Anda di halaman 1dari 5

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!

1. Bila X adalah jaringan meristem, dan Y adalah jaringan permanen, maka contoh jaringan X
dan Y secara berturut-turut yang benar adalah .

X Y
A Kambium, embrio Epidermis, sklerenkim
B Parenkim, kambium Epidermis, floem
C Zigot dan ujung akar Daun tua dan batang
D Pucuk daun dan ujung akar Batang dewasa
E Ujung akar dan batang Pangkal daun dan epidermis

2. Berikut adalah beberapa sifat sel jaringan tumbuhan


1. Tidak mampu membelah
2. Berdinding tipis
3. Relatif penuh protoplasma
4. Bentuk dapat berubah
5. Berdinding tebal
6. Bentuk dan ukuran sel sama
7. Bentuk relative permanen
8. Rongga sel besar
Yang merupakan sifat sel jaringan meristem dan jaringan dewasa adalah

Sel jaringan Sel jaringan


meristem permanen

A 1,3,4 dan 6 2, 5, 7 dan 8

B 2, 3, 5 dan 6 1, 4, 7 dan 8

C 2, 3, 4 dan 6 1, 5, 7 dan 8

D 2, 3, 4 dan 7 1, 5, 6 dan 8

E 2, 3, 7 dan 6 1, 4, 5 dan 8

Perhatikan gambar pada slide untuk mengerjakan soal no 3 dan 4!

3. Meristem primer ditunjukan oleh bagian


A. E, B dan A
B. D, B dan A
C. E, D dan A
D. D, C dan A
E. C, B dan A
4. Berdasarkan gambar tersebut, pernyataan yang benar mengenai bagian dan fungsi yang
benar adalah
A. E, jaringan meristem sekunder yang penting untuk pertumbuhan sekunder
B. A, jaringan meristem sekunder unjung penting untuk perpanjangan akar
C. D, jaringan permanen yang penting untuk pelindung dan penunjang
D. B, jaringan meristem primer yang penting untuk pepertumbuhan primer
E. B, jaringan meristem apikal lateral yang penting untuk petumbuhan sekunder
5. Pernyataan berikut merupakan ciri-ciri jaringan.
1. Bentuknya memeanjang tegak dan memiliki banyak kloroplas
2. Sel sel jaringan muda selalu membelah atau bersifat embrional
3. Pada beberapa tempat termodifikasi menjadi stomata dan lenti sel
4. Biasa disebut dengan jaringan dasar karena memenuhi sebgaian besar organ tumbuhan
5. Berfungsi sebagai pelindung dan dilapisi lapisan lilin
Ciri-ciri jaringan epidermis pada tumbuhan adalah
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 5
D. 1 dan 5
E. 1 dan 2
6. Perhatikan gambar sayatan melintang batang dikotil dibawah ini

Pada saat praktikum, seorang siswa mengamati batang


dikotil kemudian direndam dalam larutan anilin sulfat
berwarna merah, setelah itu dibuat sayatan melintang
seperti gambar diatas. bagaian yang akan mengalami
perubahan warna menjadi warna merah adalah no
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
7. Pada gambar diatas bagian No. 1 berfungsi sebagai
A. Pelindung atau proteksi
B. Transportasi zat hara dan mineral
C. Transpostasi hasil fotosintesis
D. Menyokong
E. memperkokoh
8. Pada buah manga mengalami pembesaran pada bagian batangnya, sedangkan pada batang
tebu cenderung tidak mengalami perbesaran pada batang. Hal ini dikarenakan ...
A. Aktivitas stale
B. Aktivitas korteks
C. Aktivitas titik tumbuh
D. Aktivitas meristematik
E. Aktivitas cambium
9. Perhatikan ciri-ciri jaringan sebagai berikut.
1. Berfungsi menunjang dan memperkuat bagian tubuh tumbuhan
2. Memberi kekuatan yang bersifat permanen
3. Dinding sel keras dan tebal
4. Dindingnya tersusun atas lignin (hemiselulosa dan selulosa)
Dari ciri yang telah tertera diatas merupakan sifat dari jaringan
A. Penyokong
B. Parenkim
C. Kolenkim
D. Sklerenkim
E. Sklereid
10. Totipotensi adalah kemampuan sel untuk tumbuh menjadi individu baru. Jaringan yang
memiliki kemampuan atau bersifat totipotensi adalah
A. Jaringan Gabus dan jaringan epidermis
B. Jaringan epidermis dan floem
C. Jaringan meristem dan jararingan parenkim
D. Jaringan parenkim dan jaringan xylem
E. Jaringan kolenkim dan jaringan meristem
11. Jaringan gabus merupakan jaringan yang tersusun atas sel-sel gabus. Berikut adalah ketiga
jenis sel-sel gabus pilihlah jawaban yang tepat antara jenis dan fungsinya!

Felem Feloderm Felogen

A Sel gabus yang Sel yang Sel yang


dibentuk kearah membantuk membentuk
luar menunjang jaringan gabus
hidup sel gabus

B Sel gabus yang Sel gabus yang Sel yang


dibentuk kearah dibentuk kearah membentuk
dalam luar jaringan gabus

C Sel yang Sel gabus yang Sel yang


membentuk sel dibentuk kearah membentuk
gabus dalam jaringan gabus

D Sel yang Sel yang Sel yang


membantuk membentuk sel membentuk
menunjang hidup gabus jaringan gabus
sel gabus

E Sel gabus yang Sel gabus yang Sel yang


dibentuk kearah dibentuk kearah membentuk
luar dalam jaringan gabus

12. Perhatikan tahapan-tahapan berikut ini


1. Dilakukan pengambilan sel atau jaringan yang akan di kultur
2. Dilakukan pembuatan media dengan menggunakan nutrient agar
3. Eksplan menunjukan adanya pertumbuhan akar
4. Aklimatasi
5. Dilakukan penanaman eksplan pada media
Urutan yang benar dalam pembuatan kultur jaringan adalah
A. 1-2-3-4-5
B. 2-1-5-3-4
C. 2-3-4-1-5
D. 5-4-3-2-1
E. 2-5-4-3-1

13.
Jenis jaringan pengangkut terdiri atas berbagai jenis. Gambar diatas menunjukan tipe jarinan
pengangkut
A. Amfikribal
B. Kolateral terbuka
C. Kolateral tertutup
D. Amfivasal
E. Radial
14. Perhatikan gambar berikut ini!

C B

D A
E

Pada gambar diatas yang berfungsi menghasilkan serbuk sari dan menutupi bunga pada saat
belum mekar adalah bagian
A. C dan B
B. E dan A
C. D dan C
D. C dan A
E. C dan D
15. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1. Terjadi diluar jaringan xylem
2. Terjadi diluar jaringa floem
3. Terjadi didalam xylem dan floem
4. Terdiri atas 2 jenis yaitu apoplas dan symplas
Yang termasuk dalam ciri sistem pengangkutan ekstravaskular adalah
A. 1, 2 dan 3
B. 1 dan 4
C. 1, 2, dan 4
D. 2 dan 3
E. 3 dan 4
16. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Melindungi akar
2) Mengangkut air ke pembuluh berikutnya pada batang
3) Menyerap air dan garam mineral dari tanah
4) Menyiapkan makanan ke bagian luar
Fungsi kaliptra dan rambut akar berturut-turut sesuai nomor ...
A. 1 dan 2
B. 2 dan 4
C. 1 dan 3
D. 3 dan 4
E. 2 dan 3

17. Bagian dari akar yang berfungsi dalam memperluas bidang penyerapan air dan garam
minerall adalah....
A. ujung akar
B. korteks akar
C. Epidermis
D. Rambut akar
E. Parenkim akar

18. Akar gantung pada tumbuhan beringin berfungsi untuk ...


A. menegakkan tumbuhan
B. menyerap air tanah
C. mengisap udara pernapasan
D. penguat tumbuhan
E. hiasan tumbuhan
19. Cadangan makanan yang disimpan dalam bentuk umbi dapat ditemukan pada tanaman
berikut ini, kecuali
A. Bawang merah
B. Singkong
C. Kentang
D. Sagu
E. Ubi-ubian
20. Membuka dan menutupnya stomata berkaitan erat dengan factor ...
A. Intensitas cahaya
B. Tekanan udara
C. Tebal tipisnya daun
D. Daya hisap daun
E. Sesuka hati
B. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan tepat
1. Jaringn pada tumbuhan dibedakan menjadi jaringan meristem dan permanen. Jelaskan
hubungan kedua jaringan dalam pembentukan struktur tumbuhan!
2. Deskripsikan tentang jaringan meristem yang berkaitan dengan ciri, macam-macam dan
fungsinya!
3. Jelakan tahapan pembuatan kultur jaringan serta kekurangan dan kelebihan masing-masing
minimal 2
4. Gambar dan Sebutkan urutan dari luar kedalam nama jaringan penyusun batang dikotil
5. Gambarkan tipe pembuluh angkut berikut
a. Amfikribal
b. Amvifasal
c. Kolaterl terbuka
d. Kolateral tertutup

Anda mungkin juga menyukai