Anatomi Dan Alat Reproduksi Betina

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

ANATOMI DAN ALAT REPRODUKSI

BETINA

Anatomi Alat Reproduksi Betina


1. Ovary
2. Oviduct

1. Ovary
Susunannya Seperti Buah Anggur
Terikat pada dinding tubuh Mesovariant Ligament
Ovum Dibungkus selaput Vitelin
Ovum + vitelin dibungkus “Follicle”
Follicle tergantung pada Ovary
Bagian yang tidak mempunyai pembuluh darah “Stigma”
Ovary ayam yang sedang bertelur, mengandung ova sekitar
3000 – 4000 ova Tumbuh 200-300 butir telur per tahun

2. Oviduct
Dindingnya elastis
Didukung oleh Dorsal dan Ventral Ligamen
Lebar dinding bervariasi 0,6-10 cm
Panjang 65-70 cm (bertelur) dan 11-18 cm (istirahat)
Oviduct terbagi 5 bagian :
- Infundibulum 9 cm
- Magnum 33 cm
- Isthmus 10 cm
- Uterus 10-12 cm
- Vagina 12 cm
Perubahan Alat Reproduksi Saat Menjelang Bertelur

11 hari sebelum bertelur FSH folicle ovary aktif


estrogen dan progesteron .
Dibentuk Cadangan Ca pada “medullary bone”,
Hati Protein dan Lemak Kuning Telur ME (+)
Oviduct Prod Protein, Membran Kuning telur, CaCo3
untuk kulit telur dan cuticle.

 Estrogen Ova Setelah 10 hari Besar

Besar : - Max
- Tulang pubis melebar, Anus membesar

Persiapan peneluran

 Testosteron disekresikan Ovary Jengger dan pial


merah

Pembentukan Telur
Infundibulum (9 cm) ¼ jam

Ovum matang diovulasikan infundibulum

LH

Ovulasi Perkawinan Pembuahan Pembelahan Sel

Magnum (33 cm) 3 jam


- (+) Albumen
- Terbentuk Chalaza
Isthmus (10 cm) 1 1/4 jam
- outer shell membrane
- inner shell membrane
- Bentuk
- (+) Albumen Encer (10%)
- Cangkang Telur

Uterus (10-12 cm) 18-21 jam


- Albumen Encer (45%)
- Outher thin white
- Kulit Telur
- Pigmen Telur
- Cuticle

Vagina (12 cm)


Hanya lewat

Anda mungkin juga menyukai