Anda di halaman 1dari 2

Nama:

NIM:
PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI
FISIP - UNTIRTA Kelas:
===============================
UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP
TA 2017/2018
Mata Kuliah : Metode Penelitian Kuantitatif
Hari/tanggal : Senin, 2 April 2017
Semester / Kelas : VI / Jurnalistik
Dosen : Dr. Rahmi Winangsih, M.Si
Sifat : Take home

Petunjuk mengerjakan soal:


1. Jawablah soal-soal di bawah ini, langsung pada lembar soal, artinya tidak menggunakan kertas lain.
2. Cantumkan Nama, NIM, dan kelas saudara....pada kotak yang sudah disediakan....
3. Tidak bekerja sama..................................
4. Kerjakan seluruh soal secara cermat dan teliti, yang terdiri dari 3 (tiga) kelompok soal, yaitu:

A. Soal - I
1. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!
1. Konsep dasar penelitian terdiri dari: Konsep, konstruk, dan variable B-S
2. Semua konsep bersifat abstrak, pada tahap selanjutnya peneliti mengalihkan konsep abstrak B-S
menjadi variable yang dapat diamati
3. Abstraksi yang dibentuk dengan mengeneralisasikan hal-hal khusus disebut konsep B-S
4. Televisi, radio, Koran, dan majalah merupakan konsep media B-S
5. Membaca buku, mendengarkan kuliah, mengerjakan pekerjaan rumah merupakan konsep belajar B-S
6. Konsep secara sengaja dan sadar dibuat serta dipergunakan untuk keperluan ilmiah dinamakan B-S
konstruk
7. Mengukur konsep yang abstrak menjadi konstruk yang dapat diukur disebut operasionalisasi B-S
8. Contoh dioperasionalisasikan, Popularitas merupakan jumlah pilihan sosiometris yang diterima B-S
seseorang dari individu lain dari kelompoknya.
9. Operasionalisasi dari terpaan media (media exposure) adalah frekuensi individu dalam menonton B-S
TV, film, membaca Koran atau majalah, dan mendengarkan radio
10. Bila nilai-nilai tertentu diberikan pada sifat konstruk disebut variable B-S
11. Variabel yang diduga sebagai penyebab atau pendahulu dari variable lain disebut variableterikat B-S
12. Variabel yang diduga sebagai akibat atau yang dipengaruhi variable pendahulu disebut variable B-S
bebas
13. Hipotesis tidak menghubungkan teori dengan dunia empiris B-S
14. Hipotesis merupakan pernyataan sementara/praduga-praduga peneliti mengenai realitas sosial B-S
15. Kegagalan merumuskan hipotesis, mengakibatkan mengaburkan hasil penelitian; hipotesis abstrak, B-S
bukan saja mengaburkan prosedur penelitian, tetapi juga sukar diuji secara empiris; hipotesis
abstrak biasanya kebenaran dibuktikan dengan interpretasi subjektif, bukan berdasarkan data
empiris.
16. Penggunaan aturan untuk menetapkan bilangan objek atau peristiwa dengan menggunakan skala B-S
17. Kasus lomba lari: B-S
Petugas – 1(mencatat pelari sesuai no. Punggung); Petugas – 2 (mencatat peserta sesuai prestasi)
6 1
8 2
5 3
Petugas 1: menggunakan skala ordinal
Petugas 2: menggunakan skala nominal
18. Contoh kasus skala interval: perbedaan usia antara 20-40 = 50-70; sedangkan skala rasio digunakan B-S
untuk mengetahui data pendapatan bukan data mata pencaharian
19. Untuk mengukur kecermatan data tidak perlu dilakukan uji reliabilitas dan validitas B-S
20. Metode survey dilakukan dengan cara menggali data melalui interview bukan kuesiner B-S
2. Pada tabel di bawah ini terdapat istilah-istilah penting yaitu:
a) Spesifik, jelas, rinci i) Berpikir Deduktif
b) Umum, fleksibel j) Berpikir Induktif
c) Menguji teori k) Hubungan dengan responden ada jarak, bahkan
d) Menemukan teori seringkali tanpa kontak agar objektif
e) Mencari generalisasi yang mempunyai nilai l) Hubungan dengan responden mengembangkan
prediktif empati, akrab untuk memperoleh pemahaman
f) Menggambarkan realitas yang kompleks mendalam
g) Kuesioner, observasi dan wawancara terstruktur m) Angket, studi dokumentasi, wawancara terstruktur,
h) Partisipasi observasi, in dept interview, dan instrument yang berstandar
dokumentasi dan trianggulasi n) Buku catatan, tape recorder, kamera, handycam, dll

Dari beberapa istilah penelitian yang ada, coba saudara kelompokkan ke dalam 2 (dua) metode, yaitu
kuantitatif dan kualitatif.

3. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas dan tepat !!!


1) Coba saudara uraikan beberapa metode penelitian kuantitatif!
2) Uraikan prinsip dasar dan kelebihan dari metode penelitian kuantitatif!
3) Coba saudara uraikan berikut contohnya dari teknik-teknik pengumpulan data dalam
penelitian kuantitatif?
4) Coba saudara uraikan maksud populasi dan sampel? Ada berapa teknik sampling yang saudara
ketahui? Sebutkan dan uraikan. Berikut contohnya.
5) Bila terdapat jumlah populasi mahasiswa Untirta 16.500 orang, dengan jumlah masing-masing
fakultas, antara lain:
FKIP  2750 orang, FH2500 orang, FE 3530, Faperta 2574, FT 2566, Fisip 2580.
Berapa jumlah sampel yang representatif dapat ditentukan dari populasi tersebut pada presisi
5%, dan berapa pula jumlah sampel dari masing-masing fakultas?

4. Coba saudara uraikan sistematika dalam bentuk pointer saja, desain penelitian kuantitatif dari Bab
I-III.....

God bless you ....................................

Anda mungkin juga menyukai