Anda di halaman 1dari 3

a. APA ITU nutrisi ???

KEBUTUHAN NUTRISI UNTUK IBU Nutrisi adalah makanan yang mengandung


SETELAH MELAHIRKAN NORMAL DAN C. MENU MAKANAN YANG SEIMBANG
cukup nilai gizi dan tenaga untuk
IBU SETELAH OPERASI CAESAR
perkembangan dan pemeliharaan
kesehatan secara optimal.

B. TUJUAN PEMBERIAN NUTRISI

1. Bagi Ibu Setelah Melahirkan Normal


- Untuk memenuhi kebutuhan nutrisi
bagi ibu dan bayi
- Untuk mencegah terjadinya penyakit
anemia pada ibu
- Untuk menunjang tumbuh kembang
bayi
- Untuk memproduksi ASI yang
banyak
Oleh Kelompok 4 2. Bagi Ibu Setelah Operasi Caesar
Untuk mengupayakan agar status
nutrisi ibu segera kembali normal untuk
mempercepat proses penyembuhan dan
meningkatkan daya tahan tubuh ibu.
PROGRAM STUDI PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
NGUDIA HUSADA MADURA
2017
makanan cair jernih. Makanan ini penyembuhan luka diantaranya
D. CONTOH SUSUNAN MENU UNTUK IBU diberikan dalam waktu sesingkat makanan yang mengandung
SETELAH MELAHIRKAN PERHARI mungkin, karena kurang dalam semua karbohidrat, protein, lemak, vitamin,
1. Nasi : 3 Piring zat gizi. mineral, dan air yang cukup.
2. Ikan : 2 Potong
2) Diet II
3. Tempe : 4 Potong G. TATA CARA PELAKSANAAN UNTUK
4. Sayuran : 3 Mangkok (bervariasi Makanan diberikan dalam bentuk cair MEMENUHI NUTRISI YANG PERLU
mulai dari bayam, kangkung) kental, berupa kaldu jernih, sirup, sari DIPERHATIKAN UNTUK
5. Buah : 2 Potong pepaya buah, sup, susu, dan puding. Rata-rata PENYEMBUHAN LUKA
6. Air : 8 Gelas 8-10 kali sehari selama ibu tidak tidur. 1. Tingkatkan konsumsi makanan yang

3) Diet III mengandung protein dan vitamin C


E. PENAMBAHAN MAKANAN SELINGAN 2. Bila mual :
Makanan yang diberikan berupa
1. Roti tawar + keju a. Makanlah dengan porsi sedikit tapi
makanan saring ditambah susu dan
2. Buah-buahan sering
biskuit. Cairan hendaknya tidak
3. Bubur kacang hijau b. Sajikan ketika masih hangat
melebihi 2000 ml. Makanan yang tidak
4. Susu c. Sebelum makan, minum air hangat
dianjurkan adalah makanan dengan
(Bisa diberikan pada jam antara makan d. Hindari makanan dengan bumbu tajam.
bumbu tajam dan minuman yang
pagi dan siang pada saat ibu lapar)
mengandung karbondioksida.
F. TAHAPAN DIET SETELAH OPERASI 4) Diet IV

1) Diet I Makanan yang diberikan berupa

Selama 6 jam setelah operasi, makanan makanan lunak yang dibagi dalam 3

yang diberikan berupa air putih, teh kali makanan lengkap dan 1 kali

manis atau cairan lain seperti pada makanan selingan. Jenis makanan
yang harus diperhatikan untuk

Anda mungkin juga menyukai