Anda di halaman 1dari 36

PEMERINTAH KABUPATEN PATI

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS DUKUHSETI
Jl. Raya Tayu – Puncel KM 8 Telp. (0295) 454359 Dukuhseti 59158
Email : puskesmasdukuhseti@gmail.com / sekarlangits@yahoo.co.id

========================================================================
KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS DUKUHSETI KABUPATEN PATI
NOMOR : 440/ 1039.7 / 2016

TENTANG
PENETAPAN STUKTUR ORGANISASI PUSKESMAS

KEPALA UPT PUSKESMAS DUKUHSETI KABUPATEN PATI

MENIMBANG :
a. bahwa dalam rangka jalannya roda organisasi UPT Puskesmas Dukuhseti dan
dalam rangka peningkatan mutu pelayanan puskesmas maka perlu disusun
pengorganisasian yang jelas di puskesmas;
b. bahwa sehubungan dengan hal-hal tersebut diatas diperlukan Surat Keputusan
Kepala tentang Penetapan Struktur Organisasi UPT Puskesmas Dukuhseti
Kabupaten Pati;

MENGINGAT :
a. Undang-undang RI Nomor 29 tahun 2004 tentang Praktek kedokteran
b. Undang-undang RI Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan
c. Undang-undang RI Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan
d. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
e. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara RI Nomor
63/KEP/M.PAN/2003, tentang Pedoman Umum Penyelenggaraan Pelayanan
Publik
f. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara RI Nomor
KEP/25/M.PAN/2/2004
g. Kep Menkes RI Nomor : 828 Menkes/SK/II/2008 tentang Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan di Kab/ Kota.
MEMUTUSKAN

MENETAPKAN : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS DUKUHSETI KABUPATEN PATI


TENTANG STRUKTUR ORGANISASI PUSKESMAS
Kesatu: Struktur organisasi UPT Puskesmas Dukuhseti sebagaimana tersebut di dalam
lampiran;
Kedua: Menunjuk orang-orang yang namanya tersebut di dalam lampiran sebagai
koordinator unit, koordinator program dan pelaksana program/ pelayanan;
Ketiga: Uraian tugas pokok dan tambahan dari masing-masing koordinator unit,
koordinator program, pelaksana dan pelaksana program/ pelayanan di UPT
Puskesmas Dukuhseti tersebut di dalam lampiran;
Keempat: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/ perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : PATI
Pada tanggal : 01 Juni 2016

KEPALA UPT PUSKESMAS DUKUHSETI

Santosa
Lampiran I : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS DUKUHSETI KABUPATEN PATI
NOMOR : 440/ 1039.7 / 2016
TANGGAL : 01 Juni 2016

STRUKTUR ORGANISASI UPT PUSKESMAS DUKUHSETI

Kepala Puskesmas : H. Santosa .S.Kep.MM


Kepala Tata Usaha : Suliyati .SKM.MM
Pelaksana Sistem Informasi Puskesmas : Nur Hidayah
Pelaksana Loket Kartu : 1. Zumrotul
2. Desi astutik
3. ulya
Kepegawaian : Endro Yuni Astuti
Administrasi Umum :
1. Desi Astutik
2. Anita Yulianti
3. Nur hidayah
4. Dina apriyanti
Keuangan
Penanggung jawab keuangan : Drg. Endah Wulandari
Bendahara Penerima Pembantu/Bendahara BOK : Endro Yuni Astuti
Bendahara Pengeluaran Pembantu/Bendahara JKN : Umiyati
Bendahara Barang : Sumiyati

Penanggungjawab Upaya Kesehatan Perorangan (Pelayanan Klinis) : Dr.Fadjar Hary.W


Koordinator Pelayanan Umum : Dr.Fadjar Hary.W
Pelaksana Pelayanan Umum : Siti Uliyanti
Koordinator Pelayanan Gigi : Drg.Endah Wulandari
Pelaksana Pelayanan Gigi : Drg.Endah Wulandari
Koordinator Pelayanan KIA : Quri’ah
Pelaksana Pelayanan KIA : Rita Elly .M
Koordinator Laboratorium : Sari Rahmawati
Pelaksana Laboratorium : 1. Sari Rohmawati
2. Atifatun Na’im
Koordinator Farmasi : Edy Supriyanto
Pelaksana Farmasi : 1. Edy Supriyanto
2. Mardi
3. Anastasia
Penanggung jawab UGD : Dr. Fadjar harry W.
Koordinator UGD : Haryono
Pelaksana Pelayanan UGD :
1. Nur Hidayah
2. Eny Puji. A
3. Umiyati
4. Ulinnatus S
5. Eka Paramita
6. Susilowati
7. Muntiani
8. Siti Mariana
9. Sumiyati
10. Imarotul
11. Kartinah
12. Sulistyowati
13. Aliyah Aquarina
14. Supangati
15. Umi Zulfah
16. Atik Zulfah
17. Desinta F
18. Diana Ekawati
19. Ulfa Hidayati
20. Aziz Nur F
21. Devi A
22. Faticha Z
23. Anita H
24. Muazizah Umami
25. Rino Sony
26. Ely Rosyidah
27. Tri Puji
Penanggung Jawab Puskesmas Mampu Bersalin : Dr. Samyo. H
Koordinator Pelayanan Puskesmas Mampu Persalinan : Yayah Rini.W
Pelaksana Pelayanan Puskesmas Mampu Persalinan :
1. Yayah Rini .W
2. Quri’ah
3. Nur Hidayah
4. Eny Puji. A
5. Umiyati
6. Rita Elly
7. Ulinnatus S
8. Eka Paramita
9. Susilowati
10. Muntiani
11. Siti Mariana
12. Sumiyati
13. Imarotul
14. Kartinah
15. Sulistyowati

Penanggung Jawab Puskesmas Rawat Inap : Dr. Siswanto


Koordinator Pelayanan Puskesmas Rawat Inap : Suwanto
Pelaksana Pelayanan Puskesmas Mampu Persalinan :
1. Ragil P Utomo
2. Aliyah Aquarina
3. Supangati
4. Umi Zulfah
5. Atik Zulfah
6. Desinta F
7. Diana Ekawati
8. Ulfa Hidayati
9. Aziz Nur F
10. Devi A
11. Faticha Z
12. Anita H
13. Muazizah Umami
14. Rino Sony
15. Ely Rosyidah
16. Tri Puji

Pelaksana Konseling Gizi : Hanik Elok S


Pelaksana Konseling Sanitasi : Jajuk Tri Agustin
Penanggungjawab Upaya Kesehatan Masyarakat Essensial : Susilowati
Koordinator Promkes : Yayah Rini W
Pelaksana UKS : Yayah Rini W
Pelaksana PHBS : Yayah Rini W
Pelaksana Posyandu : Semua Bidan Desa
Koordinator Kesehatan Lingkungan : Jajuk Tri Agustin
Koordinator KIA-KB Masyarakat : Quri’ah
Bidan Pembina Wedusan : Imarotul K
Bidan Pembina Grogolan : Susilowati
Bidan Pembina Dumpil : Muntiani
Bidan Pembina Bakalan : Eny Puji A
Bidan Pembina Ngagel : Kartinah
Bidan Pembina Kenanti : Nur Hidayah
Bidan Pembina Dukuhseti : Siti Mariyana
Bidan Pembina Kembang : Ulinnatus S
Bidan Pembina Tegalombo : Eka Paramita
Bidan Pembina Puncel : Sulistyowati
Koordinator Gizi Masyarakat : Hanik Elok .S
Koordinator Perawatan Kesehatan Masyarakat : Wardoyo
Koordinator Pencegahan dan Pengendalian Penyakit : Siti Uliyanti
Koordinator Imunisasi : Nur Hidayah
Pelaksana P2B2 : Jajuk Tri Agustin
Pelaksana PTM : Siti Uliyanti
Pelaksana HIV/ IMS : Siti Uliyanti
Pelaksana Diare : Siti Uliyanti
Pelaksana ISPA : Siti Uliyanti
Pelaksana Imunisasi : Semua Bidan Desa
Pelaksana Kusta : Siti Uliyanti
Pelaksana TB Paru : Siti Uliyanti
Penanggung jawab kesehatan lingkungan : khamim
Penanggungjawab Upaya Kesehatan Masyarakat Pengembangan : Susilowati
Penjaga malam : khamim
Petugas kebersihan :
1. M. Nova A
2. Nuril Huda
3. Khamim
Petugas cuci : Nur Hidayah
Petugas masak : indriyaningsih
Promotor kesehatan : efin desi
Pelaksana Prolanis : Wardoyo

Ditetapkan di : PATI
Pada tanggal : 01 Juni 2016

KEPALA PUSKESMAS DUKUHSETI

Santosa
Lampiran II :KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS DUKUHSETI KABUPATEN PATI
NOMOR : 440/ 1039.7 / 2016
TANGGAL : 01 Juni 2016

URAIAN TUGAS POKOK DAN TAMBAHAN

NO NAMA TUGAS POKOK TUGAS TAMBAHAN


1. H.Santosa, a. Menyusun rencana program kerja dan
SKM.MM kegiatan Puskesmas Dukuhseti, sesuai
dengan kebijakan Kepala Dinas
Kesehatan Kabupaten Pati dengan
mengacu pada SPM Pelayanan di
Puskesmas Dukuhseti
b. Menyusun komitmen bersama program
BOK untuk meningkatkan kerjasama
dalam rangka pembangunan kesehatan
di wilayah Puskesmas Dukuhseti
c. Menyusun rencana anggaran belanja
Puskesmas Dukuhseti
d. Menyusun standar operasional prosedur
pelayanan medis dasar yang bersifat
kuratif dan rehabilitatif
e. Melaksanakan lokmin karyawan
Puskesmas Dukuhseti dalam rangka
evaluasi kinerja dalam pelaksanaan
program
f. Melaksanakan pelaporan kegiatan
pelayanan program di Puskesmas
Dukuhseti ke Kepala Dinas Kesehatan
dalam bentuk laporan bulanan
g. Mengikuti Rapim/Rapat koordinasi
dengan Kepala Dinas Kesehatan
Kabupaten Pati
h. Mengikuti rapat koordinasi lintas
sektoral di wilayah Puskesmas
Dukuhseti
i. Menilai dan menandatangani prestasi
kerja bawahan secara langsung dan
berkala melalui sistem
2. Suliyati a. Menyusun konsep perencanaan
.SKM.MM program kerja dan rencana kerja.
b. Menghimpun,mempelajari dan
menelaah penetapan undang-
undang,keputusan,petunjuk
pelaksanaan
c. Mempelajari dan menjabarkan
petunjuk serta disposisi atasan guna
menunjang kelancaran pelaksanaan
d. Melaksanakan koordinasi dan
kerjasama sesuai bidang tugasnya
secara internal maupun eksternal
e. Mengatur dan menyelenggarakan
urusan surat menyurat dan
menyimpan arsip dokumen
f. Mendistribusikan surat-surat dan
naskah dinas yang telah di disposisi
oleh kepala UPT Puskesmas.
g. Membuat Konsep naskah Dinas yang
berkaitan dengan ke tata usahaan
h. Melaksanakan kegiatan administrasi
bidang umum,keuangan,dan
kepegawaian
i. Membuat penyusunan Lakip
Puskesmas.
j. Membantu penyusunan PTP
Puskesmas
k. Menyiapkan penyelenggaraan
Lokmin Puskesmas
l. Membuat penyusunan RKA
m. Melakukan pelaporan mekanisme
kepegawaian
n. Mengusulkan kenaikan pangkat
o. Mengusulkan kenaikan berkala
p. Mengusulkan perpanjangan bidan
PTT
q. Melaksanakan penilaian SKP
r. Membuat dan melaporkan SPM
Puskesmas
3. Nur Memberikan informasi Publik tentang a. Entri data pcare BPJS
Hidayah pelayanan Rawat Inap dan rawat Jalan b. Membuat Rujukan
BPJS
c. Membuat SPPD
Rapat
d. Entri Data
Pemeriksaan Haji
e. Merekap Jumlah
Kunjunagn Rawat
Jalan BPJS
f. Merekap Jumlah
Rujukan
g. Merekap SPPD rapat
dan rujukan
h. Entri data Klem Non
Kapitasi Rawat inap
i. Entri data Klem Non
Kapitasi persalinan
j. Entri data Klem Non
Kapitasi PNC
k. Merekap Hasil
Laborat Pemeriksaan
Haji
l. Anggota tim mutu
admen
4. Wardoyo a. Melaksanakan pengkajian perawatan
b. Melaksanakan analisa data dan
menentukan diagnosa keperawatan
c. Merencanakan tindakan
keperawatan
d. Melaksanakan Tindakan keperawaan
dasar.
e. Melaksanakan penyuluhan kepada
kelompok dan masyarakat.
f. Melaksanakan Kegiatan Bantuan /
Partisipasi Kesehatan.
g. Melaksanakan tugas pengamatan
penyakit / wabah di lapangan

5. Zumrotun a. Koordinator Pelaksana Pelayanan


Loket Kartu
b. Petugas Pelaksana Pelayanan Loket
Kartu Registrasi Pengunjung
c. Membuat laporan kunjungan
6. Endro Yuni a. Membuat laporan KIA Bendahara penerimaan
Astutik b. Membuat laporan bulanan gizi pembantu
c. Membuat laporan bulanan penyakit
d. Membuat laporan bulanan P2M
e. Membuat laporan bulanan kegiatan
Puskesmas
f. Membuat laporan buku penyajian
g. Membuat laporan Puskesmas

7. Desi astutik a. Koordinator pelaksanaan a. Anggota tim


administrasi umum mutu admen
b. Customer service b. Entri data
d. Petugas Pelaksana Pelayanan Loket Simpus
Kartu Registrasi Pengunjung JAMKESDA
c. Rekap Bulanan
JAMKESDA
d. Rekap Data
Kesakitan
8. Umiyati a. Anggota tim survey
a. Persiapan pelaksanaan kebidanan kepuasan pelanggan
b. Melaksanaan pengkajian klien b. Bendahara
fisiologi pengeluaran pembantu
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien patologis
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Melaksanakan pemeriksaan fisik
klien patologis
f. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
g. Penegakan diagnosa kebidanan
patologi
h. Pelaksanaan kolaborasi patologis
i. Pelaksanaan kolaborasi patologis
j. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
k. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan patologi
l. Mempersiapkan alat dan obat
fisiologi
m. Mempersiapkan alat dan obat
patologi
n. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi/partus
o. Pelaksanaan KIE individu
p. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologis
q. Pelaksanaan konseling pada klien
patologis
r. Dokumentasi pelayanan kebidanan
fisiologis
s. Dokumentasi pelayanan kebidanan
patologis

9. Sumiyati a. Persiapan pelaksanaan kebidanan Bendahara


b. Melaksanakan pengkajian klien barang
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan

10. Dr. Fadjar a. Melakukan pelayanan medik a. Ketua Tim Mutu


Hary. W umum UKP
b. Melakukan tindakan medik
c. Melakukan visite kepada setiap
pasien rawat inap
d. Melakukan pemeliharaan
kesehatan ibu
e. Melakukan penyuluhan medik
f. Membuat catatan medik pasien
rawat inap
g. Membuat catatan medik pasien
rawat jalan
h. Menguji kesehatan individu
i. Melakukan visum repectum
tingkat sederhana
j. Melakukan tugas jaga on call
k. Supervisi bidang kesehatan
11. Siti Uliyanti a. Melaksanakan pengkajian
keperawatan dasar kepada
kelompok dan masyarakat
b. Melaksanakan analisa data untuk
merumuskan diagnosa keperawatan
kepada kelompok dan masyarakat
c. Merencanakan tindakan
keperawatan sederhana kepada
kelompok dan masyarakat
d. Melaksanakan tindakan
keperawatan Dasar
e. Melaksanakan penyuluhan kepada
kelompok dan masyarakat
f. Melaksanakan evaluasi keperawatan
sederhana kepada kelompok dan
masyarakat
g. Melaksanakan kegiatan bantuan /
partisipasi kesehatan
penanggulangan bencana
alam,wabah di lapangan
h. Melaksanakan tugas pengamatan
penyakit / wabah di lapangan
12. Drg. Endah a. Melakukan pelayanan medik gigi dan
Wulandari mulut rawat jalan tingkat pertama.
b. Melakukan pemulihan fungsi gigi
dan mulut.
c. Melakukan penyuluhan kesehatan
gigi dan mulut.
d. Membuat catatan medik gigi dan
mulut pasien rawat jalan
e. Melayani atau menerima konsultasi
dari luar atau kader.
f. Melayani atau menerima konsultasi
dari dalam.
g. Melakukan pemeliharaan kesehatan
gigi dan mulut

13. Quri’ah a. Mempersiapkan pelayanan


kebidanan
b. Melaksanakan Anamnese Klien /
Pasien pada kasus patologis kegawat
daruratan ke bidanan
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
klien / pasien pada kasus patologis
kegawat daruratan ke bidanan
d. Membuat diagnosa kebidanan sesuai
dengan hasil pengkajian pada kasus
potologis kegawat daruratan
kebidanan.
e. Melakukan Kolaborasi dengan tim
kesehatan lain pada kasus patologis
kegawat daruratan kebidanan.
f. Menyusun rencana operasional
asuhan kebidanan pada kasus
patologis kegawat daruratan
kebidanan
g. Melakukan persiapan pelayanan
asuhan kebidanan kasus patologis
kegawat daruratan kebidanan.
h. Melaksanakan asuhan kebidanan
pada klien / pasien pada kasus
persalinan fisiologis tanpa masalah
i. Melaksanakan asuhan kebidanan
pada klien / pasien pada kasus
patologis kegawat daruratan
kebidanan
j. Melakukan konseling pada klien /
pasien kasus fisiologis bermasalah
k. Melakukan konseling pada klien /
pasien kasus patologis kegawat
daruratan kebidanan.
l. Melakukan rujukan klien / pasien
pada kasus fisiologis.
m. Melakukan rujukan klien / pasien
pada kasus patologis.
n. Melakukan evaluasi asuhan
kebidanan klien / pasien pada kasus
fisiologis bermasalah.
o. Melakukan evaluasi asuhan
kebidanan klien / pasien pada kasus
patologis kegawat daruratan
kebidanan.
p. Melaksanakan tugas sebagai
penanggung jawab pengelola KIA /
KB Puskesmas.
q. Melaksanakan pelayanan kesehatan
masyarakat :
1. Membuat laporan asuhan
individu pada keluarga /
masyarakat / kelompok
2. Menyajikan cakupan / hasil
kegiatan pelayanan kebidanan di
tingkat kecamatan / desa
3. Menyajikan cakupan / hasil
kegiatan pelayanan kebidanan di
tingkat kecamatan / kota
4. Melakukan pembinaan pada
kader kesehatan,dukun
beranak,keluarga risti
kesehatan,kelompok kesehatan
masyarakat
5. AMP Maternal / Perinatal Tk
Puskesmas
6. Melakukan pembinaan pada
bidan desa / Polindes / PKD
7. Koordinator KIA
14. Rita Elly .M a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien patologis
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Melaksanakan pemeriksaan fisik
klien patologis
f. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
g. Penegakan diagnosa kebidanan
patologi
h. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
i. Pelaksanaan kolaborasi patologi
j. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
k. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan patologi
l. Mempersiapkan alat dan obat
fisiologi
m. Mempersiapkan alat dan obat
patologi
n. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologis / partus
o. Pelaksanaan KIE individu
p. Pelaksanaan konseling pada Klien
Fisiologis
q. Pelaksanaan konseling pada klien
Patologis
r. Dokumentasi pelayanan kebidanan
fisiologis
s. Dokumentasi pelayanan kebidanan
patologis
15. Sari a. Koordinator Laboratorium
Rohmawati b. Pelaksana laboratorium
c. Membuat laporan catatan dan
laboratorium
16. Atifatun Pelaksana Pelayanan laboratorium
Na’im
17. Edy a. Melakukan sterilisasi, pemeliharaan Koordinator Ruang
Supriyanto peralatan kesehatan gigi dan mulur Farmasi
b. Menyusun rencana kerja penyuluhan,
materi penyuluhan pelayanan asuhan
kesehatan gigi dan mulut usia 6-14
c. Melakukan penyuluhan pelayanan
asuhan kesehatan gigi dan mulut usia
6-14 tahun
d. Melakukan penjaringan kesehatan
gigi dan mulut kekelompok anak usia
6-14 tahun
e. Melakukan pemeriksaan kesehatan
gilut kelompok anak usia 6-14 tahun
(UKGS SELEKTIF KLS 3-5), ukgs
integrasi meliputi
OHIS,CALCULUS,CPITN<DMF-T
f. Melaksanakan evaluasi kegiatan
pelayanan kesgilut
g. Melakukan demontrasi sikat gigi
masal bersama kelompok anak usia 6-
14 tahun
h. Melakukan pencatatan pelaporan
asasuhan kesehatan gigi dan mulut
dasar khusus
i. Melakukan komunikasi terapi untuk
kesehatan gilut
j. Melakukan tugas limpah ( pencabutan
gigi permanen )
k. Menerima konsultasi anak kelompok
6-14 tahun
l. Melakukan penambalan sementara
m. Melakukan pencabutan gigi
susu/peristensi
n. Tugas tambahan pembekalan farmasi

18. Dr. Samyo. a. Melakukan pelayanan medik umum


H b. Melakukan tindakan medik
c. Melakukan visite setiap pasien rawat
inap
d. Melakukan pemeliharaan kesehatan
ibu
e. Melakukan penyuluhan medik
f. Membuat catatan medik pasien
rawat inap
g. Membuat catatan medik pasien
rawat jalan
h. Menguji kesehatan individu
i. Melakukan visum repectum tingkat
sederhana
j. Melakukan tugas jaga oncall
k. Supervisi bidang kesehatan

19. Yayah Rini a. Persiapan pelaksanaan kebidanan


W b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien patologis
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Melaksanakan pemeriksaan fisik
klien patologis
f. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
g. Penegakan diagnosa kebidanan
patologi
h. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
i. Pelaksanaan kolaborasi patologi
j. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
k. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan patologi
l. Mempersiapkan alat dan obat
fisiologi
m. Mempersiapkan alat dan obat
patologi
n. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologis / partus
o. Pelaksanaan KIE individu
p. Pelaksanaan konseling pada Klien
Fisiologis
q. Pelaksanaan konseling pada klien
Patologis
r. Dokumentasi pelayanan kebidanan
fisiologis
s. Dokumentasi pelayanan kebidanan
patologis

20. Dr. Siswanto l. Melakukan pelayanan medik


umum
m. Melakukan tindakan medik
n. Melakukan visite kepada setiap
pasien rawat inap
o. Melakukan pemeliharaan
kesehatan ibu
p. Melakukan penyuluhan medik
q. Membuat catatan medik pasien
rawat inap
r. Membuat catatan medik pasien
rawat jalan
s. Menguji kesehatan individu
t. Melakukan visum repectum
tingkat sederhana
u. Melakukan tugas jaga on call
v. Supervisi bidang kesehatan

21. Suwanto a. Kordinator Pelayanan Rawat Inap


b. Membuat laporan kegiatan rawat
inap
c. Membuat jadwal piket
d. Melakukan koordinasi dengan unit-
unit pelayanan
e. Pelaksana Pelayanan Puskesmas
rawat inap
22. Hanik Elok a. Menyusun Rencana Tahunan
S b. Menyusun rencana Bulanan
c. Memeriksa, menerima, menyimpan
bahan materi, pangan, peralatan dan
sarana kegiatan pelayanan gizi
d. Mencatat dan melaporkan bahan,
materi, pangan, peralatan dan sarana
dalam harian/mingguan di ruang
simpan
e. Mengumpulkan data anak balita,
bumil, buteki untuk PMT pemulihan
dan pemulihan pada anak balita
dengan status gizi kurang
f. Melakukan pengukuran antopometri
g. Mencatat dan melakukan atas hasil
pengukuran palpasi
h. Menyediakan tambahan makanan
balita/penyuluhan gizi
i. Menyediakan kapsul vitamin A
j. Menyediakan preparat zat besi
k. Menyediakan obat gizi
l. Melakukan pemantauan kegiatan
pengukuran BB, TB/umur di tingkat
desa, sasaran, SKDN, status gizi
bulan-posyandu
m. Melakukan pemantauan kegiatan
PMT, Balita/anak sekolah-bumil
sasaran, SKDN, status gizi, macam
jumlah PMT
n. Melakukan evaluasi hasil kegiatan
PMT Balita
o. Menjadi anggota organisasi PERSAGI

23. Susilowati a. Persiapan pelaksanaan kebidanan


b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan

24. Mardi a. Menerima resep


b. Memberikan obat sesuai resep
dokter
c. Menerangkan aturan minum obat
25. Anastasia a. Menerima resep
b. Membeikan obat sesuai resep dokter
c. Menerangkan aturan minum obat
26. Nur a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
Hidayah b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
27. Eny Puji A a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
28. Ulinnatus S a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan

29. Eka a. Persiapan pelaksanaan kebidanan


Paramita b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan

30 Sulistyowati a. Persiapan pelaksanaan kebidanan


b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan

31 Muntiani a. Persiapan pelaksanaan kebidanan


b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan

32 Siti Mariana a. Persiapan pelaksanaan kebidanan


b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
33 Aliyah a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
Aquarina b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien patologis
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Melaksanakan pemeriksaan fisik
klien patologis
f. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
g. Penegakan diagnosa kebidanan
patologi
h. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
i. Pelaksanaan kolaborasi patologi
j. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
k. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan patologi
l. Mempersiapkan alat dan obat
fisiologi
m. Mempersiapkan alat dan obat
patologi
n. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologis / partus
o. Pelaksanaan KIE individu
p. Pelaksanaan konseling pada Klien
Fisiologis
q. Pelaksanaan konseling pada klien
Patologis
r. Dokumentasi pelayanan kebidanan
fisiologis
s. Dokumentasi pelayanan kebidanan
patologis
34 Umi Zulfah a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
35 Atik Zulfah a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
36 Desinta F a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
37 Diana a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
Ekawati b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
38 Ulfa a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
Hidayati b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
39 Aziz Nur F a. Pelakasana Pelayanan Puskesmas
Rawat Inap
b. Mendampingi visite dokter
c. Memberi therapy
d. Memonitor pasien
e. Melakukan rujukan kerumah sakit
f. Mempersiapkan pasien pulang

40 Devi A a. Pelakasana Pelayanan Puskesmas


Rawat Inap
b. Mendampingi visite dokter
c. Memberi therapy
d. Memonitor pasien
e. Melakukan rujukan kerumah sakit
f. Mempersiapkan pasien pulang
41 Faticha Z a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
42 Anita Hera a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
43 Muazizah a. Pelakasana Pelayanan Puskesmas Bendahara Rawat inap
Umami Rawat Inap
b. Mendampingi visite dokter
c. Memberi therapy
d. Memonitor pasien
e. Melakukan rujukan kerumah sakit
f. Mempersiapkan pasien pulang
44 Rino Sony a. Pelaksana pelayanan Puskesmas
Rawat Inap
b. Mendampingi visite dokter
c. Memberi therapy
d. Memonitor pasien
e. Melakukan rujukan kerumah sakit
f. Mempersiapkan pasien pulang
45 Ely a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
Rosyidah b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan
46 Tri Puji a. Persiapan pelaksanaan kebidanan
a. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
b. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
c. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
d. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
e. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
f. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
g. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
i. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
j. Dokumentasi pelayanan kebidanan
47 Jajuk Tri a. Menyusunan Rencana Tahunan a. Anggota tim
Agustin (TOR) tingkat Puskesmas audit internal
b. Mengumpulkan data (TTU, TPM, b. Petugas
TP3, DAMIU, dll) pengadaan
c. Mengolah data barang/belanja
d. Menyusun Rencana Bulanan
e. Menyusun Rencana Operasional
f. Mengumpulkan bahan untuk
persiapan pemeriksaan tingkat
Puskesmas
g. Melakukan pengumpulan data
sekunder
h. Melakukan pengolahan data secara
manual
i. Melakukan pengawasan pmeriksaan
obyek kelompok 1 sederhana (TTU,
TTM, TP3, sekolah, rumah)
j. Tindak lanjut pengawasan obyek
kelompok 1 sederhana
k. Konsultasi kesehatan lingkungan
obyek 1 kelompok lokal
l. Melakukan kunjungan/bintek ke
obyek 1 lokal
m. Melakukan pemberdayaan individu
umum
n. Melakukan percontohan
pemberdayaan
o. Membuat laporan hasil
pemberdayaan

48 Moch. a. Membersihkan dan merapikan


alimin ruangan kantor
b. Mengantar surat
c. Membersihkan halaman kantor
d. Membantu di loket
e. Diperbantukan dalam kegiatan
pengobatan keliling sebagai sopir
f. Memeriksa kondisi dan
perlengkapan kendaraan sebelum
digunakan
g. Membersihkan/merawat kendaraan
setiap saat, agar tetap bersih
h. Membawa kendaraan ke bengkel
untuk mengganti oli, tune up, spare
part

49 Ragil Priyo a. Melaksanakan pengkajian


U keperawatan dasar kepada individu
b. Melaksanakan analisa data untuk
merumuskan diagnosa keperawatan
kepada individu
c. Merencanakan tindakan
keperawatan sederhana kepada
individu
d. Melaksanakan tugas jaga sore
e. Melaksanakan tugas jaga malam
f. Memperoleh gelar Sarjana
Keperawatan

50 Kartinah a. Persiapan pelaksanaan kebidanan


b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan

51 Imarotul K a. Persiapan pelaksanaan kebidanan


b. Melaksanakan pengkajian klien
fisiologi
c. Melaksanakan pemeriksaan fisik
pada klien fisiologi
d. Penegakan diagnosa kebidanan
fisiologi
e. Pelaksanaan kolaborasi fisiologi
f. Penyusunan rencana asuhan
kebidanan fisiologi
g. Mempersiapkan alat dan obat klien
fisiologi
h. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisiologi (partus)
i. Pelaksanaan asuhan kebidanan
fisologi pada bumil, bufas, BBL
j. Pelaksanaan konseling pada klien
fisiologi
k. Dokumentasi pelayanan kebidanan

52 Khamim a. Menjaga keamanan lingkungan


kantor terutama malam hari
b. Membuka dan menutup pintu
gerbang dan pintu kantor
c. Pulang pagi setelah kantor dibuka
d. Menjaga keamanan aset kantor
e. Menjaga kebersihan luar dan dalam
gedung
f. Melakukan perawatan kecil terhadap
kantor (perbaikan listrik, mengganti
genteng bocor, dll)
g. Secar berkala menjadi tenaga
mobilitas kerumahtanggaan kantor
(foto copy, mengantar surat,
mengantar ke tempat servis
tergadap kerusakan mesin kantor)
53 Haryono a. Merencanakan tindakan
keperawatan sederhana kepada
kelompok dan masyarakat
b. Melaksanakan Melaksanakan
pengkajian keperawatan dasar
kepada kelompok dan masyarakat
c. Melaksanakan analisa data untuk
merumuskan diagnosa keperawatan
kepada kelompok dan masyarakat
d. tindakan keperawatan dasar
e. Melaksanakan penyuluhan kepada
kelompok dan masyarakat
f. Koordinator kesehatan jiwa
g. Menerima konsultasi pengkajian
keperawatan dasar
h. Melaksanakan tugas khusus sebagai
petugas PPPK pada hari besar dan
isidentil
i. Mengikuti seminarkesehatan dengan
bersertifikat PPNI
54 M. Nuril a. Menyiapkan alat kerja
Huda b. Membersihkan ruangan dan
halaman
c. Membersihkan Toilet dan Kamar
Mandi
d. Menyirami dan menata Taman
55 Indrianigsih a. Menyiapkan peralatan
b. Meminta data menu yang akan di
masak
c. Menyiapkan bahan masakan
d. Memasak makanan untuk pasien
e. Membersihkan tempat masak
f. Mengantar makanan ke pasien
g. Mengambil alat makanan yang kotor
dari pasien
h. Mencuci alat makanan
56 M. Khasanul a. Draf laporan kelengkapan kendaraan
Rif’an b. Draf laporan keadaan mesin
kendaraan
c. Draf laporan kebersihan kabin
danbodi kendaraan
d. Draf laporan pemenuhan tujuan
penumpang yang dilayani
e. Draf laporan perawatan mesin
kendaraan
f. Draf laporan pengisian bahan bakar
g. Saran
h. Laporan pertanggung jawaban
i. Laporan kegiatan Lain-lain
57 Nur Hidayah a. Menyiapkan alat
b. Mengambil cucian kotor dari
ruangan
c. Merendam cucian kotor
d. Melaksanakan pencucian
e. Menjemur cucian
f. Mengambil jemuran
g. Menyetrika
h. Mengembalikan cucian bersih ke
ruangan
58 Muh Nova a. Menyiapkan alat kerja
Ariyanto b. Membersihkan ruangan dan
halaman
c. Membersihkan Toilet dan Kamar
Mandi
d. Menyirami dan menata Taman
59 Anita d. Menyiapkan alat
Yulianti e. Mengkordinir laporan keuangan
f. Membuat laporan keuangan
g. Mengajukan persetujuan laporan ke
Kepala puskesmas
h. Membuat buku kas
i. Membuat laporan tri wulan
keuangan
j. Mengirimkan laporan keuangan tri
wulan ke DKK
60 Dina a. Menyiapkan alat
Apriyani b. Mendaftar pasien
c. Administrasi
d. Menulis kode obat pada
resep/simpus
61 Erfin Desi menyiapkan dan melaksanakan kegiatan
promosi kesehatan, penyebarluasan,
pengembangan sumber daya kesehatan,
dan upaya pemberdayaan masyarakat di
bidang kesehatan.
62 Ulya M N a. Resume peraturan tentang
JKN,Jamkesda
b. Daftar Kunjungan rawat jalan
c. Daftar kunjungan
KIR,TT1,dan daftar haji
d. Konsep hasil konsultasi
e. Laporan kegiatan
63 Supangati a. Perawat penanggungjawab Unit
Gawat Darurat
b. Pelaksana di pelayanan puskesmas
rawat inap
c. Menerima pasien dari UGD
d. Melakukan tindakan asuhan
keperawatan
a. Mendampingi visite dokter
b. Memberi therapy
c. Memonitor pasien
d. Melakukan rujukan kerumah sakit
e. Mempersiapkan pasien pulang
e. Membuat laporan bulanan obat UGD
64 Agus a. Pelakasana Pelayanan Umum
Sriyanto

Ditetapkan di : PATI
Pada tanggal : 01 Juni 2016

KEPALA PUSKESMAS DUKUHSETI

Santosa

Anda mungkin juga menyukai