Anda di halaman 1dari 13

Nama : Akhmad Andy Sandra

NIM : 20184040002
ALAT KESEHATAN
No.
Nama dan Gambar Fungsi
1 Warm Water Zak (WWZ) Kompres untuk panas

2 Cathether Untuk mengeluarkan atau


mengambil urine

3 Urine Bag Untuk menampung urine


yang dihubungkan dengan
balon cathether atau folley
cathether
4 Infussion Set Selang untuk pemberian
cairan infus

5 Nasal Oxygen Canula Untuk membantu


pernafasan

6 Wing Needle Fungsi seperti intra vena


cathether, tetapi digunakan
untuk vena yang kecil
misalnya pada anak atau
bayi

7 Eye Bath Glass Alat bantu untuk cuci mata


8 Abbocath Sebagai vena tambahan
(perpanjangan vena) untuk
pengobatan intra vena
jangka lama yang lebih dari
48 jam

9 Blood Transfusion Set Untuk memberikan darah


kepada pasien

10 Disposable Masker Untuk melindungi wajah


dari lingkungan
sekelilingnya

11 Pispot Digunakan apabila pasien


ingin buang air besar,
sedangkan pasien tidak
boleh/bisa ke kamar mandi
sendiri
12 Bandage Scissors Untuk menggunting perban

13 Scalpel Pisau yang digunakan untuk


operasi (pisau bedah) untuk
menyayat berbagai organ
atau bagian tubuh

14 Surgical Needles Digunakan untuk menjahit


luka, umumnya luka operasi

15 Spuit Alat untuk menyuntik,


ukurannya 1 mL-20 mL
16 Injection needle Untuk menyuntik
digabungkan dengan alat
suntik

17 Oxygen Mask Alat untuk membantu


pernafasan yang dilengkapi
dengan masker

18 Handschoen Digunakan untuk


melindungi tangan dari
lingkungan sekelilingnya

19 Kasa Untuk membalut luka


20 Kapas Pembalut Untuk membersihkan luka

21 Termometer Digital Untuk mengukur suhu tubuh

22 Tabung Oxygen Persediaan oksigen pada


pasien yang kekurangan
oksigen

23 Stethoscop Digunakan untuk


mendeteksi/mendengarkan
bunyi (suara) yang timbul
dari dalam tubuh seperti
jantung dan denyut nadi
24 Easy Touch Blood Urice Acid Untuk cek asam urat

25 Easy Touch Gluese Untuk cek kadar gula dalam


darah

26 Easy Touch Blood Cholesterol Untuk cek kadar kolesterol


dalam darah

27 Timbangan Untuk mengetahui berat


badan
28 Lancing Pen Device Untuk menusuk jari agar
darah keluar dan untuk
keperluan tertentu

29 Test Pack Alat untuk mendeteksi


kehamilan

30 Alat Kontrasepsi Sebagai pencegah


kehamilan

31 Baby Scale Mengukur berat bada pada


bayi dan anak-anak, hanya
bisa digunakan untuk
beratbadan dibawah 20 kg
32 Korset Perut Mengencangkan perut

33 Korset Leher Digunakan untuk


melindungi tulang leher
yang sakit ataupun patah

34 Pipet Mengambil cairan

35 Feeding Tube Alat yang digunakan untuk


memasukkan cairan
makanan melalui mulut atau
hidung pada bayi prematur
36 Rectal Tube Digunakan untuk
mengeluarkan gas – gas dari
usus, untuk memberishkan
rectum

37 Endoscopy Untuk meneropong organ-


organ dalam tubuh manusia
tanpa sayatan atau dengan
sayatan kulit minimal

38 Arm Sling Untuk menopang lengan


yang mengalami cedera

39 Mucous Extractor Untuk menyedot lendir dari


trachea bayi yang baru lahir
40 Nebulizer Compressor System Untuk digunakan pada
pasien penderita gangguan
pernapasan

41 Pempers Untuk menampung urin


orang tua

42 U-Pad Untuk melapisi kasur saat


ada tindakan medis pada
bayi atau orang dewasa

43 Kruk Untuk membantu berjalan


44 Tornikuet Untuk membendung darah
saat pengambilan sample
darah dilengan tangan

45 Colostomy Bag Untuk menampung faces,


cairan dan gas yang keluar
dari lubang usus buatan
hasil pembedahan melalui
otot dan kulit perut

46 Urinal Female Menampung urine pada


pasien perempuan yang
tidak boleh atau tidak bisa
ke kamar mandi

47 Urinal Male Menampung urine pada


pasien laki-laki yang tidak
boleh atau tidak bisa ke
kamar mandi
48 Wooden Spatulas Untuk mennyangga tulang
yang patah

49 Ring Presarium Mempertahankan posisi


rahim

50 Regulator Oxigen Untuk menyambung dan


mengontrol tabung dan
selang oxygen

Anda mungkin juga menyukai