Anda di halaman 1dari 9

KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM

( KOPTI BATAM )

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN PENGURUS


PADA RAPAT ANGGOTA TAHUNAN
TAHUN BUKU 2017
Pendahuluan

Puji syukur kita aturkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan taufik Hidayahnya
kepada kita, sehingga pada hari yang bahagia ini kita masih dalam keadaan sehat walafiat dan
dapat bersama – sama menghadiri dan mengikuti rapat anggota tahunan koperasi kita tahun buku
2016.

Rapat anggota tahunan sesuai dengan peraturan perundang – undangan tentang


perkoperasian dan anggaran dasar KOPTI, merupakan kewajiban dan keharusan bagi pelaksanaan
organisasi dan usaha setiap tahunnya.

Pertanggung jawaban atas pelaksanaan Organisasi dan usaha KOPTI dalam tahun 2015 di
susun sebagai berikut :

1. Bidang Organisasi
2. Bidang Usaha
3. Bidang Permodalan
4. Laporan Keuangan / Neraca dan Perhitungan Rugi Laba
5. Pembagian SHU

1) Bidang Organisasi
A.1.Keangagotaan
Jumlah anggota per Desember 2016 : 28 orang
Jumlah anggota yang masuk tahun 2017 : - orang

Jumlah : 28 orang
Jumlah anggota yang keluar tahun 2017 : - orang

Jumlah anggota per 31 Desember 2017 : 28 orang

B. Pengurus

Susunan pengurus KOPTI Batam periode s/d Mei 2018 sebagai Berikut:

1. Ketua : Zainal effendi

2. Sekretaris : Bambang Irawan

3. Bendahara : Syefrianto

Ketiganya proaktif untuk melaksanakan tugas - tugas kepengurusannya.


KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM
( KOPTI BATAM )

(2)

C. Badan Pengawas.

Susunan badan pengawas sebagai berikut :

1. Ketua : Nasdi

2. Anggota : Yuman Sastra

3. Anggota : Sudirman

D. Sarana dan Prasarana Organisasi.

1. Satu Buah Komputer ( Rusak ).


2. Satu Buah Printer ( Rusak ).
3. Satu Buah meja komputer / Printer.
4. Komputer 1 ( satu ) Unit.
5. Seperangkat Radio Call.

2) Bidang Usaha

Usaha KOPTI bidang jasa perizinan opertional angkutan taksi berupa:

- Jasa / fee Management


- Jasa / fee Gabungan ( Tidak Lancar / Macet )

3) Bidang Permodalan

A. Modal Luar / Hutang jangka pendek

1. Modal Luar per 31 Desember 2017 : Rp. 6.364.759,-

2. Modal Luar per 31 Desember 2016 : Rp. 9.104.759,-

Modal Luar per 31 Desember 2016 bertambah : Rp. 2.740.000,-

Berkurang sebesar Rp.2.740.000 dari berkurangnya titipan anggota dan Dana Sosial

B. Modal Sendiri

1. Modal sendiri per 31 Desember 2017 : Rp. 29.234.389,-

2. Modal sendiri per 31 Desember 2016 : Rp. 34.909.988,-

Berkurang sebesar : ( Rp. 5.675.599,-)

Berkurangnya modal sendiri akibat cadangan berkurang untuk menutupi kerugian thn 2016
sebesar Rp 8.115.599,-.

4) Laporan keuangan/neraca rugi laba tahun 2017 dapat dilihat pada lampiran Neraca beserta
penjelasannya. Demikian juga perhitungan rugi/laba tahun 2017 dapat di lihat pada lampiran
laporan ini yang mengalami kerugian sebesar Rp. 87.750
KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM
( KOPTI BATAM )

5) Kerugian sebesar Rp. 87.750 dapat ditutupi dari cadangan.

(3)

Demikian di sampaikan laporan ini, dan atas perhatian anggota di ucapkan terima kasih.

Batam, 31 Desember 2017

PRNGURUS KOPTI BATAM

KETUA SEKRETARIS BENDAHARA

( Zainal effendi ) ( Bambang Irawan ) ( Syefrianto )


KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM
( KOPTI BATAM )

(5)

PENJELASAN NERACA
I.AKTIFA LANCAR

1. Kas sebesar Rp 7.225.000,- merupakan Saldo per 31 Desember 2016 dengan penjelasan sebagai berikut :

a. saldo kas per 31 Desember 2016 : Rp. 7.612.000,-


b. penerimaan kas tahun 2017 : Rp. 8.680.400,-
c. Jumlah dana tersedia tahun 2017 ( a+b ) : Rp. 16.293.150,-
d. Pengelaran kas 2017 : Rp. 9.068.150,-
e. Saldo Kas per 31 Desember 2017 ( c-d ) : Rp. 7.225.000,-

2. Rek Bank sebesar Rp. 7.814.398,- merupakan saldo per 31 Desember 2017 dengan penjelasan sebagai
berikut :

a. saldo Rek.Bank per 31 Desember 2016 : Rp. 7.814.398,-


b. Penyetoran tahun 2017 : Rp. -
c. Jumlah dana pd Rek.Bank tahun 2017 : Rp. 7.814.398,-
d. Penarikan dana pada Rek.Bank tahun 2017 : Rp. -
e. Saldo Rek.Bank per 31 Desember 2017 ( c-d ) : Rp. 7.479.747,-

3. Invetaris sebesar Rp. 12.872.000,- merupakan saldo per 31 Des 2017 yang sama dengan thr 2016 ( tidak
ada perubahan )

Inventaris tsb terdiri atas:


a. Komputer dan Meja Printer : Rp. 600.000 (nilai Buku)
b. Seperangkat computer : Rp. 6.250.000
c. Seperangkat Radio Call : Rp. 6.022.000

4. Piutang sebesar Rp. 7.600.000,- merupakan saldo per 31 Desember 2017


( Daftar Piutang terlampir )

II. PASIVA

1. Titipan Anggota sebesar Rp. 810.988,- merupakan Saldo per 31 Desember 2017 dengan penjelasan
sebagai berikut :

a. Titipan per 31 Des 2016 : Rp. 3.250.988


b. Penerimaan Titipan tahun 2017 : Rp. __-_____
c. Jumlah Dana Titipan tahun 2017 tersedia (a+b) : Rp. 3.250.988
d. Pengembalian Titipan tahun 2017 : Rp. 2.440.000
e. Saldo Titipan per 31 Des 2017 (c-d) : Rp. 810.988

2. Dana Sosial sebesar Rp. 3.538.100,- merupakan saldo per 31 Deember 2017 dengan penjelasan sebagai
berikut :
KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM
( KOPTI BATAM )

a. Saldo Dana Sosial per 31 Des 2016 : Rp. 3.863.066


b. Dana Social dari SHU thn 2017 : Rp. -______
c. Jumlah Dana Social tersedia thn 2017 (a+b) : Rp. 3.863.100
d. Penggunaan Dana social thn 2017 : Rp. 300.000
e. Saldo Dana social per 31 Des 2017 : Rp. 3.538.100

(6)

Penggunaan dana sosial tsb digunakan untuk biaya bantuan sosial Transport Perjalanan Pelatihan
BPJS.

3. Dana Pendidikan sebesar Rp. 19.052,- merupakan saldo per 31 Desember 2017 dengan
penjelasan sebagai berikut :

a. Saldo Dana Pendidikan per 31 Des 2016 : Rp. 19.052


b. Dana Pendidikan dari SHU thn 2016 : Rp. -_____
c. Jumlah Dana Pendidikan tersedia thn 2017 (a+b) : Rp. 19.052
d. Penggunaan Dana Pendidikan thn 2017 : Rp. -_____
e. Saldo Dana Pendidikan per 31 Des 2017 (c-d) : Rp. 19.052

4. Dana Pengurus sebesar Rp. 1.996.619,- merupakan saldo per 31 Des 2017 yang berasal dari
pembagian SHU thn 2015 dan belum diambil oleh pengurus ybs.

5. Cadangan sebesar Rp. 3.324.389,- merupakan saldo per 31 Des 2017 dengan penjelasan sbb:

a. Saldo per 31 Desember 2016 : Rp. 11.439.988


b. Penutup Kerugian thn 2016 : Rp.__8.115.599
c. Jumlah Dana cadangan tersedia thn 2017 : Rp. 3.324.389

5. Simpanan Pokok sebesar Rp. 2.800.000,- merupakan saldo per 31 Des 2017 yang sama dengan
saldo per 31 Desember 2016 ( tidak ada perbedaan ).

6. Simpanan Wajib sebesar Rp. 16.860.000,- merupakan saldo per 31 Des 2017 dengan penjelasan
sbb:

a. Saldo per 31 Des 2016 : Rp. 14.420.000


b. Penerimaan Simp.wajib 2017 : Rp. 2.440.000
c. Jumlah simpanan wajib tersedia thn 2017 : Rp. 16.860.000
d. Pengembaliaan simpanan wajib (anggota keluar) : Rp. -
e. Saldo per 31 Des 2017 ( c – d ) : Rp. 16.860.000

Daftar Simpanan Pokok dan wajib anggota per 31 Desember 2017 terlampir

7. Donasi/Hibah sebesar Rp. 6.250.000 merupakan saldo per 31 Des 2017 yang sama dengan saldo
per 31 Desember 2016 yang berasal dari bantuan/Hibah dari Dinas Koperasi Kota Batam.
KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM
( KOPTI BATAM )

8. Sisa Hasil Usaha merugi sebesar Rp. 87.750 saldo per 31 Desember 2017 (Perhitungan Rugi/Laba
Tahun buku 2017 terlampir)
Kerugian sebesar Rp. 87.750 dapat ditutupi melalui Dana Cadangan.

(7)

Batam, 31 Desember 2017


Pengurus

Ketua Sekretaris Bendahara

(Zainal Efendi) (Bambang Irawan) (Syefrianto)


KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM
( KOPTI BATAM )

(8)

KOPTI “ BATAM “

PERHITUNGAN RUGI / LABA PER 31 DESEMBER 2016

I. PENDAPATAN
1. Jasa Fee Management : Rp. 8.225.000
2. Jasa Fee Gabungan : Rp. 300.000

Jumlah Pendapatan : Rp. 8.525.000,-

II. Pengeluaran / Biaya-biaya


1. Upah Pungut : Rp. 2.870.250
2. Transport dinas : Rp. 700.000
3. Alat tulis Kantor ( ATK ) : Rp. 682.000
4. Komsumsi Rapat Pengurus : Rp. 339.000
5. Sosialisasi BPJS : Rp. 400.000
6. Biaya Organisasi : Rp. 1.590.000
7. Biaya RAT Thn 2016 : Rp. 1.731.400
8. Selisih kas : Rp. 300.350
Jumlah Biaya : Rp. 8.612.750,-

Sisa Hasil Usaha ( I – II ) = Rugi : (Rp. 87.750,-)

Batam, 31 Desember 2017


Pengurus Kopti Batam

Ketua Sekretaris Bendahara

(Zainal Efendi) (Bambang Irawan) (Syefrianto)


KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM
( KOPTI BATAM )

(9)

DAFTAR PIUTANG ANGGOTA


PER 31 DESEMBER 2016

No. Nama Anggota Jumlah Piutang Keterangan

1 Yusmardi Rp. 1.000.000,- Piutang 2013


2 Indra Rp. 4.000.000,- Piutang Fee Gabungan 4 Unit
Tahun 2015 yang belum
3 Bambang Irawan Rp. 2.600.000,- dibayar
Piutang Tahun 2015

Jumlah Rp. 7.600.000,-

Batam, 31 Desember 2016

Ketua Sekretaris Bendahara

(Zainal Efendi) (Bambang Irawan) (Syefrianto)


KOPERASI PENGEMUDI TAKSI BATAM
( KOPTI BATAM )

( 10 )

DAFTAR SIMPANAN POKOK , WAJIB DAN


TITIPAN ANGGOTA PER 31 DESEMBER 2017

NO NAMA SIM.POKOK SIMP.WAJIB JUMLAH TITIPAN Tunggakan


ANGGOTA ( RP ) (RP) ( RP ) ( RP ) s. Wajib
01 Zainal Efendi Rp 100.000 Rp 660.000 Rp 760.000 Rp 33.709 -
02 Bambang Rp 100.000 Rp 660.000 Rp 760.000 Rp 33.709 -
Irwandi
03 Nasdi Rp 100.000 Rp 630.000 Rp 730.000 Rp 7.000 Rp 30.000
04 Yunang Sastra Rp 100.000 Rp 640.000 Rp 740.000 Rp 716 Rp 20.000
05 M. Yamin Rp 100.000 Rp 660.000 Rp 760.000 Rp 65.009 -
06 Suhardis Rp 100.000 Rp 710.000 Rp 810.000 Rp 4.846 -
07 Dedi Tanjung Rp 100.000 Rp 180.000 Rp 280.000 Rp 8.007 Rp 120.000
08 Edi Warman Rp 100.000 Rp 660.000 Rp 760.000 Rp 33.709 -
09 Mulawarman Rp 100.000 Rp 510.000 Rp 610.000 Rp 3.892 Rp 110.000
10 Yusmardi Rp 100.000 Rp 680.000 Rp 780.000 Rp 5.384 Rp 10.000
11 Rismaldi Rp 100.000 Rp 180.000 Rp 280.000 Rp 8.007 Rp 120.000
12 Apinal Rp 100.000 Rp 680.000 Rp 780.000 Rp 5.384 Rp 10.000
13 Yetno Rp 100.000 Rp 680.000 Rp 780.000 Rp 2.203 Rp 10.000
14 Sefriyanto Rp 100.000 Rp 550.000 Rp 650.000 Rp 6.572 Rp 20.000
15 Irmansyah Rp 100.000 Rp 610.000 Rp 710.000 Rp 3.198 Rp 100.000
16 Ermis Rp 100.000 Rp 690.000 Rp 790.000 Rp 4.846 -
17 Sudirman Rp 100.000 Rp 600.000 Rp 700.000 Rp 325 Rp 90.000
18 Jufri Dally Rp 100.000 Rp 660.000 Rp 760.000 Rp 12.203 -
19 Doni Hendra Rp 100.000 Rp 630.000 Rp 730.000 Rp 7.212 Rp 30.000
20 Firdaus Rp 100.000 Rp 660.000 Rp 760.000 Rp 65.009 -
21 Harlon Satria Rp 100.000 Rp 620.000 Rp 720.000 Rp 4.219 Rp 40.000
22 Fachri Agusta Rp 100.000 Rp 660.000 Rp 760.000 Rp 65.009 -
23 Yurnadi Rp 100.000 Rp 690.000 Rp 790.000 Rp 10.325 -
24 Maitrison Rp 100.000 Rp 470.000 Rp 570.000 Rp 3.198 Rp 100.000
25 Jasril Rp 100.000 Rp 690.000 Rp 790.000 Rp 12.203 -
26 Azwir Rp 100.000 Rp 690.000 Rp 790.000 Rp 12.203 -
27 Jefrizal de yong Rp 100.000 Rp 450.000 Rp 550.000 Rp 1.614 Rp 110.000
28 Mansur Rp 100.000 Rp 660.000 Rp 760.000 Rp 65.009 -
29 Bujang N - - - Rp 226.052 -
Selisih Rp 100.214 -
Jumlah Rp 2.800.000 Rp 16.860.000 Rp 19.660.000 Rp 810.988 Rp 920.000

Batam, 31 Desember 2017

Ketua Sekretaris Bendahara

( Zainal Efendi ) ( Bambang Irawan ) ( Syefrianto )

Anda mungkin juga menyukai