Anda di halaman 1dari 3

PENCATATAN DAN PELAPORAN

No. Dokumen : A/2/SOP.10/2017


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 12-10-2017
Halaman : 1/3

UPT. Puskesmas Ninik Munawati, STr. Keb


Dawarblandong NIP. 197106201993022003

1. Pengertian Sistem Pencatatan dan pelaporan adalah pencatatan dan pelaporan


yang harus dibuat oleh puskesmas dan direkapitulasi di setiap tingkat
dengan waktu tertentu yang merupakan sistem atau satu kesatuan yang
terdiri dari komponen yang saling berkaitan, berintegrasi dan mempunyai
tujuan tertentu yang merupakan gabungan berbagai macam kegiatan
upaya pelayanan kesehatan puskesmas, sehingga dapat dihindarkan
adanya pencatatan maupun pelaporan lain yang akan memperberat
beban kerja petugas puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pencatatan dan
pelaporan
3. Kebijakan Sk Kepala UPT Puskesmas Dawarblandong Nomor :188.4/014/416-
102.11/2017 tentang Pencatatan Dan Pelaporan Di UPT Puskesmas
Dawarblandong
4. Referensi 1. Pedoman Lokakarya Mini Puskesmas, Dirjen Bina Kesehatan
Masyarakat Depkes RI, Tahun 2006
2. Standar Puskesmas, Bidang Bina Pelayanan Kesehatan Dinas
Kesehatan Provinsi Jawa Timur, Tahun 2013
3. Pedoman Penyusunan Dokumen Akreditasi Faskes Tingkat Pertama
Tahun 2015
5. Prosedur/ A. Alat dan bahan
Langkah-
1. ATK
Langkah
2. Komputer / Laptop

B. Langkah - langkah
1. Pelaksana kegiatan mencatat setiap hasil kegiatan formulir
pelaporan yang ada
2. Pelaksana kegiatan melaporkan kepada pelaksana progam
3. Pelaksana progam merekapitulasi hasil laporan dari seluruh
pelaksana kegiatan
4. Pelaksana progam melaporkan kepada penanggung jawab progam
5. Penanggung jawab progam menganalisa hasil kegiatan
6. Penanggung jawab melaporkan hasil ke Kepala Pusksmas
7. Kepala Puskesmas bersama penanggung jawab progam membahas
hasil analisa
8. Penanggung jawab melaporkan hasil analisa ke petugas SIP
9. Petugas SIP melaporkan ke Dinas terkait jika diperlukan
10. Petugas SIP menyimpan laporan hasil kegiatan

Pelaksana kegiatan mencatat setiap hasil kegiatan


formulir pelaporan yang ada

Pelaksana progam Pelaksana kegiatan melaporkan


merekapitulasi hasil laporan kepada pelaksana progam
dari seluruh pelaksana
kegiatan

Pelaksana progam Penanggung jawab progam


melaporkan kepada
menganalisa hasil kegiatan
penanggung jawab progam

Kepala Puskesmas bersama Penanggung jawab melaporkan


6. Diagram alir penanggung jawab progam hasil ke Kepala Pusksmas
membahas hasil analisa

Petugas SIP melaporkan ke Dinas


Penanggung jawab
terkait jika diperlukan
melaporkan hasil analisa ke
petugas SIP

Petugas SIP
menyipan hasil
laporan

1. Bidan Koordinator

2. Bidan Puskesmas

3. Bidan Desa dan perawat Desa


7. Unit terkait
4. Koordinator Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas

5. Koordinator Administrasi

6. Perawat Koordinator

2 /3
8. Rekam Historis
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

3 /3

Anda mungkin juga menyukai