Anda di halaman 1dari 2

TEMU ALUMNI

Salah satu modal penting yang harus dimiliki oleh seseorang zaman kini adalah relasi. Relasi atau
yang kerap disebut link ini dapat mendatangka beragam manfaat jika dapat dibina dengan baik, jika
bukan saat ini maka tentu di kemudian hari manfaat itu baru akan terasa.

Pentingnya menjaga relasi tidak cukup hanya sebatas orang-orang terdekat saja. Justru sebagai
seorang manusia era globalisasi seperti sekarang, memperluas relasi adalah suatu kebutuhan
mutlak. Salah satu pihak yang harus dijaga dengan baik relasinya adalah alumni. Alumni memegang
peranan cukup sentral dalam pengembangan lembaga yang pernah menaunginya. Kerap kali alumni
akan diiundang sebagai pembicara untuk memotivasi generasi penerusnya .

TUJUAN:

Tujuan diadakan temu alumni ini yaitu :

1. Meningkatkan silahturahim antar Alumni BEM lintas Angkatan


2. Meningkatkan silahturahim antar pengurus BEM dengan alumni yang ada
3. Terbentuknya Ikatan Alumni BEM KM FMIPA

SASARAN

Sasaran peserta untuk kegiatan tamu alumni ini yaitu alumni BEM FMIPA dan Seluruh
mahasiswa FMIPA Unand.

Estimasi Anggaran :

No Kegiatan Satuan Jumlah


1 Tiket Pesawat (PP) @Rp. 1.500.000 Rp 1.500.000
2 Snack pagi dan sore @Rp. 10.000 Rp 3.000.000
3 Makan Siang @Rp. 15.000 Rp 4.500.000
4 Akomodasi Narasumber @Rp 250.000 Rp 500.000
5 Sertifikat @Rp 3.000 Rp 1.050.000
Total Rp10.050.000
Kepanitiaaan

Ketua Pelaksana : Rahmi Nanda Pertiwi

Koordinator PDK : Almuslimiati

Koordinator Kestari : Jarnal Witarsa

Koordinator Acara :

Koodinator Humas : Fitari Resmalani

Anda mungkin juga menyukai