Anda di halaman 1dari 4

S0P MENERIMA PASIEN BARU

No. Dokumen : VII/170/KIA/PGL


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit :6 november 2017
Halaman : 1-2

PUSKESMAS dr. Erna Mayasanti


GUNUNG LINGKAS 198007092006042014

1.Pengertian a. Menerima pasien yang baru masuk Puskesmas untuk dirawat sesuai
peraturan yang belaku.
b. Pasien segera memperoleh pelayanan kesehatan sesuai dengan
kebutuhan.
2.Tujuan Sebagai acuan untuk penerimaan pasien baru
3. Kebijakan Ada petugas yang terampil
4. Referensi
5. Prosedur. 5.1.Alat tulis.

5.2.Status pasien.
6.Langkah-langkah. Persiapan :
5.1.Pasien dan keluarganya diterima dengan ramah.
5.2.Bila pasien dapat berdiri timbang berat badan sebelum penderita
dibaringkan.
5.3.Memperkenalkan nama petugas yang dinas saat itu pada pasien dan
keluarga.
5.4.Melakukan pengkajian data melalui anamnesa dan
pemeriksaan fisik.
5.5. Melaporkan pasien pada penanggung jawab ruangan.
5.6.Memberikan penjelasan pada pasien dan keluarga tentang tata tertib
yang berlaku di Puskesmas.
5.7.Mencatat data dari hasil pengkajian pada catatan medik dan catatan
perawatan pasien.

5.8.Memberitahukan prosedur perawatan/tindakan yang akan segera


dilakukan.
7.Diagram Alir
8.Hal-hal yang perlu 8.1.Kelengkapan status.
di perhatikan.

9.Unit Terkait 8.1.Ruang bersalin.

8.2.Ruang nifas.

8.3.Loket

10.Dokumen terkait 9.1.Rekam medik.


9.2.Register pasien.
9.3.Surat rujukan .
9.4.Infom consent

11.Rekaman historis No Yang di ubah Isi perubahan Tanggal mulai di berlakukan


perubahan.

2
3
4

Anda mungkin juga menyukai