Anda di halaman 1dari 3

BERITA ACARA

MUSYAWARAH MASYARAKAT RW IX KE-2

Pada hari ini, Selasa tanggal 08 Mei 2108, bertempat di rumah Bapak Sri Mulyani selaku
Ketua RW IX, telah diselenggarakan Musyawarah Masyarakat Warga yang membahas tentang
masalah :

1. Permasalah Lingkungan : Pembuangan Sampah


2. Permasalahan Kesehatan Khusus :
Hipertensi
TB Paru
DM
3. Kesehatan Lansia
4. ASI Eksklusif
5. Merokok
6. Kandang Ternak yang Menempel

Musyawarah Masyarakat Warga tersebut dihadiri dan disetujui oleh :

NO NAMA YANG MENYETUJUI JABATAN TANDA TANGAN

A.n Sri Rahayuningsih S.Sos., MM


1. (Rizki) Lurah Srondol

2. Sri Mulyani Ketua RW IX

3. Sugih Wijayati, Skep, Ns., M.Kes Dosen Pembimbing

4. Zumrotul Masruroh Mahasiswa


Dengan menghasilkan beberapa butir kesepakatan sebagai berikut :

Pemecahan Masalah Permasalah Lingkungan : Pembuangan Sampah


Non Fisik
1. Lakukan pendidikan kesehatan PHBS dan Pengelolaan sampah
2. Lakukan advokasi dengan kepala kelurahan Srondol Kulon terkait peraturan tentang
pembuangan sampah
Fisik
1. Perlombaan TOGA dengan Slogan “Toga MESEM (Masyarakat ErWe Sembilan)”
Tanaman yang ditanam : jahe merah, daun kelor
2. Kerja Bakti
3. Kesepakatan mengenai hari dan kegiatan TOGA akan dilakukan saat PKK RW tanggal 13
Mei 2018

Pemecahan Masalah Permasalahan Kesehatan Khusus : Hipertensi, DM dan TB Paru


Non Fisik
1. Lakukan pendidikan kesehatan tentang TB Paru dan Nutrisi penderita Hipertensi
Fisik
1. Cek kesehatan dengan Slogan “Semarak Srondol Sehat”
2. Ajarkan Etika Batuk
3. Merujuk pemeriksaan sputum TB Paru ke Puskesmas Srondol

Kesehatan lansia
Non Fisik
1. Lakukan pendidikan kesehatan tentang kesehatan lansia dengan Slogan “Gebyar Lansia”
Fisik
1. Pelatihan kader di RW IX
2. Adakan senam lansia dengan pemberian Undangan pada Lansia
3. Diadakan bersamaan dengan posyandu Balita
Keikutsertaan mahasiswa dalam kegiatan PKB pada tanggal 10 Mei 2018

ASI Eksklusif
Non Fisik
1. Lakukan pendidikan kesehatan tentang pentingnya ASI Eksklusif pada ibu menyusui mengai
cara menyusui dengan benar
Fisik
1. Lakukan koordinasi dengan posyandu Balita di RW IX

Merokok
Non-Fisik
1. Lakukan pendidikan kesehatan tentang bahaya merokok di Perkumpulan PKK Bapak RT 02
2. Lakukan pendidikan kesehatan tentang bahaya merokok di Perkumpulan PKK Bapak RW IX
Fisik
1. Libatkan keluarga dalam menangani bahaya rokok

Kandang Ternak
Non-Fisik
1. Lakukan sosialisasi tentang kebersihan kandang ternak di posyandu Lansia
Fisik
1. Koordinasi dengan dinas terkait

Demikian berita acara ini dibuat dengan sebenar-benarnya pada waktu dan tempat sebagaimana
disebutkan di atas.

Anda mungkin juga menyukai