Anda di halaman 1dari 7

Sarana dan Prasarana ( Matherial / M2 )

a. Lokasi dan denah ruangan


1) Lokasi ruangan
Ruang Mawar memiliki beberapa ruang perawatan yang mengelilingi nurse
station meliputi Ruang A, B, C, D, E, F, G, H, I, PARU II, PARU III dan.
2) Denah ruangan

3 / 4

6
2 5

22
7

20 8
25 24 23

19 21 9

10
18

11
17

12
16

13
15
KETERANGAN :

1. Resepsionis 13. Ruang Pertemuan 14


2. Nurse Station 14. Ruangan
3. Ruang Istirahat 15. Ruag EEG
4. Kamar Mandi 16. Kamar G
5. Ruang Kepala Ruangan 17. Kamar H
6. Tempat brangkar & kursi roda 18. Kamar I
7. Kamar A 19. Spoel Hook
8. Kamar B 20. Ruang Tindakan
9. Kamar C 21. Ruang Tunggu 1
10. Kamar D 22. Ruag Tunggu 2
11. Kamar E 23. Ruang Paru 1
12. Kamar F 24. Ruang Paru 2

Ruang Mawar adalah ruang perawatan paviliun hasan aminuddin yang terdiri
dari 11 kamar, yaitu terdiri dari kamar A – Paru III yang masing-masing memiliki
kapasitas 4 tempat tidur dan ruang paru meliki 3 tempat tidur. Sehingga jumlah tempat
tidur pasien di Ruang Mawar sebanyak 42 tempat tidur.

b. Lingkungan kerja
Ruang Mawar berada sebelah belakang. Didalam ruang Mawar terdapat ruang
kerja perawat, dan di depan nurse station terdapat ruang tindakan, ruang penyimpanan
obat. Bentuk pelayanan yang dilakukan di ruang Mawar, yaitu layanan konsul bagi
keluarga, kegiatan timbang terima, discharge planning, dan mempersiapkan. Tempat
penyimpanan obat berada di ruang tindakan. Tempat penyimpanan obat terdiri dari
lemari obat dan peralatan, laci obat setiap pasien yang berada diatas lemari/etalase
obat. Kursi roda berada disamping kepala ruangan, dan obat berada di dalam ruangan
tindakan dan berada di trolly. Fasilitas spoelhack di ruang Mawar seperti pispot berada
di kamar mandi/wc di setiap ruang perawatan pasien.

c. Peralatan dan fasilitas


1) Peralatan
Tabel 2.8 Peralatan kesehatan di Ruang Mawar
No Nama Barang Jumlah Kondisi Ideal Usulan
1 Ambubag Dewasa 1 Baik 1/ruangan -

2 -
Anatomi pinset 2 Baik
2 3/ruangan

3 Arteri pan klem 1 Baik 1/ruangan -

4 Bak instrumen 2 Baik 1/ruangan -

5 EKG 1 Baik 1/ruangan -


6 Gunting Verband 1 1 Baik 1/ruangan -

7 Klem 1 Baik 2/ruangan -

8 Korentang 1 Baik 1/ruangan -

4/ruangan -
- -
9 Manometer O2

10 Nebulizer 1 Baik 1/ruangan -

11 Pinset Anatomi 2 Baik 2/ruangan -

12 Reflek Hamer 1 Baik

13 Standar Infus 37 Baik 1:1

14 Stetoskop 2 Baik 2/ruangan

Tabung Oksigen -
1 Baik 1/ruangan
15 transport

16 Tensimeter 2 2 Baik 2/ruangan -

Thermometer 1 Baik -
3 2/ruangan
17 digital 1 rusak

18 Thorax Suction 2 Baik 1/ruangan -

19 Timbangan BB 2 Baik 1/ruangan -

20 Tongue Spatel 3 Baik 1/ruangan -

Tromol Kecil / Kom -


1 Baik 1/ruangan
21 Tertutup

22 syring Pump 4 Baik 1/ruangan -

23 Syringe Pump 4 Baik 2/ruangan -

24 Sterilisator - - - -

25 Pinset Cirrurgi 1 Rusak 2/ruangan -


Gunting Angkat -
1 Baik 1/ruangan
26 Jahitan

27 Gunting Lancip 3 Baik 1/ruangan -

28 Dressing Trolly 2 Baik 1/ruangan -

29 Dc shok 1 Baik 1/ruangan

30 Nebuliser 2 Baik 1/ruangan

31 Gunting Aj 3 Baik 3 1/ruangan

32 Cucing 2 Baik 2/ruangan

33 Examination lamp 1 Baik 1/ruangan

34 Gunting bengkok Baik 1 1/.ruangan

35 Hammer reflek Baik 1 1/ruangan

36 Tht set Baik 1 1/ruangan

Tongue spatel
Baik 3 1/ruangan
37 stainless

38 Troly linen kotor Baik 1 1/ruangan

Water seal
Baik 1 1/ruangan
39 drainase

40 Refrigenerator Baik 2 1/ruangan

41 Room devider baik 2 1/ruangan

42 Stetoskop dewasa Baik 1 4/ruangan

43 Stik pan stenlis Baik 3 2/ruangan

44 Suction pump Baik 1 1/ruangan

45 Suction thorak Baik 1 1/ruangna

46 Swith hub Baik 1 1/ruangna


47 Tempat korentang Baik 2 2/ruangan

48 Infus pump Baik 1 3/ruangan

49 Kursi roda Baik 2 2/ruangan

50 Lampu baca foto Baik 1 1/ruangan

51 Oksigen regulator Baik 3 1/ruangan

52 Pasien monitor Baik 2 2/ruangan

Sumber : Ruang Perawatan Mawar RS Waluyo Jati Kraksan (2018)

Interpretasi : Dari data yang didapatkan apabila dilihat dari peralatan diruangan,
jumlah peralatan semua terpenuhi. Jadi dapat disimpulkan bahwa peralatan di
Ruang Mawar mencukupi kebutuhan tindakan keperawatan secara maksimal.
2) Fasilitas
Tabel 2.9 Fasilitas untuk petugas kesehatan
No Nama Barang Jumlah Kondisi
1 Rungan Ners Station 1 Baik
2 Ruang pertemuan perawat 1 Baik
3 Ruang periksa -
4 Kamar mandi dan wc 2 Baik
5 Ruang Gudang -
6 Ruang kepala ruangan 1 Baik
7 Ruang supervisior -
8 Ruang staf dokter -
9 Ruang alat 1 Baik
10 Ruang petugas kebersihan 1 Baik
11 Loker perawat 20 Baik
Sumber : Ruang Perawatan Mawar RS Waluyo Jati (2018)

Interpretasi : Ruang Mawar belum memiliki fasilitas – fasilitas seperti ruang, periksa
khusus seperti tindakan efusi pleura dan lain-lain. Hal ini menunjukkan bahwa fasilitas
yang diperlukan untuk petugas kesehatan di Ruang Mawar masih kurang. Kurang nya
fasilitas tersebut mengakibatkan proses pelaksanaan peran dan fungsi petugas
kesehatan kurang optimal.

Tabel 2.12 Fasilitas untuk pasien di Ruang Mawar


No Nama barang Jumlah Kondisi
1 Tempat tidur besi 42 Baik
2 Meja pasien dalam ruangan - Baik
3 Meja pasien luar ruangan - Baik
4 AC 2 Baik
5 Televise 11 Baik
6 Jam dinding 1 Baik
7 Kamar mandi dan WC 11 Baik
8 Dapur - Baik
9 Spoel hock 2 Baik
10 Bantal 42 -
11 Kasur 42 Baik
12 Kursi penunggu luar ruangan 6 Baik
13 Kursi penunggu dalam ruangan - Baik
14 Linen 42 Baik
15 Selimut -
16 Sarung bantal 42 Baik
17 Almari pasien 42 Baik
18 Cermin rias 1 Baik
19 Guling -
20 Sarung guling -
21 Korden 2 Baik

Sumber :Ruang Mawar RS Waluyo jati. (2018)


Intrepetasi : Daftar fasilitas untuk pasien di Ruang Mawar sudah dapat mencukupi
kebutuhan dalam pelayanan keperawatan. Hal ini menunjukkan bahwa fasilitas yang
diperlukan untuk pasien sudah mencukupi kebutuhan di Ruang Mawar.

d. Administrasi penunjang- RM
NO Nama Jumlah
1. Buku Injeksi 1
2. Lembar Observasi 1
3. Lembar Dokumentasi 1
4. Buku Observasi Suhu dan Nadi 1
5. Buku Timbang Terima 1
6. SOP 461
7. Leaflet 5

Sumber :Ruang Mawar RS Waluyo jati. (2018)

Intrepetasi : Daftar perlengkapan di Ruang Mawar mencukupi kebutuhan dalam


pelayanan keperawatan. Hal ini menunjukkan bahwa perlengkapan yang diperlukan
untuk pasien sudah mencukupi kebutuhan di Ruang Mawar.
e. Analisis masalah pada bagian sarana dan prasarana
1) Belum optimalnya pengelolaan fasilitas kesehatan yang ada di ruangan
(pengelolaan fasilitas petugas kesehatan, pengelolaan nurse station)
2) Ruang Mawar memiliki ruang kepala ruangan yang bergabung dengan ruang
nurse station

Anda mungkin juga menyukai