Anda di halaman 1dari 2

CONTOH SOAL:

1.

Perubahan warna

Berat ephedrine HCL Volume titrasi

Pink-bening

200 mg 7,9 ml

Dik:
N. NaCl : 0,1 N
BE HCl : 36,5
V. titrasi : 7,9
Co : 200 mg

Dit: % K..?
Penyelesaian:
C2 : N. Vt. BE
: 0,1. 7,9. 36,5
: 28,83 mg
C1 : C0-C2
: 200-28,83
: 171,17

Kp :

: 0,168

%K : 0,168×100%
: 16,8%
2. Berapakah perbandingan nilai D untuk ion logam A dan B yang
akan memungkinkan ekstraksi dari 99 % logam A ke dalam CHCl3
sebagai komplek khelat ditizon sementara 99 % logam B tetap
berada dalam fasa air, jika volume fasa air dan CHCl3 sama besar?
JAWAB :
Untuk meningkatkan selektifitas ekstraksi dapat dilakukan
dengan penambahan masking agents, yg sering digunakan adalah :
EDTA dan ion sianida . Contoh ion Cu2+ dan ion VO22+ dapat
membentuk kompleks dengan oksin namun jika ditambahkan EDTA,
maka Cu2+ akan membentuk kompleks yg lebih stabil dengan EDTA,
sehingga ion Cu2+ dan ion VO22+ dapat dipisahkan.
Jika pada ekstraksi pertama masih ada logam lain yang ikut
terekstraksi maka dapat dilanjutkan dengan melakukan Back
Extraction yaitu ekstraksi kembali ke fasa air.
Aplikasi penting dari ekstraksi pelarut ini adalah pada
penentuan logam secara spektrofotometri dalam daerah tampak,
dimana kebanyakan logam membentuk kompleks berwarna dengan
senyawa organik.

Anda mungkin juga menyukai