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik,
serta dapat:
1. Menjelaskan kembali pengertian fungsi sambungan dalam kabel listrik
2. Menyatakan macam-macam sambungan kabel listrik
3. Mengenal dan dapat membedakan antara satu sambungan dengan sambungan lainya
4. Menganalisa fungsi tiap tiap sambungan kabel listrik

E. Materi Ajar
A. Kabel Listrik

1. Kabel listrik yang baik harus memenuhi syarat mekanis,Elektris,Thermis dan kimia
2. Mampu menghantar Arus listrik yang sebesar-beasrnya
3. Kabel listrik mampu menekan kerugian arus listrik sekecil mungkin
4. Kabel listrik tidak terpengaruh adanya panas,korosi dan pengaruh lainya.
5. Kabel lisrtik dapat di pasang baik di udara ataupun di dalam bawah tanah
B. Macam-macam Kabel Listrik
Berdasarkan jenis bahan yang digunakan untuk kabel listrik dapat di bedakan menjadi beberapa
macam:

1. Kabel NYA

Kabel jenis NYA ini mempunyai bentuk betinti tunggal dari bahan tembaga sebagai intinya
berisolasi PVC.pemasangnya tidak boleh menempel pada dinding / tembok,tetapi harus
menggunakan rol isolator atau pipa instalasi listrik.Kabel NYA tidak boleh dipasang di
tempat terbuka atau di bawah tanah. Kabel NYA adalah jenis kabel yang banyak
dipergunakan dalam pemasangan instalasi karena selain harganya murah juga mudah
dalam pengerjaannya dan berperan sebagai pengganti kabel NGA. Istilah NYA memiliki arti
sbb :

N : Normal artinya penghantar tersebut dari tembaga


Y : Isolasi dari PVC yaitu Pollyvinil Chlorida
A : adder artinya terdiri dari satu penghantar.

Kabel NYA tersedia dipasaran dalam berbagai ukuran dari 1,5 mm2 150 mm2

2. Kabel NYM
Jenis kabel NYM mempunyai inti lebih dari satu,inti kabel dari tembaga,berisolasi dari
PVC,selubung dalam dari karet dan selubung luar dari PVC.Pemasangan kabel NYM boleh
langsung menempel,pada tembok tampa menggunakan rol isolator / pipa
instalasi.Pemasangan kabel NYM tidak boleh di dalam tanah dan tempat terbuka

3. Kabel NYY :
Kabel ini dirancang untuk instalasi tetap didalam tanah yang dimana harus tetap diberikan
perlindungan khusus (misalnya duct, pipa PVC atau pipa besi). Kabel protodur tanpa sarung
logam. Instalasi bisa ditempatkan didalam dan diluar ruangan, dalam kondisi lembab
ataupun kering. memiliki lapisan isolasi PVC (biasanya warna hitam), ada yang berinti 2, 3
atau 4. Dan memiliki lapisan isolasi yang lebih kuat dari kabel NYM (harganya lebih mahal
dari NYM). Kabel NYY memiliki isolasi yang terbuat dari bahan yang tidak disukai tikus.
4. Kabel NYAF :
Kabel ini direncanakan dan direkomendasikan untuk instalasi dalam kabel kotak
distribbusi pipa atau didalam duct. Kabel NYAF merupakan jenis kabel fleksibel dengan
penghantar tembaga serabut berisolasi PVC. Digunakan untuk instalasi panel-panel yang
memerlukan fleksibelitas yang tinggi, kabel jenis ini sangat cocok untuk tempat yang
mempunyai belokan belokan tajam. Digunakan pada lingkungan yang kering dan tidak
dalam kondisi yang lembab/basah atau terkena pengaruh cuaca secara langsung.

5. Kabel NYFGbY/NYRGbY/NYBY :
Kabel ini dirancang khusus untuk instalasi tetap dalam tanah yang ditanam langsung
tanpa memerlukan perlindungan tambahan (kecuali harus menyeberang jalan). Pada
kondisi normal kedalaman pemasangan dibawah tanah adalah 0,8 meter.

6. Kabel NYCY :
Kabel ini dirancang untuk jaringan listrik dengan penghantar konsentris dalam tanah,
dalam ruangan, saluran kabel dan alam terbuka. Kabel protodur dengan dua lapis
pelindung pita CU Kabel. Instalasi ini bisa ditempatkan diluar atau didalam bangunan, baik
pada kondisi lembab maupun kering.

7. Kabel NYF Gby


Jenis kabel NYF Gby ini,kabel berinti tembaga,berisolasi PVC,selubung dalam dari
karet,berperisai pita logam,selubung luar dari PVC,kabel ini mempunyai inti lebih dari
satu,dan mempunyai kekuatan mekanik tinggi

Dibawah ini adalah beberapa kode dari beberapa jenis kabel. Jenis atau tipe tipe kabel yang
ada dipasaran tersebut memiliki arti sesuai dengan fungsi nya juga. Berikut ini pengertian kode nama
jenis kabel atau Momen klatur Kabel Menurut SPLN :

N Kabel Standar dengan inti tembaga


NA Kabel Standar dengan Inti Aluminium sebagai penghantar
Y Isolasi PVC
G Isolasi Karet
A Kawat Berisolasi
Y Selubung PVC, Y pada akhir momen klatur
M Selubung PVC
R Kawat Baja Bulat (perisai)
Gb Kawat Pita Baja ( perisai)
B Pipa Baja
I Untuk isolasi tetap di luar jangkuan tangan
re Penghantar padat bulat
rm Penghantar bulat berkawat banyak
Se Penghatar bentuk pejal (padat)
Sm penghantar dipilin bentuk sektor
f penghantar halus dipintal bulat
ff penghantar sangat fleksibel
D penghantar 3 jalur yang ditengah sebagai pelindung
H kabel untuk alat bergerak
rd inti dipilin bentuk bulat
fe inti pipih
-1 kabel dengan sistem pengenal warna urat dengan hijau kuning
-0 kabel dengan sistem pengenal warna urat tanpa hijau kuning

Contoh

Jenis Kabel NYHGbY 4 x 100 mm/0.6/1 kV Artinya kabel tersebut memiliki ketentuan sebagai berikut :

N : Kabel jenis standar dengan penghantar tembaga


Y : Mempunyai isolasi PVC
H : Kabel Untuk Alat Bergerak
Gb : Kawat Pita baja (perisai)
4 x : mempunyai 4 saluran, merah, kuning, biru, hitam
100 mm2 : Tiap saluran berpenampang masing-masing 100 mm2
0,6/1kV : tegangan yang diijinkan 600 Volt tegangan Maksimal 1000 Volt

Kabel NGA :

Kabel NGA termasuk kabel yang banyak digunakan sebagai penghantar dalam instalasi penerangan. Arti
NGA adalah :

N : Normal artinya penghantar terbuat dari tembaga


G : Gummi artinya penyekat atau isolasinya terbuat dari karet
A : Ader artinya terdiri dari satu penghantar

Kabel ini sudah jarang digunakan lagi karena daya tahannya tidak tahan lama, selain harganya mahal,
sehingga tidak diproduksi lagi. 1,5 mm2 95 mm2 yang ada ukurannya.

Kabel NYA :

Kabel NYA adalah jenis kabel yang banyak dipergunakan dalam pemasangan instalasi karena selain
harganya murah juga mudah dalam pengerjaannya dan beperan sebagai pengganti kabel NGA. Istilah
NYA memiliki arti sbb :

N : Normal artinya penghantar tersebut dari tembaga


Y : Isolasi dari PVC yaitu Pollyvinil Chlorida
A : adder artinya terdiri dari satu penghantar.

Kabel NYA tersedia dipasaran dalam berbagai ukuran dari 1,5 mm2 150 mm2

C. Macam-macam sambungan kabel


Ada beberapa macam sambungan kabel listrik antara lain:
1. Sambungan ekor babi
2. Sambungan cabang datar
3. Sambungan Datar(plain Cros Joint)
4. Sambungan percabangan ganda bakel bernadi satu
5. Sambungan bell hangger
6. Sambungan percabangan simpul
7. Sambungan Bolak balik
8. Sambungan Western union
9. Sambungan Britania

Macam Macam Sambungan Kabel Listrik


F. Model/Metode Pembelajaran
1. Diskusi
2. Ceramah
3. Tanya Jawab

G. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Salam pembuka; Doa, Presensi 5 menit
2. Memotivasi siswa
3. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model evaluasi yang
diterapkan
4. Tanya jawab tentang ketentuan yang berlaku dalam definisi
macam-macam sambungan kabel listrik
Inti 1. Eksplorasi 20 menit
Menyampaikan kompetensi dan indikator yang harus
dicapai
2. Elaborasi
a. Siswa mendiskusikan prosedur dan K3 untuk
sambungan kabel listrik
b. Siswa mendiskusikan definisi tentang macam-macam
sambungan kabel listrik
c. Siswa mendiskusikan rancangan dan praktek
membuat macam-macam sambungan kabel listrik
d. Siswa mendiskusikan dan pemeriksaan hasil
pembuatan macam-macam sambungan kabel listrik
e. menyebutkan pengertian sambungan kabel
f. Menyebutkan kegunaan dan fungsi dari sambungan
kabel dalam teknik istalasi listrik
g.Menyebutkan macam macam sambungan kabel
listrik yang sering dipakai dalam membuat instalasi
listrik
3. Konfirmasi
a. Tanya jawab tentang kesulitan siswa
b. Siswa menanyakan masalah macam-macam
sambungan kabel listrik
c. Siswa menyimpulkan hasil praktek macam-macam
sambungan kabel listrik
Penutup 1. Siswa diminta menyimpulkan tentang bagaimana fungsi 5 menit
dari sambungan kabel
2. Dengan telah melakukan praktek membuat macam-
macam sambungan kabel listrik,siswa dapat lebih
memahami fungsi dari sambungan kabel listrik
3. Guru memberikan kesimpulan tentang kegunaan dan
fungsi sambungan kabel listrik dalam istalasi listrik.
4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan
pesan untuk tetap belajar.

H. Alat/Media/Sumber Pembelajaran
1. Alat : Tang kombinasi, Tang potong dan Tang lancip
2. Bahan : kabel listrik NYA
3. Sumber Belajar: Buku Teknik Instalasi listrik bangunan`dan Peraturan pemasangan instalasi
rumah tinggal
a. Prosedur Penilaian:

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

1. Sikap Pengamatan dan sikap Selama pembelajaran dan saat


siswa melakukan praktek
a. Terlibat aktif dalam
materi praktek macam
macam sambungan
kabel listrik.
b. Bekerjasama dalam
kegiatan kelompok.
c. Toleran terhadap proses
pemecahan masalah
yang berbeda dan
kreatif.

2. Pengetahuan

a. Menjelaskan kembali Pengamatan dan tes Penyelesaian tugas individu dan


pengertian fungsi dari kelompok
macam-macam
sambungan kabel listrik
b. Menyatakan kembali
hubungan antara fungsi
masing-masing
sambungan kabel listrik
terutama dalam
rangkaian listrik
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

3. Keterampilan

a. Terampil menerapkan Pengamatan Penyelesaian tugas (baik


konsep/prinsip dan individu maupun kelompok) dan
strategi pemecahan saat praktek
masalah yang relevan
yang berkaitan dengan
fungsi dan macam
sambungan kabel listrik

I. Instrumen Penilaian Hasil belajar


Tes tertulis
A. Soal
Jawablah dengan Singkat dan Tepat
1. Kabel listrik yang baik harus memenuhi beberapa syarat,sebutkan
2. Kabel listrik harus mempunyai kekuatan mekanis,apa maksudnya
3. Bagaimana spesifikasi kabel jenis NYA,jelaskan
4.Sebutkan 5 macam sambungan kabel listrik
5.Apa yang kamu ketahui tentang kabel jenis NYF Gby,jelaskan
B. Jawab
1. - syarat mekanis - syarat kimia
- syarat elektris - syarat termis
2. Kekuatan mekanis maksudnya mampu menghantarkan arus listrik yang sebesar-
besarnya dengan kerugian sekecil kecilnya
3. Jenis kabel bentuknya berinti tunggal dari bahan tembaga sebagai inti,berisolasi PVC
4. 5 macam sambungan kabel listrik
a) Sambungan ekor babi
b) Sambungan cabang datar
c) Sambungan Datar(plain Cros Joint)
d) Sambungan percabangan ganda bakel bernadi satu
e) Sambungan bell hangger
5. Jenis kabel NYF Gby kabel ini berinti tembaga,berisolasi PVC, selubung dalam dari
karet, berperisai pita logam,selubung luar dari PVC.Kabel ini mempunyai inti lebih dari
satu dan mempunyai kekuatan mekanik yang tinggi.
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

No Nama Siswa Sikap


Aktif Bekerjasama Toleran
KB B SB KB B SB KB B SB
1 Mahmud Ana
2 Yuli Sukamto
3 Erni tri utami
4 Siti mashitoh
5 Sunardi
6 Servi Panimba
7 Marwiani
8 Sahlan
9
10

Keterangan:
KB : Kurang baik : 60 - 70
B : Baik : 70 - 80
SB : Sangat baik : 80 - 90
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN
Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang
berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran.
1. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan
masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran tetapi
belum tepat.
3. Sangat terampill, jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran dan sudah
tepat.
Bubuhkan tanda pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
No Nama Siswa Keterampilan

Menerapkan konsep/prinsip dan Jumlah skor


strategi pemecahan masalah
KT T ST
1 Mahmud Ana
2 Yuli sukamto
3 Erni Tri Utami
4 Siti Mashitoh
5 Sunardi
6 Servi Panimba
7 Marwiani
8 Sahlan

Keterangan:
KT : Kurang terampil : 60 - 70
T : Terampil : 70 - 80
ST : Sangat terampil : 80 - 90
Penilaian Laporan Pratikum/Diskusi

Nama :

Kelas : ..

Aspek yang di nilai Bobot

1. Ketrampilan mengggunakan alat dan bahan

2. Ketrampilan Mengamati hasil praktek

3. Merumuskan hasil praktek

4. Ketrampilan membereskan dan alat dan bahan

5.Membuat kesimpulan

Tugas :

Semarang,26 Oktober 2013

Guru Pengampu

Abdul Khamid.ST
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP
PENGUKURAN KOMPONEN RESISTOR

KELAS : X

SEMESTER : GASAL

DISUSUN OLEH:

ABDUL KHAMID.ST

NO PESERTA :13030861710635

PROGRAM SUDI : TEKNIK KETENAGALISTRIKAN

KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK

PLPG RAYON 112 TAHAP IV NON BLOK


UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

2013

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK Muhammadiyah Mungkid Magelang


Kelas/Semester : X/2
Mata Pelajaran : Menggunakan Hasil Pengukuran
Topik : Pengukuran Komponen Resistor
Waktu : 1 x 30 menit

A. Kompetensi Inti SMK Muhammadiyah kelas X:


1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong
royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat
dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda
sesuai kaidah keilmuan.
5. Definisi rangkaian dasar ohm dapat dijelaskan
6. Jenis dan macam macam rangkaian dapat diuraikan dan dijelaskan
7. Menjelaskan penggunaan Ohm meter dengan benar
8. Bahan dan perlengkapan untuk rangkaian dasar ohm

B. Kompetensi Dasar
1.1Menunjukkan sikap senang, percaya diri, motivasi internal, sikap kritis, bekerjasama, jujur dan
percaya diri dalam menyelesaikan berbagai permasalahan nyata.
1.2. Memiliki sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif
1.3 Memahami tentang komponen pasif resistor,mengenal macam-macam resistor
1.4 Mengenal dan dapat membaca kode warna dari sebuah resistor,menganalisa hambatan pada
kawat.
1.5 Memahami konduktifitas dan reduktifitas komponen resistor dan menganalisa pengaruh temperatur
pada hambatan penghantar

C.Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Terlibat aktif dalam pembelajaran pengukuran komponen Elektronika.
2. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
3. Toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
4. Menjelaskan rangkaian dasar Ohm meter.
5. Menjelaskan penggunaan ohm meter dengan benar

D. Tujuan Pembelajaran
Dengan kegiatan diskusi dan praktek secara kelompok dalam pembelajaran pengukuran komponen
eketronika inii diharapkan siswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab
dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik, serta dapat:
1. Menjelaskan kembali pengertian fungsi komponen pasif resistor
2. Menyatakan macam-macam resistor
3. Mengenal dan dapat membaca kode warna dari sebuah resistor
4. Menganalisa hambatan pada kawat penghantar
5. Menganalisa pengaruh temperatur pada hambatan penghantar.

E. Materi Ajar
a. Resistor

1. Resistor adalah komponen elektronika yang selalu dapat kita


jumpai pada setiap rangkaian elektronika
2. Bentuk, ukuran,bahan dan resistansinya beragam tapi mudah dikenali
3. Resistor dalam teori dan praktek di tulis dengan huruf R
4. Resistor atau hambatan banyak dipakai pada teknik listrik dan elektronika.
5. Resistor dibuat dengan berbagai cara, misalnya; dibuat dari kawat tertentu (di antaranya nikelin)
yang digulung sedemikian rupa dalam suatu kerangka.
6. Dibuat dari keramik (semacam tanah liat) atau dari karbon yang disemprotkan pada keramik.
Resistor semacam ini kurang tahan terhadap temperatur sehingga hanya digunakan untuk arus
yang kecil-kecil
D. Macam-macam Resistor
Berdasarkan jenis bahan yang digunakan untuk membuat resistor di bedakan menjadi resistor
kawat,resistor arang dan resistor oksida logam.

berdasarkan sifatnya resistor terdiri dari dua yaitu :

1. Resistor yang dapat diatur nilai hambatannya disebut variable resistor ,jenis komponen ini
antara lain:
a. potensio meter;linier meter,logaritmis
b. trimer,potensio meter
c. hemoister;NTC,PTC
d.LDR,VDR
2. Resistor yang tidak dapat diatur nilai hambatannya disebut resistor tetap.jenis komponen
ini antara lain:
a. Metal film resistor
b. metal oksida film
c. Carbon film resistor
d. Ceramic Resistor(resistor keramik
E. Kode Warna Resistor
Hambatan dari suatu resistor dapat dibaca langsung pada badannya, yaitu dengan
melihat angka-angka yang ditulis langsung pada badan. Akan tetapi, yang paling lazim
dengan cara memberi lukisan gelang-gelang berwarna (4 buah gelang) biasa disebut kode
warna.

Gambar. Resistor dengan 4 Gelang dan 5 Gelang Warna.

Bagai mana pedoman pembacaan warna ?

D. Hambatan Listrik pada Kawat Penghantar


i. Logam yang elektronnya sulit bergerak akan sulit mengalirkan arus listrik. Logam demikian
memiliki resistansi (hambatan) yang besar.
ii. Logam yang elektronnya mudah bergerak akan
mudah mengalirkan arus listrik. Logam demikian memiliki resistansi (hambatan) yang kecil.
iii. Ada hubungan antara hambatan suatu kawat/penghantar dengan panjang kawat, luas
penampang kawat dan jenis bahan kawatnya

E. Konduktivitas dan Resistifitas


1. Penghantar yang memiliki hambatan (R) besar, daya hantarnya (G) kecil.
2. Daya hantar (konduktivitas) adalah lawan dari hambatan (resistivitas)
3. Jika perubahan nilai resistansi potensio sebanding dengan perubahan kedudukan kontak
gesernya maka potensio semacam ini disebut dengan potensio meter linier
F. Pengaruh suhu terhadap hambatan listrik.
2. suatu resistor akan berubah nilai hambatannya apabila suhu disekelilingnaya berubah
3. berdasarkan sifatnya terdapat dua jenis resistor yaitu :
4. PTC ( Positive Temperature Coefficient) yaitu bahan yang nilai hambatannya bertambah
bila suhunya naik.
5. NTC ( Negative Temperature Coefficient) yaitu bahan yang nilai hambatannya berkurang
bila suhunya naik.

KOMPONEN PASIP KOMPONEN AKTIP

(BERSIFAT RESISTOR) (MENGUBAH BESARAN & BENTUK)

R L C DIODA TABUNG SEMIKONDUKTOR

Resistor yang mempunya nilai tetap disebut fixed resistor


dan yang dapat diatur disebut variabel resistor.

Dimensi resistor tetap . LDR PTC/NTC


Resistor yang dapat diatur :petensio; tripot; geser

J. Model/Metode Pembelajaran
1. Diskusi
2. Ceramah
3. Tanya Jawab

K. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Salam pembuka; Doa, Presensi 5 menit
2. Memotivasi siswa
3. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model evaluasi yang
diterapkan
4. Tanya jawab tentang ketentuan yang berlaku dalam definisi
komponen elektronika terutama resistor

Inti 1. Eksplorasi 70 menit


Menyampaikan kompetensi dan indikator yang harus
dicapai
2. Elaborasi
a. Siswa mendiskusikan prosedur dan K3 untuk
instalasi penerangan
b. Siswa mendiskusikan definisi tentang komponen
elektronika terutama tentang resistor
c.Siswa mendiskusikan rancangan dan persiapan
pengukuran komponen elektronika
d.Siswa mendiskusikan dan pemeriksaan hasil
pengukuran komponen elektronika
e. menyebutkan pengertian resistor
f. Menyebutkan kegunaan dan fungsi dari resistor dalam
teknik listrik dan elektronika
g.Menyebutkan macam macam resistor yang
digunakan dalam bidang teknik listrik dan elektronika
3. Konfirmasi
a. Tanya jawab tentang kesulitan siswa
b. Siswa menanyakan masalah definisi komponen
resistor sebagai komponen elektronika
c. Siswa menyimpulkan hasil pengukuran

Penutup 5. Siswa diminta menyimpulkan tentang bagaimana fungsi 5 menit


dari komponen resistor
6. Dengan telah melakukan praktek pengukuran komponen
resistor siswa dapat menjelaskan kegunaan komponen
resistor dalam penggunaan sebagai komponen
elektronika
7. Guru memberikan kesimpulan tentang kegunaan dan
fungsi resistor sebagai komponen eketronika.
8. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan
pesan untuk tetap belajar.

L. Alat/Media/Sumber Pembelajaran
4. Alat : Alat ukur Multi meter
5. Bahan : Bahan elektronika yang dapat diukur seperti resistor
6. Sumber Belajar: Buku Teknik Elektronika,buku teknik pengukuran,konsep
dasar listrik dan elektronika dan sumber ajar lainya yang relevan
M. Penilaian Hasil Belajar
a. Teknik Penilaian: pengamatan, tes tertulis
b. Prosedur Penilaian:

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

1. Sikap Pengamatan dan sikap Selama pembelajaran dan saat


siswa melakukan praktek
d. Terlibat aktif dalam
materi Pengukuran
komponen elektronika.
e. Bekerjasama dalam
kegiatan kelompok.
f. Toleran terhadap proses
pemecahan masalah
yang berbeda dan
kreatif.

2. Pengetahuan

c. Menjelaskan kembali Pengamatan dan tes Penyelesaian tugas individu dan


pengertian fungsi dari kelompok
komponen elektronika
terutama resistor
d. Menyatakan kembali
hubungan antara
komponen elektronika
terutama resistor
dengan komponen
lainya seperti kapsitor,
transistor dalam
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

rangkaian listrik dan


elektronika

3. Keterampilan

b. Terampil menerapkan Pengamatan Penyelesaian tugas (baik


konsep/prinsip dan individu maupun kelompok) dan
strategi pemecahan saat praktek
masalah yang relevan
yang berkaitan dengan
fungsi dan macam
resistor sebagai
komponen eketronika

N. Instrumen Penilaian Hasil belajar


Tes tertulis
A. Soal
Jawablah dengan Singkat dan Tepat
1. Besarnya resistansi suatu penghantar ditentukan oleh ..
2. Mana yang paling buruk diantara besi, platina dan kayu, jika dipakai sebagai
penghantar? Mengapa?
3. Apa Yang dimaksud Resistor?
4.Sebutkan macam-macam komponen resistor tetap
5.Sebutkan macam-macam komponen resistor variabel
B. Jawab
1. Besarnya resistansi suatu penghantar ditentukan oleh ohm,kilo ohm dan mega ohm
2. yang paling buruk Jika dipakai sebagai penghantar adalah kayu karena kayu termasuk bahan
isolator atau sulit menghantarkan arus listrik
3. Resistor adalah komponen elektronika yang berfungsi sebagai penghambat atau hambatan
dalam rangkaian elektronika
4. Metal film resistor
- Metal oksida resistor
- Ceramik encaset wirewound
5. Potensio Meter
- Trimer
- hemoester;NTC,PTC
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

No Nama Siswa Sikap


Aktif Bekerjasama Toleran
KB B SB KB B SB KB B SB
1 Mahmud Ana
2 Yuli Sukamto
3 Ernni tri utami
4 Siti mashitoh
5 Sunardi
6 Servi Panimba
7 Marwiani
8 Sahlan
9
10

Keterangan:
KB : Kurang baik
B : Baik
SB : Sangat baik

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN


Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang
berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran.
1. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan
masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran tetapi
belum tepat.
3. Sangat terampill, jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi
pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran dan sudah
tepat.
Bubuhkan tanda pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
No Nama Siswa Keterampilan
Menerapkan konsep/prinsip dan
strategi pemecahan masalah
KT T ST
1 Mahmud Ana
2 Yuli sukamto
3 Erni Tri Utami
4 Siti Mashitoh
5 Sunardi
6 Servi Panimba
7 Marwiani
8 Sahlan

Keterangan:
KT : Kurang terampil
T : Terampil
ST : Sangat terampil

Penilaian Laporan Pratikum/Diskusi


Nama :

Kelas :

Aspek yang di nilai Bobot

1. Ketrampilan mengggunakan alat

2. Ketrampilan Mengamati hasil praktek

3. Merumuskan hasil praktek

4. Ketrampilan membereskan dan alat dan bahan

5.Membuat kesimpulan

Tugas :

Semarang,20 Oktober 2013

Guru Pengampu

Abdul Khamid.ST

Anda mungkin juga menyukai